Anda di halaman 1dari 34

BAB I

PENDAHULUAN

Rumah Sakit adalah institusi pelayanan kesehatan bagi masyarakat dengan


karakteristik tersendiri yang dipengaruhi oleh perkembangan ilmu pengetahuan kesehatan,
kemajuan teknologi, dan kehidupan sosial ekonomi masyarakat, yang harus tetap mampu
meningkatkan pelayanan yang lebih bermutu dan terjangkau oleh masyarakat agar
terwujud derajat kesehatan yang setinggi-tingginya.
Peningkatan kemampuan Institusi Rumah Sakit berdasarkan prinsip Pengelolaan
yang baik dan terarah dengan tujuan mencapai kesejahteraan masyarakat untuk
pembangunan derajat kesehatan masyarakat yang optimal.
Dengan meningkatnya perkembangan tekhnologi dan kemajuan zaman, yang
diiringi semakin tingginya pengetahuan masyarakat yang semakin kritis tentang kesehatan,
menuntut adanya perubahan system pelayanan kesehatan yang bermutu dengan
paradigma pelayanan kesehatan yang terjangkau dan menyeluruh bagi semua lapisan
masyarakat.
Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Raja Tombolotutu dalam memperbaiki dan
meningkatkan mutu pelayanan kesehatan yang optimal harus didukung dengan sumber
daya manusia (SDM) yang berkualitas dan berkompetensi dalam bidangnya masing–masing
dibantu dengan sarana dan prasarana yang memadai sesuai dengan tuntutan kebutuhan
zaman.
Dalam pencapaian Visi dan Misi RSUD Raja Tombolotutu Tinombo, diperlukan suatu
Sistem Informasi dan Manajemen Kesehatan (SIM-RS) yang akurat dan bertanggung jawab
untuk melaksanakan pengelolaan manajemen Rumah Sakit yang baik sehingga nantinya
bisa diketahui sejauh mana pemberian pelayanan kesehatan dan dapat dijadikan acuan
dalam menentukan bentuk dan arah serta gambaran profil kebutuhan pelayanan
kesehatan kepada masyarakat dimasa yang akan datang.
Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo ini diharapkan dapat mewakili kondisi
kegiatan Rumah sakit saat ini, karena sudah menjadi tugas dan kewajiban setiap Rumah
Sakit dalam menyampaikan laporan dan Informasi melalui penyajian data pelayanan yang
baik dan bertanggung jawab serta gambaran kemajuan tingkat kinerja.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


1
Profil ini memberikan informasi dan gambaran situasi kesehatan khususnya di
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Kabupaten Parigi Moutong selama tahun 2014. Profil ini
juga merupakan salah satu media sistem informasi kesehatan yang dapat digunakan
sebagai bahan evaluasi untuk menyusun perencanaan pembangunan bidang kesehatan di
Rumah Sakit dan untuk mendukung proses pengambilan keputusan dan manajemen
kesehatan daerah.
Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014 berisikan data-data program
rumah sakit, dan pencapaian hasil pelayanan medis dalam bentuk tabel dan grafik, juga
memuat Visi, Misi Rumah Sakit, Tujuan, Sasaran, Kebijakan, Indikator Kinerja Pelayanan,
Program/kegiatan yang dilaksanakan Tahun2014, Rencana pengembangan Tahun 2015,
dan Target Tahun 2015, serta data lintas sektor yang terkait dengan kesehatan serta
laporan-laporan lainnya.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


2
BAB II
GAMBARAN UMUM
RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO

A. SEJARAH RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO

Rumah Sakit Umum Daerah Raja Tombolotutu Tinombo adalah Rumah Sakit
milik Pemerintah Daerah Kabupaten Parigi Moutong dengan status Kelas D Dengan
alamat dijalan Trans Sulawesi Kec. Tinombo, Kab. Parigi Moutong. Rumah Sakit Umum
Daerah Raja Tombolotutu Tinombo didirikan pada tahun 2011, Rumah sakit Umum
Daerah Raja Tombolotutu Tinombo mulai di Operasikan pada tahun 2013 berdasarkan
Surat Keputusan Bupati Parigi Moutong Nomor : 445/04751/DINKES, Tentang Izin
Operasional Rumah Sakit Umum Raja Tombolotutu.
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo telah resmi menjadi RSUD Type D + milik
Pemerintah Daerah Kabupaten Parigi Moutong Propinsi Sulawesi Tengah melalui Surat
Keputusan Depkes No. ......................................., dengan nomor kode Rumah Sakit
7208013S.dan secara organisasi merupakan unit pelaksana teknis yang bertanggung
jawab langsung kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Parigi Moutong, dan secara taktis
operasional bertanggung jawab langsung kepada Bupati Parigi Moutong sedang teknis
fungsional dibina oleh kepala Dinas Kesehatan Propinsi Sulawesi Tengah.
Sejak berdirinya RSUD Raja Tombolotutu Tinombo pada tahun 2013 awalnya
masih gabung dengan dinas kesehatan. dan tahun 2014 berubah menjadi SKPD Sendiri
dan di Pimpin oleh seorang direktur. RSUD Raja Tombolotutu Tinombo memiliki
fasilitas dan kemampuan menyelenggarakan 6 (enam) pelayanan Poliklinik dan 2
pelayanan dasar dengan tenaga dokter spesialis, yaitu pelayanan Penyakit Dalam, dan
Anak,
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo juga telah bekerja sama dengan Universitas
UDAYANA untuk mendatangkan dokter spesialis Interna melalui Program Pendidikan
Dokter Spesialis (PPDS) dengan mendatangkan dokter spesialis Interna,dan Universitas
Samratulangi Manado untuk mendatangkan dokter spesialis anak.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


