Anda di halaman 1dari 18

IDENTITAS

Nama Program Studi : Biologi


Nama Matakuliah : Struktur Perkembangan Hewan I
KodeMatakuliah : NBIO6109
Semester : Gasal
Sks/ Js : 4sks/6 js
Nama DosenPengampu : Dra. Amy Tenzer, M.S.
Dra. Nursasi Handayani, M.Si
Ajeng Daniarsih, S.Si, M.Si
Nur’aini Kartikasari, S.Si, M.Sc

SCPL 3 Menguasai konsep teoritis biologi dasar secra terintegrasi dengan


menggunakan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif untuk
menganalisis berbagai permasalahan dibidang biologi sehingga
mengagumi dan berusaha menjaga ciptaanNya

CPMK 1. Menguasai konsep teoritis karakteristik jaringan dasar, dan


mendeskripsikan struktur histologi sistem-sistem penyusun tubuh
vertebrata.
2. Menganalisis struktur anatomi sistem-sistem penyusun tubuh
vertebrata.
Sub-CPMK 1.1. Menganalisis struktur jaringan dasar hewan
1.2. Mendeskripsikan struktur histologi sistem integumen mamalia
1.3 Mendeskripsikan struktur histologi sistem pencernaan mamalia
1.4 Mendeskripsikan struktur histologi sistem pernapasan mamalia
1.5 Mendeskripsikan struktur histologi sistem peredaran mamalia
1.6 Mendeskripsikan struktur histologi sistem urinaria mamalia
1.7 Mendeskripsikan struktur histologi sistem reproduksi mamalia
1.8 Mendeskripsikan struktur histologi sistem saraf mamalia
1.9 Mendeskripsikan struktur histologi organ-organ indra mamalia
2.1 Membandingkan struktur anatomi sistem integumen pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.2 Membandingkan struktur anatomi sistem alat gerak pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.3 Membandingkan struktur anatomi sistem pencernaan pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.4 Membandingkan struktur anatomi sistem pernapasan pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.5 Membandingkan struktur anatomi sistem peredaran pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.6 Membandingkan struktur anatomi sistem urinaria pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.7 Membandingkan struktur anatomi sistem reproduksi pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.8 Membandingkan struktur anatomi sistem saraf pisces, amphibia,
reptilia, aves, dan mamalia
2.9 Membandingkan struktur anatomi organ-organ indera pisces,
amphibia, reptilia, aves, dan mamalia

RANCANGAN PERKULIAHAN SEMESTER

Perte- Kode Sub CPMK Deskripsi Isi/ Materi Pengalaman Belajar SumberBelajar Penilaian
muan CPM Offline Online (kode)
K Sinkron Asinkron
Pendahuluan Portofolio
1
2 1
1.1 Menganalisis Jaringan Dasar:  Menganalisis struktur (1), (2), (6), (7), - Tes
struktur Jaringan Epitel, Jaringan Ikat dan fungsi jaringan (8) penguasaan
jaringan epitel dan jaringan ikat konsep
dasar hewan melalui pengamatan - Penilaian
mikroskopis. keterampilan
 Diskusi dan tanya praktikum
jawab - Portofolio
 Membuat laporan
praktikum

3 1
1.1 Menganalisis Jaringan Dasar:  Menganalisis struktur (1), (2), (6), (7), - Tes
struktur Jaringan Otot, Jaringan Saraf dan fungsi jaringan (8) penguasaan
jaringan epitel, ikat, otot, dan konsep
dasar hewan saraf melalui - Penilaian
pengamatan keterampilan
mikroskopis. praktikum
 Diskusi dan tanya - Portofolio
jawab
 Membuat laporan
praktikum

4 1, 2 1.2. Sistem Integumen:  Melakukan (1), (2), (3). (4), - Tes


Mendeskripsi Fungsi umum; struktur pengamatan model (5), (6), (7), (8) penguasaan
kan struktur histologi kulit mamalia; otot dan kulit dan konsep
histologi anatomi perbandingan sistem pengamatan preparat - Penilaian
sistem integumen vertebrata jaringan otot dan kulit performance
integumen dengan mikroskop - Penilaian
mamalia  Mengkaji literatur keterampilan
2.1  Presentasi dan diskusi praktikum
mengenai struktur dan - Portofolio
Membanding
kan struktur anatomi perbandingan
anatomi sistem integumen
sistem vertebrata
integumen  Membuat laporan
pisces, praktikum
amphibia,
reptilia, aves,
dan mamalia

