Anda di halaman 1dari 3

JURUSAN DESAIN PEMODELAN & Nilai :

INFORMASI BANGUNAN

SMK NEGERI 6 KOTA BEKASI


Jl. Kusuma Utara X No. 169
Duren Jaya, Bekasi Timur, Kota Bekasi 17111
Nama : Guru Mata Pelajaran: Tanggal Pembuatan:
Wenny Rochmawati, S.Pd

Kelas : Mata Pelajaran: Tandatangan :


Konstruksi Jalan dan Jembatan

Kelompok/Absen: Halaman :
3 Lembar

A. Kompetensi Dasar:

3.20 Menerapkan prosedur pembuatan maket jalan dan jembatan


4.20 Membuat maket jalan dan jembatan

B. Tujuan Praktikum:
1. Siswa dapat menerapkan prosedur pembuatan maket jalan dan jembatan dengan
tepat
2. Siswa dapat membuat maket jalan dan jembatan dengan baik

C. Alat dan Bahan:

Alat: 1. Alat pelindung diri (Wearpack, sarung tangan, sepatu, masker, dll)

2. Cutter/Pisau

3. Papan alas

4. Penggaris

5. Pensil/pulpen

Bahan: 1. Kayu balsa

2. Lem

3. Beban untuk pengujian kekuatan

4. Gambar kerja (desain) maket jembatan balsa


D. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3):

1. Lakukan praktikum sesuai dengan jobsheet

2. Berhati-hati dalam menggunakan alat-alat tajam dan berbahaya

3. Pakailah pakaian kerja pada saat praktek

4. Jangan bercanda pada saat bekerja kerjakanlah dengan tekun dan teliti

5. Pastikan tempat kerja dalam keadaan bersih kembali setelah atau selesai
menggunakan

E. Langkah Kerja

1. Siapkan alat dan bahan praktikum

2. Potong-potong kayu balsa sesuai dengan ukuran yang dibutuhkan sesuai dengan desain
tetap utamakan keselamatan

3. Sambungkan potongan kayu balsa sesuai dengan desain yang telah dibuat
menggunakan lem

4. Buatlah maket dengan melibatkan kreativitas dan keunikan dari ide anda

5. Buat maket dengan memperhatikan prosedur yang ada di jobsheet

6. Maket yang telah selesai dikumpulkan ke guru yang selanjutnya akan diuji pembebanan

7. Siswa mendokumentasikan praktikum dan mencatat hasil pembebanan untuk keperluan


laporan

8. Ketika sudah selesai, buatlah laporan dan kumpulkan ke Google Classroom dengan
format .pdf beserta file gambar desain aslinya dengan deadline yang telah ditentukan
Observasi Penilaian Proses dan Hasil Kerja Siswa

Nama : ………………………………………………………

Kelas : ………………………………………………………

Hari/tanggal : ………………………………………………………

Nama Kegiatan : ………………………………………………………

Aspek yang Skor yang


No. Indikator Skor Maks Keterangan
Dinilai dicapai
a. Kelengkapan Alat 10
1. Persiapan
b. Jobsheet 10
c. Ketepatan syarat
dan prosedur 25
maket
2. Langkah Kerja
d. Kebersihan dan 10
kerapihan
e. Kreativitas maket 10
f. Ketepatan
pengumpulan 10
3. Hasil
tugas
g. kesesuaian tugas 25
Jumlah skor maksimum 100
Syarat skor minimal lulus 80
Jumlah skor yang dicapai
Kesimpulan (Lulus∕Tidak Lulus)*

Anda mungkin juga menyukai