Anda di halaman 1dari 32

MODUL KELAS INTENSIF

200 SOAL

1. Tn. Ziyech, 22 tahun, dibawa oleh teman- 4. Ny. Vrigit, 22 tahun, datang dengan
temannya ke IGD karena muntah-muntah keluhan nyeri setiap kali berhubungan
sejak 2 jam yang lalu. Pasien juga seksual. Pasien sering kali menolak untuk
mengeluhkan berkeringat, hidung meler, berhubungan seksual karena merasa liang
dan nyeri perut sejak 3 jam yang lalu. Pada kemaluannya sempit sekali. Pada
pemeriksaan didapatkan pupil midriasis pemeriksaan tidak ditemukan adanya
dan tampak status lokalis sebagai berikut . kelainan. Kondisi yang sesuai dengan
(gambar) Ny. Vrigit adalah ?
Kemungkinan diagnosis pasien adalah ? A. Vulvodynia
A. Intoksikasi opioid B. Vaginismus
B. Withdrawal opioid C. Dyspareunia
C. Intoksikasi alkohol D. Vaginitis
D. Withdrawal alkohol E. Vulvoganitis
E. Withdrawal nikotin
5. Tn. Dannish, 24 tahun, datang untuk
2. Tn. Sos, 30 tahun, dibawa ke IGD dengan kontrol pengobatan skizofrenia yang
keluhan sesak napas sejak 30 menit yang didiagnosis 1 bulan lalu. Pada saat
lalu. Keluhan serupa sudah dirasakan diperiksa, pasien merasa lelah atas
pasien 4x dalam rentang waktu 1 bulan kondisinya dan menyalahkan ayahnya
terakhir. Sesak napas ini muncul bila sebagai penyebab semua ini. Tilikan yang
pasien memikirkan tentang hutang - sesuai dengan kondisi pasien adalah ?
hutangnya yang kian menumpuk. Pasien A. Tilikan 1
pernah memeriksakan diri pada dokter B. Tilikan 2
namun dikatakan tidak ada kelainan pada C. Tilikan 3
saluran napas. Pernyataan yang sesuai D. Tilikan 4
dengan kondisi Tn. Sos adalah ? E. Tilikan 5
A. kondisi pasien erat dengan pikiran
mengenai masa depan 6. Tn. Roxanne, 26 tahun, datang berobat
B. Kondisi pasien biasanya didasari dengan keluhan takut apabila mendengar
dengan kelainan struktural pada suara pesawat dan melihat pesawat. Pasien
sistem respirasi merasa berdebar-debar, berkeringat dingin,
C. Tatalaksana utama pasien adalah bahkan bisa berteriak-teriak. Keluhan ini
dengan menjalani exposure therapy terjadi sejak 2 bulan yang lalu. Setelah
D. Medikamentosa yang dapat pasien mengalami kecelakaan pesawat di
diberikan pada pasien adalah mana pasien merupakan salah satu dari 6
golongan SSRI korban yang selamat. Pasien juga mengaku
E. Kondisi pasien sesuai dengan diagnosis peristiwa tersebut masih sering muncul
gangguan cemas menyeluruh dalam pikirannya, bahkan ke dalam
mimpinya. Tatalaksana pasien ini
3. An. Jesse, 10 tahun, dibawa berobat oleh adalah ?
adanya karena sering mengeluarkan suara- A. Fluoxetine 1 x 100 mg PO
suara aneh sambil mengedipkan mata kiri B. Setraline 1 x 50 mg PO
dan menaikan pundak kanan secara C. Lithium karbonat 3 x 500 mg PO
berulang - ulang. Gejala mulai dirasakan D. Risperidone 2 x 2 mg PO
sejak usia 9 tahun dan bertambah parah. E. Alprazolam 1 x 25 mg PO
Keluhan hilang saat pasien tidur. Apakah
diagnosis yang tepat untuk pasien ini ? 7. Ny. Meduzam 31 tahun, datang berobat
A. Chronic vocal tic disorder dengan keluhan kencing sedikit sejak 2
B. Chronic motor tic disorder hari yang lalu. Pasien sempat dirawat di
C. Asperger syndrome RS 10 hari yang lalu dan mendapatkan
D. Gilles de la tourette syndrome antibiotik injeksi. Pada pemeriksaan
E. Provisional tic disorder laboratorium didapatkan ureum 181 mg/dL
dan kreatin 8,7 mg/dL. Obat yang
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

mungkin menyebabkan keluhan pasien E. Teratoma testis


adalah ?
A. Siprofloksasin 11. Tn. Jeruk, 67 tahun, datang ke IGD karena
B. Kotrimoksazol tidak bisa BAK sejak 2 hari yang lalu.
C. Kanamisin Sebelumnya pasien bisa BAK walaupun
D. Amoksisilin tersendat-sendat dan harus mengejan. Pada
E. Metronidazol pemeriksaan RT didapatkan prostat
konsistensi kenyal, pool atas tidak teraba,
8. Tn. Riever, 24 tahun, seorang atlit balap tidak nyeri. Skoring yang digunakan untuk
sepeda yang bertanding diacara hungry menentukan terapi adalah ?
games 2018 dilarikan ke rumah sakit A. PSA
dengan keluhan nyeri hebat mendadak B. Burch-wartofsky
pada buah zakar sejak 30 menit yang lalu. C. IPSS
Dokter di IGD menjelaskan pada Tn. D. CRB-65
Riever bahwa buah zakarnya terpuntir. E. Alvarado
Manakah pernyataan yang tepat
mengenai kondisi Tn. Riever ? 12. Tn. Primus, 30 tahun, datang ke IGD RSU
A. Dapat ditemukan Phren sign positif pira dengan tampak kesakitan. Pasien
B. Skoring yang dapat dilakukan mengaku penisnya tegang dan nyeri sejak
adalah twist score 5 jam yang lalu. Keluhan dialami meski
C. Dapat ditemukan reflex kremaster tanpa rangsangan seksual. Pada
positif pemeriksaan fisik didapatkan tanda-tanda
D. Dapat digunakan scoring centor vital dalam batas normal. Glans penis
E. Batas waktu operasi terbaik adalah tampak berwarna kebiruan. Tatalaksana
sebelum 12 jam sejak onset gejala pada pasien ini adalah ?
A. Observasi dan tunggu hingga 10 jam
9. Tn. Vyse, 33 tahun, datang dengan sejak onset
keluhan benjolan pada zakar kiri sejak 3 B. Injeksi ketorolac untuk meringankan
hari yang lalu. Keluhan nyeri dan demam nyeri
disangkal. Pasien baru menjalani operasi C. Kavernogranular cita
pengikat vas deferens 2 minggu yang lalu. D. Injeksi fenilefrin
Pada PF didapatkan TD 130/90 mmHg, E. Masase dan kompres hangat
HR 88x/m, RR 16x/m, suhu 37,1'C. Pada
perabaan didapatkan massa dengan 13. Ny. Legionella, 30 tahun, seorang ibu
struktur seperti cacing. Diagnosis rumah tangga datang ke puskesmas
pasien adalah ? kelurahan karena dirujuk balik dari RS
A. Hydrocele Miramar dengan diagnosis diabetes
B. Varicocele melitus tipe II. Pasien adalah anggota
C. Spermatocele BPJS Kesehatan. Dokter puskesmas
D. Seminoma memberikan paket obat DM sesuai
E. Teratoma formularium nasional. Bagaimana cara
pembayaran BPJS terhadap faskes
10. An. Lie, 3 tahun, dibawa ibunya berobat pada kasus ini ?
ke dokter dengan keluhan buah zakar A. INA CBG
kanannya tidak teraba. Anak tidak demam B. Kapitasi
maupun rewel. Pada rekam medis lama C. Out of pocket
pasien, saat kelahiran didapatkan PF yang D. Non- Kapitasi
normal. Pemeriksaan saat saat ini tidak E. Tidak termasuk paket BPJS
didapatkan adanya testis pada skrotum
kanan. Diagnosis pada kasus ini adalah ? 14. Ny. Alleria, 55 tahun, datang dengan
A. Kriptokidismus keluhan nyeri dada kiri menjalar hingga
B. Hernia inguinalis lateral lengan kiri sejak 2 jam yang lalu. Nyeri
C. Testis retraktil seperti tertekan. Pada pemeriksaan
D. Regresi testis
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

didapatkan TD 140/90 mmHg, HR 94x/m, B. Trombosis vena dalam


RR 18x/m, suhu afebris, SpO² 96%. C. Trombosis vena superfisial
(gambar) D. Erisipelas
Tatalaksana simtomati yang harus E. Selulitis
diberikan adalah ?
A. Morvin IV 18. An. Razzak, 10 tahun, dibawa ke poli
B. Nitroglisering sublingual karena demam sejak 1 minggu yang lalu.
C. Asetilsalisilat PO Pasien juga mengeluhkan pegal-pegal pada
D. Ketorolac IV area siku, pergelangan tangan, dan lutut.
E. O² 4 lpm via nasal canule Pasien sempat susah makan 2 minggu
yang lalu karena demam dan nyeri
15. Tn. Welfare, 70 tahun, kontrol ke dokter menelan. Pada pemeriksaan didapatkan
untuk pengobatan hipertensi sejak 5 tahun suhu 38,4'C, tersengar opening snap pada
lalu. Pasien saat ini tidak ada keluhan. area apeks jantung. Bagian yang sering
Pada pemeriksaan didapatkan TD 160/100 mengalami kelainan seperti pada kasus
mmHg, HR 90x/m, RR 20x/m, suhu adalah ?
afebris. Target tekanan darah pasien di A. Septum interventrikular
atas menurut JNV VII adalah ? B. Septum interval
A. Sistol < 140 mmHg atau diastol < 90 C. Ligamentum arteriosus
mmHg D. Katup mitral
B. Sistol < 130 mmHg atau diastol < 90 E. Katup aorta
mmHg
C. Sistol < 150 mmHg atau diastol < 90 19. Ny. Teroma, 47 tahun, datang dengan
mmHg keluhan nyeri dan panas pada tungkai
D. Sistol < 160 mmHg atau diastol < 100 kanan, terutama dirasakan saat jalan ke
mmHg pasar atau naik tangga. Keluhan ini
E. Sistol < 160 mmHg atau diastol < 90 membaik bila pasien beristirahat. Pasien
mmHg mengatakan dahulu pernah diperiksa
HbA1c dan didapatkan hasil 9,4%. Pada
16. Ny. Fatah, 44 tahun, datang ke IGD pemeriksaan didapatkan BB 85 kg, TB
dengan nyeri dada sejak 2 jam yang lalu. 167 cm, TD 140/80 mmHg, HR 90x/m,
Pemeriksaan didapatkan TD 90/60 mmHg, RR 18x/m, afebris, tungkai kanan tampak
HR 50x/m, RR 22x/m, suhu afebris. Pada pucat, pulsasi nadi lemah. Obat terpilih
pemeriksaan EKG didapatkan gambaran untuk kasus ini adalah ?
sebagai berikut : A. Asetilsalisilat 1 x 80 mg PO
(gambar) B. Cilostazol 2 x 100 mg PO
Tindakan yang paling tepat diberikan C. Clopidogrel 1 x 75 mg PO
pada Ny. Fatah adalah ? D. Ibuprofen 2 x 400 mg PO
A. SA 0,5 mg IV E. Clopidogrel 2 x 75 mg PO
B. Kardioversi 50 Joule
C. Adenosine 6 mg + NS flush 20. Ny. Garuda, 45 tahun, mengalami
D. Aspirin 1 x 160 mg PO kecelakaan saat membonceng ojek online.
E. Pemasangan Transcutaneous Pasien mengeluhkan nyeri dada kanan dan
pacemaker sesak napas. Pada pemeriksaan didapatkan
TD 90/50 mmHg, HR 125x/m, RR 36x/m.
17. Tn. Flabot, 35 tahun, mengeluhkan nyeri Pada inspeksi didapatkan dinding dada
dan bengkak pada tungkai kanan . Pasien kanan mengembang saat ekspirasi dan
juga mengalami demam sejak 1 hari yang tertinggal saat aspirasi, bunyi napas
lalu. Pasien dalam masa perawatan di RS. melemah. Diagnosis pasien adalah ?
Pada pemeriksaan didapatkan edema A. Pneumothoraks ventil
tungkai kanan, dilatasi atas vena teraba B. Hematothoraks
hangat. Homan sign (-). Kemungkinan C. Flail chest
diagnosis pasien adalah ? D. Temponade jantung
A. Indufisiensi vena kronik E. Open pneumothorax
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

pneumonia berulang. Pada PF didapatkan


21. An. Saturius, 4 tahun, dibawa ibunya ke ronkhi basah kasar pada kedua lapang
poliklinik dengan keluhan demam dan paru. Pemeriksaan dahak didapatkan
batuk sejak 5 hari yang lalu. Batuk seperti adanya lapisan mukus, pus dan busa.
suara menggonggong. Pada pemeriksaan Gambaran radiologis yang mungkin
didapatkan RR 36x/m, suhu 37,9'C, muncul adalah ?
terdengar stridor inspirasi dan retraksi A. Air bronchogram
subcostal. Pada pemeriksaan radiologi B. Bat's wing appearance
didapatkan gambaran seperti atas gereja. C. Honey comb appearance
Penyebab tersering kasus diatas adalah D. Kerley B line
? E. Westermark sign
A. Respiratory syncitial virus
B. Staphylococcus aureus 25. An. Volzon, 5 tahun, dilarikan ke IGD
C. Streptococcus grup A karena tertelan biji rambutan. Pada
D. Rhinovirus pemeriksaan didapatkan kesadaran
E. Parainfluenza virus compos mentis, tampak sesak, napas
cuping hidung (+), retraksi intercostal (+)
22. Tn. Ruberto, 58 tahun, datang dengan dan stridor. Penolong telah melakukan
keluhan batuk darah sejak 2 hari yang lalu. back blow sebanyak 5 kali, langkah
Keluhan batuk dirasakan sejak 2 bulan selanjutnya adalah ?
yang lalu. Pasien memiliki riwayat A. Abdominal thrust
merokok sejak usia 22 tahun. Pada B. Tambah back blow sebanyak 5 kali
pemeriksaan didapatkan TD 130/90 C. Ekstraksi dengan endoskopi
mmHg, HR 90x/m, RR 24x/m, suhu D. Chest thrust
afebris. Terdapat ronkhi pada paru kanan. E. Manuver vagal
Pada pemeriksaan radiologi didapatkan
gambaran radioopak pada lapang paru 26. Tn. Sasro, 50 tahun, datang ke IGD
bagian atas dan penarikan trekea ke sisi dengan keluhan bicara pelo dan kelemahan
ipsilateral. Diagnosis pasien adalah ? separuh anggota gerak badan sebelah kiri.
A. Karsinoma paru Keluhan tersebut membaik dengan
B. Efusi pleura sendirinya selah 45 menit. Apakah terapi
C. Pneumothoraks pencegahan yang tepat untuk pasien
D. Abses paru tersebut ?
E. Atelektasis A. Warfarin 1 x 2 mg
B. Aspirin 4 x 80 mg
23. Ny. Del Novo, 50 tahun, datang ke praktik C. Clopidogrel 4 x 75 mg
dokter dengan keluhan suara serak sejak 3 D. Aspirin 1 x 80 mg
bulan terakhir. Pasien juga mengeluhkan E. Simvastatin 1 x 20 mg
penurunan berat badan sebesar 5 kg dalam
1 bulan terakhir. Riwayat merokok sejak 27. An. Momo, 2 tahun, dibawa orang tuanya
usia 25 tahun. Pada pemeriksaan ke RS karena belakangan muntah-muntah
laringoskopi didapatkan massa kemerahan hebat sejak 3 hari. Pasien belum bisa
yang tampak rapuh serta pita suara yang berdiri dan berbicara dengan jelas. Kulit
tidak dapat bergerak. Diagnosis pasien dan rambut pasien juga lebih terang dari
adalah ? anak lainnya. Keringat dan BAK pasien
A. Karsinoma pita suara berbau khas seperti bau tikut. Riwayat
B. Vocal cord nodule kelahiran : BB 3100 gram, dari ibu
C. Granuloma pita suara G2P1A0, spontan, dan cukup bulan.
D. Polip pita suara Kakek pasien diketahui memiliki riwayat
E. Papiloma keluhan yang sama. Apakah diagnosis
pasien tersebut ?
24. Tn. Zizou, datang dengan keluhan batuk A. Galaktosemia
berdahak produktif sejak 2 bulan yang B. Fanilketonuria
lalu. Pasien memiliki riwayat TB dan C. Homocystinuria
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