3
Dengan fasilitas dan kemampuan pelayanan tersebut maka RSUD Raja
Tombolotutu Tinombo Menjadi Rumah Sakit Rujukan, terutama bagi Puskesmas-
puskesmas di Kabupaten Parigi Moutong.
RSUD Anuntaloko Parigi terletak di jalur Trans Sulawesi, yaitu jalur antara
Sulawesi Tengah (Palu), Gorontalo, dan Sulawesi Utara (Manado). Wilayah kerjanya
mencakup dari 10 Puskesmas, terdiri dari :
1. Puskesmas Tada
2. Puskesmas Tinombo
3. Puskesmas Palasa
4. Puskesmas Tomini
5. Puskesmas Lambunu I
6. Puskesmas Lambunu II
7. Puskesmas Taopa
8. Puskesmas Mepananga
9. Puskesmas Moutong
10. Puskesmas Ongka
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo memiliki luas areal 1.062.425 M2. Areal yang
cukup luas ini memungkinkan pengembangan fasilitas gedung untuk meningkatkan
cakupan pelayanan keperawatan, sarana pelayanan medis, instalasi penunjang medik,
dan lain sebagainya.

Bangunan yang terdiri dari bangunan rawat inap (50 tempat tidur), bangunan
rawat jalan (6 poliklinik), bangunan administrasi, bangunan IGD, farmasi, KIA, gizi
(dapur), rumah dinas direktur, rumah dinas dokter spesialis (2 buah), Ipal(instalasi
pengolahan air limbah),

Jumlah ketenagaan sebanyak 146 orang yang terdiri dari 2 orang dokter
spesialis, 3 orang dokter umum, 1 orang dokter gigi, tenaga paramedis 172 0rang,
tenaga Paramedis Non Perawatan 38 orang ditambah dengan beberapa tenaga non
medis (administrasi) 22 orang.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


4
B. STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA

Struktur merupakan Sarana Fisik, perlengkapan dan peralatan, Organisasi dan


Manajemen, Keuangan, sumber daya manusia dan sumber daya lainnya di Rumah Sakit.
Dengan kata lain struktur adalah masukan dalam Rumah Sakit. Asumsi utama adalah jika
struktur baik, besar kemungkinan mutu asuhan kesehatan pun akan baik.
Struktur Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Raja Tombolotutu berdasarkan
Peraturan Daerah Kabupaten Parigi Moutong, No 10 Tahun 2008 tentang Susunan
Organisasi dan Tata Kerja Inspektorat, Perencanaan pembangunan dan Lembaga Teknis
Daerah Kabupaten Parigi Moutong, Peraturan Bupati Parigi Moutong Nomor 6 Tahun
2013 Tentang Susunan Organisasi, Tugas ,Fungsi dan Tata Kerja RSUD Raja Tombolotutu
Tinombo Kabupaten Parigi Moutong. Dalam melaksanakan fungsinya, Struktur
Organisasi RSUD Raja Tombolotutu dipimpin oleh seorang Direktur yang membawahi 1
Bagian Tata Usaha, 4 Bidang dan Kelompok Jabatan Fungsional, yaitu :
STRUKTUR ORGANISASI
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO
KABUPATEN PARIGI MOUTONG

Direktur

Staf Medik
Unit – Unit Fungsional
Struktural

Sub. Bagian
Tata Usaha

Seksi Seksi
Keperawatan Seksi Penunjang
Pelayanan

Pejabat
Fungsional

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


5
C. VISI, MISI DAN DASAR PELAKSANAAN KERJA RS
Visi Dari RSUD Raja Tombolotutu Tinombo adalah:
VISI :

M ISI :

Merupakan gambaran kegiatan yang akan dilakukan yang bertujuan untuk


memenuhi kebutuhan masyarakat, maka ditetapkan misi sebagai berikut :
1. Terwujudnya manajemen dan pengelolaan sumber daya rumah sakit secara
profesional.
2. Terwujudnya pelayanan kesehatan perorangan dan rujukan yang bermutu dan
terjangkau bagi masyarakat sesuai dengan standar pelayanan minimal (kepmenkes
129 tahun 2008)
3. Terwujudnya pelayanan penunjang medik yang berkualitas
4. Terwujudnya pelayanan keperawatan yang optimal sesuai dengan standar asuhan
keperawatan.
TUJUAN :
1. Tersedianya tenaga kesehatan yang memiliki kompetensi dan profesional.
2. Meningkatkan kepuasan pelanggan rumah sakit.
3. Meningkatkan pemanfaatan pelayanan rumah sakit oleh seluruh lapisan
masyarakat.
4. Meningkatnya kesejahteraan dan kepuasan kerja SDM rumah sakit.
D. KEADAAN GEOGRAFIS DAN DEMOGRAFI
Letak geografis RSUD Raja Tombolotutu yang berada diwilayah pantai timur
Sulawesi Tengah, yakni di daerah jalur Trans Sulawesi yang menghubungkan antara
Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah dan Sulawesi Selatan. Untuk Kabupaten Parigi
Moutong, RSUD Raja Tombolotutu melayani 7 ( Tujuh ) daerah kecamatan (Tada, Palasa,
Tomini, Mepanga, Lambunu, Bolano Lambunu dan Moutong) dengan penduduk sekitar
225.341 jiwa.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


