Anda di halaman 1dari 37

Chapter 8 : Melindungi Sistem infromasi

October 18, 2015 Sistem Informasi Manajemen

Judul Buku : Management Information system : Managing the Digital Firm edition 12th

Penulis Buku : Jane P. Laudon dan Kenneth C. Laudon

Kamu mempunyai Facebook ? Hati-Hati !

Facebook merupakan situs media sosial dengan pengguna lebih dari 500 juta. Dengan pengguna
orang pribadi, maupun suatu perusahaan yang digunakan untuk melakukan kegiatan bisnis. Suatu
bisnis harus memberikan perhatian khusus pada keamanan sistem informasi saat ini. Karena, saat
ini banyak hacker yang beraksi untuk mencuri data-data penggunanya melalui media social
contohnya seperti Facebook. Walaupun pihak Facebook sudah memberikan pengaman yang
ekstra, namun dengan penggunya yang sangat banyak, maka tidak daat dikontrol secara detail.

8.1. Kerentanan Dan Penyalahgunaan Sistem

Saat kita menggunakan komputer, kita membutuhkan antivirus yang bertugas untuk mengamankan
data kita. Karena, kejika tidak maka bisa jadi komputer kita akan tiba-tiba rusak dan sulit lagi
untuk dikembalikan. Pengaman (security) merujuk pada kebijakan, prosedur, dan pengukuran
teknik yang digunakan unutk mencegah akses yang tidak sah, penggantian, pencurian, atau
kerusakan fisik pada sistem informasi. Pengendalian (control) terdiri dari semua metode,
kebijakan, dan prosedur organisasi yang menjamin keelmatanaset-aset organisasi; ketepatan dan
keandalan catatan rekeningnya; serta kepatuhan operasional pada standar-standar manajemen.

Mengapa Sistem Menjadi Rentan

Ketika sejunlah besar data disimpan dalam bentuk elektronik, data tersebut rentan terhadap begitu
banyak jenis ancaman dari pada ketika data disimpan dalam bentuk manual. Pada tingkat klien,
bisa saja secara tidak sengaja mendownload virus yang tidak diketahui. Apabila kita berhubungan
dengan perusahaan lain, hal ini juga menambah kerentanan sistem, akrena tanpa perlindungan
yang kuat maka informasi privasi berharga akan bocor.

Kerentanan Internet

Jaringan publik yang secara aktif berhubungan dengan internet, menggunakan modem DSL. Lebih
rentan ditembus olehpihak luar dibandingkan saluran telfon. Layanan telpon yang berdasarkan
teknologi internet menjadi lebih rentan dibandingkan jaringan telpon tanpa jaringan internet.
Kerentanan juga meningkat dari pengguna e-mail dan pesan singkat yang tersebar luas.

Tantangan Pengaman Nirkabel

Jaringan nirkabel di banyak lokasi tidak memiliki perlindungan dasar melawan war driving,
dimana para penyusup mendekati suatu gedung atau taman dan mencoba memasuki jalur jaringan
nirkabel. Standar keamanan mula-mula yang dikembangkan untuk WiFi yang disebut Wired
Equivalent Privacy (WEP), sangat tidak efektif. Karena WEP menggunakan satu kata sandi yang
dapat secara mudah di deskripsi oleh para hacker dengan mudah.

Peranti Lunak Berbahaya : Virus, Worm, Trojan Horse, dan Spyware

Program peranti lunak yang berbahaya, biasanya disebut malware dan meliputi berbagai jenis
ancaman, seperti virus komputer, worm, dan trojan horse. Virus komputer (computer virus)
adalah program peranti lunak berbahayayang menempelkan dirinya ke program lainnyaatau file
dan data untuk dieksekusi, biasanya tanpa sepenga=etahuan atau seizin pengguna. Worm
merupkana program komputer independent yang menyalin diri sendiri dari satu komputer ke
komputer lain dalam jaringan. Trojan Horse (kuda troya) adalah program peranti lunak yang
tampaknya tidak berbahaya tapi justru berbuat sesuatu yang tidak diperkirakan. Trojan yang
sbeennarnya bukan virus tapi memberi jalan bagi virus berbahaya untuk masuk kedalam sistem
komputer. Spyware memasang diri secara sembunyi-sembunyi di komputer anda untuk memantau
kegiatan penelusuran web oleh pengguna komputer untuk memunculkan iklan.

Hacker dan Kejahatan Komputer

Hacker adalah sesorang yang ingin mebndapatkan akses tidak sah kedalam sistem komputer.
Cracker sendiri merujuk pada seorang hacker yang ingin memiliki maksud kriminal. Aktivitas
hacker telah meluas, bukan hanya menyusup, namun juga mencuri data, merusak sisten, dan
cybervandalism yaitu gangguan, peruskana, atau bahka penghancuran situsatau sistem informasi
perusahaan secara disengaja.

Spoofing dan Sniffing

Spoofing dapat berupa pengalihan jalur sebuah situs Web ke sebuah alamat yang berbeda dari situs
web aslinya , dengan istus yang dismaarkan sebagai tujuan yang diinginkan. Sniffer adalah sejenis
program pencuri informasi yang memantau informasi dalam sebuah jaringan.

Serangan Penolakan Layanan

Dalam serangan penolakan layanan (denial of service- DoS Attack), hacker membanjiri server
jaringan atau server web dengan ribuan komunikasi palsu atau permohonan layanan palsu untuk
menyusup ke dalam jaringan. Jaringan menerima begitu banyak pertanyaan yang tidak dapat
ditanganinyadan oleh karena itu, tidak dapat menangani permintaan data yang legal. Seranagn
penolakan layanan terdistribusi (Distributed Denial of Service-Ddos)menggunakan ratusan atau
bahkan ribuan komputer untuk membanjiri sasaran dari banyak titik.
Kejahatan Komputer

Sebagian besar kegiatan hacker adalah tindak pidana, dan kerentanan sistem . Kejahatan komputer
adalah didefinisikan oleh Departemen Kehakiman AS sebagai “pelanggaran hukum pidana yang
melibatkan pengetahuan teknologi komputer untuk perbuatan mereka, investigasi, atau
penuntutan. ”

Pencurian Identitas

Pencurian identitas merupakan kejahatan dimana seseorang penipu mendapatkan informasi pribadi
yang penting, yang digunakan untuk mendapatkan kredit, barang dagangan, atau layanan atas
nama korban untuk memberikan surat kuasa palsu untuk sipencuri. File kartu kredit adalah salah
satu sasaran utama para hacker. Taktik yang semakin populer adalah sejenis spoffing yang
dinamakan phishing. Teknik phising yang baru dinamakan evil twins dan pharming yang lebih
sulit untuk dideteksi. Pharming merupakan kegiatan mengalihkan pengguna ke halam web yang
palsu .

Click Fraud

Penipuan lewat klik (click Fraud) terjadi ketika sesorang atau program komputer dengan curang
mengklik sebuah iklan online tanpa maksud mempelajari lebih lanjut tentang pemasangan iklanya
atau melakukan pembelian.

Terorisme Maya dan Perang Maya

Kerentanan Internet atau jaringan lainnya semakin difokuskan perhatiannya, karena bisa saja
disalahguynakan oleh badan intelejen laur negeri, atau teroris. Untuk menghadapi ancaman ini,
Departemen kemanan Dalam Negreri AS memiliki Information Analysis and Infrastructure
Protection Diroctable untuk mengfoordinasikan pengamanan dunia maya.

Ancaman Internal : Karyawan

Ancaman terhadap perusahaan dapat berasal dari dalam perusahaan itu sendiri. Contohnya
karyawan yang membiarkan rekan-rekan karyawan lainnya untuk mengakses data dengan kata
sandi mereka, ini bisa saja terjadi apabila ada pihak lain yang menyamar menjadi karyawan resmi
untuk dapat mengakses data perusahaan. Praktik ini disebut dengan rekayasa sosial (Sosial
engineering)

Kerentanan Peranti Lunak

Peranti lunak komersial sering kali mengandung kerusakan yang tidak hanya menciptakan
kelemahan kinerja tapi juuga kerentanan keamanan yang membuka jaringan kepada penyusup.
Untuk memperbaiki kerusakan ini, setelah kesalah diidentifikasi, vendor peranti lunak
menciptakan program kecil yang disebut patch untuk memperbaiki kerusakan.

8.2 Nilai Bisnis Dari Pengamanan dan Pengendalian


Banyak perusahaan yang enggan untuk menghabikan banyak anggaran untuk pengamanan karena
ini tidak secara langsung berhubungan dengan pendapatan penjualan. Namun apabila dimaati,
sebagai contoh apabila suatu perusahaan besar data perusahannya dicuri maka perushaan tersebut
kehilangan sekitar 1,65 milyar dolar per setiap kejadian. Oleh karena itu, perusahaan harus
memperhatian sistem keamanan jangan sampai data pribadi perusahaan tersebut dicuri oleh pihak
pihak yang dapat merugikan perusahaan tersebut.