D. Tirosinemia pasien mengalami demam, menggigil, dan


E. Maple syrup urine syndrome keringat dingin. Keluhan dirasakan
semakin berat hinga akhirnya pasien
28. By. Laura, 12 hari, dibawa ibunya ke RS dibawa keluarganya ke IGD karena tidak
karena mengalami kejang kelojotan sadarkan diri dan sempat kejang
seluruh tubuh. Pada PF didapatkan suhu kelonjotan seluruh tubuh. Pada
39,5'C disertai dengan kaku kuduk yang pemeriksaan didapatkan kesadaran pasien
positif dan UUB menonjol. Tatalaksana delirium, TD 80/60 mmHG, HR 110x/m,
yang paling tepat untuk pasien ? suhu 39,7'C, RR 22x/m. Pemeriksaan
A. Phenobarbital 20 mg/kgBB IV neurologis tidak didapatkan kaku kuduk.
B. Fenitoin 4mg/kgBB IV loading Pada pemeriksaan thick and thin smear,
C. Diazepam 0,3-0,5 mg/kgBB IV loading didapatkan gametosit berbentuk pisang.
dose Diagnosis pasien pada kasus tersebut
D. Diazepam 5 mg supp adalah ?
E. Antibiotik parenteral A. Meningitis viral
B. Meningoensefalitis
29. Ny. Angel, 40 tahun, digigit anjing C. Malaria tropikana
kampung sekitar 1 jam SMRS. Pasien D. Malaria serebral
datang ke IGD untuk dirawat lukanya. E. Syok sepsis
Pada pemeriksaan didapatkan luka gigitan
pada betis kaki kanan berjumla satu buah, 31. Tn. Farid, 30 tahun, datang dengan
berukuran 3cm x 2cmx 1cm, dasar otot, keluhan sulit berjalan. Pasien tampak
luka bersih, dan tidak ada perdarahan aktif. berjalan dengan kaki kanan yang diseret
Luka pada kaki juga dicuic oleh pasien dan telapak kaki kanan yang tidak bisa
dengan sabun dan air mengalir. menapak lantai dengan sempurna. Riwayat
Bagaimana tatalaksana selanjutnya jatuh dari motor 1 minggu lalu. Pada PF
yang tepat ? didapatkan penurunan sensai pada dorsum
A. Berikan VAR 0,5 ml SC sebanyak 2 pedis. Pemeriksaan radiologi tampak
dosis pada hari ke-0, dilanjutkan 0,5 ml fraktur fibula kanan. Saraf apakah yang
SC sebanyak 1 dosis pada hari ke-7 dan mengalami kelainan ?
ke-21 A. N. Femoral
B. Berikan VAR 0,5 ml IM sebanyak 2 B. N. Pudendal
dosis pada hari ke-0, dilanjutkan 0,5 ml C. N. Tibialis
IM sebanyak 1 dosis pada hari ke-7 dan D. N. Obturator
ke-21 E. N. Peroneus
C. Berikan VAR 0,5 ml IV sebanyak 2
dosis pada hari ke-0, dilanjutkan 0,5 ml 32. Ny. Mignolia, 62 tahun, datang ke IGD
IV sebanyak 1 dosis pada hari ke-7 dan dengan keluhan nyeri kepala hebat dan
ke-21 pandangan buram sejak 1 jam lalu.
D. Berikan VAR 0,5 ml IM sebanyak 2 Riwayar penyakit sebelumnya tidak
dosis pada hari ke-0, dilanjutkan 0,5 diketahui. Pada pemeriksaan TD 220/110
ml IM sebanyak 1 dosis pada hari mmHg, HR 110x/m, RR 18x/m, suhu
ke-7 dan ke-21 + SAR 20IU/kgBB afebris. Tatalaksana yang tepat
(separuh IM- separuh diinfiltrasi diberikan adalah ?
sekitar luka) A. Nicardinipine IV
E. Berikan VAR 0,5 ml IM sebanyak 2 B. Nifedipine PO
dosis pada hari ke-0, dilanjutkan 0,5 ml C. Captopril PO
IM sebanyak 1 dosis pada hari ke-7 dan D. Amlodipine PO
ke-14 E. Candesartan PO

30. dr. Asri, 25 tahun, merupakan seorang 33. Tn. Ridho, 25 tahun, dibawa ke UGD RS
dokter internship yang baru saja karena nyeri dan bengkak pada
menyelesaikan tugasnya selama 1 tahun pergelangan tangannya. Nyeri dirasakan
dipapua. 1 minggu setelah kepulangannya, setelah ia terjatuh dengan posisi tangan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

menumpu badan. Pada PF nampak E. CT-scan dengan kontras


pergelangan tangan bengkak kesan fraktur
Os. Radius dengan fragmen bergeser ke 37. Ny. Romel, 40 tahun, datang ke poliklinik
arah ventral. Apakah diagnosis yang dengan keluhan nyeri pada siku kanannya.
paling mungkin ? Ia bekerja sebagai penjual gado-gado dan
A. Bennet's fracture suka mengulek. Pemeriksaan didapati
B. Colles fracture nyeri tekan pada sisi medial siku dan
C. Smith fracture lemah saat fleksi manus. Tanda inflamasi
D. Buckle's fracture (+); ROM aktif; benjolan (-). Diagnosis
E. Medelung's deformity yang paling tepat adalah ?
A. Tenni's Elbow
34. Tn. Kagamoto, 35 tahun, datang ke IGD B. Golfer's elbow
dengan luka pada paha kanan yang terasa C. Pulled elbow
sakit dan bengkak akibat kecelakaan lalu D. Osteoarhritis
lintas 1 jam yang lalu, PF lain dalam batas E. Dislokasi radius
normal. Komplikasi awal yang dapat
terjadi pada pasien beserta 38. Tn. Alung, 30 tahun, datang dengan
penanganannya adalah ? keluhan mata kanan merah dan nyeri sejak
A. Sindrom kompartemen - fasciotomy seminggu yang lalu. Keluhan juga disertai
B. Syok hipovolemik - Rehidrasi NaCI penglihatan kabur dan silau bila terkena
C. Osteomyelitis akut - Debridement cahaya. Riwayat mata pasien terkena daun
D. Mal - Union Gips padi saat bekerja di sawah. Pemeriksaan
E. Deformitas sendi - surgery visus OD 2/6 OS 6/6, OD injeksi siliar,
lesi satelit (+). Apa tatalaksana yang
35. Tn. Trak, 30 tahun, datang dengan nyeri tepat ?
hebat pada bagian punggul kiri. Keluhan A. Tobramicin
muncul setelah pasien mengalami B. Natamicin
kecelakaan 30 menit lalu saat mengendarai C. Gentamicin
truknya. Dari PF didapatkan tanda vital D. Neomicin
dalam batas normal, ekstremitas inferior E. Polimixin B
sinistra memendek, endorotasi adduksi
sendi panggul kiri, terab massa dibelakang 39. An. Terry, 7 tahun, dibawa ke puskesmas
panggul. Diagnosis yang paling mungkin oleh ibunya dengan keluhan sering
? menabrak benda terutama saat sore hari.
A. Dislokasi posterior caput femur Dari anamnesis didapatkan pasien susah
B. Dislokasi anterior caput femur makan dan sering sakit sejak kecil. Hasil
C. Fraktur intertrochanter pemeriksaan oftalmologi didapatkan visus
D. Fraktur acetabulum ODS 6/6, konjungtiva tampak kering dan
E. Fraktur pelvis terdapat bercak putih seperti keju pada sisi
temporal konjungtiva. Kornea jernih. Bila
36. Ny. Keju, 68 tahun, datang dengan tidak ditangani dengan tepat, maka apa
keluhan nyeri punggung bawah akut, tidak komplikasi yang dapat terjadi ?
didahului trauma sebelumnya. Nyeri tidak A. Keratitis
menjalr ke ekstremitas. Menstruasi B. Xeropthalmia
terakhir 15 tahun yang lalu. Pada C. Keratomalacia
pemeriksaan fisik, terdapat nyeri tekan D. Dry - Eye Syndrome
pada L4-L5. Pasien riwayat sering E. Konjungtivitis
konsumsi deksamethason sejak 1 tahun
yang lalu. Pemeriksaan penunjang yang 40. An. Jaka, 2 tahun, dibawa oleh ayahnya
paling tepat anda sarankan adalah ? berobat akibat keluhan bintik putih
A. MRI T2 weighted berkilau pada mata kiri bila tersorot lampu
B. PET Scan senter, seperti mata kucing. Ayah pasien
C. Bone scintigraphy menyadari 2 minggu terakhir. Riwayta
D. Dual energi x-ray absorptiometry persalinan tidak ditemukan kelainan. PF
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

ditemukan esotropia OS. Diagnosis yang S+2.25 6/7. Segmen anterior dalam batas
sesuai untuk pasien ini ? normal. Berapakah ukuran kaca mata
A. Retinoblastoma yang tepat diberikan ?
B. Glaukoma kongenital A. + 1.25
C. Katarak kongenital B. + 1.50
D. Buftalmus C. + 1.75
E. Koriorenitis D. + 2.00
E. + 2.25
41. Tn. Adera, 57 tahun, datang ke dokter
dengan keluhan buta mendadak ketika 45. Tn. Sensi, 53 tahun, datang dengan
bangun pagi hari. Pasien merupakan penurunan penglihatan kedua mata sejak 1
penderita diabetes dnegan pengobatan tahun terakhir. Sejak 2 bulan yang lalu,
tidak terkontrol. Pada funduskopi terdapat keluhan semakin memberat. Pasien
cherry red spot (+). Apa diagnosis nya memiliki riwayat tekanan darah tinggi
yang tepat untuk pasien ini ? tidak terkontrol. Tidak dapat riwayat
A. Oklusi arteri retina sentral trauma maupun mata merah. Dari
B. Oklusi vena retina sentral pemeriksaan funduskopi, didapatkan
C. Retinopati diabetikum cotton wool (+), A/V crossing (+), A/V
D. Ablasio retina nicking (+). Gambaran khas lain yang
E. Perdarahan vitreus mungkin ditemukan adalah ?
A. Silver wire
42. dr. Wicak melakukan pemeriksaan mata B. Cherry red spot
pada seorang pasien. Pada pemeriksaan C. Heabs striae
refleks pupil didapatkan hasil refleks D. Bissaca Nodule
langsung mata kanan (-) dan langsung E. Drussen
mata kiri (+). Refleks tak langsung mata
kanan (-) dan tak langsung mata kiri (-). 46. dr. Chen, ingin membandingkan efek
Nervus manakah yang mengalami penyerapan dua jenis obat dengan melihat
kelainan ? pada spesimen urin dari 100 subjek
A. N II kiri penelitian. Obat X diberikan pertama. 1
B. N III kiri jam kemudian konsentrasinya dihitung
C. N II kanan dalam urin. Durasi washed out obat adalah
D. N II dan III kanan 1 minggu. Setelah 1 minggu (bersih dari
E. N II dan III kiri obat X) 100 subjek penelitian yang sama
menerima obat Y 1 jam kemudian diukur
43. Tn. Sullivan, 66 tahun, mengeluhkan konsentrasinya dalam urin. Uji statistik
adanya buntuk hitam pada mata terutama apa yang tepat digunakan ?
dibagian tengah dari penglihatan. Riwayat A. T-Unpaired
DM dan hipertensi disangkal. Dilakukan B. T-Paired
pemeriksaan bagian belakang mata dan C. ANOVA
didapatkan di sekeliling mata terdapat D. Chi-Squere
lingkaran abu-abu. Drusen (+). Diagnosis E. Fisher Exact Test
yang tepat ?
A. Age related macular degeneration 47. dr. Vici ingin melakukan penelitian untuk
B. Neuritis retrobulbar melihat hubungan sebab akibat dari
C. Neuropati optik konsumsi makanan berserat sehari-hari
D. Katarak terhadap kejadian IBD. dr.Vici memiliki
E. Retinitis pigmentosa keterbatasan dana, waktu dan sumber daya
untuk melakukan penelitiannya. Manakah
44. Tn. Eddga, 42 tahun, seorang tukang desai yang terbaik yang dapat
reparasi jam, datang ke poliklinik dengan digunakan untuk mencapai tujuan dr.
keluhan mata kabur untuk melihat. Hasil Vici tersebut ?
pemeriksaan oftalmologi : ODS : S+1,25 A. Case control
6/9, S+1.50 6/6; S+1.75 6/6; S+2.00 6/6; B. Cohort retrospective
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

C. Cross sectional pemeriksaan hepar murphy sign negatif.


D. Cohort prospective Apakah pemeriksaan enzim yang paling
E. Randomized control trial spesifik untuk kasus diatas ?
A. Serum amilase
48. Ada 2 orang pemeriksa yang melakukan B. GGT
pemeriksaan tinggi badan bekerja untuk C. Serum lipase
seorang peneliti. Alat yang diberikan sama D. ALT
namun tidak diketahui oleh pemeriksa. E. AST
Dari hasil pengukuran yang dilakukan oleh
kedua pemeriksaan, ditemukan bahwa data 52. By. Sean, 4 hari, dibawa ibunya dengan
pemeriksa pertama dan kedua berbeda 0,1 keluhan muntah berulang. Muntah
cm. Termasuk apakah kondisi diatas ? menyemprot berwarna kehijauan
A. External consistency reliability khususnya setelah menyusu. Dikatakan
B. Paralel form reliability menyusu berkurang dan sulit BAB. Pada
C. Test re-test reliability pemeriksaan ditemukan distensi abdomen,
D. Internal consistency reliability Dengan pemeriksaan radiologi berium
E. Interobserver reliability enema ditemukan tampakan saw tooth
appearance. Apakah diagnosis yang
49. dr. Milner sedang menangani pasien X paling mungkin untuk kondisi By. Sean
post KLL dengan diagnosis fraktur ?
antebrachii di IGD. Tanda vital pasien X A. Spasme recti
stabil. Kemudian datang pasien Y yang B. Perforasi colon
hamil dengan diagnosis eklampsia, namun C. Enterokolitis nekrotikans
dr. Milner tetap menangani pasien KLL D. Ileus obstruktif
sehingga ibu hamil dengan ekslampsia E. Megacolon kongenital
meninggal. Kaidah bioetik dilanggar
dokter tersebut adalah ? 53. Tn. Herman, 38 tahun, datang ke IGD
A. Non Maleficience dengan keluhan perut membesar sejak 1
B. Beneficience bulan sebelum masuk rumah sakit, pasien
C. Veracity memiliki riwayat sering minum alkohol
D. Autonomy dan jajan sembarangan. Hasil PF
E. Justice menunjukkan konjungtiva anemis, spider
nevi (+), hepar tidak teraba, lien schufner
50. dr. Andan melakukan shift jaga malam III, palmar eritem. Apakah komplikasi
sebanyak 3 hari berturut-turut demi yang tepat terjadi pada pasien ?
mengejar insentif / bonus tambahan dari A. Ensefalopati hepatikum karena
RS guna membeli barang yang dia peningkatan amonia
inginkan. Saat ini dr. Andan tetap bertugas B. Abses hepar karena penyebaran infeksi
jaga walaupun sedang demam tinggi dan dari GIT melalui vena porta
sakit kepala. Pelanggaran apakah yang C. Ensefalopati hepatikum karena
dilakukan oleh dr. Andan ? peningkatan ureum
A. Profesionalisme D. Hematemesis karena kongesti vena-
B. Etik vena umbilicalis
C. Disiplin E. Hipoalbuminemia karena protein loss
D. Hukum perdata
E. Hukum pidana 54. Tn. Pierre, 32 tahun, mengeluhkan nyeri
pada daerah dubur sejak 3 hari yang lalu.
51. Tn. Ledeng, 45 tahun, datang ke dokter Pasien diketahui kurang makan, makanan
dengan keluhan utama nyeri ulu hati yang berserat dan juga melakukan hubungan via
menjalar ke punggung. Berdasarkan anal. Keluhan demam disangkal, keluhan
anamnesis ditemukan riwayat bahwa Tn/ BAB berlendir disangkal. Dari PF
Ledeng suka mengonsumsi minuman didapatkan gambaran sebagai berikut :
mengandung etanol. Pada pemeriksaan (gambar)
abdomen anterior terdapat ekimosis. Pada
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