6
E. KEADAAN PELAYANAN KESEHATAN
Keadaan fasilitas Pelayanan keshatan di Parigi sudah cukup memadai,namun
untuk wilayah kecamatan tinombo dan sekitarnya masih belum memadai, dimana kita
ketahui bahwa penduduk kabupaten parigi motong terbanyak di kecaman tinombo dan
masih jauh dari jangkauan Rumah Sakit Parigi. Dengan adanya RSUD Raja Tombolotutu
maka sangat membantu untuk pelayanan kesehatan di sekirar wilayah tinombo.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


7
BAB III
SUMBER DAYA
RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO
A. SARANA PRASARANA PELAYANAN RUMAH SAKIT
Sarana dan prasarana pelayanan yang telah diselenggarakan RSUD Raja
Tombolotutu Tinombo antara lain:
1. Pelayanan Gawat Darurat 1 x 24 Jam
2. Sarana Pelayanan Rawat Jalan melayani 6 Poliklinik dan 3 penunjang Medis
terdiri dari :
a. Poliklinik Rawat Jalan

1. Klinik Umum

2. Klinik KIA dan KB


3. Klinik Penyakit Dalam
4. Klinik Penyakit Anak
5. Klinik Gigi dan Mulut
6. Klinik Fisioterapi
b. Instalasi Penunjang Medis
1. Instalasi Laboratorium
2. Instalasi Farmasi
3. Instalasi Gizi
c. Sarana Pelayanan Rawat Inap dilaksanakan di ruang perawatan dengan
kapasitas 50 TT meliputi :
d. Instalasi Penunjang lainnya
1) Pelayanan Transportasi Ambulance
B. KETENAGAAN
Untuk mencapai kualitas pelayanan yang merata dan terjangkau bagi seluruh
lapisan masyarakat, maka setiap pelayanan kesehatan membutuhkan sumber daya yang
memadai dalam melaksanakan proses pelayanan. Sumber daya yang dimaksud dalam
hal ini adalah sumber daya manusia pada RSUD Raja Tombolotutu Tinombo yang
berjumlah adalah 146 yang terdiri dari PNS 26 orang,Honor Daerah 100 orang . dan
Sukarela 20 orang, dengan kualifikasi sebagai berikut:

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


8
Tabel 1
Komposisi Tenaga Menurut Jabatan dan Pendidikan
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo
Honor Sukarela/
No Jenis tenaga PNS CPNS Jumlah
Daerah Mengabdi
I Struktural
1. Direktur 1 0 0 0 1
2. Kepala Bagian / Bidang 1 0 0 0 1
3. Kepala Sub Bagian /Seksi 3 0 0 0 3

II Fungsional
1. Dokter Spesialis Pykt Dlm 1 0 0 0 1
2. Dokter Spesialis Anak 1 0 0 0 1
3. Dokter Umum 2 0 0 0 2
4. Dokter Gigi 1 0 0 0 1

III Tenaga Keperawatan


1. D3 Keperawatan 10 0 42 7 59
2. D3 Kebidanan 1 0 16 2 19
3. Perawat Gigi/SPRG/DIII 0 0 0 1 1
4. D1 Bidan 4 0 0 0 4
5. SPK 3 0 0 0 3

IV Tenaga Non Keperawatan


1. Apoteker 1 0 1 0 2
2. Sarjana Keperawatan 0 0 4 1 5
3. Sarjana Kesmas 0 0 7 3 10
4. Sarjana Farmasi 0 0 1 0 1
5. Akademi Farmasi 0 0 4 3 7
6. Akademi Kesling 1 0 4 0 5
7. Akademi Analis 0 0 0
Kesehatan 1 1
8. Akademi Gizi 1 0 0 2 3
9. Akademi Fisioterapi 0 0 1 0 1
10. SPPH 2 0 1 0 3
V Tenaga Non Medis
1. Sarjana Ekonomi 0 0 0 1 1
2. Sarjana Komputer 0 0 1 0 1
3. D 1. Imformatika 0 0 1 0 1
4. SMA 2 0 9 0 11
5. SMP 0 0 1 0 1
6. SD 0 0 7 0 7
TOTAL 26 0 100 20 146
Sumber: Laporan Tahunan Sub Bagian Kepegawaian dan Umum tahun 2014

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


9
C. SUMBER DANA DAN PEMBIAYAAN RS
Untuk menunjang seluruh pelaksanaan kegiatan pelayanan rumah sakit maka
sangat dibutuhkan dukungan sumber dana yang cukup, mengingat rumah sakit
merupakan instansi yang sangat padat modal. Untuk itu selama tahun 2013 pihak
manajemen rumah sakit telah berusaha semaksimal mungkin untuk memperoleh
dukungan dana dari berbagai sumber yang ada. Sumber dana dan Pembiayaan RS
selama ini diperoleh dari APBD, APBN, DAK, DAU, PAD dan sumber penerimaan yang
lain yang berasal dari program-program yang dilaksanakan oleh RSUD.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


10
BAB IV
KEGIATAN PELAYANAN
RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO
A. RAWAT JALAN

Pelayanan rawat jalan RSUD Raja Tombolotutu Tinombo terdiri dari Poliklinik dan
penunjang pelayanan medik. Untuk pelayanan Poliklinik terdiri dari : Poliklinik Umum,
Poliklinik kebidanan, Poliklinik Penyakit Dalam, Poliklinik Penyakit Anak, Poliklinik Gigi
dan Mulut, , dan Fisioterapi,
Tabel 2
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Berdasarkan Status pembayaran pasien
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH

BULAN UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl

BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA

JANUARI 24 0 0 0 84 36 0 0 108 36 144

FEBRUARI 32 0 0 0 108 64 0 0 140 64 204

MARET 27 0 0 0 109 79 0 0 136 79 215

APRIL 54 0 0 0 99 70 0 0 153 70 223

MEI 19 0 4 1 52 64 0 0 75 65 140

JUNI 22 0 3 0 94 87 0 0 119 87 206

JULI 15 0 0 0 131 51 0 0 146 51 197

AGUSTUS 14 0 2 0 52 56 0 0 68 56 124

SEPTEMBER 45 0 5 3 34 56 0 0 84 59 143

OKTOBER 97 0 12 7 66 53 0 0 175 60 235

NOVEMBER 116 0 1 8 58 74 0 0 175 82 257

DESEMBER 89 0 6 3 75 69 0 0 170 71 241

554 0 33 22 962 749 0 0 1549 780 2329


Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Jumlah kunjungan pasien rawat jalan RSUD Raja Tombolotutu Tinombo pada tahun 2014
sebanyak 2.329 pasien. Status pembayaran pada pasien rawat jalan terdiri dari status
pembayaran Umum, Jamkesda, Jamkesmas, dan ada yang Gratis. Pembayaran secara Gratis
diberikan kepada keluarga karyawan yang dianggap pantas untuk menerimanya. Untuk lebih
jelasnya dapat dilihat pada grafik 1 (satu) dan 2 (dua) dibawah ini.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


11
Grafik 1
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

300 257
241
215 223
250 204 206 197
200
144 140 143
124
150

100
25
50

0
Jan Feb Mar Apr Mei Juni Juli Agust Sept Okt Nop Des
Series1 144 204 215 223 140 206 197 124 143 25 257 241

Dari data pada grafik 1 (satu) di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien rawat jalan
yang terbanyak terjadi pada bulan November yakni 257 kunjungan dan kunjungan terendah
terjadi pada bulan Oktober yakni sebanyak 25 kunjungan pasien.

Grafik 2
Persentase Kunjungan Pasien Rawat Jalan Menurut Status Pembayaran Pasien
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

GRATIS UMUM
0% 24% JAMKESADA
2%

UMUM

JAMKESADA

BPJS
74% BPJS

GRATIS

Dari data pada grafik 2 (dua) di atas menunjukkan bahwa dari 2329 kunjungan rawat
jalan RSUD Raja Tombolotutu Tinombo, paling banyak adalah pasien BPJS yakni sebanyak 1720
(74 %) Pasien. Kemudian disusul dengan pasien Tunai yakni 554 (24%), kemudian pasien
Jamkesda 55 (2 %), dan paling rendah adalah pasien Gratis 0 (0%).

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


12
1. Poliklinik Umum
Tabel 3
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Umum
Berdasarkan Status pembayaran pasien RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH

BULAN UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl

BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA

JANUARI 27 0 61 28 74 50 0 0 162 78 240


FEBRUARI 28 2 104 43 139 43 0 0 271 88 359
MARET 20 0 72 36 96 64 0 0 188 100 288
APRIL 37 4 48 30 92 41 0 0 177 75 252
MEI 10 2 56 44 80 42 0 0 146 88 234
JUNI 5 0 58 32 76 53 0 0 139 85 224
JULI 5 2 56 31 26 34 0 0 87 67 154
AGUSTUS 8 0 162 75 39 36 0 0 209 111 320
SEPTEMBER 18 4 29 24 25 26 0 0 72 54 126
OKTOBER 45 17 3 3 15 11 0 0 63 31 94
NOVEMBER 55 18 2 4 19 21 0 0 76 43 119
DESEMBER 68 15 3 2 37 28 0 0 108 45 153
TOTAL 326 64 654 352 644 449 0 0 1624 865 2489
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Grafik 3
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Umum
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

400
350 359
320
300 288
250 252
224
200
150 154 153
126 119
100 94
50
20 24
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 20 359 288 252 24 224 154 320 126 94 119 153

Dari data pada grafik 3 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Poliklinik Umum yang
terbanyak adalah pada Bulan Februari yaitu 359 pasien, dan terendah pada bulan Januari sebanyak
20 Pasien.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


13
2. Poliklinik Anak
Tabel. 5
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Anak
Berdasarkan Status Pembayaran Pasien RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH

BULAN TUNAI JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl

BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA

JANUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

FEBRUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

MARET 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

APRIL 19 0 10 7 29 3 0 0 58 10 68

MEI 6 0 18 8 17 5 0 0 41 13 54

JUNI 5 0 39 15 33 13 0 0 77 28 105

JULI 11 0 42 23 16 11 0 0 69 34 103

AGUSTUS 7 1 32 16 15 3 0 0 54 20 74

SEPTEMBER 9 3 7 10 6 5 0 0 22 18 40

OKTOBER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
NOVEMBER 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
DESEMBER 0 1 2 0 10 5 0 0 12 6 18

TOTAL 57 5 150 79 126 45 0 0 333 129 462


Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Grafik 5
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Anak
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
120
105 103
100

80 74
68

60
40
40
18
20
5
0 0 0 0 0
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 0 0 0 68 5 105 103 74 40 0 0 18

Dari data pada grafik 5 di atas menunjukkan bahwa jumlah kunjungan pasien Poliklinik Anak
sebanyak 462 orang, yang terbanyak adalah pada Bulan Juni yaitu 105. dan yang terendah
adalah pada bulan Januari sampai maret.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


14
3. Poliklinik Penyakit Dalam
Tabel 6
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Penyakit Dalam
Berdasarkan Status Pembayaran Pasien RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH

NO BULAN UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl

BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA

1 JANUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

2 FEBRUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

3 MARET 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

4 APRIL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

5 MEI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

6 JUNI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

7 JULI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

8 AGUSTUS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

9 SEPTEMBER 19 3 7 6 19 11 0 0 45 20 65

10 OKTOBER 37 15 10 5 45 44 0 0 92 64 156

11 NOVEMBER 46 18 0 9 38 41 0 0 84 68 152

12 DESEMBER 21 15 9 3 27 25 0 0 57 43 100

TOTAL 123 51 26 23 129 121 0 0 278 195 473


Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Grafik 6
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Peyakit Dalam
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

180 156 152


160
140
120 100
100
65
80
60
40
20 0 0 0 0 0 0 0 0
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 0 0 0 0 0 0 0 0 65 156 152 100

Dari data pada grafik 6 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Poliklinik Penyakit
Dalam yang terbanyak adalah pada Bulan Oktober yaitu 156 pasien.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


15
4. Poliklinik Gigi
Tabel 7
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Gigi
Berdasarkan Status Pembayaran Pasien RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH

BULAN UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl

BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA

JANUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
FEBRUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MARET 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APRIL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JUNI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JULI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
AGUSTUS 0 0 0 0 0 0 2 2 0 2
SEPTEMBER 0 0 0 0 8 1 9 2 17 3 20
OKTOBER 0 0 0 0 4 0 4 2 8 2 10
NOVEMBER 0 0 0 0 2 0 10 0 12 0 12
DESEMBER 0 0 0 0 1 0 5 0 6 0 6

0 0 0 0 0 1 30 0 45 5 50
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Grafik 7
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Gigi
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
25

20
20

15
12
10
10
6

5
2
0 0 0 0 0 0 0
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 0 0 0 0 0 0 0 2 20 10 12 6

Dari data pada grafik 7 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Poliklinik Gigi yang
terbanyak adalah bulan September yaitu 20 Pasien.sedangkan pada bulan Januari Sampai Juli
tidak ada pasien.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


16
5. Poliklinik Fisioterapi
Tabel.8
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Fisioterapi
Berdasarkan Status Pembayaran Pasien RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
JENIS KUNJUNGAN JUMLAH
BULAN UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS KUNJUNGAN JMl
BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA BARU LAMA
JANUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
FEBRUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MARET 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
APRIL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
MEI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JUNI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JULI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
AGUSTUS 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SEPTEMBER 0 0 1 1 4 4 2 2 7 7 14
OKTOBER 2 2 3 2 11 23 0 0 16 27 43
NOVEMBER 4 1 0 0 6 14 5 8 15 23 38
DESEMBER 2 1 0 0 0 2 0 0 2 3 5
Total 8 4 4 3 21 43 7 10 40 60 100
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 20140

Grafik . 8
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan Poliklinik Fisioterapi
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

50
43
45
38
40
35
30
25
20
14
15
10 5
5 0 0 0 0 0 0 0 0
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 0 0 0 0 0 0 0 0 14 43 38 5

Dari data pada grafik 8 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Poliklinik Fisioterapi yang
terbanyak adalah pada Bulan Oktober dengan jumlah 43 orang.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


17
B. RAWAT INAP
Pelayanan rawat inap RSUD Anuntaloko Parigi meliputi : Perawatan Penyakit Dalam,
Perawatan Anak , Ruang RPK, serta Ruang VIP. Berikut ini disajikan informasi pelayanan Rawat
Inap RSUD Raja Tombolotutu Tinombo pada tahun 2014

1. Ruang Perawatan Penyakit Dalam


Tabel. 9
Jumlah Pasien Perawatan Penyakit Dalam
Menurut Status Pembayaran RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

2. Ruang Perawatan Anak

Tabel. 10
Jumlah Pasien Perawatan Anak
Menurut Status Pembayaran RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

3. Ruang Perawatan Khusus


Tabel. 11
Jumlah Pasien Perawatan husus
Menurut Status Pembayaran RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014
4. Ruang Perawatan Isolasi
5. Total Kunjungan Rawat Inap

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


18
C. UNIT GAWAT DARURAT
Tabel 12
Jumlah Kunjungan Pasien Unit Gawat Darurat
Berdasarkan Jenis Pembayaran,Kunjungan dan Rujukan
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

BULAN UMUM JAMKESMAS JAMKESDA Gratis JUMLAH

JANUARI 9 4 98 0 111
FEBRUARI 9 20 102 0 131
MARET 20 0 71 0 121
APRIL 5 26 54 0 85
MEI 21 33 75 0 129
JUNI 16 40 60 0 116
JULI 14 46 21 0 81
AGUSTUS 6 45 93 0 144
SEPTEMBER 7 26 50 0 83
OKTOBER 17 38 67 0 122
NOVEMBER 10 22 110 0 142
DESEMBER 1 39 134 0 174
TOTAL 135 339 935 0 1439
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Grafik 12
Jumlah Kunjungan Pasien Unit Gawat Darurat (IGD)
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

200
174
180
160 144 142
131 129
140 121 116 122
111
120
100 85 81 83
80
60
40
20
0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des
Series1 111 131 121 85 129 116 81 144 83 122 142 174

Dari data pada grafik 12 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Unit Gawat Darurat
yang terbanyak adalah Desember yaitu 174 Pasien. sedangkan kunjungan pasien terendah pada
bulan Juli dimana hanya 81 Pasien.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


19
Grafik 13
Persentase Jumlah Pasien Insatalasi Gawat Darurat (IGD)
Berdasarkan Jenis Pembayaran
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

UMUM
GRATIS
10%
0%

UMUM

BPJS
24%
BPJS

JAMKESDA JAMKESDA
66%

GRATIS

Dari Grafik 13 diatas menunjukan bahwa kunjungan IGD yang paling banyak adalah pasien
Jamkesda Yaitu 935 Pasien (66 %),menyusul kunjungan BPJS yaitu 339 pasien (24%) kemudian
pasien Umum 135 (10%), kemudian pasien Gratis yaitu pasien yang biasanya di berikan kepada
pegawai RSUD Raja Tombolotutu yang di anggap pantas menerimanya.

Tabel 13
Kunjungan IGD Berdasarkan 10 Pola Penyakit Terbanyak
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014
JUMLAH

NO JENIS KASUS PULANG DIRAWAT DIRUJUK MENINGGAL JUMLAH

JML % JML % JML % JML %

1 Gastritis 52 11,95 370 85,1 13 2,99 0 0,00 435


2 ISPA/Bronhitis 51 23,72 155 72,1 7 3,26 2 0,93 215
3 KLL 83 48,82 61 35,9 24 14,12 2 1,18 170
4 Febris 50 36,50 87 63,5 0 0,00 0 0,00 137
5 DIARE 12 10,43 103 89,6 0 0,00 0 0,00 115
6 HIPERTENSI 0 0,00 84 77,8 21 19,44 3 2,78 108
7 ISK 5 4,76 96 91,4 4 3,81 0 0,00 105
8 TB 0 0,00 84 100,0 0 0,00 0 0,00 84
9 Typoid 0 0,00 77 100,0 0 0,00 0 0,00 77
10 ASMA 0 0,00 70 97,2 2 2,78 0 0,00 72
TOTAL 253 16,67 1187 78,19 71 4,68 7 0,46 1518
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


20
Grafik 14
Jumlah Kunjungan Pasien Insatalasi Gawat Darurat (IGD)
Berdasarkan 10 Besar Kasus Terbanyak RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014

500
435
450
400
350
300
250 215
200 170
137
150 115 108 105
84 77 72
100
50
0
Gastriti
ISPA KLL Febris DIARE HT ISK TB Typoid ASMA
s
Series1 435 215 170 137 115 108 105 84 77 72

Dari data pada grafik 14 di atas menunjukkan bahwa kunjungan pasien Unit Gawat Darurat
urutan pertama adalah penyakit Gastritis yaitu 435 Pasien, dan urutan kesebuluh terbanyak
adalah penyakit ASMA.

Tabel 14
Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas di Instalasi Gawat Darurat (IGD)
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014
MENINGGAL
BULAN DIRAWAT PULANG DIRUJUK SEBELUM JUMLAH
DI IGD
DI IGD

JANUARI 7 8 4 1 0 20
FEBRUARI 5 6 3 0 0 14
MARET 4 3 3 0 0 10
APRIL 3 10 2 0 0 15
MEI 2 3 1 0 0 6
JUNI 6 4 2 0 0 12
JULI 2 15 1 0 0 18
AGUSTUS 7 6 1 0 0 14
SEPTEMBER 2 5 1 0 1 9
OKTOBER 12 11 2 0 0 25
NOPEMBER 7 9 2 0 0 18
DESEMBER 4 3 2 0 9
61 83 24 1 1 170
Sumber : Unit Rekam Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


21
Grafik 14
Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas di Instalasi Gawat Darurat (IGD)
RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014

MENINGGAL
DIRUJUK 1%
14%
DIRAWAT
36%

DIRAWAT

PULANG

PULANG DIRUJUK
49%
MENINGGAL

D. SARANA PENUNJANG MEDIS


1. Instalasi Laboratorium
Tabel 13
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap Instalasi Laboratorium
di RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014

UMUM JAMKESDA BPJS GRATIS JUMLAH


BULAN JUMLAH
R. JALAN R. INAP
RJ RI RJ RI RJ RI RJ RI

JANUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

FEBRUARI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

MARET 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

APRIL 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

MEI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

JUNI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

JULI 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

AGUSTUS 2 0 0 0 10 0 6 0 18 0 18

SEPTEMBER 6 0 1 1 25 0 17 0 49 1 50

OKTOBER 8 0 3 2 34 0 28 0 73 2 75

NOVEMBER 11 5 0 0 36 19 10 16 57 40 97
DESEMBER 14 1 0 0 12 23 14 13 40 37 77

TOTAL 41 6 4 3 117 42 75 29 237 80 317


Sumber : Unit Bidang Penunjang Medik RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Tahun 2014

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


22
Grafik 15
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap Instalasi Laboratorium
di RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014

100
50
0
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jul

Agust

Sept

Okt

Nov

Des
Agus
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Sept Okt Nov Des
t
R.INAP 0 0 0 0 0 0 0 18 49 73 57 40
R.JALAN 0 0 0 0 0 0 0 0 1 2 40 37

Dari data grafik 15 di atas menunjukkan bahwa jumlah pasien Rawat Jalan di Instalasi
Laboratorium, lebih banyak pada bulan September sebanyak 49 pasien dan jumlah pasien
Rawat Inap di Instalasi Laboratorium, lebih banyak pada bulan November yaitu 40 pasien.

Grafik 16
Jumlah Kunjungan Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap Instalasi Laboratorium
di RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014

UMUM
GRATIS 15%
33% JAMKESDA
2%

UMUM

BPJS
50% JAMKESDA

BPJS

GRATIS

Dari grafik 16 diatas Terlihat bahwa jumlah pelayanan Instalasi Laboratorium berdasarkan
status pembayaran pasien yang paling banyak dilayani adalah pasien BPJS yaitu 159 (50 %),
dan yang terendah adalah pasien Jamkesda yaitu 7 (2%) pasien.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


23
2. Instalasi Farmasi
3. Instalasi Gizi

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


24
BAB V
INDIKATOR PELAYANAN

Berikut disampaikan data-data yang berhubungan dengan indikator pelayanan pada RSUD
Raja Tombolotutu Tinombo.

Tabel ....

Indikator Kinerja Pelayanan RSUD Raja Tombolotutu Tinombo

Angka Pencapaian
No Indikator TAHUN Angka Ideal

2013 2014
1 Bed Occupancy Rate (BOR) 60-85 %
2 Bed Turn Over (BTO) 40-50 kali
3 Length of Stay (LOS) 6-9 hr
4 Turn Over Interval (TOI) 1-3 hr
5 Net Death Rate (NDR) < 25 per 1000
6 Gross Death Rate (GDR) < 45 per 1000

Dari Tabel .....dapat dilihat bahwa tingkat hunian pasien (BOR) ..... di tahun 2013 yaitu
.... %,

Jumlah LOS yaitu jumlah lama pasien dirawat,

Dari tabel Indikator Kinerja Pelayanan Rumah Sakit diatas dapat digambarkan bahwa
adanya ....... kinerja dari tahun 2013 sampai dengan 2014.

Untuk angka kematian > 48 jam setelah dirawat untuk tiap 1.000 (NDR) dan angka
kematian umum untuk tiap-tiap 1.000 penderita (GDR) nilainya ....... yaitu dibawah dari standar
yang diperbolehkan.

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


25
BAB VI
KEGIATAN YANG DILAKSANAKAN
RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO
TAHUN 2014

Secara umum, RSUD Raja Tombolotutu Tinombo Kabupaten Parigi Moutong telah
dapat memenuhi tugas dan fungsi yang dibebankan kepada organisasi.Pada tahun 2014
RSUD Raja Tombolotutu mengelola 6 (Enam) program dan 29 (Dua Puluh Sembilan)
kegiatan dengan capaian program dan kegiatan sebagai berikut :

a. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1. Kegiatan penyediaan jasa surat menyurat, Anggaranya sebesar Rp.........,-


yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

2. Kegiatan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik , Anggaranya sebesar
Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

3. Kegiatan penyediaan jasa administrasi keuangan, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

4. Kegiatan penyediaan jasa kebersihan kantor , Anggaranya sebesar Rp.........,-


yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

5. Kegiatan penyediaan alat tulis kantor, Anggaranya sebesar Rp.........,- yang


pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya telah ...% (Rp.......)

6. Kegiatan penyediaan barang cetakan dan penggandaan, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

7. Kegiatan penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor,


0,00% Anggaranya sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik
...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

8. Kegiatan penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


26
(Rp.......)

9. Kegiatan penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan,


Anggaranya sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...%
dan keuangannya ...% (Rp.......)

10. Kegiatan penyediaan makanan dan minuman, Anggaranya sebesar Rp.........,-


yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

11. Kegiatan rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

12. Kegiatan rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam daerah, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

b. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

1. Kegiatan pengadaan kendaraan dinas/operasional, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

2. Kegiatan pengadaan mebeleur, Anggaranya sebesar Rp.........,- yang


pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya telah ...% (Rp.......)

3. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas operasional, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

c. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

1. Kegiatan pengadaan pakaian kerja lapangan, Anggaranya sebesar Rp.........,-


yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

d. Program peningkatan kapasitas sumber daya aparatur

1. Kegiatan pendidikan dan pelatihan formal, Anggaranya sebesar Rp.........,-


yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


27
e. Program pengadaan, peningkatan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit
jiwa/rumah sakit paru-paru/rumah sakit mata (pelayanan kesehatan rujukan)

1. Kegiatan pembangunan rumah sakit, Anggaranya sebesar Rp.........,- yang


pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...% (Rp.......)

2. Kegiatan pembangunan Ruangan Bayi, Anggaranya sebesar Rp.........,- yang


pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya telah ...% (Rp.......)

3. Kegiatan Pengadaan alat-alat Kesehatan Rumah Sakit, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

4. Kegiatan Pengadaan obat-obatan Rumah Sakit, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya...%
(Rp.......)

5. Kegiatan Pengadaan perlengkapan rumah tanga Rumah Sakit, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya telah ...% (Rp.......)

6. Kegiatan pengadaan bahan-bahan logistik Rumah Sakit, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

f. Program pemeliharaan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit


jiwa/rumah sakit paru-paru/rumah sakit mata

1. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala ruang rawat inap rumah sakit, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

2. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala instalasi pengolahan limbah rumah sakit,


Anggaranya sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...%
dan keuangannya ...% (Rp.......)

3. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala alat-alat kesehatan rumah sakit, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya...% (Rp.......)

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


28
4. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala ambulance/mobil jenazah, Anggaranya
sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

5. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala mebeleur rumah sakit, Anggaranya sebesar


Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan keuangannya ...%
(Rp.......)

6. Kegiatan pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan rumah sakit, Anggaranya


sebesar Rp.........,- yang pelaksanaan realisasi fisik ...% dan
keuangannya ...% (Rp.......)

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


29
BAB VII
RENCANA PENGEMBANGAN
RSUD RAJA TOMBOLOTUTU TINOMBO
TAHUN 2015

A. Pelayanan administrasi perkantoran


1. Penyediaan jasa surat menyurat
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ..............
2. Penyediaan Jasa Komunikasi sumber daya air dan listrik
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .....................
3. Penyediaan jasa administrasi keuangan.
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp .................
4. Penyediaan alat tulis kantor
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ..............
5. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .................
6. Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp ...................
7. Penyediaan makanan dan minuman
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ...................
8. Rapat koodinasi dan konsultasi ke luar daerah
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ...................
9. Penyediaan bahan bacaan
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp ..............................
10. Penyediaan komponen instalasi litrik
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp ..........................
11. Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas/operasional
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ..........................
12. Penyediaan peralatan rumah tangga
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp....................
13. Penyediaan jasa kebersihan kantor
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .......................

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


30
B. Peningkatan sarana dan prasarana aparatur
1. Pembangunan Rumah Dinas
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ..............
2. Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan dinas/operasional
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ...................
3. Penyediaan Jasa/Sewa Rumah Jabatan, kendaraan dan perlengkapan kantor
Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .....................

C. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

1. Pengadaan pakaian kerja lapangan

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ....................

D. Program Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur

1. Pendidikan dan pelatihan formal

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ................

I. Program pemeliharaan sarana dan prasarana rumah sakit/rumah sakit jiwa/rumah


sakit paru-paru/rumah sakit mata

1. Pemeliharaan rutin/berkala rumah sakit

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .....................

2. Pemeliharaan rutin/berkala instalasi pengolahan limbah rumah sakit

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .................

3. Pemeliharaan rutin/berkala alat – alat kesehatan rumah sakit

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. ...................

4. Pemeliharaan rutin/berkala ambulance/mobil jenazah

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp. .........................

5. pemeliharaan rutin berkala perlengkapan rumah sakit

Dana yang dibutuhkan sebanyak Rp......................

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


31
Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014
32
BAB VIII
PENUTUP

Kesimpulan dan Saran


Profil RSUD Raja Tomboloutu Tinombo Tahun 2014 adalah gambaran keadaan
pelayanan RSUD Raja Tombolotutu selama tahun 2014. Dilihat dari Mutu pelayanan
RSUD Raja Tombolotutu masih kurang, baik dari segi Pelayanan, Sumber Daya Manusia,
sarana prasarana, dan peningkatan jumlah pasien yang berdampak dalam meningkatnya
pendapatan rumah sakit. Namun hal ini memang dapat di maklumi, karena RSUD Raja
Tombolotutu memang masih terbilang baru.sehingga masih banyak yang perlu di perbaiki
untuk mencapai peningkatan kepuasan dan harapan pasien.

Untuk meningkatkan mutu pelayanan Rumah Sakit agar lebih baik lagi di masa
datang, maka RSUD RSUD Raja Tombolotutu perlu berbenah diri dengan memperhatikan
pelaksanaan kegiatan-kegiatan, yaitu sebagai berikut :

1. Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas sumber daya manusia .


2. Menerapkan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit yang akan mendukung
sistem pelayanan yang lebih cepat serta mencerminkan sistem akuntabilitas
pelayanan yang berdaya guna.
3. Meningkatkan fasilitas, peralatan medis di Ruang Perawatan dan fasilitas alat kerja
kantor.
4. Meningkatkan penerapan Akreditasi
5. Meningkatkan RSUD Raja Tombolotutu Tinombo menjadi Rumah Sakit terdepan
Parigi Moutong
6. Lebih meningkatkan Disiplin dan Kinerja Sumber Daya Manusia yang ada di RSUD Raja
Tombolotutu Tinombo.
7. Untuk meningkatkan pendapatan RS serta pelayanan perlu memperhatikan
Kebersihan lingkungan rumah sakit dan menigkatkan sarana pelayanan di RSUD Raja
Tombolotutu Tinombo.
Oleh karena itu manajemen RSUD Raja Tombolotutu Tinombo berusaha untuk
melakukan perbaikan-perbaikan tersebut. Perbaikan mutu pelayanan RSUD Raja
Tombolotutu Tinombo akan tercapai apabila didukung oleh semua pihak baik pegawai di

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


33
lingkungan rumah sakit, masyarakat, dan tentunya penentu kebijakan yang ada, untuk itu
dukungan dari Pemerintah Kabupaten Parigi Moutong sangat diharapkan.

Profil ini diharapkan akan menjadi cermin diri bagaimana aktualisasi pelayanan
kita yang sebenarnya selama tahun 2014, sehingga dapat menjadi masukan bagi kita untuk
menjadi lebih bijaksana dalam menyusun program-program kegiatan di tahun yang akan
datang.

Tinombo, Maret 2015


Direktur RSUD Raja Tombolotutu Tinombo

Hj. A. Sudarmi Pakki


NIP. 19651211 199803 2 001

Profil RSUD Raja Tombolotutu Tinombo 2014


34

Anda mungkin juga menyukai