Anda di halaman 1dari 23

LAPORAN

PRAKTIK KEPERAWATAN KELUARGA BERBASIS


KOMUNITAS MELALUI KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
DI DUSUN MUNCAR LOR DESA MUNCAR KECAMATAN
GEMAWANG KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN 2020

AKADEMI KEPERAWATAN NGESTI WALUYO

PARAKAN

2020
LAPORAN

PRAKTIK KEPERAWATAN KELUARGA BERBASIS


KOMUNITAS MELALUI KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)
DI DUSUN MUNCAR LOR DESA MUNCAR KECAMATAN
GEMAWANG KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN 2020

Penanggung Jawab Pembimbing

Suwarsono, S. KM., S.Pd., M.Kes. C. Ermayani Putriyanti, A.M.Kes

Kepala Desa Muncar

,,,,,
DAFTAR NAMA KELOMPOK KULIAH KERJA NYATA (KKN)

AKADEMI KEPERAWATAN NGESTI WALUYO PARAKAN

TAHUN 2020

No Nama NIM
1 Yohan Agil Cesario 2017.1641
2 Dixi Prandaya 2017.1567
3 Ari Nugrahanto 2017.1555
4 Prasetyo Nugroho 2017.1625
5 Gitri Santini 2017.1578
6 Mangesti Budi Arini 2017.1584
7 Felmonawati Doku Bani 2017.1573
8 Desta Lebriliana Utomo 2017.1604
9 Septi Listiyani 2017.1631
10 Elvara Exa Frenanda 2017.1605
KATA PENGANTAR

Puji Syukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat dan anugraah-
Nya sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan laporan Kuliah Kerja
Lapangan (KKL) Mahasiswa Akper Ngesti Waluyo Parakan di Dusun Muncar
Lor Desa Muncar Kecamatan Gemawang Kabupaten Temanggung dari tanggal 3
sampai 14 Februari 2020. Untuk memenuhi syarat dalam menempuh UJIAN
AKHIR PROGRAM (UAP) Akademi Keperawatan Ngesti Waluyo.

Dalam pelaksanaan KKL sampai dengan penyusunan laporan ini, banyak


mendapat bantuan dari beberapa pihak, untuk itu kami menyampaikan
penghargaan dan ucapan terima kasih kepada:

1. Bapak Samidi selaku Camat Desa Muncar beserta jajarannya yang telah
memfasilitasi dan memberikan bantuan serta bimbingan selama masa
melaksanakan KKL.
2. Bapak Prihanto, S.Kep.,Ns.,M.Kes. selaku Direktur Akademi
Keperawatan Ngesti Waluyo Parakan.
3. Ibu C. Ermayani Putriyanti, A.M.Kes dan Bapak Ganjar Unggul
Pamenang, S.Kep., Ns., MAN dosen pembimbing lapangan (DPL) selama
pelaksanaan program KKL.
4. Kepada Dusun dan masyarakat Dusun Blawong Kulon yang telah
memberikan fasilitas dan bantuan selama pelaksanaan program KKL.
5. Rekan-rekan yang telah membantu penyusunan dan pnyelesaian laporan
ini.

Penulis menyadari bahwa penulisan ini jauh dari kata sempurna. Kami
menyadari selama pelaksanaan program KKL, sampai dengan penyusunan
laporan masih ada kekurangan. Untuk itu kami mohon masukan dan saran sebagai
perbaikan program KKL selanjutnya.

Parakan, 21 Februari 2020

Penyusun
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

HALAMAN SAMPUL

LEMBAR PENGESAHAN

DAFTAR KELOMPOK

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB I : PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
B. Tujuan
C. Kegiatan
D. Metode
E. Strategi dan Mekanisme Belajar Mengajar
F. Teknik Pelaksanaan
G. Perorganisasian Kelompok
H. Peserta
I. Waktu Pelaksanaan
J. Jadwal Kegiatan KKN

