Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan : Perawatan pada pasien hiperkalemi

Sasaran : Pasien dan Keluarga

Hari/Tanggal : Senin , 27 Januari 2020

Waktu : 14.00 WIB – 14.45 WIB

Tempat : Ruangan Flamboyan

Pemberi Penyuluhan : Tim Promkes Rumah Sakit Ny.R.A. Habibie

Deskripsi Materi Penyuluhan :

Dalam penyuluhan ini membahas mengenai perawatan pada pasien hiperkalemi

,pengertian hiperkalemi, penyebab hiperkalemi, tanda dan gejala hiperkalemi dan

penatalaksanaan pada pasien hiperkalemi. Penyuluhan ini dengan metode ceramah, diskusi

dan tanya jawab. Keberhasilan dari penyuluhan ini, dapat dilihat dari hasil evaluasi.

A. TUJUAN PENYULUHAN:

a. TUJUAN UMUM :

Setelah mengikuti penyuluhan ini diharapkan pasien dan keluarganya dapat

memahami dan mengerti tentang hiperkalemi pada penderita gagal ginjal yang menjalani

hemodialisis.

b. TUJUAN KHUSUS :

Setelah mengikuti penyuluhan ini peserta diharapkan :

1. Pasien dan keluarga mampu memahami dan mengerti tentang fungsi ginjal.

2. Pasien dan keluarga mampu memahami dan mengerti tentang hiperkalemi.

3. Pasien dan keluarga mampu memahami dan mengerti tentang penyebab hiperkalemi.
4. Pasien dan keluarga mampu memahami dan mengerti tentang tanda dan gejala

hiperkalemi

5. Pasien dan keluarga mampu memahami dan mengerti tentang penatalaksanaan pada

pasien hiperkalemi.

B. Sub Pokok Bahasan

Setelah mengikuti kegiatan penyuluhan ini ,peserta dapat menjelaskan kembali:

1. Fungsi ginjal

2. Hiperkalemi

3. Penyebab hiperkalemi

4. Tanda dan gejala

5. Penatalaksanaan pada pasien hiperkalemi

C. Materi Penyuluhan

Terlampir

D. Strategi

1. Menjelaskan materi penyuluhan dengan bahasa yang jelas dengan intonasi yang

sesuai

2. Memberikan peserta untuk bertanya

3. Melakukan diskusi untuk mengetahui sejauh mana pemahaman peserta penyuluhan

E. Metode Penyuluhan

1. Ceramah

2. Diskusi

3. Tanya jawab
F. Kegiatan Penyuluhan

No Tahapan Kegiatan Metode Media Waktu

Kegiatan Fasilitator Peserta

1 Pendahuluan 1. Menyampaikan salam 1. Menjawab salam 1.Ceramah 1. LCD

pembuka 2. Tanya

Jawab
2. Memperkenalkan diri 2. Memperhatikan 2.Leptop
 a
3. Mengutarakan 3. Memperhatikan dan
n
materi,menyampaikan mencatat dan bertanya
y
tujuan umum dan bila perlu
a
tujuan khusus
a

2 Penyajian Menjelaskan materi 1. Menyimak 1.Ceramah 1. LCD

penyuluhan :

2. Memperhatikan 2.Demonstasi 2.Leptop

1. Fungsi ginjal

2. Hiperkalemi 3.Menjawab 3.Tanya jawab

3. Penyebab hiperkalemi Pertanyaan

4. Tanda dan gejala

5. Penatalaksanaan pada 4.Memberikan

pasien hiperkalemi pendapat


3 Penutup 1 .Membuat rangkuman 1. Menyebutkan 1. Ceramah 1. LCD

dengan menyebutkan point-point dari

point-point penting dalam penyuluhan 2.Leptop

penyuluhan. 2. Menjawab dan 2.Tanya

2. Mengevaluasi merespon dari jawab

kesan evaluasi

kesan peserta yang penyuluhan

mengikuti penyuluhan 3. Memberikan saran-

3. Menutup materi saran terhadap

dengan materi penyuluhan

mengucapkan salam. 4. Menjawab salam

Penutup

Refrensi:

1.
1. Fungsi ginjal

a. Menjaga Keseimbangan cairan

b. Menyaring dan membuang limbah sisa metabolisme

c. Memproduksi hormon eritropoetin

d. Mengatur tekanan darah

e. Menjaga asam basa

2. Pengertian hiperkalemi

Hiperkalemia adalah suatu kondisi ketika jumlah kalium dalam darah lebih

tinggi dari nilai normal. Kalium berfungsi untuk memperlancar fungsi otot, saraf,

dan jantung. Pada hiperkalemia, aktivitas listrik di dalam jantung akan terganggu,

yang ditandai dengan melambatnya detak jantung dan dapat berujung pada

kematian. Berikut ini jenis-jenis hiperkalemia:

a. Hiperkalemia ringan, yaitu jumlah kalium dalam darah 5-7 mmol/L.

b. Hiperkalemia sedang, yaitu jumlah kalium dalam darah 7-9 mmol/L.

c. Hiperkalemia berat, yaitu jumlah kalium dalam darah > 9mmol/L.

3. Penyebab Hiperkalemia

Penyebab hiperkalemia yang paling umum adalah akibat penyakit gagal ginjal. Pada

keadaan normal, ginjal bekerja mengeluarkan kalium melalui urine. Pada kondisi gagal

ginjal, fungsi ginjal tersebut terganggu, sehingga kalium akan menumpuk dalam darah.

Penyebab hiperkalemia adalah Pasien mengkonsumsi makanan yang tinggi kalium yaitu

buah-buahan yang mengandung tinggi kalium diantaranya Pisang,belimbing,alpukat, dan

makan makanan bersantan.


4. Tanda dan Gejala Hiperkalemi

a. Aritmia, bradikardi dan takikardi

b. Perubahan gambaran EKG

c. Kelemahan otot

d. Kejang otot dinding perut

e. Gejala lain ; mual, nyeri dada, sesak napas, hipotensi dan kesemutan

5. Penatalaksanaan hiperkalemi

Pada pasien gagal ginjal yang menjalani hemodialisis apabila terjadi hiperkalemi

sebaiknya dibawa ke rumah sakit untuk dilakukan cuci darah.

Anda mungkin juga menyukai