Apakah diagnosis yang paling mungkin D. Menelan cacing dewasa


? E. Cacing dewasa menembus kulit
A. Fistula ani 58. An. Spoelhoek, 8 tahun, datang ke dokter
B. Fisura ani dengan keluhan lemas dan berat badan
C. Hemoroid grade I sulit naik. 2 minggu yang lalu menderita
D. Prolapse recti tifoid berat sehingga mendapatkan
E. Proctitis pengobatan chloramphenicol hingga 10
hari. Saat ini pemeriksaan Hb 8,3, AL
55. By. Nikelodeon, 2 bulan, dibawa oleh 2000, AT 65.000. Apakah diagnosis yang
ibunya ke dokter dengan keluhan BAB paling sesuai untuk kasus tersebut ?
cair dan terkadang berdarah selama 3 hari. A. Anemia fanconi
Keluhan disertai perut kembung, muntah, B. Myelodysplastic syndrome
ada batu pilek dan pipi merah. Tidak ada C. Anemia aplastik
tanda-tanda dehidrasi. Diketahui bahwa D. Multiple myeloma
pasien tidak minum ASI namun minum E. Anemia defisiensi besi
susu formula. Pasien 2 minggu yang lalu
telah vaksin polio. Hasil lab eosinofil 59. Tn. Rongrong, 38 tahun, mengalami
meningkat. Apakah diagnosis yang kecelakaan dengan dugaan fraktur pelvis.
paling sesuai ? PF menunjukkan kesadaran somnolen, TD
A. Diare cair akut e.c rotavirus 80/70 mmHg, HR 130x/m, RR 19x/m,
B. Alergi susu sapi suhu 36,2'C. Pasien sudah diberi resusitasi
C. Diare akibat vaksin cairan sebanyak 2 liter namun belum
D. Intoleransi laktosa menunjukkan respon yang baik. Dokter
E. Diare akut dehidrasi ringan memutuskan untuk memberikan transfusi
darah. Dalam bentuk apa sebaiknya
56. Tn. Nickyong, 45 tahun, mengeluhkan darah diberikan ?
BAB Cair lebih dari 10 kali bercampur A. Whole blood
lendir darah. Pada PF ditemukan TD B. Packed red cell
110/70 mmHg, HR 90x/m, RR 23x/m, C. Konsentrat trombosit
suhu 38'C. Pada pengecatan ditemukan D. FFP
kuman matang gram negatif, pada E. Washed PRC
pemeriksaan MacConkey ditemukan
kuman memfermentasi laktosa. Apakah 60. Tn. Dicky, 36 tahun, datang dengan
organisme yang menyebabkan keluhan keluhan diare lama dan sariawan berulang.
diatas ? Pasien mengaku mengalami penurunan
A. Eschericia coli berat badan dan mengaku menggunakan
B. Shigella dysetriae jarum suntik bergantian dan berhenti
C. Salmonella typhi menggunakan nya sejak 2 tahun yang lalu.
D. Salmonella paratyphi Apakah pemeriksaan yang dianjurkan ?
E. Entamoeba coli A. Pemeriksaan HIV strategi 1 dan darah
lengkat
57. Ny. Pejk Lin, 24 tahun, mengeluhkan B. Pemeriksaan HIV strategi 2 + Limfosit
nyeri perut disertai mual muntah dan diare + darah lengkap
serta gatal-gatal pada kulit sejak 2 hari C. Pemeriksaan HIV strategi 3 + urinalisis
SMRS. Pada pemeriksaan ditemukan TD D. Pemeriksaan HIV strategi 2 + CD4 +
120/70 mmHg, HR 80x/m, RR 18x/m, urinalisis
suhu 36,8'C. Pada pemeriksaan feses E. Pemeriksaan HIV strategi 3 + CD4 +
ditemukan larva seperti gambar dibawah darah lengkap
ini .
(gambar) 61. Ny. Mabuhai, 45 tahun, datang ke IGD
Bagaimana penularan cacing tersebut ? dengan keluhan lemas dan pusing. Dari
A. Menelan telur cacing yang dibuahi anamnesis didapatkan bahwa pasien
B. Larva cacing menembus kulit makan cukup dan pernah mengalami
C. Menelan larva cacing riwayat gastrektomi. Dari pemeriksaan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

fisik didapatkan TD 110/70 mmHg, HR E. Sectio caesarea


82x/m, RR 20x/m, suhu 37,1'C. Tidak 64. Tn. Jhono, 28 tahun, datang dengan
ditemukan adanya organomegali. Dari istrinya seorang warna negara asing
hasil pemeriksaan laboratorium diperoleh bernama Elizabeth swift, 24 tahun
Hb 9 g/dL, MCV 110 fl, MCH 37 pg. berkebangsaan amerika untuk
Apakah diagnosis yang paling mungkin berkonsultasi mengenai rencana memiliki
? anak ke-2. Mereka telah menikah selama 5
A. Anemia kekurangan zat besi tahun dan memiliki seorang anak. Menurut
B. Leukemia akut pengakuan pasien tidak memiliki riwayat
C. Leukemia kronis sakit dan kelainan untuk dibidang
D. Anemia pernisiosa kandungan. Kelahiran anak pertama
E. Anemia karena defisiensi asam folat dilakukan secara pervaginam dan tidak
terdapat masalah. Dokter melakukan
62. An. Pedofa, 8 tahun, dibawa oleh orang pemeriksaan darah dan hasilnya golongan
tuanya ke dokter karena mengalami darah didapatkan suami bergolongan dari
kelemahan dan pucat sejak 2 tahun A Rh (+) dan istri B Rh (-). Apa
terakhir. Pada pemeriksaan ditemukan ada komplikasi terberat yang mungkin
nya konjungtiva pucat serta hepato dan terjadi pada bayi ke 2 dari pasangan
splenomegali. Ternyata An. Pedofa sudah suami istri ini ?
sering mendapatkan transfusi sejak 3 tahun A. Ikterik neonatorum patologis
yang lalu. Saat dilakukan pemeriksaan B. Autoimun hemolitik anemia
ditemukan Hb 7 g/dL, AL 7000, AT C. Hemofilia
180.000. Dari hasil MDT ditemukan D. Hydrops fetalis
gambaran sel berbentuk seperti Target. E. Atresia bilier
Saat ini sang anak mendapatkan transfusi
PRC (yang sudah dilakukan rutin sejak 3 65. Ny. Lavin, 49 tahun, P3A0 datang dengan
tahun terakhir). Apakah efek yang tidak keluhan haid tidak teratur sejak 6 bulan,
diharapkan dari terapi tersebut ? terkadang haid datang 2x dalam sebulan
A. Sarkodiosis dan terkadang 2 bulan tanpa haid. Saat
B. Amyloidosis haid bisa sangat banyak dan ada yang
C. Hemosiderosis hanya berupa spotting. Keluhan disertai
D. Anemia dengan mudah berkeringat dan berdebar.
E. Penularan Hepatitis A Pasien mengatakan bahwa teman-
temannya berpendapat bahwa Ny. Lavin
63. Ny. Mawar, 30 tahun, G3P2A1 kehamilan tampak mood sering naik turun. Saat
34 minggu datang ke puskesmas dengan dianamnesa lebih lanjut pasien mengakui
keluhan nyeri perut sejak 5 jam yang lalu. tidak ada riwayat gangguan menstruasi
Keluhan disertai adanya perdarahan sebelumnya, hasil PF dan ginekologis saat
berwarna gelap dari jalan lahir. TD 110/70 ini tidak ditemukan adanya kelainan. Apa
mmHg, HR 92x/m, RR 24x/m, suhu diagnosis yang tepat untuk pasien ini ?
36,8'C. His (+), DJJ terdengar lemah A. Postmenopause
100x/m, perut membesar setinggi procesus B. Menopause
xiphoideus dan tampak tegang. Bagian C. Masa senium
tubuh janin sulit diraba. Apa tindakan D. Gangguan senium
yang sebaiknya dilakukan ? E. Llimakterium
A. Tirah baring, oksigenasi, beri cairan
dan evaluasi DJJ 66. Ny. Patiency, 45 tahun, sudah menikah 8
B. Rujuk ke rumah sakit tipe C dengan tahun tapi belum memiliki anak. Saat ini
dampingan petugas kesehatan datang ke IGD RS XX dengan
C. Pematangan paru dan direncanakan mengeluhkan perut semakin membesar
sectio caesarea setelah pematangan dengan cepat terutama daerah perut
paru selesai sebelah kanan sejak 1 bulan yang lalu.
D. Induksi oksitosin dilakukan persalinan Namun dikatakan bahwa berat badan
pervaginam semakin menurun, mudah lelah, dan nyeri
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

pada saat berhubungan suami istri. Tidak batas normal. Hasil pemeriksaan posisi
ada gangguan untuk BAB dan BAK. Saat kepala janin dibawah dan terletak pada
dianamnesis lebih lanjut dikatakan bahwa station -5. Apa pemeriksaan yang tepat
sudah sejak 10 tahun yang lalu memiliki dilakukan untuk perencanaan
siklus menstruasi yang tidak teratur. persalinan sesuai dengan kondisi pasien
Pemeriksaan tanda vital dalam batas ?
normal, namun pasien tampak sangat A. Pemeriksaan darah rutin
kurus. Dari PF didapatkan massa sekitar B. Pemeriksaan darah tepi
15 x 10 x 3 cm daerah lumbal dan iliaca C. Pemeriksaan panggul
dekstra. Pemeriksaan inspekulo tidak D. Pemeriksaan lingkar perut
ditemukan kelainan. Apa kemungkinan E. Pemeriksaan proteinuria
diagnosis dari pasien ?
A. Abses ovari 70. Ny. Gemoelay, 35 tahun, G4P2A1
B. Kehamilan ektopik kehamilan 27 minggu datang ke
C. Kanker ovari puskesmas karena merasa tidak merasakan
D. Ileus obstruktif gerakan janin seja 2 hari yang lalu. Pasien
E. Meig's sindrom selama ini belum pernah kontrol
kehamilan jadi ini adalah kedatangan ke
67. Ny. Yuna, 22 tahun, G1P0A0 kehamilan 7 poli kebidanan yang pertama. Pada
minggu datang ke IGD RS diantar oleh pemeriksaan ditemukan BB 100kg, TB
suaminya dengan keluhan lemas mual dan 160cm, TD 120/80 mmHg, HR 80x/m, RR
muntah hebat. Pasien sudah tidak bisa 22x/m, dan suhu 36,8'C. TFU 1 jari diatas
makan dan minum. PF didapatkan pasien umbilical dengan DJJ (-). Dokter
dengan kesadaran menurun, TD 80/50 mencuriga terjadinya IUFD. Kemudian
mmHg, HR 110x/m teraba lemah, suhu menyarankan untuk melakukan X-Ray
37,8'C, dan RR 22x/m. Apa tatalaksana abdomen. Mana dari tampakan berikut
yang tepat untuk Ny. Yuna ? yang tidak termasuk sebagai tampakan
A. Vit B6 + defenhidramin oral dari IUFD ?
B. Vit B6 + metoklopromid oral A. Three sign
C. IVDF NacI 0,9% + promethazine IV B. Spalding sign
D. IVDF NacI 0,9% + domperidone IV C. Ball sign
E. Nutrisi parenteral D. Helix sign
E. Crowding of the ribs shadow
68. Ny. Tjang kem, 28 tahun, P1A0 datang ke
puskesmas untuk konsentrasi. Pasien 71. Ny. Syantik, 27 tahun, G3P2A0 kehamilan
mengatakan bahwa bayinya baru 6 minggu 38 minggu dirujuk dari bidan ke RS. Saat
dan masih menyusui. Dengan dilakukan pemeriksaan dalam teraba
mempertimbangan hal tersebut, Apa hingga di anterior. Pembukaan serviks
sebaiknya KB yang diberikan kepada sudah lengkap namun kesulitan melakukan
Ny. Tjang kem ? persalinan sehingga bidan merujuk ke RS.
A. AKDR Kondisi janin tampak baik dengan DJJ
B. Pil levonegestrol kombinasi etil 150x/m. Ibu juga dalam kondisi tanda vital
estradiol yang baik. Apa tindak lanjut yang tepat
C. DMPA progestin untuk Ny. Syantik ?
D. Pil etinil estradiol A. Manuver Mc Robert
E. Tubektomi B. Ekstraksi forceps
C. Ekstraksi vacum
69. Ny. Sriti, 23 tahun, datang untuk D. Dilakukan versi luar
pemeriksaan kehamilan. Ini kehamilan nya E. Lakukan SC cito
yang pertama dan kehamilan saat ini
adalah 37 minggu. Pasien mengalami 72. Ny. Mamisa, 33 tahun, datang untuk
kenaikan berat badan 1 kg setiap bulan memeriksakan diri karena belum kunjung
selama kehamilan. TB 140cm, TD 120/70 memiliki keturunan. Sudah menikah
mmHg, RR 18x/m, suhu 36,7'C. PF dalam selama 8 tahun dengan suaminya dan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

suaminya sudah menjalani tes sperma dan 75. Nn. Darawati, 18 tahun, datang ke dokter
dikatakan hasilnya baik. Pasien mengakui dengan keputihan. Keputihan dikatakan
sering merasakan nyeri saat menstruasi. bertambah banyak. dokter kemudian
Terkadang saat berhubungan suami istri melakukan pemeriksaan swab dan
juga dengan nyeri. Pada pemeriksaan dilakukan pengecatan gram, didapatkan
abdomen dan inspekulo tidak ditemukan hasil sebagai berikut :
adanya kelainan. Apakah pilihan (gambar)
pemeriksaan non invasif yang memiliki Apakah patogen yang menyebabkan
sensitivitas dan spesifitas terbaik untuk penyakit tersebut ?
kasus ini ? A. Gardnerella vaginalis
A. Pemeriksaan panggul B. Candida albicans
B. USG transvaginal C. Trichomonas vaginalis
C. USG abdomen D. Neiserria gonorrhea
D. CT-Scan E. Lanjutkan obat hingga muncul efek
E. Histerosalfingografi hipoglikemia