BAB II : GAMBARAN UMUM

A. Batas Wilayah
B. Fasilitas Umum
C. Organisasi Kemasyarakatan
D. Struktur Pemerintahan Desa

BAB III : LAPORAN KEGIATAN

A. Struktur Organisasi
B. Data Gemografi
C. Laporan Kegiatan Harian (LKH)
D. Laporan Keluarga Binaan

BAB IV : PENUTUP

Lampiran
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pembangunan dibidang kesehatan merupakan bagian internal dari
pembangunan nasional, yang salah satu tujuannya adalah agar setiap individu,
keluarga, dan masyarakat dapat mengatasi masalah kesehatan secara mandiri
(SKN, 2004). Oleh karena itu individu, keluarga, dan masyarakat perlu
memperoleh kesempatan pendidikan dan pengetahuan serta bimbingan dari tim
kesehatan, dengan demikian diharapkan mereka mampu menghadapi masalah
kesehatan yang mereka hadapi.
Sehubungan dengan hal ini dalam rangka membekali ilmu dan ketrampilan
kepada mahasiswa, maka mereka diberi kesempatan melaksanakan praktik
keperawatan komunitas di lapangan melalui KKL. Dusun Muncar Lor, dusun
yang jauh dari fasilitas kesehatan seperti Puskesmas. Warga banyak yang enggan
berobat karena jarak yang jauh, sehingga banyak yang menimbun penyakitnya
sendiri meskipun sudah tahu bahwa lama mengidap hipertensi contohnya. Ke
Bidan Desa juga enggan karena sekarang BiDes jika pagi bekerja di Puskesmas
dan dirumah sore, serta membayar. Banyak masyarakat yang tidak membuat
BPJS, karena dalam pembayaran jauh dan repot.