5 2 2.2 Sistem Alat Gerak:  Mengamati sistem (1), (2), (3). (4), - Tes
Membanding Penggolongan rangka; rangka hewan coba (5), (6), (7), (8) penguasaan
kan struktur persendian; anatomi (ikan, katak, kadal, konsep
anatomi perbandingan sistem rangka merpati, marmot), - Penilaian
sistem alat vertebrata; pembagian otot menggambar dan performance
gerak pisces, tubuh; bentuk-bentuk otot; mendeskripsikan - Penilaian
amphibia, jenis otot berdasarkan hasilnya keterampilan
reptilia, aves, pergerakannya; evolusi otot-  Mengamati sistem praktikum
dan mamalia otot vertebrata otot hewan coba - Portofolio
(ikan, katak, kadal,
merpati, marmot),
menggambar dan
mendeskripsikan
hasilnya
 Mengkaji literatur
 Presentasi dan diskusi
mengenai struktur dan
anatomi perbandingan
sistem alat gerak
vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
1.3 Menjawab (1), (2), (3). (4), - Tes
6 1, 2 Sistem Pencernaan:  Mengamati preparat
Mendeskripsi pertanyaan- (5), (6), (7), (8) penguasaan
struktur histologi rongga histologi gigi, lidah,
kan struktur pertanyaan konsep
mulut dan saluran saluran pencernaan,
histologi tentang - Penilaian
pencernaan; struktur kelenjar-kelenjar
sistem permasalahan- performance
histologi kelenjar-kelenjar pencernaan,
pencernaan permasalahan - Penilaian
pencernaan; anatomi menggambar dan
mamalia yang terkait keterampilan
perbandingan sistem mendeskripsikan
dengan praktikum
2.3 pencernaan vertebrata hasilnya.
struktur - Portofolio
Membanding  Membedah hewan
histology dan
kan struktur coba (ikan, katak,
anatomi sistem
anatomi kadal, merpati,
pencernaan
sistem marmot), mengamati
dengan
pencernaan sistem pencernaan,
memanfaatkan
pisces, menggambar dan
teknologi
amphibia, mendeskripsikan
informasi
reptilia, aves, hasilnya
dan mamalia  Mengkaji literatur
 Presentasi dan diskusi
struktur histologi dan
anatomi perbandingan
sistem pencernaan
vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
7 1.4 Sistem Pernapasan: Menjawab (1), (2), (3). (4), - Tes
1,2  Mengamati preparat
Mendeskripsikan Pengertian dan fungsi pertanyaan- (5), (6), (7), (8) penguasaan
histology trakea dan
struktur histologi pernapasan; struktur pertanyaan konsep
paru-paru,
sistem histologi tentang - Penilaian
menggambar dan
pernapasan saluran dan organ permasalahan- performance
mendeskripsikan
mamalia pernapasan; permasalahan - Penilaian
hasilnya.
anatomi perbandingan sistem yang terkait keterampilan
 Membedah hewan
2.4 pernapasan vertebrata dengan praktikum
coba (ikan, katak,
Membandingkan struktur - Portofolio
kadal, merpati,
struktur anatomi histology dan
marmot), mengamati
sistem anatomi sistem
sistem pernapasan,
pernapasan pernapasan
menggambar dan
pisces, dengan
mendeskripsikan
amphibia, memanfaatkan
hasilnya.
reptilia, aves, teknologi
 Mengkaji literatur
dan mamalia informasi
 Presentasi dan diskusi
struktur histologi dan
anatomi perbandingan
sistem pernapasan
vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
8 UJIAN TENGAH SEMESTER
TEORI