Persyaratan Hukum dan Peraturan Untuk Manajemen Catatan Elektronik

Manajemen Catatan Elektronik (electronic records management – ERM) terdiri atas kebijakan,
prosedur, dan peralatan untuk mengatur pemeliharaan, penghancuran, dan penyimpnanan catatan
elektronik. Jika kita bekerja di bidang perawatan kesehatan di AS, perusahaan kita harus tunduk
ada Health Insurance Portability and Accountability Act-HIPAA. Jika kita bekerja pada
perusahaan yang memberikan layanan keuangan, maka kita harus tunduk pada Financial Services
Modernization Act ( dikenal sebagai undang-undang Gramm – Leach-Bliley) . Jika kita bekerja
diperusahaan publik, maka harus tunduk pada Public Company Accounting Reform and Investor
Protection Act (dikenal Undang-undang Sarbanes Oaxley).

Bukti Elektronik dan Ilmu Forensik Komputer

Ilmu Forensik Komputer (computer forensics) adalah proses ilmiah dari pengumpulan,
pemeriksanaan, autentifikasi, pemeliharaan, dan analisis data yang dibuat pada atau diperoleh dari
media penyimpanan komputer dengan cara sedemikian hingga informasi tersebut dapat digunakan
sebagai bukti di pengadilan. Ilmu forensik komputer menangani masalah seperti berikut :
Memulihkan data dari komputer sambil menjaga integritas barang bukti, dengan aman menyimpan
data menangai data elektronik yang sudah pulih.

8.3 Menetapkan Kerangka Kerja Untuk Pengamanan dan pengendalian

Bahkan dengan alat-alat keamanan terbaik, sistem informasi Anda tidak akan dapat diandalkan
dan aman kecuali jika Anda tahu bagaimana dan di mana untuk menempatkan mereka. Anda juga
akan perlu mengembangkan keamanan rencana kebijakan dan untuk menjaga bisnis Anda berjalan
jika sistem informasi Anda tidak operasional.

SISTEM INFORMASI KONTROL

Kontrol sistem informasi yang baik manual dan otomatis dan terdiri dari kedua kontrol umum dan
pengendalian aplikasi. Kontrol umum mengatur desain, keamanan, dan penggunaan program
komputer dan keamanan file data di Kontrol aplikasi yang kontrol tertentu unik untuk setiap
komputerisasi aplikasi, seperti gaji atau perintah pengolahan. Mereka mencakup otomatis dan
prosedur manual yang memastikan bahwa data hanya berwenang benar-benar dan akurat diproses
oleh aplikasi tersebut.

Penilaian Resiko
Penilian Resiko (Risk Assesment) menentukan tingkat risiko pada perusahaan jika aktivitas atau
proses tertentu tidak dikendalikan dengan benar. Penilaian resiko membantu menentukan
perangkat pengendalian yang paling efektiv dari segi biaya untuk melindungi aset perusahaan.
Setelah resiko dinilai, para pembuat sistem akan berkonsentrasi pada faktor pengendalian yang
memiliki kerentanan dan potensi kerugian terbesar.

Kebijakan Pengamanan

Setelah mengidentifikasi resiko, kita perlu mengembangkan kebijakan pengamanan untuk


melindungi aset. Kebijakan pengamanan (security policy) terdiri atas pernyataan-pernyatan yang
menilai resiko informasi, mengidentifikiasi tujuan pengamanan . Dalam perusahan besar, fungsi
keamanan perusahan resmi dikepalai oleh chief security officer-CSO. Kebijakan penggunaan yang
dapat diterima (acceptable use policy – AUP) mendefinisikan penggunaan sumber-sumber
informasi perusahaan dan perangkat komputasi, termasuk PC dan laptop, perangkat nirkabel,
telepon, dan internet. Kebijakan otorisasi (authorization policy) menentukan tingkat akses yang
berbeda ke aset informasi untuk tingkat pengguna yang berbeda pula. Sistem manajemen
otoritasasi menentukan dimana dan kapan seseorang pengguna diizinkan untuk mengakses bagian
tertentu dari suatu situs atau basis data perusahaan.

Perencanaan Pemulihan Bencana dan Perencanaan Keberlangsungan Bisnis

Perencanaan pemulihan bencana (disaster recovery planning) merancang cara-cara merestorasi


layanan komputasi dan komunikasi setelah terganggu oleh suatu peristiwa, seperti gempa bumi,
banjir, atau serangan teroris. Fokus utama perencanaan pemulihan bencana adalah pada isu teknis
yang termasuk menjaag sistem tetap baikdan berjalan. Sedangkan perencanaan keberlangsungan
bisnis (business continuity planning) berfokus pada bagaimana perusahaan dapat mengembalikan
operasi bisnis setelah dilanda bencana.

Peran Proses Audit

Audit SIM (MIS Audit) menguji lingkungan pemangaman perusahan secara menyeluruh sekaligus
juga pengendalian yang mengatur sistem informasi perorangan. Auditor harus menelusuri aliran
transaksi sampel pada suatu sistem dan melakukan beberapa pengujian, jika sesuai, auditor
menggunakan peranti luna audit otomatis. Audit pengaman mengulas berbagai teknologi,
prosedur, dokumentasi, pelatihan, dan personalia.

8.4. TECHNOLOGIES DAN ALAT UNTUK MELINDUNGI SUMBER INFORMASI

Manajemen Identitas dan Otentifikasi

Perangkat lunak manajemen identitas mengotomatiskan proses melacak semua pengguna ini dan
sistem mereka hak, menetapkan setiap pengguna identitas digital yang unik untuk mengakses
setiap sistem. Otentikasi mengacu pada kemampuan untuk mengetahui bahwa seseorang yang
sebagai pengguna. Otentikasi sering didirikan dengan menggunakan password yang dikenal hanya
untuk pengguna yang berwenang. Pengguna akhir menggunakan password untuk log on ke
komputer sistem dan juga dapat menggunakan password untuk mengakses sistem dan file tertentu.
Namun banyak penggunya yang lupa dengan passwordnya, sehingga muncullah teknologi
autentifikasi baru . Teknologi otentikasi baru, seperti token, smart card, dan biometrik Otentikasi.
Token adalah fisik perangkat, mirip dengan kartu identitas, yang dirancang untuk membuktikan
identitas dari satu pengguna. Otentikasi biometrik menggunakan sistem yang membaca dan
menafsirkan individu sifat manusia, seperti sidik jari, iris, dan suara-suara, untuk memberikan atau
menolak akses.

Firewall, Sistem Deteksi Gangguan, dan Antivirus

Firewall

Firewall merupakan kombinasi perangkat lunak dan perangkat keras yang mengendalikan arus lalu
lintas jaringan yang masuk dan keluar. Firewall bertindak sebagai penajga gawabngf yang
memeriksa identitas setiap pengguna sebelum memberikan akses ke jaringan. Firewall diletakan
diantara jaringan perusahaan dan internet atau jaringan yang tidak dipercaya lainnya untuk
melindungi jaringan perushaan dari lalu lintas data yang tidak terotorisasi.

Sistem Deteksi Gangguan

Sistem deteksi gangguan (network detection system) menggunakan perangkat yang selalu aktif
melakukan pemantauan yang diletakkan di titik-titik yang paling rentan dalam jaringan perusahaan
untuk secara kontinyu mendeteksi dan menghalangi para penyusup. Ssitem akan membunyikan
alarm jika terdapat aktivitas yang mencurigakan.

Perangkat Lunak antivirus dan Antispyware

Peranti lunak antivirus (antivirus software) dirancang untuk memerika adanya virus komputer
dalam sistem dan drive komputer. Antivirus biasanya hanya efektiv melawan virus yang sudah
dikenalnya, oleh karena itu supat=ya tetap efektiv harus dilakukan update.

Unified Threat Management Systems

Untuk membantu bisnis mengurangi biaya dan meningkatkan pengelolaan, vendor keamanan telah
digabungkan menjadi satu alat alat berbagai keamanan, termasuk firewall, jaringan virtual private,
sistem deteksi intrusi, dan konten Web penyaringan dan software antispam. Ini manajemen
keamanan yang komprehensif Produk ini disebut manajemen ancaman terpadu (UTM) sistem.

Mengamankan Jaringan Nirkabel

Pada tahuin 2004, kelompok perdagangan industri WiFi Alliance menyelesaikan spesifikasi
802.11i yang memperketat pengamanan untuk produk-produk LAN nirkabel. 802.11ijuga
menggunakan teknologi autentifikasi bersama agar pengguna nirkabel tidak tertarik ke dalam
jaringan liar yang mungkin mencari dari jaringan pengguna yang sah.

Enskripsi dan Infrastruktur Kunci Publik

Enskripsi (encryption) adalah proses mengubah teks atau data biasa menjadi teks bersandi
rahasia(cipher) yang tidak dapat dibaca oleh siapapun selain pengirim dan penerima yang
dimaksudkan. Data dienkripsi menggunakan kode numerik rahasia, yang dinamakan kunci
enkripsi. Dua metode untuk mengenkripsi data dalam jaringan Web adalah SSL dan S-HTTP.
Secure Sockets Layer (SSL) memungkinkan komputer klien dan server unutk mengelola aktivitas
enkripsi dan deskripsi sebagaimana mereka berkomunikasi satu sam alain selama berlangsungnya
sesi Web yang aman. Secure Hypertext Transfer Protocol (S-HTTP) adalah protokol lainnya yang
digunakan untuk mengenkripsi data di internet, terbatas pada pesan individual, sementara SSl
dirancang untuk membangun hubugan yang aman antara dua komputer. Kunci enkripsi public
menggunakan dua kunci: satu dibagikan atau sifatnya umum dan satu lagi sepenuhnya pribadi.
Tanda tangan digital adalah pesan yang dienkripsi yang hanya dapat diciptakan oleh seorang
pengirim menggunakan kunci privatnyasendiri.

MEMASTIKAN SISTEM KETERSEDIAAN

Sebagai perusahaan semakin bergantung pada jaringan digital untuk pendapatan dan operasi,
mereka perlu mengambil langkah-langkah tambahan untuk memastikan bahwa sistem dan aplikasi
mereka selalu tersedia.

Pengendalian Jaringan Lalu Lintas: Deep Packet Inspection

Apakah Anda pernah mencoba untuk menggunakan jaringan kampus dan menemukan itu sangat
lamba? Bandwidth memakan aplikasi seperti program file-sharing, Layanan telepon internet, dan
video online dapat menyumbat dan memperlambat perusahaan jaringan, menurunkan kinerja.
Sebuah teknologi yang disebut paket yang mendalam pemeriksaan (DPI) membantu memecahkan
ini masalah. DPI memeriksa file data dan memilah prioritas rendah materi online sementara
menugaskan prioritas yang lebih tinggi untuk file bisnis penting.

ISU KEAMANAN UNTUK CLOUD COMPUTING DAN MOBILE DIGITAL


PLATFORM

Keamanan di Cloud
Pengguna cloud perlu mengkonfirmasi bahwa terlepas dari mana data mereka disimpan atau
ditransfer, mereka dilindungi di tingkat yang memenuhi persyaratan perusahaan mereka.Awan
klien harus menemukan bagaimana penyedia awan mensegregasikan data perusahaan mereka dari
orang-orang dari perusahaan lain dan meminta bukti bahwa mekanisme enkripsi terdengar.

Mengamankan Platform Mobile

Jika perangkat mobile berkinerja banyak fungsi komputer, mereka perlu diamankan seperti
desktop dan laptop terhadap malware, pencurian, kecelakaan kehilangan, akses yang tidak sah, dan
upaya hacking. Mereka akan membutuhkan alat untuk mengesahkan semua perangkat yang
digunakan; untuk memelihara catatan persediaan yang akurat pada semua perangkat mobile,
pengguna, dan aplikasi; untuk mengontrol update ke aplikasi; dan untuk mengunci perangkat yang
hilang sehingga mereka tidak bisa dikompromikan.Perusahaan akan perlu memastikan bahwa
semua smartphone yang up to date dengan patch keamanan terbaru dan antivirus / antispam
software, dan mereka harus mengenkripsi komunikasi bila memungkinkan.

MEMASTIKAN KUALITAS SOFTWARE

Selain menerapkan keamanan dan kontrol yang efektif, organisasi dapat meningkatkan kualitas
dan keandalan sistem dengan menggunakan metrik perangkat lunak dan pengujian perangkat lunak
yang ketat. Metrik perangkat lunak adalah penilaian obyektif dari sistem dalam bentuk pengukuran
kuantitatif. Contoh metrik perangkat lunak meliputi jumlah transaksi yang dapat diproses dalam
Unit waktu tertentu, waktu respon online, jumlah cek gaji dicetak per jam, dan jumlah bug yang
dikenal per seratus baris program kode.

CHAPTER 9 : MENCAPAI KINERJA OPERASIONAL


YANG PRIMA dan KEDEKATAN DENGAN
PELANGGAN : APLIKASI PERUSAHAAN
October 25, 2015 Sistem Informasi Manajemen

Judul Buku : Management Information System : Managing The Digital Firm edition 12th

Penagraang : Jane P.Laudon dan Kenneth C. Laudon

9.1. SISTEM PERUSAHAAN

Apa itu Sistem Perusahaan ?

Sistem perusahaan dikenal juga sebagai sistem perencanaan sumber daya perusahaan (enterprise
resource planning – ERP), yang didasarkan pada modul peranti lunak yang terintegrasi dan basis
data pusat yang sama.
Peranti Lunak Perusahaan

Peranti lunak perusahaan (entreprise software) dibuat berdasarkan ribuan proses bisnis yang telah
jelas yang mereflesikan praktik-praktik terbaik. Praktik terbaik (best practice) adalah solusi dan
metode penyelesaian masalah yang paling berhasil dalam sebuah industri untuk mencapai tujuan
bisnis secara efektiv dan konsisten. Jika peranti lunak tidak mendukung cara organisasi tersebut
menjalankan bisnisnya, perusahaan dapat menulis ulang beberapa peranti lunak yang mendukung
cara kerja proses bisnisnya.

Nilai Bisnis Sistem perusahaan

Sistem perusahaan menyediakan nilai baik dengan meningkatkan efisiensi operasional dan
menyediakan informasi perusahaan secara luas untuk membantu para manajer membuat keputusan
yang lebih baik. Peranti lunak perusahaan meliputi perangkat analitis untuk menggunakan data
yang didaptkan oleh sistem untuk mengevaluasi kinerja organisasi secara keseluruhan.

9.2. SISTEM MANAJEMEN RANTAI PASOKAN

Sistem manajemen rantai pasokan menjawab semua masalah tentang pengkoordinasian antar
pemasok dalam perusahaan dengan pemasok dalam jumlah banyak.

Rantai Pasokan

Rantai pasokan (supply chain) perusahaan adalah jaringan organisasi dan proses bisnis untuk
mendapatkan bahan mentah, mengubah bahan mentah ini menjadi setengah jadi atau barang jadi,
dan mendistribusikan barang jadi kepada para pelanggan. Rantai pasokan menghubungkan antara
pemasok, pabrik, pusat distribusi, toko eceran , dan pelangganuntuk menyediakan barang dan jasa
melalui konsumsi. Porsi hulu dari rantai pasokan ini meliputi pemasok perusahaan, pemasok untuk
para pemasok, dan proses membina hubungan dengan mereka. Porsi hilir terdiri atas berbagai
organisasi dan proses untuk mendistribusikan dan meyampaikan produk kepada pelanggan akhir.

Informasi dan Manajemen Rantai Pasokan


Salah satu maslah yang sering muncul pada manajemen rantai pasokan adalah efek bullwhip,
dimana informasi mengenai permintaan suatu produk menjadi berubah ketika melewati satu entitas
ke entitas selanjutnya di sepanjang rantai pasokan.

Aplikasi Manajemen Rantai Pasokan

Peranti lunak rantai pasokan diklasifikasikan menjadi peranti lunak untuk membantu bisnis
merencanakan rantai pasokannya atau peranti lunak untuk membantu bisnis menjalankan langkah-
langkah rantai pasokan . Sistem perencanaan rantai pasokan (supply chain planning system)
membuat perusahaan dapat membuat peramalan permintaan bagi suatu produk dan untuk
mengembangkan perencanaan sumber daya dan proses produksi untuk produk tersebut. Salah satu
fungsi perencaan rantai pasokan yang paling penting dan kompleks adalah perencanaan
permintaan. Sistem perencanaan rantai pasokan mengelola aliran produk melalui pusat-pusat
distribusi dan gudang untuk memastikan bahwa produktersebut dikirimkan ke lokasi yang tepat
dengan cara yang paling efisien.

Manajemen Rantai Pasokan dan Internet

Sebelum adanya internet, koordinasi rantai pasokan terhambat oleh kesulitan dalam
membuat informasi bergerak secara berlahan sebagai sebuah rantai pasokan internal yang berbeda-
beda untuk pembelian, manajemen bahan mentah, produksi dan distribusi. Perusahaan –
perusahaan menggunakan intranet untuk meningkatkan koordinasi antara proses-proses rantai
pasokan internal mereka, dan ekstranet untuk mengoordinasikan proses-proses rantai pasokan
yang digunakan bersama dengan mitra bisnis mereka.

Nilai Bisnis Sistem Manajemen Rantai Pasokan

Dengan mengimplementasikan sistem manajemen rantai pasokan yang terintegrasi dan


terhubung dengan jaringan, perusahaan dapat menyeimbangkan penawaran dan permintaan,
mengurangi tingkat persediaan, meningkatkan layanan pengiriman, mempercepat waktu untukn
memasarkan produk, dan memanfaatkan aset secara lebih efektif.

9.3. Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan

Apa itu manajemen hubungan pelanggan ?

Sistem CRM meneliti para pelanggan dari berbagai prespektiv. Sistem-sistem ini menggunakan
eperangkat aplikasi yang terintegrasi untuk menangani seluruh aspek dan hubungan dengan
pelanggan, meliputi layanan, penjualan , pemasaran. Titikn sentuh ( touch point) yang juga dikenal
sebagai titik kontak, adalah metode interaksi dengan pelanggan, seperti telepon, e-mail, layanan
pelanggan, surat, situs web, perangkat nirkabel.

Peranti Lunak Manajemen Hubungan Pelanggan

Paket CRM yang lebih komprehensif memuat modul untuk manajemen hubungan mitra dan
manajemen hubungan pelanggan . PRM menggunakan sebagaian besar dari data , perangkat, dan
sistem yang sama seperti manajemen hubungan pelanggan untuk meningkatkan kolaborasi antara
perusahaan dengan para mitra penjualannya.

Sales Force Automation (SPA)

Modul otomatisasi tenaga penjualan (sales force automation- SFA) pada sistem CRM membantu
staf penjualan meningkatkan produktivitasnya dengan memfokuskan usaha penjualan kepada
pelanggan yang paling menguntungkan, yaitu yang merupakan kandidat terbaik untuk melakukan
penjualan dan memberikan layanan.

Layanan Pelanggan

Modul layanan pelanggan pada sistem CRM menyediakan informasi dan alat untuk meningkatkan
efisiensi para staf di pusat panggilan, pusat bantuan, dan pusat dukungan pelanggan. Modul ini
juga mempunyai kemampuan untuk mengarahkan dan mengelola permintaan layanan pelanggan.

Pemasaran
Peranti lunak manajemen hubungan pelanggan memberikan titik tunggal bagi para pengguna untuk
mengelola dan mengevaluasi berbagai kampanye pemasaran pada berbagai saluran, meliputi em-
mail, surat langsung,dll. Modul pemasaran juga meliputi perangkat untuk menganalisis data
pemasaran dan pelanggan mengidentifikasi pelanggan yang menguntungkandan yang tidak,
merancang roduk dan layanan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginan pelanggan secara
spesifik, dan mengidentifikasi kesempatan untuk penjualan silang. Penjualan silang ( cross-selling)
adalah pemasaran produk komplementer kepada pelanggan.

CRM Operasional dan CRM Analitis

CRM Oprasional meliputi aplikasi-aplikasi yang berhadapan dengan pelanggan, seperti perangkat
untuk SFA, pusat panggilan, dan dukungan layanan pelanggan, dan otomatisasi pemasraan. CRM
analitis meliputi aplikasi-aplikais untuk menganalitis data pelangganyang dihasilkan oleh aplikasi
CRM operasional untuk menyediakan informasi dalam rangka meningkatkan kinerja bisnis.

Nilai Bisnis Sistem Manajemen Hubungan Pelanggan

Perusahaan dengan sistem manajemen hubungan pelanggan yang efektif dapat meraih berbagai
keuntungan, temasuk meingkatkan kepuasan pelanggan, mengurangi baiaya pemasaran langsung,
pemasaran lebih efektif, dan baiya untuk mendapatkan pelanggan dan mempertahankannya
menjadi semakin rendah. Pelanggan yang berhenti (churn) akan berkurang ketika merespon
pelanggan dengan baik.

9.4. Aplikasi Perusahaan : Tantangan dan Kesempatan Baru

Tantangan Bagi Aplikasi Perusahaan

Beberapa perusahaan mengalami kerugian operasional yang besar ketika pertama kali
mengimplementasikan aplikasi perusahaan, karena perusahaan tersebut tidak memahamai berapa
banyak perusahaan organisasional yang dibutuhkan. Butuh usaha yang cukup banyak untuk
membuat aplikasi perusahaan bekerja dengan baik.
Memperluas Cakupan Peranti Lunak Perusahaan

Vendor peranti lunak perusahaan telah menciptakan apa yang disebut entreprise solution,
enterpraise suites, atau e-business suite untuk membuat sistem manajemen hubungan pelanggan,
manajemen rantai pasokan, dan sistem eprusahaan saling bekrrja sama untuk menghubungkan ke
sistem pelanggan dan pemasok.

Platform Layanan

Salah satu cara untuk menignkatkan daya ungkit investasi dalam aplikasi perusahaan adalah
dengan menggunakannya untuk menciptakan platform layanan untuk prose-proses bisnsi yang
baru atau yang diperbaiki. Platform layanan menyatukan berbagai aplikasi dari berbagai fungsi
bisnis, unit bisnis, rekan bisnis untuk menyampaikan pengalaman yang mulus bagi pelanggan,
karyawan, manajer, atau mitra bisnis. Layanan seperti order to cash membutuhkan data dari
aplikasi perusahaan dan sistem keunangan untuk semakin diintegrasikan ke dalam proses
gabungan di seluruh perusahaan.

CHAPTER 10 : E COMMERENCE : PASAR DIGITAL ,


BARANG DIGITAL
October 25, 2015 Sistem Informasi Manajemen

Judul Buku : Managemnet Information System : Managing The Digital Firm ed 12th

Nama Pengarang : Jane P. Laudon dan Kenneth C. Laudon


10.1 E-Commerence dan Internet

E-Commerence Dewasa Ini

Transformasi Bisnis :

Gelombang pertama e-commerence telah mengubah dunia bisnis dari buku, musik, Dan perjalanan
udara. Luasnya pertumbuhan yang ditawarkan oleh e-commerence, khusunya diindustri penjualan,
pusat kliring informasi, hiburan, pakaian.

Fondasi teknologi :

Koneksi internet nirkabel. Harga komponen komputasi dan jaringan menurun drastis. Model-
model komputasi baru yang berbasis internet, sepeti net, layanan web.

Munculnya model bisnis baru :

Muatan yang diciptakan oleh pengguna dan sindikasinya dalam bentuk blog dan jaringan sosial
telah bertumbuh untuk membentuk forum buatan sendiri yang benar-benar baru.

Mengapa E-Commerence Berbeda

Ada di Mana-mana

E-commerence ada d mana-mana, berarti e-commerence memang terdapat dimana saja dan kapan
saja. E-commerence memungkinkan kita berbelanja dari komputer pribadi, dirumah,dll dengan
menggunakan mobile commerence. Hasilnya disebut ruang pasar, pasar yang diperluas melintasi
batas-batas tradisional dan bukan lagi dari sudut lokasi geografis yang sifatnya sementra.

Jangkauan Global

Teknologi e-commerence memungkinkan transaksi komersial melampaui batas-batas budaya dan


negara dengan kenyamanan yang lebih tinggi dan baiya yang lebih efektif daripada suatu sistem
perdaganagnan yang trasiomal. Akibatnya ukuran pasar potensial untuk e-commerence secara
kasar sama dengan ukuran populasi online dunia.

Standar Universal

Standar teknik untuk melakukan e-commerence adalah standar universal. Memungkinkan untuk
setiap komputer dapat terhubung lintas negara tanpa menggunakan platform. Standar teknik
universal ini mengurangi baiaya masuk pasar bagi penjual dan biaya pencarian bagi para
konsumen.

Kaya Manfaat
Dalam hal informasi, istilah kaya manfdaat merujuk pada komplesititas dan isi dari suatu pesan.
Web membuat kita dapat menghasilkan pesn yang kaya manfaat dengan teks, audio, dan video
secara serempak ke sejumlah besr orang.

Interaktif

Pada abad ke-20 e-commerence sanagt interaktif, yang sanagt memungkinkan terjadi komunikasi
dua arahanatar penjual dan konsumen.

Kepadatan Informasi

Teknologi e-commerence mengurangi biaya pengumulan, penyimpanan, pemrosesan, dan


penyampaian informasi, sementara juga sangat meningkatkan kekinian, keakuratan, dan ketepatan
waktu dari informasi . Kepadata informasi dalam pasar e-commerence membuat harga dan biaya
menajdi lebih transparan.

Personalisasi/Penyesuaian

Teknologi e-commerence memungkinkan adanya personalisasi ; pedagang dapat mengarahkan


pesan pemasarannta pada orang-orang tertentu dengan menyesuaikan pesnnnya sesuai nama,
minat, dan pembelian seseorang dimasa lalu. Teknologi juga memungkinkan adanya penyesuaian
mengubah barang atau jasa yang dijual sesuai dengan preferensi pengguna atau perilaku yang ia
tunjukkan sebelumnya.

Konsep Utama dalam E-commerence : Pasar digital dan Barang Digital

Ketimpangan informasi terjadi ketika salah satu pihak dalam sebuah transaksi memiliki lebih
banyak informasi yang pentng tentang transaksi tersebut daripada pihak lainnya. Di pasar digital,
konsumen dan pemasok dapat melihat harga yang ditentukan untuks ebuh barang dan dalam
kondisi itu, pasar digital lebih transparan daripada pasar tradisional.

Barang Digital
Barang digital adalah barang yang dapat dikirimkan melalui jaringan digital. Pada umumnya,
untuk barang digital, biaya marginal untuk menghasilkan satu unit tambahan nyaris tidak ada.

10.2. E- Commerence : Bisnis dan Teknologi

Jenis E- Commerence

Klasifikasi transaksi E-Commerence berdasrakan sifat peserta yang terlibat dalam transaksi :

1. E-Commerence Bisnis ke konsumen (B2C) melibatkan penjualan produk dan layanan


secara eceran kepada pembeli perorangan.
2. E-commerence bisnis ke bisnis (B2B) melibatkan penjuala produk dan layanan
antarperusahaan.
3. E-Commerence konsumen ke konsumen (C2C) lenbibatkan konsumen yang menjual
secara langsung ke konsumen.

Cara lain untuk mengklasifikasikan transaksi e-commerence adalah dalam bentuk koneksi fisik
pesertanya dengan web. Penggunaan pernagkat nirkabel untuk membeli produk dan layanan dari
lokasi kemana saja.

Model Bisnis E-Commerence


E-COMMERCE MODEL PENERIMAAN

Model pendapatan Sebuah perusahaan menjelaskan bagaimana perusahaan akan memperoleh


pendapatan, menghasilkan keuntungan, dan menghasilkan pengembalian superior atas investasi.
sebagian besar perusahaan mengandalkan satu, atau beberapa kombinasi, dari enam model
pendapatan berikut: iklan, penjualan, langganan, bebas / freemium, biaya transaksi, dan afiliasi.

Pendapatan Iklan Model

Dalam model pendapatan iklan, situs web menghasilkan pendapatan dengan menarik khalayak
besar pengunjung yang kemudian dapat terkena iklan. Model iklan adalah model pendapatan yang
paling banyak digunakan dalam e-commerce, dan bisa dibilang, tanpa pendapatan iklan, Web akan
menjadi sangat berbeda pengalaman dari apa yang sekarang.

Penjualan Pendapatan Model

Dalam model pendapatan penjualan, perusahaan memperoleh pendapatan dengan menjual


barang,informasi, atau layanan kepada pelanggan.

Model Pendapatan berlangganan

Dalam model pendapatan langganan, Web situs yang menawarkan konten atau layanan biaya biaya
berlangganan untuk akses ke beberapa atau semua persembahan pada berkelanjutan dasar.

Gratis / Model Freemium Pendapatan

Dalam bebas model pendapatan / freemium, perusahaan menawarkan layanan dasar atau konten
untuk bebas, sementara pengisian premi untuk fitur canggih atau khusus. Sebagai contoh, Google
menawarkan aplikasi gratis, tapi biaya untuk layanan premium.

Modeln Transaksi Biaya Pendapatan

Dalam model pendapatan biaya transaksi, perusahaan menerima biaya untuk memungkinkan atau
mengeksekusi transaksi. Sebagai contoh, eBay menyediakan lelang online pasar dan menerima
biaya transaksi kecil dari penjual jika penjual sukses dalam menjual item.

Pendapatan afiliasi Model

Dalam model pendapatan afiliasi, situs Web (disebut “situs web afiliasi”) mengirim pengunjung
ke situs Web lain sebagai imbalan untuk biaya rujukan atau persentase dari pendapatan dari
penjualan yang dihasilkan.
WEB 2.0: JARINGAN SOSIAL DAN KEBIJAKSANAAN MASSA

Salah satu daerah yang paling cepat berkembang dari pendapatan e-commerce adalah Web 2.0
secara jasa online. Yang paling populer Web 2.0 layananjejaring sosial, tempat pertemuan online
di mana orang dapat bertemu teman-teman mereka dan teman teman mereka. Situs jejaring sosial
dan komunitas online menawarkan kemungkinan baru untuk e-commerce. Jaringan situs-situs
seperti Facebook dan MySpace menjual banner, video, dan iklan teks; menjual informasi
preferensi pengguna untuk pemasar; dan menjual produk seperti musik, video, dan e-book.
Komunitas online juga tempat yang ideal untuk menggunakan virus teknik pemasaran. Viral
marketing online adalah seperti tradisional kata-ofmouth pemasaran kecuali bahwa kata dapat
menyebar melintasi ko secara online.

Kebijaksanaan Massa

Membuat situs di mana ribuan, bahkan jutaan, orang dapat berinteraksi penawaran perusahaan
bisnis cara-cara baru untuk memasarkan dan mengiklankan, untuk menemukan yang suka (atau
membenci) produk mereka. Dalam fenomena yang disebut “kebijaksanaan orang banyak,”
beberapa pihak berpendapat bahwa banyak orang dapat membuat keputusan yang lebih baik
tentang lebar berbagai topik atau produk dari satu orang atau bahkan panitia kecil ahli (Surowiecki,
2004).

Lebih dari sekedar meminta saran, perusahaan dapat secara aktif membantu dalam memecahkan
beberapa masalah bisnis menggunakan apa yang disebut crowdsourcing.

E-COMMERCE MARKETING

Internet menyediakan pemasar dengan cara-cara baru mengidentifikasi dan berkomunikasi


dengan jutaan pelanggan potensial dengan biaya yang jauh lebih rendah dari media tradisional,
termasuk pemasaran mesin pencari, data mining, sistem recommender, dan e-mail yang
ditargetkan. penargetan perilaku mengacu melacak klik-stream (sejarah perilaku mengklik) dari
individu pada ribuan situs Web untuk tujuan memahami mereka kepentingan dan niat, dan
mengekspos mereka untuk iklan yang unik cocok untuk perilaku mereka.

B2B E–COMMERCE: efisiensi baru DAN HUBUNGAN

Sekitar 80% dari e-commerence B2B masih didasarkan pada sistem berbayar untuk
pertukaran data elektronik (EDI) yang memungkinkan pertukaran informasi antara dua organisasi
dari transaksi standar.
Jaringan industri swasta/ pertukaran swasta umumnya terdiri atas satu perusahaan besar yang
menggunakan ekstranet untuk terhubung dengan pemasok dan mitra perusahaan.

10.3. PLATFORM DIGITAL ponsel DAN MOBILE E-COMMERCE

Aplikasi dan Layanan M-Commerence

Contoh dari layanan M- Commerence :

Layanan Berbasis Muatan Lokal


Para pelanggan layanan nirkabel NTT DoCoMo di Jepang mengakses internet untuk mendapatkan
informasi mengenai jadwal kereta, fil, pesawat, berdagang saham,dll. Pengguna Go2 Mobile
Directory dapat mencari informasi , mendapatkan petunjuk arah, mendapatakan prakiraan cuaca.

Layanan Perbankan dan keuangan

Pelanggan Bank Asia di Bangladesh menggunakan telepon genggam untuk memerikssa saldo
rekening, melakukan transfer,dll.

Periklanan Nirkabel dan ritel

Yahoo dan Go2 mobile directory bekerjasama , jadi ketika pelanggan menggunakan go2 mobile
directory untuk mencari restoran atau bioskop lokal, Yahoo akan muncul pada daftar hasil
pencarian.

Permainan dan hiburan

Layanan telepon genggam menawarkan berbagai permainan digital yang dapat diunduh dan nada
dering yaitu cuplikan lagu digital yang berbunyi di telepon genggam ketika sesorang pwngguna
menerima panggilan .

10.4. Membangun Website E-Commerence

Membangun situs e-commerce yang sukses membutuhkan pemahaman yang tajam bisnis,
teknologi, dan sosial isu, serta pendekatan sistematis. Dua tantangan manajemen yang paling
penting dalam membangun sukses situs e-commerce adalah (1) mengembangkan pemahaman
yang jelas tentang bisnis Anda tujuan dan (2) mengetahui bagaimana memilih teknologi yang tepat
untuk mencapai orang-orang tujuan.

PIECES OF THE SITE-BANGUNAN PUZZLE

Anda harus menyadari bidang utama di mana Anda akan perlu untuk membuat keputusan. Di front
organisasi dan sumber daya manusia, Anda harus mempertemukan tim individu yang memiliki
keahlian yang dibutuhkan untuk membangun dan mengelola sebuah situs e-commerce yang
sukses. Tim ini akan membuat keputusan penting tentang teknologi, desain situs, dan kebijakan
sosial dan informasi yang akan diterapkan di situs Anda.
TUJUAN BISNIS, SISTEM FUNGSIONALITAS, DAN PERSYARATAN INFORMASI

Dalam merencanakan situs Web Anda, Anda perlu untuk menjawab pertanyaan, “Apa yang kita
inginkan situs e-commerce untuk melakukan bisnis kami? “Pelajaran penting yang harus dipelajari
di siniadalah membiarkan keputusan bisnis mendorong teknologi, bukan sebaliknya. Ini akan
memastikan bahwa platform teknologi Anda sejajar dengan bisnis Anda. bagaimana Anda
menerjemahkan strategi Anda, model bisnis, dan ide-ide ke dalam bekerja e-commerce situs?
Perencanaan Anda harus mengidentifikasi tujuan bisnis yang spesifik untuk situs Anda, dan
kemudian mengembangkan daftar fungsi sistem dan kebutuhan informasi. Tujuan bisnis hanya
kemampuan Anda ingin situs Anda untuk memiliki. Sistem fungsionalitas yang jenis kemampuan
sistem informasi yang Anda akan perlu mencapai tujuan bisnis Anda. Kebutuhan informasi untuk
sistem adalah elemen informasi bahwa sistem harus menghasilkan untuk mencapai tujuan bisnis.

MEMBANGUN SITUS WEB: IN-HOUSE VERSUS OUTSOURCING

Ada banyak pilihan untuk membangun dan memelihara situs Web. banyak tergantung pada berapa
banyak uang yang Anda bersedia untuk menghabiskan. Pilihan berkisar dari Outsourcing
pengembangan situs Web seluruh ke vendor eksternal untuk membangun segala sesuatu sendiri
(in-house). Anda juga memiliki keputusan kedua untuk membuat: akan Anda meng-host
(mengoperasikan) situs di server perusahaan Anda sendiri atau akan Anda Outsource hosting untuk
penyedia Web host? Ada beberapa vendor yang akan merancang, membangun, dan host situs
Anda, sementara yang lain akan baik membangun atau host (tapi tidak keduanya). Gambar 10-5
menggambarkan alternatif.
Chapter 11 : Mengelola Pengetahuan
Judul Buku : Management Information System : Managing The Digital Firm edition 12th

Nama Pengarang : Jan P.Laudon, Kenneth C. laudon

11.1. Bidang Manajemen Pengetahuan

Manajemen pengetahuan telah menjadi aspek penting di banyak perusahaan di mana para
manajernya menyadari bahwa keberhasilan perusahaan mereka bergantung pada kemampuan
perusahaan untuk menciptakan dan mengelola pengetahuan.

Dimensi pengetahuan yang penting

Terdapat perbedaan antara data, informasi, pengetahuan, dan kebijaksanaan. Data sebagai aliran
kejadian atau transaksi yang dicatata oleh sistem suatu organisasi, dan bermanfaat hanyab dalam
transaksi itu sendiri, dan tidak untuk yang lainnya. Untuk mengubah data menjadi informasi,
perusahaan harus memanfaatkan sumber daya yang ada untuk menyusun data ke dalam kategori2
yang mudah digunakan. Untuk mengubah informasi menjadi pengetahuan, perusahaan harus
memanfaatkan lebih banyak lagi sumber daya untuk menemukan pola, aturan, dan konteks dimana
pengetahuan tersebut berguna. Kebijaksanaan adalah pemikiran perorangan atau kelompok dalam
menerapkan pengetrahuan untuk memcahkan suatu maslaah.

Pengetrahuan yang terekam dalam pikiran karyawan dan bebas terdokumentasikan disebut
pengetahuan tersirat. Dan pengetahuan yang sudah didokumentasikan disebut pengetahuan
eksplisit. Melalui sekumpulan data, kegiatan terencana derngan pengukuran yang teliti, percobaan,
dan masukan dari pelanggan maupun lingkungan sekitar, organisasi mendpaatkan pengalaman.
Organisasi yang mempelajrai hal-hal diatas akan mengubah perilakunya dengan membuat proses
bisnis baru dan mengubah pola manajemen pengambilan keputusan. Proses perubahan ini disebut
pembelajaran organisasi.

Rantai Nilai Manajmen Pengetahuan

Manajemen pengetahuan adalah seperangkat proses bisnis yang dikembangkan dalam organisasi
untuk menciptakan, menyimpan, memindahkan, dan menerapkan pengetahuan. Manajemen
pengetahuan meningkatkan kemampuan perusahaan dalam mempelajari lingkungan sekitar dan
menerapkan pengetahuan tersebut dalam proses bisnisnya.
Pemerolehan Pengetahuan

Organisasi memperoleh pengetahuan melalui beberapa cara, tergantung pada jenis pengetahuan
yang dicarinya. Sistem manajemen pengetahuan yang pertama mencoba membangun pusat data
yang berisi dokumen, laporan , presentasi, dan praktik. Sistem ini kemudian dikembangkan untuk
menyertakan dokumen tidak terstruktur seperti email.

Penyimpanan Pengetahuan

Setelah berbagai dokumen, pola, dan aturan pakar terkumpul, data tersebut harus disimpan
sehingga dapat diambil kembali dan digunakan oleh para karyawan. Penyimpnan pengetahuan
umumnya, melibatkan proses pembuatan basis data. Sistem manajemen dokumen mengubah data
ke dsalam bentuk digital, menyusun indeks , dan menandai dokumen2 yang diperlukan
berdasarkan kerangka kerja yang koheren denganb bentuk akhirnya suatu basis data yang dapat
menyimpan berbagai dokumen.

Penyebaran pengetahuan

Portal, email, pesan instan, dan teknologi mesin pwnvcari telah ditambahkan ke dalam
serangkaian teknologi kolaborasi dan sistem perkantoranyang digunakan untuk berbagi agenda,
dokumen, data, dan grafik.
Penerapan Pengetahuan

Agar investasi yang yang ditanamkan tidak terbuang sia-sia, pengetahuan baru harus dimasukkan
ke dalam proses bisnis dan sistem aplikasi yang penting, termasuk aplikasi perusahaan yang
mengelola proses bisnis internal dan hubungannya dengan luar.

Membangun Modal Organisasi dan Modal Manjemen: Kolaborasi, Komunitas Praktik, dan
Lingkungan Perkantoran.

Para manajer dapat membantu dengan cara mengembangkan peranan dan tanggung jawab baru
dalam organisasi untuk memperoleh pengetahuan. Direktur Pengetahuan, (CKO) adalah eksekutif
senior yang bertanggung jawab dalam program manajemen pengethauan perusahaan. CKO
berguna untuk mendpaatkan pengethaun baru dan memanfaatkan engetahuan baru agar
lebihberguna lagi. Komunitas Praktik (COP) adalah jaringan umum informasi yang teridir atas
para profesiional dan karyawan baik di dlam maupun luar perusahaan.

Jenis Sistem Manajmeen Pengetahuan

Sistem manajemen –pengetahuan perusahaan adalah sistem serba guna yang digunakan oleh
perusahan untuk mengumpulkan, menyim0pan, mendistribusikan, dan menerapkan pengetahuan
dan mautan digital. Sistem kerja pengetahuan (KWS) adalah sistem yang dikembangkan khusus
untuk para teknisi, ilmuan, dan para pekerja dibidang pengetahuan yang lainnyab yang bertugas
memperoleh dan menciptakan penegtahuan baru bagi perushaaan mereka.

11.2. Sistem Manajemen Pengathuan Keseluruhan Perusahaan

Sistem manajmeen pengetahuan keseluruhan perusahaan menggunakan sejumlah teknologi untuk


menyimpan dokumen terstruktur dan tidak terstruktur, mencari keahlian karyawan, mencari
informasi, menyebarkan pengethauan, dan menggunakan data dari aplikasi perusahaan dan sistem
perusahaan yang penting lainnya. Masalah utama yang dihadapi adalah menyusun pengetahuan
terturktur tersebut ke dalam perpustakaan dan membuat pengetahuanb tersebut dapat diakses di
seluruh perushaanaa. Ini disebut pengetahuan tersttruktur. Dan sistemnya disrebut sistem
pengetrahaun terstruktur. Kadangkala manajer mambuthkan informasi berbentuk dokuman yag
tidak benar- benar terstruktur speerti email,dll. Pengethauan ini disebut pengethauan
semiterstruktur. Pussat penyimpanan penegthaubn adalah kumpulan penegthaun internal dan
eksternal yang berdaa dalam satu lokasi untuk efisiensi pengelolaanya dan penggunaannya. Sistem
jaringanb pengethauan yang juga disebut sebagai sistem manajemen dan lokasi keahlian, memiliki
g=fungsi sebagai penghubung antara pasokan dan permintaan penegtahauan.

Paerangkat Kolaborasi dan Sistem Manajmeen Pembelajaran

Social bookmarking mempermudah pencarian, dan juag berbagai informasi dengan


memungkinkan para pengguna menyimpan bookmark merka untuk halaman webdan situs web
publik dan menandai bookmark ini dengan katab kunci. Sistem manajemen pembelajaran (LMS)
menyediakan alat bantu untuk manajemen, pengirman, pelacakan, dan penilaian berbagai jenis
pembelajaran dan pelathian karyawan.

11.3. Sistem Kerja Pengetahuan

Perusahaan memilikis sistem khusu bagi pekerja pengetahuan untuk membantu membantu
pengetahaun baru dan menjamin bahwa pengethaun ini terintegrasi secara tepat dalam bisnis.

Pekerja pengetahaun dan kerja pengetahuan

Pekerja pengethaun meliputi arsitek, ilmuan, dan insyinyur yang bertugas menciptakab
bpengethuan dan informasi bgai organisasi. Pekerja pengethauan melakukan tiga peran kunci yang
sangat penting bagi organsiasi dan manajer yang bekerja dalam organisasi:

• Menjaga aliran penegtahauan dalam perusahaan seiring dengan perkembangan perusahaan


dalam telnologi
• Bertugas melayani sebgaia konsultan internal mengenai pengethaun khusus merka
berbagai perubahan yang terjadi dan kesemp[atan yang muncul
• Bertindak sebgaia agen perusabahan, mengevaluasi, merintis dan mendukung proyek
perubahan

Persyraatan Sistem Kerja Pengetahuan

Pekerja pengethaun memerlukan sistem kerja pengethauan yang sangat spesifik dengan grafios,
alat abntu analisis , dan kemampuan komunikasi dan manajemen dokumen yang canggih. Sistem
ini memerlukan kekutaan komputasi yang mendasara untuk menagani grafik2 yang rumit atau
perhitan yang kompleks yang dibutuhkan oleh pekerja pengtahuan. Karena pekerja pengethauan
sangat fokus terhadap pengethauan di dunia eksternal, sistem ini juga harus memberikan kecepatan
mengekses basis data eksternal.
Contoh Sistem Kerja Pengetahuan

Aplikasi sistem kerja pengetahuan dibagi menjadi tiga ; sistem perencanaan dibantu komputer,
sistem relitas virtual unutk simulasi dan pemodelan, dan workstration keuangan. Desain berbantu
komputer (CAD) mermbuat proses penciptaan dan revisi rancangan menjadi otomatis dengan
menggunakan komputer dan dan peranti lunak grafis yang rumit. Sistem realitas virtual, memiliki
kemampuan virtualisasi, penerjemahana, dan simulasi yang jauh melebihi sistem desain dengan
bantuan komputer. Industri keuangan menggunakan workstation investasi khusus untuk
mendayagunakan pengetahuan dan waktu dari para pialang, pedagang, dan manajer portofolio.

11.4. Teknik Cerdas

Sistem-sistem ahli, penalaran berbasis kasus, dan logika fuzzy digunakan unutk menangkap
pengetahuan yang tersembunyi. Jaringan saraf tiruan dan penggalian data digunakan unutk
penemuan penegtahauan. Teknik cerdas lainnya yang dibhaas didasarkan pada teknologi
kecerdasan buatan (AI) yang terdiri dari sistem berbasis komputer.

Menangkap Pengetahuan : Sistem Ahli

Sistem ahli adalah teknik cerdas unutk menangkap pengetahauan yang tersembunyi dalam
keahlian manusia yang sangat spesifik dan terbatas cakupannya. Sistem ini menangkap
penegtahuan dari pekerja pakar dalam bentuk serangkaianan aturan. Serangkaian aturan inio
dimasukkan ke dalam memori atau pembeljaaran perushaan.

Bagaimana Sistem Ahli Bekerja

Sistem ahli membuat model penegtahuan menusia menjadi serangkaian aturan yang secraa kolektif
s=disebut baiss pengetahuan. Strategi yang digunakan unutk melakukan pencarian dalam baisis
pengetahuan disebu mesin inferensi. Dalam penalaran maju, mesin inferensi dimuali dengan
informasi yang dimaksudkan oleh pengguna dan mencari inofrmasi dalam basisi pengethauan
untuk akhirnya mencapai suatu keputusan. Dalam penalaran mundur, strategi untuk mencari dalam
basis penegtahuan dimulai dengan hipotesiss dan berlanjut dengan menanyakan pengguna
pertanyaan tentang fakta fakta tersebut sampai hipotesisnya disetujui atai tudak disetujuai.

Contoh sistem ahli yang sukses

Kecerdasaran Organisasional : Penalaran Berbagai Kasus

Pengetahuan organisasional dapat ditangkap dan disimpan dengan menggunakan


penalaran berbasis kasus .Dalam penlaaran berbasis kasus bdeskripsi dari pengalaman masa lalu,
seorang spesialis yang dipresentasikanb sebagai copntoh kasus disimpan dalam baiss data untuk
digunakan kembali di suatu waktu pada saat seorang pengguna berhadapan dengan kasusu baru
dengan parameter yang serupa.

Sistem Logika Fuzzy

Logika Fuzzy adalah teknologi berbasis aturan yang dapat merepresentasikan sistem yang telah
disebutkan , dengan menciptakan aturan yang menggunakan nilai subjektif atau nilai yang
mendekati. Logika fuzzy dapat mewenjelaskan fenomena atau rposes tertentu secara linguistik,
kmudian merepresentasikannya dalam sejumlah kecil aturan yang fleksibel.

Mengimpelemtasikan aturan logika fuzzy dalam peranti lunak


Jaringan Saraf Tiruan

Jaringan saraf tiruan digunakan untuk menyelesaikan masalah masalah yang kompleks dan sulit
dipahami, dimana sejumlah besar data mengenai maslaah tersebut telah dikumpulkan.

Algoritma Genetik

Algortitma genetik berguna untuk mendpaatkan solusi optimal untuk maslah spesifik
dengan memerika sejumlah bersar kemugkinan solusi untuk maslaah tersebut.

Sistem AI Hibrida

Algoritma genetik, logika fuzzy, jaringan saraf tiruan dan sistem ahli dapat diintegrasikan menjadi
aplikasi tunggal untuk mengambil manfaaat dari fitur2 terbaik teknologi tersebut. Sistem seperti
ni disebut sistem kecerdasana buatan hibrida.
Agen Intelejen

Agen intelejen adalah program peranti lunka yang bekerja di latar be;lakang tanpa intervensi
manusia secra langsung unutk menjalankan tugas-tugas yang spesifik , berulang, dan dpaat
diprediksi. Aplikasi pemodelan berbasis agen telah dikembangkan untuk memodelkan tingklah
laku komsunem, pasar saham, dan rantai pasokan serta unutk memproduksi penyebraan wabah
penyakit.

Chapter 12 : Meningkatkan Proses Pengambilan keputusan


November 3, 2015 Sistem Informasi Manajemen

Judul Buku : Management Infrmation System : Manging The Digital Firm edition 12th

Pengarang : Jane P. Laudon , Kenneth C. Laudon

12.1 Sistem Informasi dan Pengambilan Keputusan

Nilai Bisnis dari Pengambilan Keputusan Ynag Telah Ditingkatkan

Berbagai keputusan diambil berdasarkan berbagai tingkatan dalam perusahaan , dan


beberapa keputusan bersig=fat rutin , umu, dan banyak.

Jenis Keputusan

Keputusan tidak terstruktur : adalah keputusan yang pengambilan keputusannya harus


memberikan penilaian, evaluasi, dan pengertian untuik memecahkan maslahnya. Keputusan
terstruktur sebaliknya bersifat berulang dan rutin dan meoibatkan prosedur yang jelas dalam
menanganinya, sehingga tuidak perlu diberlakukan seakan akan masih baru. Keputusan
semiterstruktur yaitu yang hanya sebagian maslahnya memmpunyai jawbaan yang jelas tersedia
dengan prosedur yang disetujui bersama.
Proses Pengambilan Keputusan

Empat tapan berbeda dalam pengambilan kreputusan : Kecerdasan terdiri atas


menemukan, mengindtifikais , dan memahanmi maslaha yang terjadi pada organisasi mengapa
maslaah itu terjadi, dimana , dan akibat apoa yang dialami perushaaan. Rancangan melibatkan
identiufikasi daj pencarian berbagai solusi maslaha. Pilihan adalah tentang memilih alternatif
solusi yang ada. Implementasi adalah tentang membuat alternatif yang dipilih dpaat bekera dan
tetap mengawasi seberapa baik solusi keja tersebut.
Manajer dan pengambilan keputusan Dalam Dunia Nyata

Peran Manajer

Manajemen Gya akLasik yang menjelaskan apa yang dilakukan manajer, jarangs ekali
dipertanyakan sejak awal munculnyab di tahun 1920 an hingga tahun-tahun belakangan inio.
Model manajmeen klasik menjelaskan fungsi manajerial secara formal. Model keperilakuan
menyatakan bahwa perilaku manajer yang sebenarnya terlihat lebh tidak sistematis, lebih
informal,dll. Peran manajerial adalah perkiraan2 aktivitas yang seharusnya dilakukan para manajer
dalam, orgabnisasi. Peran interpesonal, manajer bertindak sebagai figur utama dalam orgabisasi
etika mereka mewakili perusahaan mereka kepada duania. Peran informasi , manajer bertindak
sebagai pusat saraf dari organisasi. Peran pengambil keputusan, merka bertindak sebagai
wirausahawan dalam mengusulkan jeni-jenias aktivitas baru.

Pengambilan KeputusanDalam Dunia Nyata

Kualitas informasi , keputusan-keputusan yang berkualitas tinggi membutuhkan informais


berkualtas tinggi. Penyaringan manajemen. Manajer menerima informasi melalui berbagai tahap
penyaringan yang masuk akal tentang dunia disekitar mereka. Politik dan inersia Organisasional .
12.2 Kecerdasan Bisnis Dalam Perusahaan

APAKAH KECERDASAN BISNIS?

“Bisnis intelijen” adalah istilah yang digunakan oleh hardware dan software vendor dan konsultan
teknologi informasi untuk menggambarkan infrastruktur pergudangan, mengintegrasikan,
melaporkan, dan menganalisis data yang berasal dari lingkungan bisnis. Infrastruktur dasar
mengumpulkan, menyimpan, membersihkan, dan membuat informasi yang relevan tersedia untuk
manajer.

Vendor Business Intelligence

Hal ini penting untuk diingat bahwa intelijen bisnis dan analisis adalah produk didefinisikan oleh
vendor teknologi dan perusahaan konsultan. Mereka terdiri dari perangkat keras dan software suite
dijual terutama oleh vendor sistem besar keberuntungan yang sangat besar 500 perusahaan.

KECERDASAN BISNIS LINGKUNGAN

Ada enam elemen di lingkungan intelijen bisnis ini:

1. Data dari lingkungan bisnis: Bisnis harus berurusan dengan kedua Data terstruktur dan
tidak terstruktur dari berbagai sumber, termasuk perangkat mobile dan internet.
2. Infrastruktur Bisnis intelijen: Landasan yang mendasari bisnis intelijen adalah sistem
database yang kuat yang menangkap semua yang relevan Data untuk mengoperasikan
bisnis.
3. analisis Bisnis toolset: Satu set perangkat lunak yang digunakan untuk menganalisis data
dan menghasilkan laporan, menanggapi pertanyaan yang diajukan oleh manajer, dan
melacak kemajuan bisnis dengan menggunakan indikator kunci kinerja.
4. pengguna Manajerial dan metode: Bisnis hardware dan software intelijen hanya secerdas
manusia yang menggunakannya. Manajer memaksakan agar pada analisis data
menggunakan berbagai metode manajerial yang mendefinisikan tujuan bisnis strategis dan
menentukan bagaimana kemajuan akan diukur.
5. Pengiriman platform MIS, DSS, ESS. Hasil dari intelijen bisnis dan analisis disampaikan
kepada manajer dan karyawan dalam berbagai cara, tergantung pada apa yang mereka perlu
tahu untuk melakukan pekerjaan mereka. MIS, DSS, dan ESS, yang kita diperkenalkan
pada Bab 2, memberikan informasi dan pengetahuan untuk orang yang berbeda dan tingkat
di karyawan perusahaan-operasional, menengah, manajer, dan eksekutif senior.
6. User interface: Bisnis orang tidak lagi terikat dengan meja dan desktop mereka. Mereka
sering belajar lebih cepat dari representasi visual data dari dari laporan kering dengan
kolom dan baris informasi.

KECERDASAN DAN ANALYTICS BISNIS KEMAMPUAN

Ada 5 fungsi analitik bahwa sistem BI memberikan untuk mencapai tujuan ini:

1. Laporan Produksi: Ini adalah laporan yang telah ditetapkan berdasarkan industri-spesifik
2. Parameterized laporan. Pengguna memasukkan beberapa parameter seperti pada tabel
pivot untuk menyaring data dan mengisolasi dampak dari parameter.
3. Panel Kontrol / Scorecard: Ini adalah alat visual untuk menyajikan kinerja

data yang didefinisikan oleh pengguna

4. Ad hoc permintaan / search / pembuatan laporan: ini memungkinkan pengguna untuk


membuat mereka laporan sendiri berdasarkan permintaan dan pencarian
5. Menelusuri: ini adalah kemampuan untuk berpindah dari ringkasan tingkat tinggi untuk
lebih tampilan rinci Prakiraan, skenario, model: ini termasuk kemampuan untuk melakukan
linear peramalan, apa-jika analisis skenario, dan menganalisis data menggunakan standar
statistik alat.
Siapa yang Menggunakan Intelijen Bisnis dan Bisnis Analytics?

Eksekutif senior cenderung menggunakan BI untuk memantau kegiatan perusahaan menggunakan


antarmuka visual seperti dashboard dan scorecard. Manajer menengah dan analis jauh lebih
mungkin untuk tenggelam dalam data dan perangkat lunak, memasuki query dan mengiris dan
dicing data sepanjang dimensi yang berbeda. Karyawan operasional akan, bersama dengan
pelanggan dan pemasok, menjadi mencari sebagian besar di laporan dikemas.

Contoh Aplikasi Business Intelligence

Output yang paling banyak digunakan dari suite BI alat pra-dikemas produksi laporan.

Analytics prediktif

Analisis prediktif, sedang dibangun ke aplikasi utama untuk pengambilan keputusan sehari-hari
oleh semua jenis karyawan, terutama di bidang keuangan dan pemasaran. Analisis prediktif juga
telah bekerja terutama baik di industri kartu kredit untuk mengidentifikasi pelanggan yang berisiko
untuk meninggalkan.

Visualisasi Data dan Informasi Geografis Sistem

Dengan menyajikan data dalam bentuk visual, alat visualisasi data membantu pengguna melihat
pola dan hubungan dalam jumlah besar data yang akan sulit untuk membedakan jika data disajikan
sebagai daftar tradisional teks. Data real-time menunjukkan persis apa jenis pekerja yang tersedia
di lokasi apa dan kapan proyek ini disebabkan diselesaikan. Jika proyek ini lebih cepat dari jadwal,
informasi dari dashboard membantu pengambil keputusan dengan cepat menentukan kapan dan di
mana untuk menetapkan kembali pekerjanya. Sistem informasi geografis (GIS) pengambil
keputusan memvisualisasikan bantuan masalah yang membutuhkan pengetahuan tentang distribusi
geografis dari orang atau sumber lainnya. Perangkat lunak mereka mengikat data lokasi ke titik,
garis, dan bidang pada peta. Beberapa GIS memiliki kemampuan modeling untuk mengubah data
dan secara otomatis merevisi skenario bisnis. GIS dapat digunakan untuk membantu negara bagian
dan lokal pemerintah menghitung waktu respon terhadap bencana alam dan keadaan darurat
lainnya.

Intelijen bisnis di Sektor Publik

Sistem intelijen bisnis juga digunakan di sektor publik. Interaktif Sesi Organisasi menggambarkan
bergerak distrik sekolah untuk mengukur dan menganalisis Data kinerja siswa untuk membuat
keputusan yang lebih baik tentang bagaimana mengalokasikan sumber daya untuk meningkatkan
kinerja siswa dan guru.

12.3. Konstituen KECERDASAN BISNIS

DUKUNGAN KEPUTUSAN UNTUK OPERASIONAL DAN TENGAH MANAJEMEN

Manajemen operasional dan menengah umumnya dibebankan dengan pemantauan kinerja aspek
kunci dari bisnis, mulai dari down-time dari mesin di lantai pabrik, dengan penjualan harian atau
bahkan per jam di waralaba makanan toko, lalu lintas harian di situs Web perusahaan. Sistem
informasi manajemen (MIS) biasanya digunakan oleh manajer menengah untuk mendukung jenis
pengambilan keputusan, dan Output utama mereka adalah satu set laporan produksi rutin
berdasarkan data diekstrak dan dirangkum dari proses transaksi yang mendasari perusahaan sistem
(TPS).

Dukungan untuk Keputusan semiterstruktur

Sistem pendukung keputusan (DSS) adalah platform pengiriman BI untuk kategori ini pengguna,
dengan kemampuan untuk mendukung pengambilan keputusan semi-terstruktur. DSS lebih
mengandalkan pemodelan dari MIS, menggunakan matematika atau analisis model untuk
melakukan apa-jika atau jenis lain dari analisis.

DUKUNGAN KEPUTUSAN UNTUK MANAJEMEN SENIOR: BALANCED


SCORECARD DAN ENTERPRISE METODE MANAJEMEN KINERJA

Tujuan dari sistem eksekutif dukungan (ESS), adalah untuk manajer eksekutif bantuan C-tingkat
fokus pada kinerja benar-benar penting informasi yang mempengaruhi profitabilitas dan
keberhasilan perusahaan. Ada dua bagian untuk mengembangkan ESS. Pertama, Anda akan perlu
metodologi untuk memahami persis apa yang “informasi kinerja benar-benar penting” untuk
sebuah perusahaan tertentu yang perlu eksekutif, dan kedua, Anda akan perlu mengembangkan
sistem yang mampu penyampaian informasi ini kepada orang yang tepat secara tepat waktu. Saat
ini, metodologi terkemuka untuk memahami benar-benar penting informasi yang dibutuhkan oleh
eksekutif sebuah perusahaan disebut balanced scorecard Metode (Kaplan dan Norton, 2004;
Kaplan dan Norton, 1992). Seimbang kartu skor adalah kerangka kerja untuk rencana strategis
operasionalisasi sebuah perusahaan dengan berfokus pada hasil yang terukur pada empat dimensi
kinerja perusahaan: keuangan, proses bisnis, pelanggan, dan pembelajaran dan pertumbuhan.
SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELOMPOK-DUKUNGAN (GDSS)

Sebuah GDSS adalah sistem berbasis komputer interaktif untuk memfasilitasi solusi masalah tidak
terstruktur oleh satu set pengambil keputusan bekerja sama sebagai kelompok di lokasi yang sama
atau di lokasi yang berbeda. Sistem kolaborasi dan Alat berbasis web untuk videoconference dan
pertemuan elektronik dijelaskan sebelumnya dalam teks ini mendukung beberapa proses
keputusan kelompok, tapi fokus mereka adalah terutama pada komunikasi. GDSS, bagaimanapun,
menyediakan alat-alat dan teknologi diarahkan secara eksplisit terhadap pengambilan keputusan
kelompok. Pertemuan GDSS dipandu berlangsung di ruang konferensi dengan hardware khusus
dan perangkat lunak untuk memfasilitasi pengambilan keputusan kelompok. GDSS menggunakan
fasilitator dan dukungan staf profesional. Fasilitator memilih perangkat lunak dan membantu
mengatur dan menjalankan rapat.

Anda mungkin juga menyukai