B. Tujuan
1. Tujuan Intruksional
a. Pada akhir kegiatan KKL Mahasiswa diharapkan mampu
melaksanakan Asuhan Keluarga dan Masyarakat secara holistic,
bio ,psiko, sosial, dan komprehensif dengan penekanan pada aspek
promotif dan prefentif
b. Menerapkan pengabdian pada masyarakat sebagai salah satu
pelaksanaan dari Tri Dharma Peguruan Tinggi.
2. Tujuan Operasional
a. Agar mahasiswa memperolaeh pengalaman nyata di lapangan
dengan segala sutuasi kondisi kesehatan yang ada di masyarakat,
termasuk kendala dan hambatan yang mendorong untuk mengatasi
masalah tersebut.
b. Mahasiswa diharapkan memperoleh pengalaman mengelola suatu
kegiatan keperawatan yang mencangkup semua fungsi manajemen,
pengorganisasian, kepemimpinan, serta peran pemberdayaan di
masyarakat.
c. Agar mahasiswa belajar berkomunikasi, konsulidasi, dan
koordinasi dengan tokoh masyarakat dan pihak terkait.
d. Membantu masyarakat mengenal masalah kesehatan yang ada di
wilayahnya
C. Kegiatan
1. Melaksanakan Asuhan Keperawatan Keluarga Mintra Binaan
a. Melaksanakan pengkajian pengumpulan data keluarga
b. Melakukan pengolahan data
c. Mengenali dan mengidentifikasi masalah kesehatan keluarga
d. Membuat rencana tindakan sesuai dengan keadaan keluargga dan
tujuan asuhan keperawatan
e. Melaksanakan rencana tindakan meliputi:
1. Peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit
2. Memelihara kesehatan
3. Melaksanakan edukasi dan advokasi keperawatan
4. Melaksanakan rujukan melalui Puskesmas terdekat
f. Membuat laporan askep keluarga 1 binaan.
2. Melaksanakan Keperwatan Komprehensif
a. Perencanaan
Membuat rencana intervensi bakti masyarakat bersama tokoh
masyarakat dan masyarakat setempat
b. Melaksanakan kegiatan keperawatan kesehatan masyarakat
1. Bekerjasama dengan tokok formal dan informal.
2. Menggunakan sarana yang ada di masyarakat untuk
penyuluhan.
3. Mengaktifkan dan bekerjasama dengan organisasi masyarakat
yang ada.
4. Melaksanakan bakti masyarakat
5. Melaksanakan rujukan melalui puskesmas setepat
c. Evaluasi kegiatan
Menentukan target keberhasilan yang diharapkan.
d. Membuat laporan kegiatan KKL
1. Laporan di buat berdasar kelompok KKL sebanyak 10 buah
yang di tandatangai oleh pihak akper ngesti waluyo parakan.
2. Laporan di serahkan kepada kepala dusun dan akademi paling
lambat 1 minggu setelah selesai mahasiswa KKL.
3. Melaksanakan Pengabdian Masyarakat
a. Melaksanakan kegiatan kegiatan yang berkaitan dengan program
kesehatan yang dikoordinasi dengan Puskesmas setempat dan petugas
kesehatan setempat.
b. Kegiatan olahraga, seni, budaya.
c. Baktinsosial atau kerja bakti dan kegiatan sosial lainnya.
D. Metode
Pengalaman belajar lapangan dapat menggunakan pendampingan
keluarga, keluarga binaan, bakti masyarakat, dan lainnya yang desesuaikan
pencapaian tujuan.
E. Strategi dan Mekanis Belajar Mengajar
1. Mahasiwa dibagi dalam beberapa kelompok dusun, yang masing-
masing kelompok dibimbing langsung oleh dosen pembimbing
lapangan.
2. Masing-masing kelompok bertugas mengikuti kegiatan pengabdian
masyarakat.
3. Dalam pencapaian tujuan, mahasiswa diharuskan mencari 1 (balita)
keluarga melalui kader kemudian ditindak lanjuti dikeluarga masing-
masing sebagai keluarga binaan intensif.
4. Melaksanakan kegiatan penyuluhan kesehatan dan aplikasi kegiatan.
5. Melaksanakan askep keluarga (pengkajian sampai evaluasi).
6. Melakukan kegiatan bakti msyarakat sebagai bentuk pengabdian
masyarakat yang di koordiansikan tokoh masyarakat setempat.
F. Teknik Pelaksanaan
1. Pihak Akademi atau Institusi
a. Mempersiapkan atau mengurus perijinan dari bupati kepala daerah
tingkat 2 Temanggung, kepala kantor Kes BangLinMas Kab
Temanggung kepala dinas kabupaten Temanggung, kepala
Puseksmas setempat, instansi terakit, dan kepala desa saran yang
akan di pakai KKL.
b. Berkewajiban mempersiapkan dan memberikan pembekalan
kepada praktikan tentang konsep dan kompetensi yang akan
dicapai dalam KKL.
c. Melakukan koordinasi dengan kepala dusun dan kepala puskesmas
tentang teknis serta mekanisme pelakasanaan KKL.
d. Menyediakan DPL.
e. Melakukan supervisi dan evaluasi pelaksanaan KKL.
f. Menanggung semua kebutuhan mahasiswa dan biaya yang timbul
akibat adakan KKL.
2. Pihak Desa
a. Mempersiapkan perijinan Desa sebagai tempat KKL dan
menyediakan fasilitas.
b. Memberikan pembekalan dan pengarahan.
c. Memberikan pengarahan tata tertib Dusun dan memberikan
teguran jika mahasiswa tidak menepati.
d. Memfasilitasi kegiatan Mahasiswa dan memberikan masukan dan
umpan balik
G. Pengorganisasian
Ketua : Prasetyo Nugroho
Koordinasi Desa : Elvara Exa Frenanda
Sekertaris : Gitri Santini
Bendahara : Mangesti Budi Arini
Sie Humas : Ari Nugrahanto
Anggota : Yohan Agil Cesario
Dixi Prandaya
Felmonawati Doku Bani
Desta Lebriliana Utomo
Septi Listiyani
Peseta
Peserta KKL yang ditempatkan di Dusun Muncar Lor Gemawang tingkat
III Semester V sebanyak 10 anak dengan 4 laki-laki dan 6 perempuan.
H. Waktu Pelaksanaan
3 sampai 14 Februari 2020
I. Jadwal Kegiatan KKN
Hari/ A. o Kegiatan Tempat Partisipan
Tanggal
1 Senin 1. Penyerahan 1. Kantor Desa 1. Semua
3/2/2020 mahasiswa Muncar mahasiswa
KKL oleh DPL Gemawang KKL
oleh Camat dan 2. Rumah Bapak Akper
Lurah Pamidi Ngesti
Gemawang 3. Rumah Bapak Waluyo
2. Penerimaan di Pamidi sebnyak 49
Dusun Muncar 4. Kediaman Pak mahasiswa
Lor RT 1, RT 2, 2. Semua
3. Rapat RT 3, RT 4, mahasiswa
penentuan RT 5, RT 6, 3. Semua
planing 12 hari RT 7, RT 8. mahasiswa
kedepan 4. Prasetyo,
dengan Bapak Exa, Ryo
Pamidi selaku
pembimbing
4. Koordinasi
dengan ketua
RT yang ada di
Muncar Lor
untuk
mendapatkan
izin kegiatan
5. Mengajari
anak-anak
belajar malam