73. Ny. Duncan, 29 tahun, G2P1A0 kehamilan 76. Tn. Yacht, 40 tahun, datang di diagnosa
42 minggu + 1 hari. Datang ke rumah sakit dengan diabetes melitus dengan GDP 180,
ingin menanyakan karna belum merasakan GD2PP 211 dan HbA1c 8,2%. Pasien
adanya mules atau keluar air-air. sudah diberikan terapi metformin 1 x 500
Pemeriksaan dilakukan dan didapatkan mg dan glibenklamis 1 x 5 mg. Tiga bulan
hasil tanda - tanda vital ibu yaitu TD kemudian pasien datang ke klinik untuk
120/80 mmHg, HR 88x/m, RR 20x/m dan kontrol dan didapatkab HbA1c saat ini
suhu 36,5'C. Pemeriksaan abdomen DJJ 7,1%. Bagaimana terapi yang akan
150x/m, dengan posisi memanjang kepala diberikan ke pasien ?
sudah masuk panggul. Pemeriksaan dalam A. Turunkan dosis glibenklamid jadi 1 x
belum ada perubahan serviks. Pemeriksaan 2,5 mg
NST didapatkan hasil kategori 1 (baik). B. Stop metformin
Apa tindakan selanjutnya untuk Ny. C. Stop glibenklamid
Isadora ? D. Tetap pada dosis awal
A. Diinduksi persalinan E. Lanjutkan obta hingga muncul efek
B. Sectio caesarea hipoglikemi
C. Kontrol lagi dalam 1 minggu
D. Edukasi pasien untuk berhubungan 77. An. Durum, 10 bulan, dibawa orang
seksual rutin tuanya ke klinik karena belum bisa duduk
E. Kontrol lagi dalam 2 minggu lagi dan hanya bisa mengangkat kepala. Dari
pemeriksaan kulit kering dan kasar, perut
74. Ny. Brondongwati, 32 tahun, datang ke buncit, edema periorbital, hidung datar,
dokter membawa anaknya, 3 tahun, yang lidah besar dan menonjol. Pada status gizi
sekitar 6 bulan lalu muncul keluhan didapatkan BB / U SD -2 dan TB/U SD -3.
adanya gigi bertakik. dan memjadi tidak Apa tindakan yang dapat diberikan
berespon terhadap cahaya maupun suara. kepada pasien ?
Dokter mencurigai suatu kelainan yang A. Pemantauan tumbuh kembang berkala
berkaitan dengan infeksi menular seksual B. Stimulasi motorik kasar dan halus
tertentu. Apakah patogen penyebab IMS C. Pemberian PTU
tersebut ? D. Pemberian levotiroksin
(gambar) E. Pemberian nutrisi adekuat
A. Treponema pallidum
B. Neiserria gonorrhea 78. Ny. Menik, 24 tahun, datang ke dokter
C. Chlamydia trachomatis dengan keluhan mengalami menstruasi
D. Trichomonas vaginalis yang tidak teratur. Sudah 1 tahun ini
E. Candida albicans pasien tidak menstruasi. Pasien sudah
menikah 3 tahun dan belum memiliki anak
padahal aktif secara seksual dan tidak
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

menggunakan kontrasepsi. Selain itu juga C. Asam lemak trans sampai dengan 15%
terdapat keluhan keluar cairan dari puting kalori
seperti susu dan pandangan ganda, D. Asupan lemak total sampai dengan
peningkatan pertumbuhan rambut di wajah 15% total kalori
dan tubuh. Dari pemeriksaan BB 45 kg, E. Asupan lemak tak jenuh sampai dengan
TB 150cm. Pemeriksaan lab dalam batas 25% total kalori
normal. Apa kelainan yang dialami
wanita tersebut ? 81. Ny. Simfoni, 28 tahun, datang ke dokter
A. Amenore primer dengan keluhan rambut rontok sejak 1
B. PCOS bulan yang lalu. Pasien merupakan
C. Adenoma hipofisis seorang sales marketing sebuah
D. Addison disease perusahaan dengan beban kerja yang
E. Prolaktinoma cukup tinggi. Rambut rontok sangat
banyak setiap kali menyisir rambut,
79. Ny. Tuman, 28 tahun, datang setelah mengakibatkan rambut terasa tipis. Pada
kejang, Kejang seluruh tubuh, pemeriksaan didapatlan rambut tipis disfus
mengehntak-hentak lalu tidak sadar lebih dan hair pull test (+). Apa diagnosis pada
dari 5 menit. Sebelum kejang mengeluh pasien tersebut ?
leher kaku dan wajah berkedut-kedut. A. Anagen effluvium
Pernah mengalami keluhan serupa 3 bulan B. Alopecia areata
yang lalu. Riwayar sakit tiroid 2 tahun C. Alopecia androgenik
yang lalu, tiroidektomi 5 bulan lalu. D. Telogen effluvium
Pemeriksaan regio coli: tidak teraba tiroid E. Dermatitis seboroik
dan luka post operasi (+), chvostek (+),
trousseau (+). Apakah hasil pemeriksaan 82. Tn. Andrew, 23 tahun, dibawa ke IGD
penunjang yang sesuai dengan keluhan karena kecelakaan lalu lintas. Keadaan
pasien ? umum pasien compos mentis, tanda vital
A. Kadar fosfat rendah dan kalsium dalam batas normal. Terdapat luka
rendah dipelipis kepala, ukuran 2 x 2 cm, tampak
B. Kadar kalsium meningkat dan kadar tepi luka tidak rata, ototnya terlihat,
fosfat meningkat bengkak disekitar luka. Termasuk jenis
C. Kadar tiroid hormon rendah dan luka apa yang dialami oleh pasien ?
hipotensi A. Vulnus ekskoriatum
D. Kadar paratiroid dan pemendekan B. Vulnus laseratum
interval QT C. Vulnus punctum
E. Kadar kalsium rendah dan D. Vulnus insivum
pemanjangan interval QT E. Vulnus morsum

80. Ny. Windu, 57 tahun, datang ke 83. Tn. Ukuwewe, 40 tahun, dibawa ke IGD
puskesmas untuk kontrol tekanan darah dengan keluhan badan melepuh setelah
pasin. Pasien memiliki riwayat hipertensi terkena ledakan kompor gas 1 jam yang
sejak 10 tahun yang lalu. Memiliki nyeri lalu. Dari pemeriksaan fisik didapatkan
dada dan didiagnosis angina pektoris 2 TD 130/90 mmHg, HR 120x/m, RR
tahun yang lalu. Tekanan darah tinggi 28x/m, suhu 37'C. Status dermatologis
pasien selalu terkontrol. Pasien disarankan antebrachii anterior amnus dextra
untuk memeriksa kolesterol dan didapatkan ulkus makula pucat kecoklatan
didapatkan hasil kolesterol total tanpa bula, sensoris menghilang.
300mg/dL, LDL 250 mg/dL, HDL Ditungkai kiri depan dan dipunggung atas
30mg/dL. apa yang dapat dilakukan terdapat luka warna pucat, tidak ada bula
untuk mengontrol kolesterol pasien ? dan sedikit nyeri tekan. Diagnosis dan
A. Asam lemak PUFA sampai dengan luas luka bakar pada pasien tersebut
10% total kalori adalah ?
B. Asam lemak SAFA sampai dengan A. Derajat II A dan III, 31,5%
30% kalori B. Derajat II A dan II B, 22,5%
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

C. Derajat II B dan III, 31,5% lalu. Riwayat keluhan serupa dikeluarga


D. Derajat II B dan II A 40,5 % disangkal. Pada pemeriksaan fisik
E. Derajat II A dan II B, 22,5% ditemukan makula hiperpigmentasi
multipel, menyebar, fluorosensi negatif,
84. An. Balita, 1,5 tahun, dibawa oleh orang skuama (-). Diagnosis yang mungkin
tuanya ke dokter dengan keluhan tidak adalah ?
mau makan sejak 2 hari ini. Sebelumnya A. Vitiligo
anak sempat mengalami demam tinggi dan B. Hipopigmentasi post inflamasi
kemarin muncul bintil-bintil berisi air C. Pityriasis alba
dikakinya. Riwayat batuk dan pilek D. Pityriasis sika
sebelumnya disangkal. Dari pemeriksaan E. Tinea versikolor
fisik didapatkan makulopapular eritem,
beberapa vesikel dengan tepi eritem, 88. Tn. Wisely, 30 tahun, datang ke dokter
dipermukaan kedua tangan dan kaki. Saat dengan keluahn bekas luka dipunggung
dokter memeriksa rongga mulut tangan kirinya tidak hilang dan bertambah
didapatkan erosi kuning keabuan dengan besar. Benjolan kadang dirasakan gatal,
lingkaran eritem. Apa organisme tetapi tidak nyeri. Hasil pemeriksaan
penyebab kondisi An. Balita ? didapatkan plak sedikit hiperpigmentasi,
A. Haemophilus influenza bentuk iregule, meluas dari area luka awal,
B. Poxvirus tampakan menjari (+). Apa tatalaksana
C. Paramyxovirus yang bisa diberikan untuk pasien ini ?
D. Coxsackie virus A. Eksisi
E. Varicella zoster virus B. Krim urea 20%
C. Pemberian injeksi triamcinolone
85. Tn. Andan, 45 tahun, datang dengan intralesi
keluhan lepuh hampir seluruh badan sejak D. Pemberian antihistamin oral
2 minggu yang lalu. Dirasakan sedikit E. Pemberian hidrokortison krim
nyeri, tetapi tidak gatal. Pada mukosa
mulut dan lidah didapatkan sariawan. Mata 89. Nn. Lurik, 22 tahum datang karena sulit
merah (-). Dari pemeriksaan didapatkan tidur sejak seminggu terakhir karena
bula multipel tersebar generalisata, terlihat hidung tersumbat. Pasien sering bersin
tegang, cairan bening. Bula tidak mudah setiap apgi sejak 2 bulan terakhir saat
pecah bila diberikan penekanan. Apa musim hujan dimulai. Pasien alergi udang
kondisi yang mendasari keluhan pasien dan ayam sejak kecil. Alergi sudah lama
? tidak kambuh karena pasien selalu
A. Pemfigoid bulosa menghindari makanan tersebut. Skin prick
B. Toxic epidermal necrolysis test (+). Terapi apa yang sebaiknya
C. Impetigo bulosa diberikan pada pasien ?
D. Pempigus vulgaris A. Antibiotik oral
E. Varicella B. Antihistamin topikal
C. Antihistamin oral
86. Kemungkinan kondisi pasien D. Kortikosteroid topikal
disebabkan ? E. Dekongestan oral
A. Autiantibodi IgG terhadap membran
basement 90. Ny. Amarah, 27 tahun, datang dengan
B. Reaksi hipersensitivitas tipe IV keluhan keluar bintil-bintil berisi cairan
C. Reaktivasi virus dari ganglion saraf pada pipi dan sekitar telinga kanan sejak 2
D. Autoantibodi IgG terhadap keratinosit hari terakhir. Bintil menyebar ke liang
E. Reaksi hipersensitivitas tipe I telinga dan telinga bagian luar. Telinga
terasa nyeri dan terkadang terasa
87. Tn. Mewek, 30 tahun, datang ke praktik bergengung. Pasien pernah mengalami
dokter umum dengan keluhan ada bercak- keluhan serupa diseluruh tubuh disertai
bercak putih pada kulit. Akibat bekas luka demam saat pasien berusia 10 tahu. Tidak
cacar air yang diderita pasien 1 tahun yang ada defisit neurologis maupun gangguan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

pendengaran. Apakah komplikasi yang berbenjol. Kondisi yang mungkin


dapat terjadi ? dialami pasien adalah ?
A. Paralisis n VII permanen A. Polip nasofaring
B. Tuli konduktif B. Polip antrokoana
C. Sindrom ramsay hunt C. Adenoma pleomorfik
D. Mastoiditis D. Kanker nasofaring
E. Labirinitis E. Angiofibroma nasofaring

91. Tn. Al, 25 tahun, datang dengan keluhan 94. An. Snowmez, 7 tahun, dibawa oleh orang
nyeri pada telinga jika mendengar suara tua nya dengan keluhan nyeri pada sekitar
berfrekuensi tertentu. Ia bekerja sebagai telinga kanan sejak 1 minggu yang lalu.
DJ di klub malam sejak 5 tahun yang lalu. Dari telinga tersebut, sering keluar cairan
Hasil tes penala : tes rinne (+) telinga kiri sejak 2 bulan yang lalu. Pada pemeriksaan,
dan kanan, tes weber laterasasi ke telinga didapatkan massa merah dan bengkak
kanan, tes schwabach kiri memendek, seperti gambar:
kanan sama dengan pemeriksa. Hasil (gambar)
audiometri memberikan gambaran berikut Pada liang telinga dalam terdapat sekret
(gambar) mukopurulen yang menutupi membran
Fenomena ini disebut dengan ? timpani. Tidak ada defisit neurologis.
A. Cocktail party effect Dokter kemudian melakukan pemeriksaan
B. Hiperakusis radiologi pada daerah telinga. Apakah
C. Ambylaudia hasil yang diharapkan pada
D. Absolute pitch pemeriksaan tersebut ?
E. Tonal deafness A. Mastoiditis dalam batas normal
B. Hilangnya gelembung udara dalam
92. Tn. Azis, 30 tahun, datang ke RS dengan sel- sel mastoid
keluhan nyeri telinga sejak 2 minggu yang C. Tampak air-fluid level pada cavum
lalu. Pasien juga merasakan telinga timpani
berdenging. Pasien sebelumnya, sempat D. Tampak air-fluid level pada mastoid
menyelam sedalam 60 meter bersama E. Tampak sekret mukopurulen
teman-temannya. Pada PF, ditemukan
membran timpani suram kebiruan. 95. Di kecamatan nglampin tahun 2017,
Apakah diagnosis yang paling mungkin terdapat 10.000 ibu yang melahirkan.
untuk kasus tersebut ? Jumlah bayi yang lahir dalam keadaan
A. Barotitis media meninggal 1.000 bayi. Sebanyak 10 ibu
B. Otitis media akut meninggal saat melahirkan, 10 ibu
C. Otitis media efusi meninggal saat anak kurang dari 1 bulan
D. Otosklerosis karena gempa bumi, 2 ibu meninggal
E. Decompression sickness karena kehamilan ektopik, 3 ibu
meninggal karena abortus, 3 ibu
93. Tn. Stelwag, 65 tahun, datang ke RS meninggal karena eklampsia, serta 10 ibu
dengan keluhan hidung kiri terasa meninggal karena diare dan penyakit lain
tersumbat dan sering mimisan. Keluhan setelah 1 bulan bulan melahirkan. Berapa
lainnya berupa nyeri kepala kiri dan jumlah angkat kematian ibu ?
disertai telinga kiri terasa penuh. Pasien A. 2
perokok aktif selama 30 tahun. Keluhan B. 2,8
nyeri, keluar cairan, gatal penurunan C. 200
pendengaran disangkal. Pada pemeriksaan D. 280
teraba massa diregio colli sinistra diameter E. 310
4 cm, tanda radang (-), mobilitas (-), tidak
nyeri tekan. Dari pemeriksaan rinoskopi 96. dr. Ugemubwem, 25 tahun baru saja
didapatkan massa di koana sinistra dengan menyelesaikan program internship. Ia
permukaan tidak rata, batas tegas, memutuskan untuk bekerja di suatu
pelayanan kesehatan. Ternyata, ia baru
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

mengetahui bahwa dalam pelayanan dievakuasi oleh petugas. Para dokter


kesehatan dikenal bentuk pelayanan dikerahkan untuk mengambil data post -
kesehatan strata pertama, strata kedua dan mortem untuk identifikasi jenazah.
strata ketiga. Contoh pelayanan Berikut ini yang termasuk data primer
kesehatan strata pertama adalah ? adalah ?
A. Pelayanan kesehatan dirumah sakit A. Profil medik-antropologik
umum daerah B. Bekas luka operasi
B. Pelayanan kesehatan masyarakat C. Tato dan tindikan
diselenggarakan oleh DinKes tingkat II D. Profil gigi
C. Pelayanan kesehatan diselenggarakan E. Pakaian dan barang yang melekat pada
oleh rumah sakit khusus tubuh korban
D. Rumah sakit kelas D pratama
E. Klinik utama atau yang setara 100. Jasad laki-laki ditemukan tergeletak
didalam rumah. Jenazah awalnya diketahui
97. dr. Sansan ingin melakukan survei jentik tetangga karena curiga ada bercak darah
nyamuk dirumah - rumah diwilayah diteras rumah. Rumah dalam keadaan
Puskesmas sidoarum karena meningkatnya terkunci dari luar, keadaan dalam rumah
insidensi infeksi dengue. 1000 rumah acak-acakan. Polisi menemukan bercak
disurvei dan diambil sampel air sebanyak darah di TKP. Untuk memastikan bercak
2000 kontainer. Dari analisis ditemukan darah tersebut adalah milik manusia,
100 rumah positif jentik pada 250 pemeriksaan laboratorium forensik
kontainer. berapa house index jentik yang tepat adalah ?
yang didapatkan ? A. Tes baecchi
A. 10% B. Teichman test
B. 12,5% C. Absorben test
C. 20% D. Tes golongan darah
D. 25% E. Tes gettler chloride
E. 30%
101. Tn. Tungtung, 45 tahun, dibawa suaminya
98. dr. Yokyok merupakan dokter puskesmas ke poliklinik umum dengan keluhan dada
di desa Wokwok. dr. Yokyok mendapati terkadang berdebar sejak 6 bulan terakhir.
kenyataan bahwa semakin banyak warga keluhan disertai dengan pusing, telapak
diwilayahnya yang menderita penyakit tangan berkeringat dan cemas. Keluhan
batu saluran kemih 2 tahun belakang ini. dirasakan hampir setiap hari sehingga
Diketahui daerah tersebut adalah daerah mengganggu pekerjaan dan aktivitas
penambangan kapur. Puskesmas kemudian sehari-hari pasien. Pasien mengatakan
memutiskan untuk bekerja sama dengan bahwa dirinya takut bahwa dirinya akan
universitas setempat untuk menanggulangi tertimpa karma buruk akibat ulah orangtua
masalah tersebut secara efektif dan efisien. dan leluhurnya dimasa lalu. Riwayat
Yang dilakukan puskesmas tersebut konsumsi zat tertentu disangkal. PF dan
merupakan contoh subsistem dalam penunjang dalam batas normal. Diagnosis
sistem kesehatan nasional, yaitu ? pasien adalah ?
A. Subsistem upaya kesehatan A. Gangguan panik
B. Subsistem pemberdayaan masyarakat B. Generalized anxiety disorder
C. Subsistem farmasi, alat kesehatan dan C. Gangguan kepribadian dependen
makanan D. Agorafobia
D. Subsistem penelitian dan D. Fobia spesifik
pengembangan kesehatan
E. Subsistem manajemen informasi 102. Ny. Jamila, 33 tahun, datang dibawa
regulasi kesehatan berobat karena sering tertawa sendiri dan
sulit tidursejak 3 minggu terakhir. Setiap
99. Sekitar 10 jam yang lalu terjadi kali hendak tidur, pasien akan
tenggelamnya kapal laut diperairan Laut membongkar lemari dan kosmetiknya dan
Jawa. Beberapa korban sudah berhasil berdandan karena dirinya hendak kencan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

