Anda di halaman 1dari 1

LKK 3 : Terapi Inhalasi

No. Tindakan
1 Menilai derajat serangan sesuai dengan PNAA:
 Intermitten : asma<6x / tahun atau jarak antara gejala >6 minggu
 Presisten ringan : > 1x/bulan ; < 1 x/minggu
 Presisten sedang : >1x/minggu ; tidak setiap hari
 Berat : Setiap Hari
2 Mempersiapkan alat dan obat-obatan yang dibutuhkan:
Alat : Stetoskop,Pulse oxymeter, Meter dose inhaler (MDI) , Dry powder inhaler (DPI)
 Memasang alat nebulizer
 Memasukkan obat: B2 agonist , antikolinergik, cairan NaCl 0,9 % (untuk Jet)
 Memasang sungkup
3 Melakukan nebulisasi dengan :
Obat B2 agonis 1-2x selang 20 menit (nebulasi 1&2)
Nebulasi ke 3 ditambah antikolinergik

Nb : jika serangan berat : nebulisasi 1x Obat B2 agonis + antikolinergik


4 Menilai perbaikan dengan cara:
1. menghitung frekuensi pernapasan,
2. menilai effort pernapasan,
3. melakukan auskultasi pada regio thorax,
4. menghitung saturasi oksigen menggunakan pulse oxymeter

Anda mungkin juga menyukai