2 Selasa 1. Koordinasi 1. Via WA 1. Ari


4/2/2020 kader untuk 2. sekolah RA 2. Ari,
kegiatan Masyithoh Mangesti
Posbindu 3. Rumah Bapak 3. Semua
2. Koordinasi Pamidi mahasiswa
kepala sekolah 4. Rumah Bapak 4. Semua
RA Masyithoh Pamidi mahasiswa
3. Rapat untuk 5. Rumah Bapak 5. Semua
kegiatan yanh Pamidi mahasiswa
dilakukan
untuk tanggal
5-2-2020
4. Menyiapkan
materi dan
media yang
akan digunakan
5. Mengajari
anak-anak
belajar malam
3 Rabu 1. Melakukan 1. sekolah RA 1. Semua
5/2/2020 penyuluhan Masyithoh mahasiswa
cara sikat gigi 2. sekolah RA 2. Semua
yang baik dan Masyithoh mahasiswa
benar di RA 3. sekolah RA 3. Semua
Masythoh Masyithoh mahasiswa
2. Memberikan 4. sekolah RA 4. Semua
simulasi cara Masyithoh mahasiswa
sikat gigi yang 5. Rumah Bapak 5. Semua
baik dan benar Pamidi mahasiswa
3. Gosok gigi 6. Rumah Warga 6. Exa,
bersama RT 1 Muncar Prasetyo,
4. Mengajarkan Lor Ryo, Ari
cara cuci 7. Rumah Bapak 7. Semua
tangan langkah Pamidi mahasiswa
5. Menyiapkan
materi dan
media untuk
penyuluhan
pernikahan dini
dan stunting
pada hari kamis
6. Mengkaji
pasien dengan
batuk berulan-
bulan dan
edkasi priksa ke
Puskesmas
7. Mengajari
anak-anak
belajar malam

4 Kamis 1. Mengikuti 1. Di dusun 1. Ari, Desta,


6/2/2020 Posbindu di Blawong Septi, Dixi
Dusun Kulon 2. Semua
Blawong Kulon 2. Di Rumah mahasiswa
desa Muncar masing- 3. Semua
2. Melakukan masing mahasiswa
pengkajian keluarga
keluarga binaan binaan
3. Melakukan mahasiswa
penyuluhan 3. Di RT 1,2 dan
tentang 4. desa Muncar
pernikahan dini Lor
di RT 1,2 dan 8
desa Muncar
Lor
5 Jumat Mengikuti senam Di Desa Muncar Semua
7/2/2020 GERMAS di Kulon mahasiswa
Dusun Muncar
Kulon