dengan iron man. Paisen juga mengakut dilakukannya. Kondisi yang mungkin
dirinya dulu pernah menyelamatkan iron dialami pasien adalah ?
man sehingga iron man jatuh cinta A. Fugue disosiatif
padanya. Keluhan ini terjadi sejak 2 bulan B. Depersonalisasi
terakhir. Kemungkinan diagnosis pasien C. Amnesia disosiatif
adalah ? D. Trans disosiatif
A. Bipolar tipe I episode manik E. Derealisasi
B. Bipolar tipe II episode manik
C. Skizofrenia hebefrenik 106. Tn. Tanum 33 tahun, dibawa ke poli
D. Skizoaktif psikiatri karena tidak mau makan selama 4
E. Gangguan waham menetap hari. Pasien juga mengurung diri dikamar
selama 2 minggu karena merasa malu
103. An. Pletora, 7 tahun, dibawa orang tuanya dengan dirinya dan menganggap dirinya
berobat karena sering mengompol di kelas tidak berguna. Hal ini berkali kali terjadi
sejak 6 bulan terakhir. Menurut pengakuan pada pasien sejak 3 tahun lalu, walaupun
orang tua pasien, dalam seminggu pasien terkadang pasien sempat kembali
dapat mengompol hingga 3 - 4 kali hingga beraktivitas normal selama 2 - 3 bulan
pasien terpaksa menggunakan popok sebelum kondisi ini kambuh lagi.
kesekolah. Hasil pemeriksaan tidak Diagnosis yang sesuai dengan kondisi
didapatkan adanya abnormalitas. pasien adalah ?
Diagnosis An. Pletora adalah ? A. Siklotimia
A. Functional enuresis B. Gangguan bipolar episode kini depresi
B. Functional encoparesis C. Distimia
C. Inkontinensia alvi D. Skizoafektiv
D. Inkontinensia urin E. Major depressive disorder
E. Diabetes insipidus
107. An. Thunderlord, 2 bulan, dibawa orang
104. Nn. Mariska, 18 tahun, dibawa oleh orang tua nya berobat karena kantung buah pelir
tua nya ke RS karena tampak semakin yang semakin besar. Pasien tidak rewel.
kurus sejak 2 bulan terakhir. Pasien Pada PF didapatkan tanda-tanda vital
mengaku setiap kali makan hanya mau dalam batas normal. Pada PF genetalia
makan 2 sendok saja, selain itu pasien juga didapatklan skrotum membesar, asimetris,
mengonsumsi beberapa suplemen diet nyeri tekan (-). Mekanisme terjadinya
serta berolahraga selama 2 jam setiap kondisi pada pasien adalah ?
harinya. Pasien menyangkal episode A. Produksi cairan lebih banyak
makan-makan dalam jumlah banyak. Pada dibandingkan ekskresi cairan
pemeriksaan didapatkan BB 32 kg dan TB B. Infeksi virus
164cm. Diagnosis yang sesuai dengan C. Infeksi parasit
kondisi Nn. Mariska adalah ? D. Cairan peritoneum yang mengisi
A. Bulimia nervosa skrotum
B. Anoreksia nervosa E. Peradangan pada testis
C. Gangguan kepribadian narsistik
D. Skizofrenia simpleks 108. Tn. Murlok, 33 tahun, datang karena tidak
E. Body dysmorphic disorder bisa BAK sejak 2 hari lalu. Sebelumnya
pasien menjalani pemeriksaan CT-Scan
105. Ny. Oneng, 24 tahun, dibawa oleh dengan kontraksi. PF didapatkan dalam
suaminya ke IGD karena sering kali batas normal. Kemungkinan kondisi
menunjukkan perilaku aneh, seperti pasien adalah ?
menjambak rambutnya dan berteriak- A. Gagal ginjal prenal
teriak, serta mengumpat dengan kata-kata B. Gagal ginjal intrarenal
kotor. Setelah beberapa saat biasanya C. Gagal ginjal postrenal
Ny.Oneng akan sadar kembali namun D. Gagal ginjal kronik
tidak mengingat apa yang telah E. Gagal ginjal kronik eksaserbasi akut
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

109. Tn. Randolph, 44 tahun, mengeluhkan Pada pemeriksaan didapatkan albumin 1,8
sering BAK sejak 1 minggu ini. Pasien mg/dL, proteinuria +3 dan kolesterol total
merasakan BAK tersendat dan menetes di 310 mg/dL. Mekanisme yang mendasari
akhir BAK. Pada pemeriksaan didapatkan keluhan utama pasien adalah ?
suhu 38,5'C. Pada RT didapatkan prostat A. Meningkatnya tekanan hidrostatis
teraba membesar, pool atas masih teraba plasma
namun dirasakan sangat nyeri. urinalisis B. Menurunnya tekanan onkotik
didapatkan adanya bakteri dan pus dalam plasma
urin. Diagnosis pasien adalah ? C. Meningkatnya permeabilitas vaskular
A. Pembesaran prostat jinak D. Meningkatnya sintesis kolesterol
B. Karsinoma prostat E. Idiopatik
C. Tumor prostat
D. Prostatitis akut bakterialis 113. Nn. Chika, 19 tahun, dibawa oleh keluarga
E. Protatitis kronis nya ke IGD RS milik Pemda karena
ditemukan dalam kondisi pergelangan
110. Tn. Treta, 34 tahun, mengeluhkan nyeri tangan berdarah akibat percobaan bunuh
pinggang kanan sejak 2 minggu lalu. Nyeri diri. Setelhan Nn. Chika ditangani, pihak
tidak menjalar dan BAK hanya sedikit- administrasi RS memanggil keluarga
sedikit. Pasien diketahui memiliki riwayat pasien untuk melakukan pembayaran.
asam urat namun tidak mau minum obat Ayah pasien marah karena petugas RS
karena takut. Pemeriksaan lab didapatkan menolak pembayaran menggunakan BPJS.
kadar asam urat 9mg/dL. Pada Berikut pernyataan yang sesuai dengan
pemeriksaan rontgent, gambaran yang kasus diatas ?
mungkin tampak adalah ? A. Kartu BPJS ditolak kemungkinan
A. Batu radioopak karena sudah tidak aktif atau terlambat
B. Tidak tampak apapun karena batu membayar iuran
radiolusen B. Kartu BPJS ditolak karena pasien tidak
C. Batu hiperekoik dirawat inap
D. Tidak tampak apapun karena hipoekoik C. Kartu BPJS ditolak karena kondisi
E. Batu hiperdens pasien tidak ditanggung BPJS
D. Kartu BPJS ditolak karena pasien
111. Tn. Putu, 33 tahun, datang dengan keluhan memiliki kartu asuransi swasta
mudah lelah sejak 1 bulan terakhir. E. Kartu BPJS ditolak karena RS tidak
Keluhan lain disangkal oleh pasien. Pada bekerja sama dengan BPJS
PF didapatkan TD 160/100 mmHg, HR
88x/m, RR20x/m, suhu 37,4'C. Urinalisis 114. Ny. Azizah, 65 tahun, dibawa keluarganya
pH urin 6,45, BJ urin 1,015, protein +. ke Puskesmas kelurahan dengan keluhan
Laboratorium didapatkan ureum 50 mg/dL nyeri hebat pada dada kiri dan menjalar ke
dan kreatinin 2,2 mg/dL. Pemeriksaan lengan kiri sejak 1 jam lalu. Pasien tampak
ANA negatif. Pada USG terlihat berkeringat dan mengeluhkan mual. Pasien
pengecilan ginjal bilateral simetris. Pasien memiliki riwayat hiperkolesterolemia.
mengaku sempat mengalami BAK Pada pemeriksaan EKG didapatkan
kemerahan yang didahului oleh batuk gambaran LBBB dan memenuhi kriteria
pilek Beberapa tahun yang lalu. sgarbossa. Pernyataan yang tepat terkait
Kemungkinan diagnosis pasien ini kondisi pasien adalah ?
adalah ? A. Nyeri dada pada pasien ini merupakan
A. Lupus nefritis nyeri dada non-kardiak
B. Gagal ginjal akut B. Pasien cukup ditangani di level
C. Sindrom nefrotik puskesmas dengan pemberian nitrat dan
D. Glomerulonefritis kronis antiplatelet
E. IgA nefropati C. Pemeriksaan enzim jantung belum
diperlukan karena tidak ada tanda
112. An. Amirin, 5 tahun, datang dengan infark miokard
bengkak seluruh tubuh sejak 3 hari lalu.
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

D. Pasien harus dirujuk ke fasilitas B. Limfangitis


kesehatan yang lebih tinggi untuk C. Limfadenitis
terapi reperfusi D. Limfadenipati
E. Nyeri dada diakibatkan vasospasme E. Sulilitis
pembuluh darah koroner
118. Ny. Sumilidon, 56 tahun, datang dengan
115. Tn. Pudendus, 60 tahun, datang ke IGD keluhan mudah lelah ketika beraktivitas.
RS Neverlord dengan keluhan nyeri dada Keluhan ini dialami sejak 1 bulan terakhir.
kiri yang menjalar hingga pundak dan Pasien memiliki riwayat hipertensi, DM,
rahang kiri sejak 1 jam yang lalu. Nyeri asam urat dan rutin berobat sejak 2 bulan
tidak menghilang ketika beristirahat, lalu, namun pasien tidak mengingat nama
disertai mual dan keringat dingin. Riwayat obatnya. Pada pemeriksaan didapatkan TD
dislipidemia tidak terkontrol. Pada 140/90 mmHg, HR 62x/m, RR 18x/m,
pemeriksaan awal didapatkan TD 130/90 suhu afebris. Gambaran EKG Sebagai
mmHg, HR 94x/m, RR 28x/m, suhu berikut.
afebris, SpO² 92%. Pada pemeriksaan (gambar)
EKG didapatkan inversi T pada lead V1- Dokter mencurigai penyebab kondisi
V4. Saat ini stok asetilsalisat di RS pasien terkait dengan penggunaan obat
Neverlord sedang kosong. Tatalaksana yang dikonsumsi pasien, yaitu ?
awal yang diberikan pada pasien setiba A. Allopurinol
nya di IGD adalah ? B. Diltiazem
A. Aspirin 1 x 320 mg PO C. Captopril
B. Morfin IV D. Metformin
C. Clopidogrel 1 x 300 mg PO E. Candesartan
D. ISDN 5 mg sublingual
E. O² 4 lpm via nasal canule 119. Ny. Email, 42 tahun, datang dengan
keluhan demam tinggi sejak 4 hari yang
116. Tn. Shiro, 28 tahun, dibawa ke IGD RS lalu. Pasien juga mengeluhkan badan
nippon karena penurunan kesadaran. lemas. Pasien menjalani operai
Sebelumnya pasien mengalami kecelakaan odontektomi 1 minggu lalu. Riwayat
dan terbentuk pada area punggung. Pada penggunaan jarum suntik dan obat-obatan
pemeriksaan didapatkan kesadaran disangkal. Pada pemeriksaan didapatkan
somnolen, TD 80/palpasi, HR 50x/m, RR TD 120/90 mmHg, HR 92x/m, RR 18x/m,
20x/m, suhu afebris, akral hangat. Tidak suhu 39'C dan murmur didapatkan
didapatkan kelemahan anggota gerak dan bayangan vegetasi dikatup mitral.
gangguan sensibilitas. Diagnosis pasien Kemungkinan etiologi dari kondisi
ini adalah ? pasien adalah ?
A. Syok hipovolemik A. Staphylococcus aureus
B. Syok sepsis B. Staphylococcus viridans
C. Syok spinal C. Pseudomonas aeruginosa
D. Syok neurogenik D. Streptococcus viridans
E. Syok kardiogenik E. Legionella sp

117. Tn. Getah, 43 tahun, datang dengan 120. Tn. Bashlord, 44 tahun, datang ke
keluhan nyeri pada ketiak kanan sejak 3 poliklinik dengan keluhan batuk disertai
hari yang lalu. Sebelumnya pasien tergores demam sejak 5 hari yang lalu. Pasien
duri tanaman pada area lengan bawah, dan barusaja berlibur ke singapura 2 minggu
tidak diobati. Pasien memiliki riwayat lalu dan mendapati banyak orang memakai
DM. Pada PF didapatkan gambaran masker di jalan. Pasien akhirnya
berikut : mengetahui bahwa sedang terjadi wabah
(gambar) flu didaerah tersebut. Dignosis pasien
Diagnosis yang paling mungkin pada adalah ?
kasus ini adalah ? A. Suspek SARS
A. Limfoma hodgkin B. Probabel SARS
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

C. Suspek MERS 124. Tn. Salinas, 35 tahun, dilarikan ke IGD RS


D. Probabel MERS Skunk pasca kecelakaan motor. Pasien
E. Suspek avian influenza mengeluhkan sesak napas dan nyeri dada
kanan setelah dada nya terbentu r stang
121. An. Ijen, 10 bulan, dibawa orang tuanya ke motor. Pada pemeriksaan didapatkan TD
poli karena sesak sejak 2 hari yang lalu. 100/60 mmHg, HR 120x/m, RR 34x/m,
Keluhan ini disertai batuk dan pilek. Pada terdapat jejas pada hemitoraks kanan,
pemeriksaan didapatkan HR 130x/m, RR bunyi napas menurun, dan perkusi redup
45x/m, suhu 37,9'C. Pada PF didapatkan pada lapang paru kanan. Diagnosis kasus
retraksi subkostal minimal, auskultasi diatas adalah ?
terdengar ekspirasi memanjang dan mengi. A. Flail chest
Kemungkinan etiologi pada kasus B. Tamponade jantung
adalah ? C. Pneumothoraks ventil
A. Haemophilus influenza D. Hematothoraks
B. Streptococcus grup A E. Efusi pleura
C. Paramyxovirus
D. Respiratoru syncitial virus 125. Ny. Smokie, 44 tahun, datang dengan
E. Pox virus keluhan batuk berdahak sejak 3 hari lalu.
Keluhan demam dan sesak disangkal
122. Tn. Kaolin, 40 tahun, mengeluhkan batuk pasien. Dahak berwarna kekuningan.
san demam sejak 3 hari lalu. Batuk Pasien merupakan seorang perokok pasif
berdahak berwarna agak kehijauan. Pasien sejak 10 tahun lalu. Pada pemeriksaan
kadang juga mengeluhkan sesak. Pada didapatkan tanda vital dalam batas normal,
pemeriksaan didapatkan kesadaran Terdengar low pitched wheezing dan
compos mentis, TD 130/90 mmHg, HR menghilang setelah pasien batuk.
98x/m, RR 24x/m, suhu 38,2'C, terdengar Diagnosis kasus diatas adalah ?
ronkhi basah halus pada kedua lapang A. PPOK
paru. Tatalaksana yang tepat pada B. Asma bronkial
pasien adalah ? C. Bronkiolitis
A. Rawat ICU, antibiotik Ceftriaxone IV D. Bronkitis akut
B. Rawat non-ICU, antibiotik E. Bronkietaksis
Levofloxacin IV
C. Rawat jalan, antibiotik 126. Tn. Harrison, 63 tahun, datang dengan
Azithromicyn PO keluhan selalu jatuh jika berdiri sejak 1
D. Rawat jalan, antibiotik amoksisilin PO bulan yang lalu, dan dirasakan semakin
E. Rawat non-ICU, anti biotik ampisilin / memberat. Pada PF didapatkan ektremitas.
subaktam IV Pasien sulit berjalan, dan ditemukan
tremor saat istirahat. Terapi yang tepat
123. Tn. Igbonevo, 62 tahun, datang ke poli RS bagi pasien tersebut adalah?
Viktor dengan keluhan sering keluar darah A. Rivastigmin
dari hidung sejak 1 bulan lalu. Pasien juga B. Levodopa + carbidopa
mengeluhkan hidung terasa mengganjal, C. Karbamazepin
sakit kepala dan pandangan ganda. Pada D. Etosuksimid
pemeriksaan laringoskopi posterior E. Metilfenidat
didapatkan adanya massa pada fossa
Rosenmuller dan limfadenopati coli 127. Ny. Nadia, 30 tahun, datang ke dokter
dextra. Diagnosis yang mungkin pada dengan keluhan kesemutan ditangannya.
pasien adalah ? Pasien memiliki trauma yaitu benturan
A. Epistaksis anterior diarea 1/3 lengan atas. Pada saat dokter
B. Epistaksis posterior memeriksa, pasien kesulitan untuk
C. Tumor nasi melakukan dorsofleksi/ mnegekstensikan
D. Karsinoma nasofaring pergelangan tangan. Pasien juga
E. Polip nasi kehilangan sensoris pada bagian punggung
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

tangan. Apa diagnosis dan saraf yang E. Brown sequard syndrome


terlibat dalam kasus ini ?
A. CTS, N. Medianus 131. An. Linglung, 11 tahun, dibawa oleh orang
B. CTS, N. Radialis tuanya ke praktik dokter karena sering kali
C. Saturday Night Palsy, N. Ulnaris terlihat bengong dan tidak fokus saat
D. Saturday Night Palsy, N. Radialis berkomunikasi 3 bulan SMRS. Pasien
E. Klumpke Palsy, N. Ulnaris sering terlihat menjilat-jilat bibirnya
sendiri sekitar 10 detik saat bengong, lalu
128. Nn. Nano, 20 tahun, sejak 3 tahun melanjutkan kembali aktivitasnya. Pasien
belakangan rutin mengonsumsi obat juga mengalami penurunan prestasi
antiepilepsi. Saat ini pasien datang untuk disekolahnya sejak mengalami keluhan
kontrol dan mengeluh letih, lunglai, lesu tersebut. Apakah pemeriksaan
dan sering pusing. Tanda vital dalam batas penunjang yang paling tepat untuk
normal. Konjungtiva anemis dan gusi kondisi pasien diatas ?
tampak hiperplasia. Didapatkan Hb 9 A. NCV-EMG
g/dL, MCV 112 fL, MCH 26 pg pada B. CT-Scan kepala
pemeriksaan penunjang. Obat apa yang C. Rontgent kepala
mungkin dikonsumsi oleh pasien ? D. Elektroensefalografi
A. Carbamazepin E. Pungsi lumbal
B. Asam Valproat
C. Fenitoin 132. Tn. Frans, 30 tahun, datang ke UGD
D. Diazepam dengan keluhan nyeri kepala berputar.
E. Alprazolam Nyeri kepala dipengaruhi perubahan
posisi. Pasien merasa mual dan sudah 1x
129. Ny. Gayatri, 35 tahun, mengeluhkan nyeri muntah. Gangguan pendengaran dan
kepala berdenyut sebelah kanan disertai riwayat trauma disangkal pasien. Dokter
mual dan muntah, terutama saat setelah jaga ingin menegakkan diagnosis pasien,
beraktivitas. Keluhan melihat kilatan pemeriksaan apa yang dilakukan ?
cahaya saat nyeri kepala sebelah A. Dix-Hallpike dan Romberg
disangkal. Pada PF didapatkan TD 110/70 B. Romberg dan semont
mmHg, Nadi 70x/m, RR 18x/m, suhu C. Tex thampson dan epley
37'C. Keluhan bersifat kambuhan. D. Tes brandt-daroff
Apakah diagnosis pasien ? E. Epley maneuver dan tes spurling
A. Common migraine
B. Classic migraine 133. Nn. Benustrap, 25 tahun, datang dengan
C. Migraine refrakter keluhan nyeri pada lengan kanan setelah
D. Acute migraine jatuh saat menyapu halaman, dengan
E. Chronic migraine posisi tangan menahan badan. Pada
gambaran radiologi didapatkan fraktur 1/3
130. Tn. Agit, 27 tahun, dibawa ke UGD RS proksimal ulna dan dislokasi caput radial.
setelah terjatuh dari teras rumah lantai 2 Diagnosis yang paling mungkin adalah
rumahnya 1 jam SMRS. Pasien ?
mengeluhkan bahwa kaki kanannya tidak A. Fraktur Galleazi
bisa digerakkan. Dari PF didapatkan TD B. Fraktur Monteggia
110/70 mmHg, HR 91x/m, RR 23x/m, dan C. Fraktur Colles
suhu 37'C. Pada pemeriksaan neurologis D. Fraktur Smith
didapatkan hemiplagia dextra dan E. Fraktur Boxer
hilangnya sensasi nyeri serta suhu pada
sisi kontralateral lesi. Diagnosis yang 134. Tn. Lasso, 20 tahun, mengeluhkan nyeri
tepat sesuai kasus diatas adalah ? lutut kiri setelah bermain basket 1 jam
A. Anterior cord syndrome yang lalu. Tanda vital dalam batas normal.
B. Central cord syndrome Pada lutut kiri didapatkan bengkak, ROM
C. Complete spinal transection terbatas, uji MC Murray (+). Tatalaksana
D. Posterior cord syndrome awal yang tepat untuk pasien adalah ?
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

A. Antibiotik C. Ruptur tendon achilles


B. Pembedahan D. Tarsal tunnel syndrome
C. Terapi Oksigen E. Plantar fascitis
D. RICE
E. Pemasangan jalur intravena - Rehidrasi 138. Tn. Solo, 40 tahun, datang ke puskesmas
135. An. Virgilia, 12 tahun, dibawa ibunya ke dengan keluhan penglihatan ganda.
RS dengan keluhan keluar nanah dari luka Keluhan dirasakan sejak 3 hari yang lalu.
bekas terjatuh saat bermain sepeda 1 Pasien memiliki riwayat kencing manis
minggu yang lalu pada tungkai kiri bawah. dan hipertensi. Virus 6/6 pada kedua mata.
Saat itu luka hanya diobati seadanya dan namun pasien kesulitan membuka mata
tidak dibawa ke fasilitas kesehatan. Pasien sebelah kirinya. Gerakan bola mata kanan
juga mengeluhkan nyeri dan bengkak pada normal ke segala arah, namun mata kiri
tungkai bawah kiri sejak 3 hari lalu. Pada memiliki hambatan ketika mata melirik ke
pemeriksaan fisik TD 100/70 mmHg, HR arah nasal. Pemeriksaan funduskopi
89x/m, RR 24x/m, suhu 38,2'C. Pada PF normal. Apa kelainan pada pasien ini ?
ditemukan edema regio cruris sinistra. A. Parase N.III
Apakah pemeriksaan radiologi terbaik B. Parase N. IV
untuk kondisi pasien saat ini ? C. Parase N. V
A. USG D. Parase N. VI
B. CT-Scan E. Parase N. VII
C. X-Ray
D. MRI 139. Tn. Mabuk, 37 tahun, datang ke IGD
E. Bone Mass Density akibat pandangan nya menjadi gelap total
terutama dibagian tengah dan sedikit
136. Tn. Yatim, 19 tahun, datang dengan menyiksa area di pinggirnya. Nyeri dan
keluhan nyeri pada kaki kanan. Nyeri gatal pada merah disangkal. Kejadian ini
memberat pada malam hari hingga bersifat progresif dan semakin parah dari
membuat pasien sering terbangun dari hari ke hari. Tn. Mabuk memiliki riwayat
tidur akibat nyeri. Pada inspeksi konsumsi alkohol oplosan rutin semenjak
didapatkan gait antalgic ; palpasi dirinya di PHK. RAPD (-). Pada
didapatkan edema, hangat dan nyeri tekan pemeriksaan funduskopi didapatkan diskus
pada tibia proksimal kanan; ROM terbatas optikus yang pucat (atrofi). Apa
akibat nyeri; Pada pemeriksaan radiologi kemungkinan diagnosis pasien ini ?
didapatkan sunburst appearance. A. Neuritis Optik
Diagnosis yang paling mungkin pada B. Papiledema
pasien adalah ? C. Toxic optic neuropathy
A. Osteosarcoma D. Neuritis retrobulbar
B. Osteoblastoma E. Anterior ischemic optic neuropathy
C. Multiple myeloma
D. Ewing sarcoma 140. Ny. Popuri, 71 tahun, memiliki riwayat
E. Ostoid osteoma katarak dengan visusnya 1/~ sudah 3
tahun. Menolak dioperasi karena takut.
137. Tn. Gallas, 29 tahun, dibawa temannya ke Saat ini, pasien datang dengan keluhan
UGD akibat keluhan nyeri hebat di mata merah, nyeri, pada pemeriksaan
pergelangan kaki kanan bagian belakang didapatkan edema kornea, injeksi siliar,
sejak 2 jam yang lalu setelah olahraga COA dalam, TIO meningkat. Diagnosis
lompat jauh. Pemeriksaan fisik : TTV yang tepat adalah ?
dalam batas normal, tampak pergelangan A. Katarak hipermatur dengan glaukoma
kaki bengkak. Dilakukan pemeriksaan fakomorfik
dengan menekan betis pasien, tidak B. Katarak hipermatur dengan
terdapat plantar fleksi. Diagnosis yang glaukoma fakolitik
paling mungkin adalah ? C. Katarak hipermatur dengan POAG
A. Tendinitis achilles D. Katarak imatur dengan PACG
B. Achilles bursitis
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

E. Katarak matur dengan glaukoma rontok. Sebelumnya pasien merasakan


absolut gatal pada mata kanannya. Keluhan ini
baru pertama kali dialami pasien.
141. Tn. Benitez, 60 tahun, datang dengan Pemeriksaan fisik didapatkan VOD 6/6,
keluhan mata kanan merah dan buram injeksi konjungtiva minimal, terdapat
sejak 2 hari yang lalu. Riwayat satu krusta kekuningan disertai edema dan
minggu yang lalu pasien operasi katarak hiperemis pada margo palpebra. Diagnosis
dan penglihatannya membaik. Saat ini, yang tepat adalah ?
ketika pemeriksaan mata, pasien A. Kalazon
merasakan sakit, didapatkan injeksi B. Blepharitis posterior
konjungtiva +, Injeksi siliar +, hipopion +, C. Blepharitis anterior
kornea keruh, lain-lain tidak dapat dinili. D. Hordeolum
Apakah pemeriksaan penunjang yang E. Konjungtivitis
perlu dilakukan untuk mengetahui
etiologi penyebab keluhan mata pasien 145. Tn. Ginanjar, 35 tahun, datang dengan
? keluhan mata merah. Tidak ada pandangan
A. Gonioskopi kabur. Pasien sedang batuk dan bersin-
B. USG mata bersin akibat common cold. Tidak ada
C. Kultur humor aquoeus riwayat trauma sebelumnya. Dari
D. Kultur humor vitreous pemeriksaan ditemukan perdarahan
E. Pemeriksaan slit lamp dikonjungtiva dan terdapat gerakan dengan
cotton bud. Etiologi yang paling
142. Tn. Mourinho, 34 tahun, datang ke tempat mungkin menjadi penyebab keluhan
praktej anda dengan keluhan mata terasa diatas ?
berat dan nyeri. Tampak kemerahan dan A. Trauma
bengkak pada sisi temporal mata sebelah B. Idiopatik
kanan. Didapati bentuk S terbalik dari C. Gangguan hemostasis
inspeksi oftalmologis secara umum. Apa D. Manuver valsava
diagnosis dan penyebab terseringnya ? E. Infeksi
A. Dakriosistitis - S.aureus
B. Dakrioadenitis - S.aureus 146. dr. Dewi sedang membaca artikel ilmiah
C. Hordeolum - S.epidermidis mengenai efektifitas Valsartan
D. Dakriosistitis - Mumps virus dibandingkan dengan irbesartan terhadap
E. Dakrioadenitis - Mumps virus hipertensi. Dalam artikel disebutkan
bahwa valsartan dapat menurunkan TD
143. Ny. Fauzia, 55 tahun, mengeluh ada sistolik sebesar 10-15 mmHg (p=0,010),
jaringan tumbuh dimatanya. Rasa sementara irbesartan dapat menurunkan
mengganjal (+), nyeri (-), dan dirasa mulai TD sistolik sebesar 20-25 mmHg
mengganggu penglihatan. Pada PF (p=0,075). Obat manakah yang
ditemukan jaringan dari canthus media sebaiknya di pilih dr. Dewi ?
mata hingga bagian hitam mata. Diagnosis A. Valsartan, karena menurunkan TD
dan tatalaksana bagi pasien adalah ? sistolik 10- 15 mmHg
A. Pterigium grade 1 & kortikosteroid B. Irbensartan, karena menurunkan TD
sistemik sistolik lebih baik (20-15 mmHg)
B. Pterigium grade 2 & ekstirpasi C. Valsartan, karena nilai p 0,01
C. Pterigium grade 3 & tetes mata D. Irbensartan, karena nilai p 0,075
korikosteroid E. Tidak keduanya, karena valsatran dan
D. Pterigium grade 4 & ekstirpasi irbesartan sama-sama tidak efektif dan
E. Pinguekula & diet rendah lemak memiliki efek samping

144. Nn. Nuri, 16 tahun, datang ke puskesmas 147. dr. Ponco ingin meneliti tentang pengaruh
dengan keluhan kelopak mata kanan atas jenis makan mahasiswa dengan status
merah dan nyeri sejak 2 hari terakhir. gizinya. Peneliti berencana menggunakan
Pasien menyebutkna bahwa bulu matanya kuesioner dalam penelitian nya. Selama
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

proses pengisian kusioner responden obat dengan efektivitas yang cukup baik
diminta untuk mengisi jenis makanan- namun anam karena minum efek samping.
jumlah / porsi dari makan pagi-siang- Kemudian dr. Wicak diberi uang dan tiket
malam selama 1 minggu terakhir. liburan ke Amerika oleh perusahaan
Responden ditemanin oleh peneliti dalam farmasi, karena cukup sering meresepkan
pengisian kuesioner. Apa kemungkinan obat tersebut. Sikap dokter yang tepat ?
masalah yang bisa dihadapi oleh A. Menerima komisi tanpa perlu dihitung
peneliti ? B. Menerima, kemudian uang disumbang
A. Bias recall kan dan tiket digunakan pribadi
B. Bias informasi C. Menerima, kemudian dihitung apakah
C. Bias seleksi sudah sesuai jumlahnya
D. Bias gender D. Menolak, lalu mengusir pihak
E. Bias interviewer representasi farmasi
E. Menolak, tanpa dihitung
148. dr. Bernard melakukan penelitian
mengenai kejadian katarak dengan miopia 151. An. Twigy, 8 tahun, dibawa ke dokter
tinggi. Dia ingin melihat persebaran data karena mengalami demam 2 hari yang
terkait usia pasien dan panjang aksis bola lalu. Kedua pipi bengkak disertai nyeri
mata (axial length/AL) pasien. Didapatkan saat menelan. Teman-teman disekolah
200 samapel yang sesuai kriteria, juga mengeluhkan hal serupa sejak 1 bulan
kemudian data dicatat dan kemudian yang lalu. Rongga mulut bersih dan tidak
dilakukan uji normalitas. Untuk data usia terdapat pus. Apakah komplikasi dari
didapatkan p= 0,011 dan untuk data AL penyakit tersebut ?
didapatkan p= 0,246. Interpretasi hasil A. Oophoritis
tersebut yang tepat adalah ? B. Angina ludwig
A. Data usia terdistribusi normal C. Abses submandibula
B. Data AL terdistribusi normal D. Abses parafaring
C. Data usia tidak bisa dipercaya karena p E. Orchitis
<0,05
D. Data AL signifikan secara statistik 152. Ny. Lindsay, 30 tahun, datang ke
karena p > 0,05 poliklinik dengan keluhan diare, demam
E. Data usia signifikan secara statistik disertai kram perut bawah sejak 3 hari
yang lalu. Pasien juga mengeluhkan mual
149. dr. Selebgram, melakukan promosi iklan dan malas makan. Dua minggu
terhadap sebuah produk suplemen penurun sebelumnya, pasien sempat mengeluhkan
berat badan instan "faslim" dengan batuk dan pilek serta meminum antibiotik
memakai jas dokter disertai gelar levofloksasi. Pada pemeriksaan feses
profesinya. Bagaimana perilaku dokter ditemukan bakteri gram positif. Bakteri
tersebut berdasarkan kode etik penyebab infeksi ini adalah ?
kedokteran ? A. ETEC
A. Benar, karena itu hanya suplemen B. EIEC
B. Tidak benar, karena produk tersebut C. Clostridium dificille
tidak ada uji klinisnya (tidak evidence D. Virbio cholera
based) E. Shigella dysentriae
C. Benar, karena dokter memberikan
anjuran sesuai kebutuhan konsumen 153. By. Welewele, 4 hari, dibawa ibunya
D. Tidak benar, karena melanggar karena diare bercampur darh. By. Wele-
kemandirian profesi dokter wele lahir 34 minggu di RS bersalin
E. Tidak benar, karena menggunakan dengan BB 2000 gram, langsung menangis
snelli dan gerak aktif. Saat ini bayi mendapatkan
susu formula karena ASI tidak keluar.
150. dr. Wicak bekerja sama dengan salah satu Pada pemeriksaan didapatkan distensi
perusahaan farmasi baru. dr. Wicak abdomen dan absomen tampak kemerahan.
merasa perusahaan tersebut menghadirkan
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

