Anda di halaman 1dari 3

IMPLEMENTASI

Setelah mantap menetapkan solusi yang dipilih melalui metode KTDA dan KTPPA, maka
tahapan selanjutnya adalah implementasi solusi tersebut, untuk mengimplementasikan solusi
tersebut kami melakukannya dengan langkah-langkah sebagai berikut :

1. Gant Chart
Untuk mewujudkan solusi mengenai lift UP yang sering kepenuhan diwaktu tertentu, maka
diperlukan waktu untuk menjadwalkan agar solusi itu dapat terjadi, yang mana waktu yang
diperlukan untuk mewujudkan solusi ini adalah 1 tahun atau 12 bulan, untuk rincian pejadwalan
untuk merealisasikan solusi tersebut adalah sebagai berikut :
Tugas Bulan
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agus Sept Okt Nov Des
Pendefinisian
masalah
Pencarian
solusi
Menetapkan
solusi yang
akan dipilih
Implementasi
solusi
Evaluasi
solusi

2. Deployment Chart
Dalam pelaksanaan seluruh proses tersebut maka kami membuat pembagian tugas yang disusun
dalam deployment chart. Table ini disusun untuk mengetahui masing-masing peran anggota tim
untuk mewujudkan solusi tersebut dengan jadwal yang telah disusun sebelumnya, dalam
pembagian ini kami membagi dalam beberapa tugas sebagai berikut :
Tugas Tim
Konsultan Kontraktor Pihak Akademisi
Universitas Pertamina
Pembentukan Tim
pengembangan
Penyusun jadwal
kuliah
Menyususun rencana
pembangunan dan
anggaran
Tender untuk
kontraktor
pembangunan
Gedung kelas baru
dan lift baru
Kegiatan
pembangunan
Evaluasi

3. Budget
Untuk mengimplementasikan solusi tersebut juga memerlukan agar dapat terealisasikan dengan
nyata, total dana tersebut kami buat dalam table Budget yang memperhatikan kondisi barang dan
kualitas sekarang, sehingga dapat menentukan total pengeluaran dengan baik dan tepat sehingga
dana yang digunakan tepat pada sasarannya, untuk rincian dana tersebut sebagai berikut :
Harga Per Harga Total
Kebutuhan Jumlah Unit Keterangan
Unit (Rp) (Rp)
Honor
Konsultan 1 orang 10.000.000 10.000.000 2 kali konsul
kontraktor 2 orang 6.500.000 13.000.000 Per bulan
pekerja 24 orang 2.000.000 48.000.000 Per bulan
Pihak 4 orang 3.500.000 14.000.000 Sekali
akadimisi UP pembayaran
Material
lift 2 buah 30.000.000 60.000.000 -
semen 200 pcs 45.000 9.000.000 -
pasir 8 ton 3.760.000 30.080.000 -
Besi beton 170 batang 76.000 12.920.000 -
Keramik 500 dos 150.000 75.000.000 Keramin
ronan 40x40
4. Prototype
Prototype atau purwarupa merupakan sebuah sampel atau model yang mewakili produk atau
sistem yang telah kami buat, prototype yang kami buat merupakan denah kelas yang baru untuk
bagian Gedung kelas yang berada di GOR, berikut bentuk prototypenya

Tangga

Kelas

Toliet

Anda mungkin juga menyukai