6 Sabtu 1. Melakukan 1. Di Rumah 1. Semua


8/2/2020 kunjungan masing- mahasiswa
kedua masing 2. Ari, Dixi,
kekeluarga keluarga Mona,
binaan binaan Mangesti
2. Melakukan mahasiswa 3. Ari, Dixi,
penyuluhan 2. Di Gereja Mona,
NAPZA Elshadai Mangesti
3. Melakukan 3. Di Gereja
prnyuluhan Elshadai
pernikahan dini
dan
pendewasaan
usia
perkawinan
8 Minggu 1. Mengikuti kerja 1. Di dusun 1. Semua
9/2/2020 bakti di Desa Muncar Lor. Mahasiswa
Muncar Lor 2. Di Rumah 2. Semua
2. Melakukan masing- Mahasiswa
kunjungan masing 3. Semua
kedua keluarga Mahasiswa
kekeluarga binaan
binaaan mahasiswa
3. Melakukan 3. Di dusun
pengkajian Muncar Lor.
GERMAS
10 Senin Ujian Kediaman pasien Semua
10/2/202 ujin individu. Mahasiswa.
0
11 Selasa Mengikuti kegiatan Di dusun Muncar Semua
11/2/202 posyandu balita Lor Mahasiswa
0 dan lansia:
melakukan
pemerikasaan
GDS, kolesterol,
TFU,
dopler,pengukuran
BB, lingkar perut
dan memberikan
vit.A pada balita
12 Rabu Melakukan Di dusun Muncar Semua
12/2/202 pengkajian Lor Mahasiswa
0 GERMAS
Kamis Mengikuti senam Di dusun Muncar Semua
13/2/202 GERMAS di Lor mahasiswa
0 Dusun Muncar
Kulon
12 Jumat Penarikan Balai desa Semua peserta
14/2/202 mahasiswa di Muncar mahasiswa
0 kantor Desa KKN sebanyak
Muncar 49
BAB II
GAMBARAN UMUM
A. Batas Wilayah Dusun Muncar Lor
1. Utara : Dusun Muncar Krajan
2. Timur : Dusun Blawong
3. Selatan : Dusun Telogoungu
4. Barat : Dusun Muncar Kulon
B. Fasilita Umum
1. Masjid
2. Poskampling
3. Tempat wudhu umum
4. TPQ
5. Mata air
C. Oranisasi Kemasyarakatan
1. Kelompok RT
2. Kelompok Karang Taruna
3. Kelompok Yasin Ibu-Ibu
4. Kelompok Yasin Bapak-bapak
5. Kelompok PKK
D. Sturktur Pemerintahan Dusun
E. Peta Wilayah
BAB III
LAPORAN KEGIATAN
B. Struktur Organisasi
1. Kepala Dusun
2. Ketua RW
3. Ketua RT
4. Ketua Pemuda
5. Ketua Yasinan
C. Data Demografi
Jumlah Warga
Jumlah KK: 1227
D. Laporan Kegiatan Harian (LKH) KKL
Hari/ E. o Kegiatan Tempat Partisipan
Tanggal
1 Senin 1. Penyerahan 1. Kantor Desa 1. Semua
3/2/2020 mahasiswa Muncar mahasiswa
KKL oleh DPL Gemawang KKL
oleh Camat dan 2. Rumah Bapak Akper
Lurah Pamidi Ngesti
Gemawang 3. Rumah Bapak Waluyo
2. Penerimaan di Pamidi sebnyak 49
Dusun Muncar 4. Kediaman Pak mahasiswa
Lor RT 1, RT 2, 2. Semua
3. Rapat RT 3, RT 4, mahasiswa
penentuan RT 5, RT 6, 3. Semua
planing 12 hari RT 7, RT 8. mahasiswa
kedepan 4. Prasetyo,
dengan Bapak Exa, Ryo
Pamidi selaku
pembimbing
4. Koordinasi
dengan ketua
RT yang ada di
Muncar Lor
untuk
mendapatkan
izin kegiatan
5. Mengajari
anak-anak
belajar malam

2 Selasa 1. Koordinasi 1. Via WA 1. Ari


4/2/2020 kader untuk 2. sekolah RA 2. Ari,
kegiatan Masyithoh Mangesti
Posbindu 3. Rumah Bapak 3. Semua
2. Koordinasi Pamidi mahasiswa
kepala sekolah 4. Rumah Bapak 4. Semua
RA Masyithoh Pamidi mahasiswa
3. Rapat untuk 5. Rumah Bapak 5. Semua
kegiatan yanh Pamidi mahasiswa
dilakukan
untuk tanggal
5-2-2020
4. Menyiapkan
materi dan
media yang
akan digunakan
5. Mengajari
anak-anak
belajar malam
3 Rabu 1. Melakukan 1. sekolah RA 1. Semua
5/2/2020 penyuluhan Masyithoh mahasiswa
cara sikat gigi 2. sekolah RA 2. Semua
yang baik dan Masyithoh mahasiswa
benar di RA 3. sekolah RA 3. Semua
Masythoh Masyithoh mahasiswa
2. Memberikan 4. sekolah RA 4. Semua
simulasi cara Masyithoh mahasiswa
sikat gigi yang 5. Rumah Bapak 5. Semua
baik dan benar Pamidi mahasiswa
3. Gosok gigi 6. Rumah Warga 6. Exa,
bersama RT 1 Muncar Prasetyo,
4. Mengajarkan Lor Ryo, Ari
cara cuci 7. Rumah Bapak 7. Semua
tangan langkah Pamidi mahasiswa
5. Menyiapkan
materi dan
media untuk
penyuluhan
pernikahan dini
dan stunting
pada hari kamis
6. Mengkaji
pasien dengan
batuk berulan-
bulan dan
edkasi priksa ke
Puskesmas
7. Mengajari
anak-anak
belajar malam

