Anda di halaman 1dari 4

KHINEZ 9 L ( DETERGENT ALKALI )

Formula khusus yang mengandung alkali yang diformulasikan untuk semua


linen.dengan kandungan sodium Hydroxide dan Nonyl phenol Ethoxylate sehingga
mempunyai kekuatan untuk melunakan dan membongkar kotoran/atau noda berat
pada cucian serta menetralizer pengotor asam

I. INDENTIFIKASI PRODUK
Nama Produk : Khinez 9 L Diproduksi Oleh : CV.MITRA TECHNOSAINS
Fungsi Produk : Deterjen Alkali Tanggal Dikeluarkan : 10 Januari 2010

II. SIFAT FISIK PRODUK


Tampilan : Cairan Bening Kelarutan dalam air : Lengkap
Berat Jenis : 1.05 – 1.09 Total kadar air : 2,7 – 3,1
PH Larutan 1% : 11-12
% Penguapan : N / A Titik Didih : 100 °C

III. DATA KIMIAWI DAN RESIKO


Nomor CAS Bahan Kimia % TLV (unit) Tingkat Resiko
- Sodium Hydroxid < 10 - Korosif
- Nonyl Phenol Ethoxylate <5 - Iritasi
- Sodium Gluconate < 10 - Iritasi
- Phospino Carboylic Acid <5 - Iritasi
- Alkyl Benzene Sulphonate < 10 - Iritasi

KEGUNAAN

 Sangat efektif untuk membantu detergent melepas kotoran lemak dan protein
 Khinez 9L cocok digunakan pada cook jaket,apron,dan kotoran berat lainya

KEISTIMEWAAN
 Dapat diaplikasikan pada kain linen putih atau berwarna
 Mengandung bahan pelunak air dan bahan supensi kotoran
 Mudah larut dengan air dan dibilas

CARA PEMAKAIAN :

 Khinez 9L dipakai atau dikombinasikan dengan khinez 8L pada waktu wash.


 Untuk kotoran berat khinez 9L dapat digunakan bersama khinez 11L atau khinez
10L
 Bekerja efektif dengan temperature 50°C-80°C.
 Waktu : 10 - 20 Menit
PERTOLONGAN PERTAMA

 Kulit : (Untuk kulit sentetiv)cuci dengan air sampai bersih


 Mata : Segera bilas sebanyak mungkin dengan air
 Terhirup : Segera pindah kedaerah yang berudara segar
 Tertelan : Kumur mulut segera dengan air sebanyak mungkin/minum air dan
susu, jangan berusaha dimuntahkan
 Segera cari pertolongan medis

PENYIMPANAN
 Simpan ditempat yang sejuk,kering dan baik sirkulasi udara
 Hindarkan dari kontak langsung sinar matahari
 Jauhkan dari jangkawan anak anak
 Hindarkan dari produk/bahan yang bersifat asam
KHINEZ 11L ( OXIGEN BLEACH / PENCERAH )
Produk laundry yang merupakan Oxygent Bleach yang aman digunakan untuk
linen berwarna/putih.Mengandung Sodium perborat dan Flaorescent Brightener
disamping mampu menhilangkan beberapa jenis kotoran berat,juga memberikan
hasil cucian lebih cemerlang.

I. INDENTIFIKASI PRODUK
Nama Produk : Khinez 11 L Diproduksi Oleh : CV.MITRA TECHNOSAINS
Fungsi Produk : Desinfektan Pencerah Tanggal Dikeluarkan : 10 Januari 2010
Dan pencermelang pakaian

II. SIFAT FISIK PRODUK


Tampilan : Cairan Putih bening Kelarutan dalam air : Lengkap
Berat Jenis : 1.20 – 1.24 Total kadar air : 3,7 – 5,1
PH Larutan 1% : 4 .5
% Penguapan : N / A Titik Didih : 100 °C

III. DATA KIMIAWI DAN RESIKO


Nomor CAS Bahan Kimia % TLV (unit) Tingkat Resiko
- Hidrogent Perozed < 50 - Korosif
- Alkali Sallts < 20 - Iritasi

KEGUNAAN

 Sangat efektif untuk membantu detergent melepas kotoran lemak dan protein
 Khinez 11L cocok untuk memutihkan polyester cotton linen seperti seprey, sarung
bantal dan handuk
 Sebagai desinfektan mebunuh kuman dilinen

KEISTIMEWAAN
 Dapat diaplikasikan pada kain linen putih atau berwarna
 Mengandung sodium ferozid sehingga hasil cucian akan cemerlang
 Mudah larut dengan air dan dibilas
CARA PEMAKAIAN :

 Khinez 11L dipakai atau dikombinasikan dengan khinez 8L dan 9Lpada waktu
wash.
 Untuk kotoran berat khinez 11L dapat digunakan bersama khinez 9L atau khinez
12L
 Bekerja efektif dengan temperature 50°C-80°C.
 Waktu : 10 - 20 Menit

PERTOLONGAN PERTAMA

 Kulit : (Untuk kulit sentetiv)cuci dengan air sampai bersih


 Mata :Segera bilas sebanyak mungkin dengan air
 Terhirup :Segera pindah kedaerah yang berudara segar
 Tertelan :Kumur mulut segera dengan air sebanyak mungkin/minum air dan
susu, jangan berusaha dimuntahkan
 Segera cari pertolongan medis

PENYIMPANAN
 Simpan ditempat yang sejuk,kering dan baik sirkulasi udara
 Hindarkan dari kontak langsung sinar matahari
 Jauhkan dari jangkawan anak anak
 Hindarkan dari produk/bahan yang bersifat asam

Anda mungkin juga menyukai