Suhu bayi 38,9'C. Apakah diagnosis yang 157. Ny. Hatsumomo, 38 tahun, datang ke
paling mungkin ? dokter dengan keluhan nyeri perut dan
A. Sepsis neonatal diare lama yang dialami sejak 7 bulan
B. Gastroenteritis yang lalu. Sehari dikatakan BAB 3-4 kali.
C. Peritonitis Tidak ada lendir dan darah. Pasien sudah
D. Necrotizing enterocolitis berobat ke dokter diberikan obat namun
E. Kolitis pseudpmembran tidak sembuh. Pada saat didalami, ternyata
tinja pasien sudah mengembang dan
154. By. Gelembung, 3 bulan, dibawa oleh tampak mengkilat dengan air disekitar
ibunya ke dokter karena adanya keluhan seperti kuah soto. Pasien juga
benjolan pada pusar yang semakin mengeluhkan rasa tidak nyaman diperut.
membesar ketika bayi menangis. Keluhan Saat ini diet pasien berupa makan-
mual dan muntah disangkal. Hasil inspeksi makanan sayur dengan kuah santan dan
adalah sebagai berikut : menyukai makanan furai (deep fried food).
(gambar) Sebelumnya pasien sering mengonsumsi
Apakah diagnosis yang sesuai ? makanan beralkohol sejak usia 22 tahun.
A. Fistula umbilicalis TTV ditemukan dalam batas normal, dan
B. Omfalitis tidak terdapat tanda dehidrasi.
C. Hernia umbilicalis Pemeriksaan abdomen ditemukan nyeri
D. Gastroschisis tekanan daerah ulu hati. Apa diagnosis
E. Omphalocele yang paling mungkin ?
A. Irritable bowel syndrome
155. Ny. Alani (28), Ny Bayling (29), Ny. B. IBD
Geeta (29), dan Ny. Wiwi (29) datang ke C. Pankreatitis kronis
IGD karena mengeluhkan nyeri perut dan D. Intoleransi lemak
diare 2-3 kali dengan konsistensi lembek E. Pankreatitis akut
setelah datang ke acara arisan "goonjeeng"
sejak 7 jam yang lalu dan memakan 158. Ny. Akuavina, 32 tahun, datang ke dokter
makanan dari panitia acara. Hasil TTV karena mengeluhkan demam dan tidak
vital keempat wanita tersebut baik dan enak badan disertai ruam kulit seluruh
tidak ditemukan tanda dehidrasi. Pasien tubuh, lesi yang muncul berupa bulatan
kemudian diobservasi diberikan atapulgit yang tersebar diseluruh tubuh.
dan oralit kemudian dipulang kan. Sebelumnya pasien sempat meminum obat
Apakah diagnosis yang paling mungkin dari dokter yang dikatan untuk
? mengurangi rasa nyeri. Hasil pemeriksaan
A. Botulisme tampakan lesi sebagai berikut :
B. Gastritis (gambar)
C. Keracunan makanan Apakah diagnosis yang paling sesuai ?
D. Disentri A. Toksis epidermal nekrolisis
E. Kolik abdomen B. Eritema multiforme
C. Erupsi obat morbiliformis
156. Tn. Oliver, 48 tahun, mengeluhkan keluar D. Sindroma steven johnson
benjolan pada anus. Benjolan awalnya bisa E. Furunkulosis
masuk sendiri namun sekarang tidak bisa
masuk kembali bahkan dengan dorongan 159. Tn. Ngik-ngik, 60 tahun, datang ke dokter
jari. Pada PF didapatkan mukosa berwarna dengan keluhan muncul adanya putih-
merah. Apakah tata laksana yang sesuai putih pada rongga mulut sudah dirasakan 2
? minggu terakhir. Tn. Ngik-ngik sendiri
A. Rubber band ligation merupakan penderita sama yang rutin
B. Pemberian laktulosa menggunakana obat. Pada pemeriksaan
C. Hemorrhoidektomi mulut didapatkan hasil lesi putih yang jika
D. Pemberian salep anti nyeri diangkat berdarah. Apa hal yang
E. Ligasi arteri menyebabkan keluhan tersebut ?
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

A. Imunodefisiensi akibat penggunaan A. Serum iron


steroid B. Hb elektroforesis
B. Efek samping penggunaan beta agonis C. Pungsi sumsum tulang
C. Infeksi oleh patogen Corynebacterium D. Apusan darah tepi
diphteriae E. Polymerase chain reaction
D. Kebiasaan bernapas lewat mulut
E. AIDS 163. Ny. Astrid, 30 tahun, datang dengan
keluhan keluar duh dari jalan lahir
160. Ny. Gemma, 23 tahun, ke IGD karena berwarna kuning-putih kental dan nyeri
mengeluhkan adanya perdarahan yang pada perut bagian bawah sejak 4 hari yang
sangat banyak setelah 3 hari yang lalu lalu. Keluhan disertai demam yang hilang
melahirkan anak di dukun beranak. timbul, serta nyeri juga dirasakana pasien
Pemeriksaan menunjukkan kesadaran saat berhubungan dan buang air kecil. Saat
letargi, TD 90/60 mmHg, HR 130x/m, RR dilakukan pemeriksaan TD 110/90 mmHg,
28x/m, suhu 36,8'C. Berdasarkan hasil HR 80x/m, RR 18x/m, dan suhu 38,1'C.
pemeriksaan diperoleh Hb 6 g/dL, leukosit Pada pemeriksaan abdomen terdapat nyeri
5000, trombosit 100.000, bleeding time 8 tekan (+) pada abdomen bagian bawah,
menit, APTT 50, PT 45, dan peningkatan hiperemis pada OUI disertai dischange
D-Dimer. Apakah diagnosis yang paling purulen dan chandelier sign (+). Apakah
mungkin ? diagnosa yang tepat ?
A. Immune Thrimbositopenic Purpura A. Kehamilan ektopik
B. DIC (disseminated Intravascular B. Apendisitis akut
Coagulation) C. Bakterial vaginosis
C. Anemia aplastik D. Salpingitis akut
D. VON willebrand Disease E. Vulvovaginitis
E. Hemofilia
164. Ny. Carmen, 26 tahun, P1A0 datang ke
161. Tn. Bengkok, 48 tahun, datang ke dokter rumah sakit untuk pemeriksaan kesehatan
dengan keluhan adanya bengkok ditangan. reproduksi berkala sejak melahirkan anak
Pasien mengaku sudah lama menderita pertamanya 3 bulan yang lalu. Pasien tidak
rheumatoid artritis namun tidak rutin mengalami keluhan. Saat dilakukan
kontrol. Dari pemeriksaan fisik didapatkan pemeriksaan dalam, didapatkan nodul-
hasil seperti pada gambar dibawah ini : nodul tersebar didaerah serviks dengan
(gambar) ukuran bervariasi 30 - 200 mm. Nodul
Apa nama deformitas yang muncul ? tampak seperti gambar berikut.
A. Boutonniere deformity (gambar)
B. Swan nick deformity Apa tatalaksana yang tepat untuk kasus
C. Ulnar deviation ini ?
D. Claw hand A. Eksisi
E. Hand of benediction B. Biopsi
C. Insisi
162. An. Donal Dak, 8 tahun, dibawa oleh D. Ekstirpasi
orang tuanya ke tempat praktik Anda E. Observasi
dengan keluhan sulit berkonsentrasi,
mudah lelah dan lesi selama 1 tahun. Dari 165. Ny. Pumba, 27 tahun, P1A0 datang
PF didapatkan TD 120/80 mmHg, HR dengan keluhan puting payudarah lecet.
100x/m, RR 18x/m, suhu 36,9'C. Dari PF Pasien merasa nyeri terutama saat
didapatkan konjungtiva pucat (+), sklera memberi ASI kepada bayinya yang berusia
ikterik (+), hepatomegali (+), dan 1 bulan, namun dikatakan bahwa
splenomegali (+). Pemeriksaan sebenarnya ASI keluar dengan lancar.
laboratorium didapatkan Hb 8 g/dL, MCV Tidak ada bengkak atau merah pada
70 fL, MCH 27 pg. Pemeriksaan payudara. Pemeriksaan fisik didapatkan
penunjang apakah yang sesuai untuk TD 110/80 mmHg, HR 78x/m, suhu
menegakkan diagnosis diatas ? 36,7'C, RR 16 x/m. Apa tatalaksana
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

pilihan utama dan paling tepat untuk kecil da ireguler. Apa diagnosis pasien
pasien ? ini ?
A. Kompres hangat dan antibiotik topikal A. Akondroplasia
B. Stop menyusui B. Amelia
C. Olesi puting dengan ASI C. Osteogenik imperfect
D. Olesi puting dengan lanolin D. Phocomelia
E. Kompres dingin dan antibiotik topikal E. Amniotic band

166. Ny. Geisha, 25 tahun, datang ke dokter 169. Ny. Fiona, 25 tahun, P2A0 dibawa bidan
karena keluhan keluar cairan dari jalan ke IGD RS karena keluar darah yang tidak
lahir. Saat ini merupakan kehamilan berhenti dari jalan lahir sejak malahirkan
pertama, 37 minggu. Kencang-kencang bayi secara pervaginam 1 jam yang lalu.
tidak dirasakan, lendir darah tidak ada. Kondisi bayi saat ini baik lahir langsung
Pemeriksaan dengan kertas lakmus menangis, berat badan lahir 3700 gram,
didapatkan hasil kertas berwarna biru. DJJ sedangkan kondisi ibu adalah sebagai
146x/m. Pemeriksaan leopold I : lunak, II : berikut : TD 90/60 mmHg, HR 120x/m,
punggung kiri, III: keras, IV : divergen. RR 24x/m, suhu 37,5'C. Pada pemeriksaan
Apakah komplikasi yang dapat terjadi dalam ditemukan tampakan massa dengan
pada kasus diatas ? permukaan kasar seperti kaus kaki yang
A. Ketubah pecah dini keluar dari jalan lahir. Saat dianamnesis
B. Korioamniontis lebih lanjut tenyata plasenta lahir 25 menit
C. Partus prematurus iminen setelah bayi lahir dengan kondisi plasenta
D. Plasenta previa lahir lengkap. Apa tatalaksana yang
E. Vas previa tepat untuk kasus ini ?
A. Masase uteri
167. Ny. Haku Nama Tata, 22 tahun, G1P0A0 B. Observasi uteri
kehamilan 39 minggu datang dengan C. Reposisi uteri
keluhan mulas sejak 6 jam yang lalu. D. Injeksi oksitosin 20 unit IM
Tidak ada keluar air-air maupun darah. E. Bimanual kompresi
Hasil pemeriksaan tanda vital dalam batas
normal. TFU didapatkan 2 jari dibawa 170. Ny. Chabi, 50 tahun, datang dengan
processus xyphoid. DJJ 150x/m, presentasi keluhan kencing sulit ditahan saat batuk
kepala sudah masuk pintu atas panggul, atau berubah posisi. Saat dianamnesis
kontraksi uterus 5x dalam 10 menit selama pasien mengatakan bahwa sudah
40 detik. Dilakukan pemeriksaan dalam melakukan persalinan pervaginam 4x dan
pembukaan 7 cm, cairan ketuban utuh. pernah dilakukan operasi pengangkatan
Sekitar 3 jam kemudian bayi lahir dengan mioma pada uteri. Pada pemeriksaan
skor APGAR 8/9. Apa tindakan yang didapatkan bekas luka laparatomi, serta
harus dilakukan selanjutnya ? untuk pemeriksaan dalam teraba massa
A. Menilai perdarahan yang menekan pada dinding anterior
B. Eksplorasi plasenta vagina. Apa diagnosa yang tepat untuk
C. Peregangan tali pusat terkendali Ny. Chabi ?
D. Injeksi uterotonika M A. Vaginitis
E. Masase uterus B. Inkontinensia urin dengan rektokel
C. Inkontinensia urin dengan sistokel
168. Ny. Amelia, 22 tahun, G1P0A0 hamil 26 D. Sistokel
minggu datang ke poliklinik untu E. ISK
memeriksakan kehamilannya dengan
fasilitas USG lengkap. Suami pasien 171. Ny. Rempong, 28 tahun, G2P1A0
berumur 23 tahun. Ditemukan adanya kehamilan 35 minggu dibawa ke IGD RS
paparan zat iatrogenik berupa thalidomide. dengan keluhan demam tinggi. Dilakukan
Ketika kemudian bayi lahir, ditemukan pemeriksaan didapatkan TD 110/80
tidak memiliki ekstremitas namun tampak mmHg, HR 108x/m, RR 22x/m dan suhu
tanagn dak kaki menempel dengan ukuran 38,9'C. Nyeri tekan pada fundus (+). DJJ
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

155x/m. Pemeriksaan dalam didapatkan penunjang ditemukan hasil sebagai berikut


cairan amnion berbau dan jijau keruh. Apa :
tatalaksana pemberian antibiotik yang (gambar)
tepat untuk Ny. Rempong ? Apakah diagnosis yang tepat ?
A. Ampisilin 2 gr IV tiap 6 jam dan A. Cervicitis gonorrhea
eritromisi 4 x 250 mg B. Cervicitis non-gonorrhea
B. Eritromisin 4 x 250 mg C. Vaginitis gonorrhea
C. Ampisilin 2 gr IV tiap 6 jam dan D. Vaginitis non-gonorrhea
gentamisin 5 mg/kgBB setiap 24 jam E. Bakterial vaginosis
D. Ceftriaxone 1 gr IV tiap 8 jam
E. Ceftriaxone 1 gr IV tiap 8 jam dan 175. Tn. Inosen, 24 tahun, datang ke dokter
Metronidazole 500 mg oral tiap 8 jam dengan keluhan muncul plenting - plenting
pada batang kemaluan. Keluhan ini
172. Ny. Roempi, 28 tahun, P2A0 datang ke diawali dengan rasa tidak nyaman dan
IGD untuk membawa putra keduanya yang nyeri. Kali ini merupakan keluhan kedua
baru lahir. Pasien diketahui sebelumnya kalinya plenting-plenting tersebut muncul.
melahir kan didukun beranak, pemotongan Dari PF didapatkan hasil seperti gambar
tali pusat dengan pisau belati. Anak dibawah ini :
keadaan mencucu dan tidak bisa minum. (gambar)
Keluhan pada anak tersebut dapat Apakah terapi yang paling sesuai ?
dicegah dengan ? A. Asiklovir 5 x 200 selama 7 hari
A. Pemberian imunisasi TT saat hamil B. Asiklovir 5 x 400 selama 5 hari
B. Pemberian ATS saat hamil C. Asiklovir 5 x 800 selama 5 hari
C. Pemberian antibiotik profikasis saat D. Asiklovir 3 x 400 selama 5 hari
hamil E. Asiklovir 3 x 800 selama 7 hari
D. Konsumsi zat besi saat hamil
E. Pemberian antibiotik broad spectrum 176. Tn. Huruhara, 60 tahun, dibawa oleh
saat ini keluarga ke IGD dengan keluhan tidak
sadarkan diri sejak 1 jam yang lalu.
173. Ny. Pelope, 32 tahun, G3P1A1 kehamilan Riwayat DM, tetapi tidak rutin kontrol.
12 minggu datang dengan keluhan keluar Dari PF kesadaran somnolen, TD 130/90
darah dari jalan lahir sejak pagi hari ini mmHg, HR 120x/m, RR 28x/m, suhu
disertai nyeri perut. Pemeriksaan untuk 39'C. Tampak ulkus plantar pedis sinistra
tanda vital dalam batas normal dan berukuran 3 x 5 cm dasar otot. Hasil
didapatkan TFU setinggi simfisis. laboratorium menunjukkan Hb 9,8 mg/dL,
Kemudian dilakukan pemeriksaan dalam leukosit 19.000 / mm3, pH 7,42, HCO3
didapatkan serviks dalam kondisi terbuka, 24, GDS 626, keton (-). Diagnosis yang
teraba jaringan (-). Apa langkah tepat untuk pasien tersebut adalah ?
selanjutnya yang tepat untuk pasien ? A. Hiperglikemia, suspek sepsis E e.c
A. Pertahankan kehamilan dan bedrest ulkus plantar pedis sinistra
B. Suplementasi vit B12 B. Ketoasidosis diabetik, suspek syok
C. Evakuasi secara langsung dan segera sepsis e.c ulkus plantar pedis sinistra
dari isi uterus C. Hiperglikemia hiperosmolar, suspek
D. Berikan infus oksitosin dan evakuasi sepsis e.c ulkus platar pedis sinistra
sisa hasil konsepsi D. Asidosis respiratorik, suspek syok
E. Tidak diperlukan evakuasi lagi sepsis e.c ulkus plantar pedis sinistra
E. Alkalosis metabolik, suspek sepsis e.c
174. Nn. Sikasik, 18 tahun, datang ke dokter ulkus plantar pedis sinistra
dengan merasa keputihan. Pasien
mengeluhkan nyeri pada bagian perut 177. Ny. Mulya, 35 tahun, datang ke RS dengan
bawah. Saat dilakukan penggalian ternyata keluhan ada benjolan dileher sejak 5 hari
Nn. Sikasik sudah pernah berhubungan yang lalu. Keluhan disertai dengan dada
dengan orang lain. Pada pemeriksaan sering berdebar-debar, sering berkeringat
dan nafsu makan meningkat tapi berat
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