UJIAN TENGAH SEMESTER


PRAKTIKUM

9 1,2 1.5 Sistem Peredaran:  Mengamati preparat Menjawab (1), (2), (3). (4), - Tes
Mendeskripsi Darah dan organ pembentuk apusan darah manusia pertanyaan- (5), (6), (7), (9) penguasaan
kan struktur darah; struktur histologi dan burung, arteri dan pertanyaan konsep
histologi sistem jantung dan pembuluh darah; vena, menggambar tentang - Penilaian
peredaran limfe, pembuluh limfe, dan mendeskripsikan permasalahan- performance
mamalia nodus limfe; anatomi hasilnya permasalahan - Penilaian
perbandingan sistem  Mengamati model yang terkait keterampilan
2.5 peredaran vertebrata. jantung dan dengan praktikum
Membandingkan pembuluh-pembuluh struktur - Portofolio
struktur anatomi darah besar pisces, histology dan
sistem peredaran amphibian, reptilian, anatomi sistem
pisces, amphibia, aves, mamalia, peredaran
reptilia, aves, menggambar dan dengan
dan mamalia mendeskripsikan memanfaatkan
hasilnya teknologi
 Mengkaji literatur informasi
 Presentasi dan diskusi
struktur histologi dan
anatomi perbandingan
sistempernapasan
vertebrata
 Membuat laporan
praktikum

(1), (2), (3). (4),


10 1,2 1.6 Sistem Urinaria  Mengamati preparat
(5), (6), (7), (9) - Tes
Mendeskripsi Fungsi umum; struktur histolo- histologi ginjal
penguasaan
kan struktur gy ginjal; anatomi mamalia,
konsep
histologi sistem perbandingan sistem urinaria menggambar dan
- Penilaian
urinaria mamalia vertebrata mendeskripsikan
performance
2.6 hasilnya
- Penilaian
Membandingkan  Membedah hewan
keterampilan
struktur anatomi coba (ikan, katak,
praktikum
sistem urinaria kadal, merpati,
- Portofolio
pisces, amphibia, marmot), mengamati
reptilia, aves, Sistem urinaria,
dan mamalia menggambar dan
mendeskripsikan
hasilnya.
 Mengkaji literatur
 Presentasi dan diskusi
mengenai struktur
histologi ginjal
mamalia, dan anatomi
perbandingan sistem
urinaria vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
11,12 1,2 1.7 Sistem Reproduksi:  Mengamati preparat Menjawab (1), (2), (3). (4), - Tes
Mendeskripsikan struktur histologi organ-organ histologi ovarium dan pertanyaan- (5), (6), (7), (9) penguasaan
struktur histologi penyusun sistem genitalia testis mamalia, pertanyaan konsep
sistem jantan; struktur histologi menggambar dan tentang - Penilaian
reproduksi organ- organ penyusun sistem mendeskripsikan permasalahan- performance
mamalia repro- duksi betina; anatomi hasilnya permasalahan - Penilaian
perban- dingan sistem  Membedah hewan yang terkait keterampilan
2.7 reproduksi vertebrata. coba (ikan, katak, dengan praktikum
Membandingkan kadal, merpati, struktur - Portofolio
struktur anatomi marmot)jantan dan histology dan
sistem betina, mengamati anatomi sistem
reproduksi sistem reproduksi, reproduksi
pisces, amphibia, menggambar dan dengan
reptilia, aves, mendeskripsikan memanfaatkan
dan mamalia hasilnya. teknologi
 Mengkaji literatur informasi
 Presentasi dan diskusi
mengenai struktur
histologi ovarium dan
testis mamalia,
anatomi
perbandingan sistem
reproduksi vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
Menjawab (1), (2), (3). (4), - Tes
13 1,2 1.8 Sistem Saraf:  Mengamati preparat
pertanyaan- (5), (6), (7), (9) penguasaan
Mendeskripsikan pembagian sistem saraf; histologi serebrum,
pertanyaan konsep
struktur histologi struktur histologi otak dan serebelum, medula
tentang - Penilaian
sistem saraf sumsum tulang belakang; spinalis mamalia,
permasalahan- performance
mamalia susunan sistem saraf perifer; menggambar dan
permasalahan - Penilaian
anatomi perbandingan sistem mendeskripsikan
yang terkait keterampilan
saraf vertebrata. hasilnya
2.8 dengan praktikum
Membanding  Mengamati model
struktur - Portofolio
kan struktur sistem saraf pisces,
histology dan
anatomi sistem amphibia, reptilia,
anatomi sistem
saraf pisces, aves, mamalia,
saraf dengan
amphibia, menggambar dan
memanfaatkan
reptilia, aves, mendeskripsikan
teknologi
dan mamalia hasilnya
informasi
 Mengkaji literatur
 Presentasi dan diskusi
struktur histologi dan
anatomi perbandingan
sistem saraf
vertebrata
 Membuat laporan
praktikum
(2), (3). (4), (5), - Tes
14 1,2 1.9 Organ-organ indra:
Organ-organ indra (6), (7), (9) penguasaan
Mendeskripsi struktur histologi dan
- Struktur histologi dan konsep
kan struktur anatomi indra pelihat, indra
anatomi indra pelihat, - Penilaian
histologi organ- pendengar dan indra pendengar dan performance
organ indra keseimbangan, indra peraba, keseimbangan, indra - Penilaian
mamalia indra pengecap, dan indra peraba, indra keterampilan
pembau; anatomi perban- pengecap, dan indra praktikum
2.9 dingan organ-organ indra pembau - Portofolio
Membandingkan vertebrata - Anatomi perbandingan
struktur anatomi organ-organ indra
organ-organ vertebrata
indra pisces,
amphibia,
reptilia, aves,
dan mamalia
15 REVIEW TEORI
REVIEW PRAKTIKUM
16 UJIAN AKHIR SEMETER TEORI
UJIAN AKHIR SEMETER
PRAKTIKUM

