Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR

-68% -34% -44%

Akbar Pitopang

Belajar Mendengarkan Kata Hati |


Bagian dari buku kolaborasi
kompasianer berjudul "CINTA
INDONESIA SETENGAH" dan
"JELAJAH NEGERI SENDIRI | Ig :
... SELANJUTNYA

FOLLOW

BA H A S A

Cara Mudah Belajar


Bahasa Minang

3 Januari 2012 05:45 | Diperbarui: 3 Januari 2012 05:45


1 | 2 | 5 |

13257691572040536494

Apakah kamu punya teman etnis minang,


punya pacar orang minang, atau suka
dengar lagu minang tapi kurang atau tidak
mengerti apa maksudnya?. Bahasa minang
sangat mudah dipahami. Walaupun bahasa
yang satu ini agak berbeda dengan bahasa
melayu lainnya di pulau sumatera serta
memiliki banyak kosakata yang terdengar
susah dipahami, namun jika anda mengerti
dan paham rumus-rumusnya maka anda
tidak akan kesulitan dalam memahaminya.
Dibawah ini ada beberapa rumus yang
mudah dipahami:

1.Akhiran O

Rumus ini paling mudah dipahami. Kata-


kata dalam bahasa indonesia yang
berakhiran A diganti saja dengan O.
Contohnya; bunga=bungo, cinta=cinto,
suka=suko, gula=gulo, mata=mato,
telinga=talingo, kepala-kapalo,
dada=dado, ada=ado, luka=luko, dll.

2.“ing” menjadi “iang”

Contohnya; kucing=kuciang,
kambing=kambiang, pening=paniang,
burung=buruang, dll.

3.“ur” menjadi “ua”

Contohnya; kubur=kubua, cukur=cukua,


ukur=ukua, kasur=kasua, hancur=ancua,
dll.

4.“us” menjadi “uih”

Contohnya; hangus=anguih, lurus=luruih,


dll.

5.“ut” menjadi “uik”

Contohnya; cabut=cabuik, kusut=kusuik,


angkut=angkuik, lutut=lutuik,
belut=baluik, takut=takuik, kabut=kabuik,
mulut=muluik, semut=samuik,
perut=paruik, dll.

6.“uh” menjadi “uah”

Contohnya; bunuh=bunuah,
penuh=panuah, tuduh=tuduah,
rusuh=rusuah, basuh=basuah, dll.

7.“ung” menjadi “uang”

Contohnya; hidung=iduang,
mancung=mancuang, dukung=dukuang,
gunung=gunuang, tudung=tuduang, dll.

8.Jika ada kata seperti bakar maka huruf


terakhir dibuang.

Seperti; bakar=bakar, kasar=kasa,


tukar=tuka, datar=data, pagar=paga,
putar=puta, dll.

9.“it” menjadi “ik”

Contohnya; bukit=bukik, tumit=tumik,


sakit=sakik, bangkit=bangkik,
ungkit=ungkik, dll.

10.“at” menjadi “ek”

Contohnya; silat=silek, angkat=angkek,


bulat=bulek, dekat=dakek, pekat=pakek,
penat=panek, surat=surek, pusat=pusek,
padat=padek, pucat=pucek, lebat=labek,
sikat=sikek, panjat=panjek,
ketupat=katupek, dll.

Selain rumus diatas perlu juga diperhatikan


kata-kata baru dibawah ini:

Tidak=indak

Juga= juo

Lapar= litak

Laki-laki= jantan

-53% -28%

Turun harga

-50% -50%

Sudah/ telah= alah

Sudah= alah

Kalung= dukuah

Perempuan= padusi

Besar= gadang

Belum= alun

Anting= subang

-Kenduri/ kondangan= baralek

Sedikit= saketek

Marah= berang/ bangih

Jorok= lakuah

Pasir= kasiak

Kecil= ketek
NULIS

Tertawa= galak

Tahi= cirik

Kemaren= patang

Dan= jo

Berani= bagak

Enak= lamak

Gelap= kalam

Yang= nan

Ingin= taragak/ nio

Bagus/ indah= rancak

-Dan banyak lagi yang lainnya...

Kata-kata panggilan kepada orang:

# saya= awak/ ambo/ denai/ aden (aden


{den} digunakan ketika berbicara kepada
teman sebaya).

# ibu= bundo/ amak.

# ayah= apak/ abah.

# kamu ‘perempuan= kau (dibaca kaw).

# kamu ‘laki-laki= ang/ waang.

# nenek= mak gaek

# kakek= pak gaek/ atuak.

# kakak laki-laki= uda

# kakak perempuan= uni.

# dia= inyo.

Dll.

Dari uraian yang telah disebutkan diatas


diharapkan teman-teman dapat
memahaminya dengan mudah. Jangan
takut mencoba, mempraktekkan ataupun
takut salah... saya rasa jika anda sudah
paham lalu mempraktekkannya dan
kemudian mendapati kesalahan, kesalahan
yang banyak ditemui palingan dalam segi
pengucapan atau logat. Untuk lebih
mudahnya akan saya contohnya dalam
bentuk kalimat;

“andi adalah anak yang rajin. Setelah


pulang sekolah dia langsung membantu
pekerjaan orang tuanya dirumah. Dia tidak
pernah menyusahkan orang tuanya. Selain
membantu pekerjaan orang tuanya, dia
juga tidak lupa untuk belajar karena dia
ingin menjadi anak yang pintar agar bisa
menggapai cita-citanya”

Jika di-minang-kan menjadi,

“andi adolah anak nan rajin. Lah pulang


sakolah inyo langsuang manolong karajo
urang tuonyo dirumah. Inyo indak pernah
manyusahan urang tuonyo. Salain
manolong karajo urang tuonyo, inyo juo
indak lupo untuak baraja karano inyo nio
jadi anak nan cadiak supayo dapek
manggapai cito-citonyo”.