badan tidak naik. Pada PF TD 130/90 180. An. Badut, 2 tahun, dibawa oleh ibunya
mmHg, HR 100x/m, RR 20x/m, suhu dengan keluhan belum bisa berjalan
36,8'C. Pada pemeriksaan status lokalis dengan lancar, lebih sering duduk dan
teraba benjolan merata hampir diseluruh kedua kaki melengkung seperti huruf O.
leher, konsistensi lunak, batas tidak tegas, Riwayat keluhan serupa dikeluarga
bergerak jika menelan, nyeri tekan. Pada disangkal. Riwayat anak lahir cukup
pemeriksaan laboratorium didapatkan TSH bulan. ASI ekslusif (+), sekarang masih
menurun. Diagnosis yang tepat pada minumASI tanpa susu formula. Apakah
pasien adalah ? kemungkinan penyebab keluhan pasien
A. Limfoma non hodgkin ?
B. Struma disfusa toksis A. Berat badan lahir kurang
C. Toroiditis B. Defisiensi Vit D
D. Struma difusa non toksis C. Defisiensi growth hormone
E. Struma nodusa non toksis D. Idiopatik
E. Genetik
178. An. Syukur, laki-laki, 3 tahun, dibawa oleh
ibunya ke puskesmas dengan keluhan sulit 181. Tn. Johan, 25 tahun, diantar temannya ke
untuk dibangunkan. Ibu pasien IGD RS dalam kondisi tidak sadarkan diri
mengatakan muka dan kedua kaki anak tiba-tiba. Pasien diduga terkena sengatan
sejak 2 bulan ini nampak bengkak. Nafsu listrik saat sedang menangani masalah
makan menurun. Sehari - hari makan dua kabel listrik dirumah pelanggan. Di bawah
kali dengan menu nasi dan sayur seadanya, ini merupakan bentuk ujud kelainan
tanpa daging atau ikan. Pemeriksaan fisik kulit yag mungkin ditemukan pada
didapatkan konjungtiva pucat, rambut pasien tersebut ?
kemerahan, tumbuh jarang, mudah A. Terdiri dari 3 zona warna, tengah gelap
dicabut, dan tidak terasa sakit. Abdomen dengan krusta, dikelilingi cincin
membuncit dan ada kelainan kulit di berwarna merah muda yang meninggi,
ekstremitas inferior. Dari pemeriksaan dan warna merah cerah diarea paling
laboratorium didapatkan GDS 40 mg/dL. luar
Apa tatalaksana awal untuk kondisi An. B. Tampak bercak kebiruan seperti
Syukur ? cabang batang pohon
A. Bolus dextrose 40% 25 mL + infus C. Gambaran luka menonol pucat
D5% sekitarnya hiperemis
B. Bolus dextrose 20% 25 mL + infus D. Vesikel berkelompok dengan dasar
D5% eritem
C. Larutan gula 10% 50 mL E. Tengah pucat dengan tepi lebih aktif
D. Bolus D10% 5 mL / kg
E. Larutan dextrose 20% 50 mL 182. Tn. Toni, 35 tahun, datang ke praktik
dokter umum dengan keluhan ada benjolan
179. Ny. Wongso, 54 tahun, dtaang ke dipunggung kiri atas yang makin
poliklinik untuk kontrol. Pasien memiliki membesar sejak 9 bulan yang lalu.
riwayat DM sejak 5 tahun yang lalu. Pada Benjolan tidak nyeri. Dari PF didapatkan
pemeriksaan darah didapatkan kadar LDL benjolan berdiameter 3 cm, batas tegas,
250 mg/dL dan trigliserida 300 mg/dL. warna seperti kulit, terdapat titik hitam
Terapi DM yang bermanfaat bagi diatasnya. Apakah diagnosis yang tepat
kondisi pasien dengan gangguan ?
kolesterol adalah ? A. Kista dermoid
A. Metformin B. Kista bakar
B. Glibenklamid C. Lipoma
C. DPP IV inhibitor D. Kista ganglion
D. Pioglitazon E. Kista atheroma
E. Acarbose
183. Ny. Andra, 34 tahun, datang ke dokter
dengan keluhan muncul kelainan kulit
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

ditangan dan wajah sejak 5 hari yang lalu. D. Morbus hansen


Saat ini pasien sedang mengalami infeksi E. Psoriasis
saluran kencing dan diberi dokter
antibiotik dan analgetik. Keluhan disertai 186. Ny. Ubud, 35 tahun, datang dengan
dengan demam. Dari status dermatologis keluhan kedua tungkai bawah kemerahan,
dijumpai adanya vesikel dan bula diwajah, terkadang gatal. Pasien merupakan
dengan erosi dan krusta dibibir, mata karyawan toko yang jarang duduk. Dari
kemerahan. Nikolsky (+). Pemeriksaan status dermatologis didapatkan makula
dokter menunjukkan gambar dibawah ini : plak eritem - coklat disertai dengan
(gambar) xerosis. Ditemukan pelebaran vena-vena
Apa diagnosis yang mungkin pada ekstremitas bawah. Tatalaksana yang
pasien tersebut ? kurang tepat untuk kasus ini adalah..
A. Exanthematous drug eruption A. Stocking kompresi
B. Fixed drug eruption B. Pemberian pelembab
C. Toxic epidermal necrolysis C. Elevasi tungkai
D. Steven johnson syndrome D. Kortikosteroid potensi sedang
E. Erythema multiforme mayor E. Pemberian bedak salisilat 5%

184. Nn. Ribut, 20 tahun, datang dengan 187. Tn. Vino, 47 tahun, datang dengan bercak
keluhan kuku jempol tangan kiri nyeri kemerahan disiku dan sedikit gatal disertai
sejak 1 minggu yang lalu. Pasien sering sisik berlapis-lapis. Bila sisik dikerok,
menggigit kuku tangannya dan mencabuti tampak bintik-bintik perdarahan. Terapi
kulit sekitar kuku. Dari pemeriksaan yang tepat ialah ?
dermatologi didapatkan kemerahan di A. Metilprednisolon
proksimal dan lateral kuku, edema (+), B. Acyclovir
tenderness (+). Kuku mengalami C. Metronidazole
diskoloriasasi. Dari pemeriksaan KOH D. Selenium sulfida
didapatkan hasil negatif. E. Salisilat
(gambar)
Diagnosis yang paling mungkin pada 188. Tn. Tompel, 65 tahun, berprofesi sebagai
kasus diatas adalah ? nelayan yang sering terpapar matahari.
A. Felon Pasien datang ke puskesmas mengeluhkan
B. Paronikia tahi lalat nya membesar sejak 1 bulan
C. Psoriasis terakhir ini. Awalnya berwarna coklat,
D. Tinea unguium tetapi sekarang berubah warna menjadi
E. Tinea manus coklat - hitam - kemerahan. Dari
pemeriksaan didapatkan plak verukosa
185. An. Sicepats, 12 tahun, datang bersama berukuran 2 cm, tepi tidak rata, batas tidak
ayahnya ke klinik BPJS dengan keluhan tegas, disertai sedikit peninggian. Apa
muncul bercak putih diwajah sejak pulang diagnosis yang tepat untuk Tn. Tompel
dari study tour ke pantai 1 minggu yang ?
lalu. Bercak bertambah banyak, gatal A. Squamous cell carcinoma of the skin
disangkal. Ayah diketahui memiliki B. Basal cell carcinoma of the skin
riwayat asma bronkial. Status C. Lentigo solaris
dermatologis : didapatkan makula pucat D. Melanoma maligna
diameter 1 -2 cm bentuk oval dipipi kanan, E. Nevus pigmentosa
dahi, pelipis kiri, skuama halus (+).
Hygiene pasien kesan baik. Tidak 189. Tn. Pahmuda, 27 tahun, datang dengan
ditemukan mikroorganisme pada gangguan pendengaran sejak 3 minggu
pemeriksaan KOH. Diagnosis yang yang lalu. Gangguan pendengaran
paling mungkin adalah ? dirasakan semakin berat. Pada
A. Vitiligo pemeriksaan otoskopi, didapatkan
B. Tinea versicolor gambaran berikut :
C. Pitriasis alba (gambar)
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

Apakah diagnosis yang tepat pada mulai tampak sejak anak berusia 6 bulan
pasien ? dan membesar sampai sekarang. Keluhan
A. Timpanosklerosis lain disangkal. Keluarga tidak ada yang
B. Kolesteatoma mengalami keluhan serupa. Dari
C. Otomikosis pemeriksaan, tampak massa lunak sewarna
D. Otitis media supuratif kronik kulit sekitar leher sisi kiri, ukuran diameter
E. Otitis media eksterna 4 cm, mobilitas (+). nyeri tekan (-),
90. An. Santa, 2 tahun, dibawa oleh transluminasi (+), tidak ada pergerakan
orangtuanya karena belum bisa bicara saat menelan. Kemungkinan diagnosis
maupun mengikuti kata-kata orang sekitar. adalah ?
Anak juga tidak menaggapi suara orang- A. Hemangioma infantile
orang sekitarnya. Pemeriksaan fungsi B. Kista tiroid
pendengaran yang disarankan untuk C. Kista duktus tiroglosus
An. Santa adalah ? D. Higroma kistik
A. Timpanometri E. Abses leher
B. Brainstem evoked response audiometry
C. Behavioral observation audiometry 194. An. Wowo, 6 bulan, dibawa orang tuanya
D. Audiometri bermain karena tidak bisa menoleh kekanan. Pasien
E. Audiometri nada murni lahir dibidak dan proses melahirkan
menurut ayah pasien cukup lama. Pada PF,
191. Ny. Murah, 60 tahun, mengeluh nyeri pada didapatkan spasme otot
daun telinga kiri disekitar mulut mencong sternocleidomastoideus dan trapezius
sejak 5 hari yang lalu. Pasien memiliki kanan. Tatalaksana yang sesuai untuk
riwayat DM. Pada pemeriksaan otoskopi, pasien adalah ?
didapatkan kanalis akustikus eksternus A. Benztropin
edema. Nyeri tekan tragus (+), nyeri tarik B. Natrium diklofenak
auricula (+). Pada pasien juga didapatkan C. Triheksifenidil
paresis N.VII sinistra. Diagnosis yang D. Haloperidol
tepat untuk pasien tersebut adalah ? E. Injeksi batulinum toksin
A. Herpes zoster otikus
B. Otitis eksterna maligna 195. Posyandu Desa cilonlon, memiliki 5 kader
C. Kolesteatoma setelah melaksanakan 60% program
D. Tumor kanalis akustikus dengan indikator KIA, KB, Imunisasi, dan
E. Otitis media supuratif dana sehat masing-masing 87%, 80%,
75% dan 45%. Kegiatan posyandu rutin
192. Ny. Kardasi, 60 tahun, datang ke klinik dilakukan setiap bulan. Untuk
dengan keluhan pusing berputar mendadak meningkatkan posyandu menjadi
sejak 6 jam yang lalu. Pusing disertai mual posyandu purnama dilakukan ?
dan muntah. Terdapat gangguan A. Tingkatkan jumlah kader
pendengaran dan terkadang telinga terasa B. Tingkatkan KIA menjadi 95%
berdenging. Tidak ada demam mauoun C. Tingkatkan KB menjadi 90%
nyeri pada telinga. Riwayat keluar cairan D. Tingkatkan dana desa sehat 50%
dari telinga disangkal. Bagaimana E. Tambahkan program baru
mekanisme keluhan yang diraskan Ny.
Kardasi ? 196. Tn. Zulkar, 50 tahun, setiap hari merokok
A. Gangguan posisi kanalit sebanyak 2 bungkus sejak masih SMA.
B. Tumor n. VIII Pasien mengerti bahwa rokok berbahaya
C. Radang pada labirin dan dapat menyebabkan kanker, mulai
D. Hidrops cairan endolimfe berfikir untuk menghentikan kebiasaan
E. Kerusakan sel rambut koklea nya, tetapi pasien belum bisa berhenti
merokok. Dimanakah tingkat perubahan
193. An. Balon, 1 tahun, dibawa ke poliklinik perilaku pasien saat ini ?
karena tampak benjolan sebesar telur ayam A. Contemplation
didaerah leher sisi kiri. Benjolan tersebut B. Pre-contemplation
MODUL KELAS INTENSIF
200 SOAL

C. Preparation kaku mayat pada ujung - ujung jari. Lutur


D. Action dan siku mulai difleksikan. Terdapat
E. Maintenance warna kehijauan pada perut bagian kanan
bawah. Berapa lama perkiraan waktu
197. Dokter samha adalah seorang doktre di kematian Tn. Suryatmo ?
puskesmas kecamatan suri. Puskesmas A. 30 menit - 2 jam
tersebut inin mengembangkan program B. 2 - 8 jam
pengelolaan penyakit kronis (prolanis). C. 6 - 12 jam
Program ini berfokus pada pengelolaan D. 18 - 24 jam
penyakit hipertensi dan DM tipe 2. Apa E. 24 - 48 jam
alat epidermiologi angka kejadian yang
dapat digunakan untuk mengukur
keberhasilan program ?
A. Prevalensi
B. Insidensi
C. Angka morbiditas
D. Angka mortalitas
E. Tidak ada yang bisa digunakan

198. Dokter liliput merupakan dokter


penanggung jawab dalam pelaksanaan
program MTBS di puskesmas kuching.
Poli MTBS merupakan poli terpadu antara
kesehatan ibu, anak, gizi, promosi
kesehatan, dan pengobatan. Atas yang
dilaksanakan puskesmas dengan
menyelenggaran poliklinik MTBS
adalah ?
A. Asas pertanggung jawaban wilayah
B. Asa pemberdayaan masyarakat
C. Asas keterpaduan program
D. Asas rujukan
E. Asas keterpaduan sector

199. Sesosok mayat perempuan muda


ditemukan oleh nelayan dilaut. Mulut dan
hidung korban berbuih, terdapat cadaverix
spasm berupa tangan seperti
menggenggam, dan terdapat tanda washer
woman hand. Terdapat lebam mayar
didaerah wajah dan dada. Uji diatom
positif. Bagaimana kemungkinan
mekanisme kematian ?
A. Edema paru
B. Hemodilusi darah
C. Spasme laring
D. Tenggelam
E. Fibrilasi ventrikel

200. Tn. Suryatmo, 60 tahun, datang dibawa


oleh polisi untuk dilakukan pemeriksaan
pada jenazah. Dari pemeriksaan,
ditemukan lebam mayat dipunggung yang
tidak hilang dengan penekanan. Terdapat

Anda mungkin juga menyukai