Sumber Belajar:
1. Gartner, L.P. and Hiatt, J.L. 2006. Color Atlas of Histology. 4thed. Philadelphia: Lippincot Williams & Wilkins.
2. Junqueira, L.C. dan Carneiro, J. 2010. Basic Histology. Alih Bahasa: Histologi Dasar, oleh Adji Dharma. Jakarta: EGC.
3. Kardong, K.V. 2006. Vertebrates Comparative Anatomy, Function, Evolution. Singapore: McGraw-Hill.
4. Kent, G.C. 1987. Comparative Anatomy of Vertebrates. Ed. 3. Saint Louis: Mosby
5. Kotpal, R.L., 2009. Modern Textbook of Zoology Vertebrates. New Delhi: Capital Offset Press.
6. Telford, L.R. dan Bridgman, C.F. 1995. Histology. Ed. 2. London: Harper Collins.
7. Ross, M.H., Pawlina, W., 2011. Histology: A Textbook and Atlas: wit Correlated Cell and Molecular Biology. 6th ed. Pholadelphia: Lippincott Williams & Wilkins.
8. Tenzer, A, Lestari, U, Gofur, A, Rahayu, S.E., Masjhudi, Handayani, N., Wulandari, N., Maslikah, S.I., 2014. Struktur Perkembangan Hewan Bagian I. Malang:
Diktat Kuliah, belum diterbitkan
9. Tenzer, A, Lestari, U, Gofur, A, Rahayu, S.E., Masjhudi, Handayani, N., Wulandari, N., Maslikah, S.I., 2014. Struktur Perkembangan Hewan Bagian II. Malang:
Diktat Kuliah, belum diterbitkan
PENILAIAN DAN EVALUASI
Evaluasi dilaksanakan secara menyeluruh dan berkesinambungan sepanjang semester. Aspek-aspek yang dinilai berupa aspek kognitif, afektif, maupun kinerja
serta tugas-tugas yang dkerjakan mahasiswa. Bobot masing-masing penilaian adalah:
a. Tes penguasaan konsep : 35%
b. Portofolio (laporan praktikum, makalah, jawaban tugas): 25%
c. Penilaian performance (presentasi, kinerja praktikum) : 20%
d. Aktivitas (kehadiran, diskusi) : 20%
PENGALAMAN BELAJAR
(Satuan Acara Perkuliahan)

