Anda di halaman 1dari 3

AUDIT SISTEM SUPPLAY CHAIN MANAGEMENT TELKOM (SCMT)

PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK. CABANG KOTABUMI


MENGGUNAKAN FRAMEWORK ITIL

A. IDENTITAS RESPONDED

1. NAMA : …………………………………………..
2. JENIS KELAMIN : 1. PRIA 2. WANITA
3. USIA :………TAHUN
4. PENDIDIKAN TERAKHIR : 1. SD 2. SMP 3. SMA/SMK
4. D1 5. D2 6. D3
7. S1 8. S2 9. S3
5. BIDANG STUDI : 1. TI / SI / MI
2. SOSIAL / EKONOMI / AKUNTANSI
3. LAINNYA SEBUTKAN :
6. PEKERJAAN : 1. PNS/TNI/POLRI
2. PEGAWAI SWASTA/BUMN
3. WIRASWASTA
4. PELAJAR/MAHASISWA
Catatan: * Beri tanda centang (√) pada pilihan yang sesuai.

B. IDENTITAS OBJEK PENELITIAN


1. NAMA PERUSAHAAN : PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA
2. BIDANG USAHA : JASA TELEKOMUNISASI
3. TAHUN BERDIRI : 1980
4. ALAMAT : Jl. Jendran Sudirman no 117A Tanjung Aman
Kotabumi, Lampung Utara
5. ALAMAT WEBSITE : http://telkom.ac.id

C. VARIABEL PENELITIAN

Bagian kedua yaitu, Variable Penelitian, terdiri dari tiga variable : (i) kualitas SCMT (
berisi 3 dimensi : akurasi, notifikasi, dan deteksi), (ii) Kepuasan Pengguna, dan (iii) kualitas
pelayanan. Secara keseluruhan Bagian ini terdiri dari 22 pernyataan yang perlu saudara/i jawab
atau respon. Pilihan jawaban atau respon yang tersedia ada tujuh sebagai berikut.
1) SANGAT TIDAK SETUJU
2) TIDAK SETUJU
3) CENDERUNG SETUJU
4) SETUJU
5) SANGAT SETUJU

TANGGAPAN
NO PERNYATAAN ANDA
1 2 3 4 5

DIMENSI 1 : AKURASI

1 Sistem SCMT ini selalu ada, tersedia, dan mudah untuk ditemukan.
2 Sistem SCMT ini memiliki tautan yang valid.

3 Informasi yang tersedia dalam SCMT ini disajikan dengan jelas


dan mudah dipahami bagi pengguna.
4 Informasi yang tersedia dalam SCMT ini akurat dan dapat
dipercaya.
5 Tampilan pada SCMT ini tertata dengan rapi.
6 Sistem SCMT ini menggunakan ukuran font yang proporsional.
7 Sistem SCMT ini menggunakan tata warna yang serasi.

8 Sistem SCMT ini menggunakan fasilitas multimedia dengan tepat


dan proporsional.
DIMENSI 2 : NOTIFIKASI

9 Pada Sistem SCMT ini mudah untuk diakses.


10 Sistem SCMT ini memiliki fasilitas pencarian yang memadai.

11 Sistem SCMT ini memiliki kecepatan yang memadai ketika


dibuka.
12 Sistem SCMT ini memiliki fitur interaktif yang banyak dan
beragam.
13 Informasi yang tersedia dalam sistem SCMT ini sangat berguna
bagi pegawai Telkom.
14 Informasi yang tersedia dalam SCMT ini lengkap atau
komprehensif.
15 Informasi yang tersedia dalam Sistem SCMT ini ringkas namun
padat.
Dalam sistem SCMT ini tersedia informasi yang bersifat umum
16 tentang organisasi atau perusahaan pemilik (visi, misi, tujuan
organisasi, dan lain-lain).
17 Dalam sistem SCMT ini tersedia informasi tentang hak dan
kewajiban pengguna.
18 Tampilan pada sistem SCMT ini tampak menarik (atraktif).
DIMENSI 3 : DETEKSI

19 Sistem SCMT ini memiliki keamana yang memadai untuk


mengetahui stok persediaan yang tersedia pada sistem.
20 Sistem SCMT ini dapat dipersonalisasi sesuai dengan keinginan
pengguna.
21 Dalam sistem SCMT ini tersedia sumber atau kontak informasi
yang bisa dihubungi (nomor telepon, alamat e-mail, dan lain-lain).
22 Dalam sistem SCMT ini tersedia informasi tentang layanan yang
dapat dimanfaatkan pelanggan/pengguna.

Anda mungkin juga menyukai