Akibat mudahnya bahasa minang dipahami


membuat bahasa minang terjaga
keeksistensiannya. Bahasa minang juga
banyak dituturkan oleh masyarakat di
Sumatera Utara bagian selatan, Riau,
Kepulauan Riau, Jambi, Bengkulu dan
sedikit wilayah di Sumatera Selatan dan
mungkin masih dituturkan di Negeri
Sembilan. Apalagi ditambah oleh faktor
banyaknya masyarakat minang yang
merantau ke daerah lain otomatis
membuat bahasa minang semakin tersebar
luas.

Jadi... intinya mari kita lestarikan bahasa


daerah... jangan sampai punah!!! Karena
beragam bahasa daerah termasuk bagian
dari kekayaan indonesia.

1350476567181819277

HALAMAN : 1 2 3 4

LIHAT SEMUA

VIDEO PILIHAN

KompasTV
Hindari Serangan, Begini Cara
Mendidik Anjing Pitbull

Hindari Serangan, Begini Cara Mendidik


Anjing Pitbull

KOMPASIANA ADALAH PLATFORM BLOG, SETIAP


ARTIKEL MENJADI TANGGUNGJAWAB PENULIS.

LABEL freez bahasa humaniora

-28% -50%

Turun harga

-44% -50%

Star Wars Galaxy of Epic


Deals

RESPONS : 0

POWERED BY GENIEE

Turun 7 kg dalam seminggu! Cara cerdik


bersihkan tubuh dari lemak

Agar semua cacing keluar dari


tubuhmu,minum ini saat perut kosong

Ini akan buat rambut anda tumbuh seperti


sulap

REKOMENDASI

Disponsori

Jika lutut dan Belajar Bahasa


pinggul terasa sakit, Padang dalam Sehari
ambillah
asia-secrets.com

Disponsori

"Surat Cinta" Ahok, This Over-40


Komisaris Beginner’s Workout
Pertamina, untuk Will Change Your
Para Penolaknya Life
8Ot
Recommended by

BERI NILAI

AKTUAL BERMANFAAT INSPIRATIF

MENARIK MENGHIBUR TIDAK MENARIK

UNIK

Tante Paku A.k.a Green Fajr


BERMANFAAT
Stefanus Toni BERMANFAAT

KOMENTAR

Pahala Sarumpaet
- 4 Januari 2012 19:52 | 7 tahun lalu

tetep sulit...haha -_-

0 Balas Laporkan

Edi Keceput
- 3 Januari 2012 20:12 | 7 tahun lalu

.....sharing yg bermanfaat dan


memperkaya........ terimo kasih
da........ha...ha...ha....

0 Balas Laporkan

Destini Puji Lestari


- 4 Januari 2012 00:59 | 7 tahun lalu

wah..saya selalu suka dengan semua


yang berbau ranah minang :D artikel
yang menarik... :)

0 Balas Laporkan

Shahiir Bahgia
- 17 Maret 2013 16:44 | 6 tahun lalu

Ada sedikit persamaan, dari segi


sebutan dengan dialek Melayu Utara
pantai barat semenanjung Malaysia.
Saya ada satu pertanyaan, adakah
bahasa minang yang digunakan oleh
orang Minang Negeri Sembilan,
Malaysia sama dengan yang
digunakan di Indonesia?

Orang Minang di Malaysia telah lama


menetap di Negeri Sembilan sejak ..
uhhh .. beratus tahun dahulu.

0 Balas Laporkan

Megat Rambai
- 22 Mei 2013 22:50 | 6 tahun lalu

Negeri Sembilan, Malaysia adalah


rantau jauh Minangkabau. Bersusur-
galur dari Kesultanan Pagaruyung,
Sumbar. Walau pun begitu
bahasa/dialek minang Negeri
Sembilan agak beda sama yang di
Sumbar. Dialek Minang Negeri
Sembilan lebih mirip ke dialek Ocu
Kampar, Riau. Salam :)
http://unik.kompasiana.com/2012/0
7/01/ibu-kanduang-di-negeri-
sembilan-473897.html

0 Balas Laporkan

LIHAT SEMUA KOMENTAR

Tulis Komentar Anda ...

KIRIM

TERBARU

Sertifikasi Guru? Efektif Kah?


Qiftia Fadilah
1

Membincangkan Percakapan
Ayah Tuah
3

Pemuda Pelestari Taman


Rahman Faisal Hasibuan
2

Guru Honorer: Banjir Jutaan Pujian,


Tapi Gajinya Tak Sampai Jutaan
Taupik Hidayat
1

HEADLINE

Rengkam, Penyelamat Periuk Nelayan


Batam
Sigit R
42

Jangan Remehkan Pelecehan Seksual


Sekecil Apapun!
Erni Lubis
147

Adanya Partikel Mikro-plastik dalam


Garam dan Ikan Pertanda Kiamat
Pangan
Wijatnika Dimulai
Ika dari Lautan
1195

Pembuktian Matthijs de Ligt dan Jalan


Penderitaan Juventus
S Aji
305

TENTANG KOMPASIANA

SYARAT DAN KETENTUAN

FAQ KOMPASIANA

KONTAK KAMI

JARINGAN

© 2018 KOMPASIANA.COM. A SUBSIDIARY OF KG MEDIA.


ALL RIGHTS RESERVED

Anda mungkin juga menyukai