AktivitasBelajar
Pertemuan CPMK/sub CPMK Penilaian
Offline/ TatapMuka Online-Sinkron Online-Asinkron
Pendahuluan Teori
1
Pendahuluan Praktikum
1 1) Menganalisis struktur dan fungsi
- Tes penguasaan
1.1 jaringan epitel melalui diskusi dan
konsep
tanya jawab
- Portofolio
2) Mendeskripsikan struktur dan fungsi
jaringan ikat melalui diskusi dan tanya
jawab
2
1 -Tes penguasaan konsep
1.1; 1.2 1) Mengidentifikasi struktur dan fungsi - Penilaian keterampilan
jaringan epitel, dan jaringan ikat praktikum
melalui pengamatan mikroskopis - Portofolio
2) Membuat laporan praktikum

1
- Tes penguasaan
1.1 1) menganalisis struktur dan fungsi
konsep
jaringan otot melalui diskusi dan tanya
- Portofolio
jawab
2) Mendeskripsikan struktur dan fungsi
3 jaringan saraf melalui diskusi dan tanya
jawab

1 1) Mengidentifikasi struktur dan fungsi -Tes penguasaan konsep


1.1 jaringan otot, dan jaringan saraf, kulit - Penilaian keterampilan
berambut dan kulit tak berambut praktikum
melalui pengamatan mikroskopis - Portofolio
2) Melakukan pengamatan model-model
otot.
3) Membuat laporan praktikum
1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur
-Tes penguasaan konsep
1.2; 2.1 histology dan anatomi perbandingan
- Penilaian performance
sistem integument vertebrata
- Portofolio
(kelompok I, di luar jam)
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
4 2 1) Mengamati sistem integument dan -Tes penguasaan konsep
2.1; 2.2 sistem otot hewan coba (ikan, katak, - Penilaian keterampilan
kadal, merpati, marmot), menggambar praktikum
dan mendeskripsikan hasilnya - Portofolio
2) Membuat laporan praktikum

1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur


-Tes penguasaan konsep
1.1; 2.2 histology dan anatomi perbandingan
- Penilaian performance
sistem alat gerak vertebrata (kelompok
- Portofolio
II, di luar jam)
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
2 1) Mengamati sistem rangka hewan coba -Tes penguasaan konsep
5
2.2 (ikan, katak, kadal, merpati, marmot), - Penilaian keterampilan
menggambar dan mendeskripsikan praktikum
hasilnya - Portofolio
2) Mengamati sistem otot hewan coba
(ikan, katak, kadal, merpati, marmot),
menggambar dan mendeskripsikan
hasilnya
3) Membuat laporan praktikum.
Menjawab pertanyaan-pertanyaan
1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur -Tes penguasaan konsep
tentang permasalahan-permasalahan
histology dan anatomi perbandingan - Penilaian performance
1.3; 2.3 yang terkait dengan struktur histology
sistem pencernaan vertebrata - Portofolio
dan anatomi sistem pencernaan
(kelompok III, di luar jam)
dengan memanfaatkan teknologi
2) Mempresentasikan makalah
informasi
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
6
1 -Tes penguasaan konsep
1) Mengamati preparat histologi gigi,
1.3 - Penilaian keterampilan
lidah, saluran pencernaan, kelenjar-
praktikum
kelenjar pencernaan, menggambar dan
- Portofolio
mendeskripsikan hasilnya.
2) Membuat laporan praktikum
7 1; 2
1) Membuat makalah tentang struktur Menjawab pertanyaan-pertanyaan -Tes penguasaan konsep
1.4; 2.4
histology dan anatomi perbandingan tentang permasalahan-permasalahan - Penilaian performance
sistem pernapasan vertebrata yang terkait dengan struktur histology - Portofolio
(kelompok IV, di luar jam) dan anatomi sistem pernapasan
2) Mempresentasikan makalah dengan memanfaatkan teknologi
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab informasi
2 -Tes penguasaan konsep
1) Membedah hewan coba (ikan, katak,
2.3; 2.4 - Penilaian keterampilan
kadal, merpati, marmot), mengamati
praktikum
sistem pencernaan dan sistem
- Portofolio
pernapasan, menggambar dan
mendeskripsikan hasilnya
2) Membuat laporan praktikum
8
UJIAN TENGAH SEMESTER TEORI

UJIAN TENGAH SEMESTER PRAKTIKUM


1; 2 Menjawab pertanyaan tentang
9 1) Membuat makalah tentang struktur -Tes penguasaan konsep
1.5, 2.5 histology dan anatomi perbandingan permasalahan-permasalahan yang - Penilaian performance
sistem peredaran vertebrata terkait dengan struktur histology dan - Portofolio
(kelompok V, di luar jam) anatomi sistem peredaran dengan
2) Mempresentasikan makalah memanfaatkan teknologi informasi
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
-Tes penguasaan konsep
1 1) Mengamati preparat histology trakea
- Penilaian keterampilan
dan paru-paru, menggambar dan
1.4; 1.5 praktikum
mendeskripsikan hasilnya.
- Portofolio
2) Mengamati preparat histology sel-sel
darah dan pembuluh darah;
menggambar dan mendeskripsikan
hasilnya.
3) Membuat laporan praktikum

1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur -Tes penguasaan konsep


histology dan anatomi perbandingan - Penilaian performance
1.6; 2.6
sistem urinaria vertebrata (kelompok - Portofolio
VI, di luar jam)
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
10
2 1) Mengamati model jantung dan -Tes penguasaan konsep
pembuluh-pembuluh darah besar - Penilaian performance
2.5
pisces, amphibia reptilia, aves, - Portofolio
mamalia, menggambar dan
mendeskripsikan hasilnya
2) Membuat laporan praktikum

1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur -Tes penguasaan konsep


histology dan anatomi perbandingan - Penilaian performance
1.7; 2.7
11 sistem reprouksi jantan vertebrata - Portofolio
(kelompok VII, di luar jam)
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
-Tes penguasaan konsep
1 1) Mengamati preparat histologi ginjal,
- Penilaian keterampilan
testis, dan ovarium mamalia;
1,6; 1.7 praktikum
menggambar dan mendeskripsikan
- Portofolio
hasilnya
2) Membuat laporan praktikum

1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur Menjawab pertanyaan-pertanyaan -Tes penguasaan konsep


histology dan anatomi perbandingan yang terkait dengan struktur histology - Penilaian performance
1.7; 2.7
sistem reproduksi betina vertebrata dan anatomi sistem reproduksi dengan - Portofolio
(kelompok VIII, di luar jam) memanfaatkan teknologi informasi
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
12 -Tes penguasaan konsep
2 1) Membedah hewan coba (ikan, katak,
- Penilaian keterampilan
kadal, merpati, marmot), mengamati
2.6; 2.7 praktikum
sistem urinaria dan sistem reproduksi;
- Portofolio
menggambar dan mendeskripsikan
hasilnya
2) Membuat laporan praktikum

1; 2 1) Membuat makalah tentang struktur Menjawab pertanyaan-pertanyaan -Tes penguasaan konsep


histology dan anatomi perbandingan tentang permasalahan-permasalahan - Penilaian performance
1.8; 2.8
sistem saraf vertebrata (kelompok IX, yang terkait dengan struktur histology - Portofolio
di luar jam) dan anatomi sistem saraf dengan
2) Mempresentasikan makalah memanfaatkan teknologi informasi
13 3) Melakukan diskusi dan tanya jawab
-Tes penguasaan konsep
1 1) Mengamati preparat histologi
- Penilaian keterampilan
serebrum, serebellum, dan medulla
1.8 praktikum
spinalis; menggambar dan
- Portofolio
mendeskripsikan hasilnya
2) Membuat laporan praktikum

1, 2 1) Membuat makalah tentang struktur -Tes penguasaan konsep


histology dan anatomi perbandingan - Penilaian performance
1.9; 2.9
organ-organ indra vertebrata - Portofolio
(kelompok X, di luar jam)
2) Mempresentasikan makalah
3) Melakukan diskusi dan tanya jawab

14 2.8; 2.9 1) Mengamati model sistem saraf pisces, -Tes penguasaan konsep
amphibia, reptilia, aves, mamalia, - Penilaian keterampilan
menggambar dan mendeskripsikan praktikum
hasilnya - Portofolio
3) Mengamati model mata dan telinga
manusia
2) Membuat laporan praktikum

REVIEW TEORI
15
REVIEW PRAKTIKUM

UJIAN AKHIR SEMESTER TEORI


16
UJIAN AKHIR SEMESTER PRAKTIKUM

Anda mungkin juga menyukai