Anda di halaman 1dari 1

Radikal Bebas

Apa itu Radikal Bebas ? merupakan Zat elektron dan molekul tidak berpasangan, doi akan mencari
pasangannya di dalam tubuh kita dengan cara reaktif dan menyebabkan kerusakan molekul sekitarnya
dan mengakibatkan sel mati dan meninmbulkan penyakit.

Radikal Bebas ada 2 jenis; Endogen ( dari dalam tubuh) dan exogen ( dari luar tubuh)

Endogen seperti autooxidasi

Exogen polusi udara, radiasi UV, sinar-X, pestisida dan asap rokok, kendaraan bermotor, peptisda, obat-
obatan,

Apasih bahaya Radikal Bebas ?


Penyakit kronis
Contoh penyakit yang sering dihubungkan dengan radikal bebas adalah serangan jantung,kanker, katarak dan
menurunnya fungsi ginjal. Untuk mencegah atau mengurangi penyakit kronis karena radikal bebas diperlukan
antioksidan

Kerusakan DNA
Radikal bebas yang mengambil elektron dari sel tubuh manusia dapat menyebabkan perubahan struktur DNA
sehingga terjadi mutasi. Bila perubahan DNA ini terjadi bertahun-tahun, maka dapat menjadi penyakit
kanker.

Kerusakan Jaringan
Pada umumnya semua sel jaringan organ tubuh dapat menangkal serangan radikal bebas karena di dalam sel
terdapat sejenis enzim khusus yang mampu melawannya, tetapi karena manusia secara alami mengalami
degradasi atau kemunduran seiring dengan peningkatan usia, akibatnya pemusnahan radikal bebas tidak
dapat terpenuhi dengan baik, maka kerusakan jaringan terjadi secara perlahan-lahan

Bagaimana Cara Mencegah Radikal Bebas ?


 Pola hidup sehat dan Hidup Cerdas
 Berolahraga ringan dan hindari olahraga berlebihan
 Makan makanan yang mengandung Antioxidan tinggi
 Perawatan di Smitra klinik

Anda mungkin juga menyukai