Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN AKHIR

BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN

IV.1 KESIMPULAN

Selama masa pelaksanaan pekerjaan Paket Pengadaan Instalasi Pengolahan Limbah


Cair (IPAL) Puskesmas, Dinas Kesehatan – Kabupaten Buol (Puskesmas Gadung,
Momunu dan Boilan). Secara garis besarnya dapat disimpulkan sebagai berikut :

1. Secara keseluruhan pekerjaan dapat berjalan lancar. Walaupun terdapat


kendala dan penyimpangan-penyimpangan teknis tetapi dapat dikendalikan
dan ditanggulangi.
2. Kontraktor dapat menyelesaikan pekerjaan sampai pada batas akhir kontrak
kerja.

IV.2 SARAN

Terhadap hasil pelaksanaan pekerjaan, maka disarankan untuk:


1. Kontraktor Pelaksana wajib untuk menyelesaikan pekerjaan yang belum
dilaksanakan;
2. Memberlakukan sanksi denda terhadap kontraktor pelaksana perlu
dilakukan sesuai dengan klausul kontrak kerja (Surat Perjanjian Kerja) antara
Pengguna Jasa dengan Kontraktor Pelaksana;

Konsultan Pengawas IPAL Dinas Kesehatan Kabupaten Buol – Puskesmas Gadung,


Momunu dan Boilan
IV - 1
LAPORAN AKHIR

3. Pemeliharaan terhadap hasil pekerjaan yang telah dilaksanakan dirasa sangat


perlu untuk mempertahankan agar unsur desaign rencana dapat tercapai,
dan selama masa pemeliharaan semua perbaikan dan penyempurnaan yang
dipandang perlu menjadi tanggung jawab kontraktor sampai batas waktu
masa pemeliharaan habis.

Konsultan Pengawas IPAL Dinas Kesehatan Kabupaten Buol – Puskesmas Gadung,


Momunu dan Boilan
IV - 2

Anda mungkin juga menyukai