4 Kamis 1. Mengikuti 1. Di dusun 1. Ari, Desta,


6/2/2020 Posbindu di Blawong Septi, Dixi
Dusun Kulon 2. Semua
Blawong Kulon 2. Di Rumah mahasiswa
desa Muncar masing- 3. Semua
2. Melakukan masing mahasiswa
pengkajian keluarga
keluarga binaan binaan
3. Melakukan mahasiswa
penyuluhan 3. Di RT 1,2 dan
tentang 8 desa
pernikahan dini Muncar Lor
di RT 1,2 dan 8
desa Muncar
Lor
5 Jumat Mengikuti senam Di Desa Muncar Semua
7/2/2020 GERMAS di Kulon mahasiswa
Dusun Muncar
Kulon

6 Sabtu 1. Melakukan 1. Di Rumah 1. Semua


8/2/2020 kunjungan masing- mahasiswa
kedua masing 2. Ari, Dixi,
kekeluarga keluarga Mona,
binaan binaan Mangesti
2. Melakukan mahasiswa 3. Ari, Dixi,
penyuluhan 2. Di Gereja Mona,
NAPZA Elshadai Mangesti
3. Melakukan 3. Di Gereja
prnyuluhan Elshadai
pernikahan dini
dan
pendewasaan
usia
perkawinan
8 Minggu 1. Mengikuti kerja 1. Di dusun 1. Semua
9/2/2020 bakti di Desa Muncar Lor. Mahasiswa
Muncar Lor 2. Di Rumah 2. Semua
2. Melakukan masing- Mahasiswa
kunjungan masing 3. Semua
kedua keluarga Mahasiswa
kekeluarga binaan
binaaan mahasiswa
3. Melakukan 3. Di dusun
pengkajian Muncar Lor.
GERMAS
10 Senin Ujian Kediaman pasien Semua
10/2/202 ujin individu. Mahasiswa.
0
11 Selasa Mengikuti kegiatan Di dusun Muncar Semua
11/2/202 posyandu balita Lor Mahasiswa
0 dan lansia:
melakukan
pemerikasaan
GDS, kolesterol,
TFU,
dopler,pengukuran
BB, lingkar perut
dan memberikan
vit.A pada balita
12 Rabu Melakukan Di dusun Muncar Semua
12/2/202 pengkajian Lor Mahasiswa
0 GERMAS
Kamis Mengikuti senam Di dusun Muncar Semua
13/2/202 GERMAS di Lor mahasiswa
0 Dusun Muncar
Kulon
12 Jumat Penarikan Balai desa Semua peserta
14/2/202 mahasiswa di Muncar mahasiswa
0 kantor Desa KKN sebanyak
Muncar 49
F. ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA BINAAN DUSUN
MUNCAR LOR

Nama : Gitri Santini (2017.1578)

1. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn.S.R


2. Alamat
a. RT/RW/Dusun : 8/2/Muncar Lor
b. Desa : Muncar
c. Kecamatan : Gemawang
d. Kabupaten : Temanggung
3. Pekerjaan KK : Karyawan Swasta
4. Agama : Islam
5. Pendidikan KK : SD
6. Komposisi Keluarga :
No Nama JK Hubungan Umur Pendidikan Pekerjaan Ket
dengan
KK
1 Tn.S.R L Suami 28 th SD Karyawan -
Swasta
2 Ny.G P Istri 27 th SD IRT -
3 An.L L Anak 10 th SD Tidak bekerja -
4 An.A P Anak 1 th Blm Tidak bekerja -
sekolah

7. Masalah
Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan kurangnya
informasi mengenai gizi seimbang

8. Tindakan Keperawatan
Melakukan penyuluhan kesehatan tentang gizi seimbang pada
bayi umur 7 bulan dan melakukan demonstrasi makanan
bergizi berupa bubur kacang hijau pada tanggal 10 februari
2020 pukul 10.00 WIB

Nama : Mangesti Budi Arini (2017.1584)


1. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn.S
2. Alamat
a. RT/RW/Dusun : 5/2/Muncar Lor
b. Desa : Muncar
c. Kecamatan : Gemawang
d. Kabupaten : Temanggung
3. Pekerjaan KK : Pedagang
4. Agama : Islam
5. Pendidikan KK : SD
6. Komposisi Keluarga :
No Nama JK Hubungan Umur Pendidikan Pekerjaan Ket
dengan
KK
1 Tn.S L Suami 35 th SD Pedagang -
2 Ny.J P Istri 33 th SMP IRT -
3 An.M P Anak 10 th SD Pelajar -
4 An.Z L Anak 1 th - - -
7. Masalah
Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan kurangnya
informasi mengenai gizi seimbang

8. Tindakan Keperawatan
Melakukan penyuluhan kesehatan tentang gizi seimbang pada
bayi umur 7 bulan dan melakukan demonstrasi makanan
bergizi berupa bubur kacang hijau pada tanggal 10 februari
2020 pukul 10.00 WIB

Nama : Felmonawati Doku Bani (2017.1573)

1. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn.W


2. Alamat :
a. RT/RW/Dusun : 8/2/Muncar lor
b. Desa : Muncar
c. Kecamatan : Gemawang
d. Kabupaten : Temanggung
3. Pekerjaan KK : Petani
4. Agama : Islam
5. Pendidikan KK : SD
6. Komposisi Keluarga :
No Nama JK Hubungan Umur Pendidikan Pekerjaan Ket
dengan
KK
1 Tn.W L Suami 37 tahun SD Petani -
2 Ny.R P Istri 32 tahun SLTP IRT -
3 An.R L Anak 10 tahun SD Pelajar -
4 An.A p Anak 8 bulan - - -

7. Masalah
Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan kurangnya
informasi mengenai makanan pendamping ASI
8. Tindakan Keperawatan
Melakukan penyuluhan kesehatan tentang makanan
pendamping ASI pada bayi umur 8 bulan dan melakukan
demonstrasi makanan pendamping berupa bubur tim pada
tanggal 10 februari 2020 pukul 11.00 WIB

Nama : Desta Lebriliana Utomo (2017.1604)

1. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn.S


2. Alamat :
a. RT/RW/Dusun :1/2/muncar lor
b. Desa :Muncar
c. Kecamatan :Gemawang
d. Kabupaten :Temanggung
3. Pekerjaan KK :Karyawan Swasta
4. Agama :Islam
5. Pendidikan KK :SLTA
6. Komposisi Keluarga :
No Nama JK Hubungan Umur Pendidikan Pekerjaan Ket
dengan
KK
1 Tn.S L Suami 41 th SLTA Kryawan -
swasta
2 Ny.M P Istri 38 th SLTP IRT -
3 An.N P Anak 8 th SD Pelajar -
4 An.N P Anak 5 bln - - -
7. Masalah
8. Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan kurangnya
informasi mengenai pentingnya pemberian ASI eksklusif

9. Tindakan Keperawatan

Melakukan penyuluhan kesehatan pentingnya pemberian ASI


eksklusif pada tanggal 10 februari 2020 pukul 12.00 WIB

Nama : Ari Nugrahanto (2017.1555)

10. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn.S


11. Alamat :
e. RT/RW/Dusun :8/2/muncar lor
f. Desa :Muncar
g. Kecamatan :Gemawang
h. Kabupaten :Temanggung
12. Pekerjaan KK :Karyawan Swasta
13. Agama :Islam
14. Pendidikan KK :SD
15. Komposisi Keluarga :
No Nama JK Hubungan Umur Pendidikan Pekerjaan Ket
dengan
KK
1 Tn.S L Suami 39 th SD Kryawan -
swasta
2 Ny.P P Istri 27 th SMA IRT -
3 An.D L Anak 5 th - - -
4 An.C P Anak 7 bln - - -
16. Masalah
Defisiensi pengetahuan berhubungan dengan kurangnya
informasi mengenai gizi seimbang

17. Tindakan Keperawatan


Melakukan penyuluhan kesehatan tentang gizi seimbang pada
bayi umur 7 bulan dan melakukan demonstrasi makanan
pendamping berupa bubur tim pada tanggal 10 februari 2020
pukul 10.30 WIB
BAB IV
PENUTUP
Lampiran Foto Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai