Anda di halaman 1dari 9

Pendidikan Dasar Penilaian 1

PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I PROPERTI MAPPI

Praktek Penilaian Properti mulai dikenal di Indonesia sejak tahun 1970-an. Seiring
dengan perkembangan iklim dunia usaha di Indonesia, kebutuhan akan jasa
Penilaian dari waktu ke waktu terus berkembang. Tidak lagi hanya terbatas pada
kepentingan pihak perbankan, tapi sudah meluas kepada sektor keuangan, individu,
asuransi dan kepentingan umum.

Ilmu Penilaian pun terus mengalami perkembangan, baik dalam skala internasional
maupun dalam negeri. Masyarakat Profesi Penilai Indonesia [MAPPI] sebagai satu-
satunya organisasi profesi penilai di Indonesia memiliki program pendidikan reguler
Penilaian Properti yang terdiri dari tingkat dasar [PDP 1-2] dan tingkat madya [PLP
1-2].

Pendidikan ini tidak hanya dibutuhkan oleh mereka yang berprofesi sebagai penilai
independen, namun juga dibutuhkan oleh siapa saja yang terkait dengan pekerjaan
Penilaian, seperti misalnya para auctioner, staf pengelola barang di pemerintahan,
account officer dan penilai internal di bank.

Setiap peserta yang telah lulus dari pendidikan ini dapat mendaftarkan dirinya untuk
menjadi anggota MAPPI tingkat Peserta.

TUJUAN PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I PROPERTI :

- Peserta didik akan memahami dan mampu menjelaskan konsep dasar penilaian
- Peserta didik mampu melakukan inspeksi sebagai salah satu prosedur dalam
praktek penilaian properti.

SIAPA PESERTA PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I PROPERTI :

- Calon Penilai pada KJPP


- Para staf pengelola aset/barang di pemerintahan
- Account Officer
- Para Penilai Internal Bank

MATERI PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I PROPERTI :

- Profesi Penilai di Indonesia


- Konsep dan Teori Dasar dan Prinsip Umum Penilaian
- Proses Penilaian
- Hukum Pertanahan / Properti
- Ekonomi Tanah
- Pajak Properti
- Identifikasi Makro dan Mikro Lingkungan
- Teknik Inspeksi Lapangan

SYARAT PENDAFTARAN
1. Berpendidikan paling rendah SMA atau sederajat
2. Mengisi formulir pendaftaran dan surat pernyataan
3. Membayar biaya pendidikan sesuai dengan ketentuan
4. Mengembalikan formulir pendaftaran dan surat pernyataan, yang dilakukan
bersamaan dengan penyerahan beberapa dokumen lain, yaitu :
a. Bukti pembayaran
b. Pas foto digital terakhir 4 x 6 berwarna sebanyak 2 [dua] lembar
c. Copy ijazah terakhir yang telah dilegalisir
d. Copy transkrip nilai atas ijazah terakhir
5. Peserta minimal 25 peserta, apabila peserta kurang dari ketentuan minimal,
maka penyelenggaraan akan dibatalkan/diundur.

PENUNDAAN

1. Calon peserta yang sudah menyelesaikan proses pendaftaran dan melakukan


pembayaran tidak dapat melakukan penundaan keikutsertaan
2. Biaya pendidikan yang sudah dibayarkan tidak dapat dikembalikan

FASILITAS YANG DIPEROLEH :


- Bahan ajar PDP I
- Buku SPI 2007
- 2x Coffee break & 1x Lunch

PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I BISNIS

Perkembangan penilaian usaha atau bisnis di Indonesia mulai dirasakan sejak


beberapa tahun terakhir. Kebutuhan akan Penilai Bisnis mulai dirasakan sejak
Bapepam-Lk membatasi kegiatan penilaian bisnis di pasar modal pada tahun 2006
lalu, dimana yang boleh melakukan praktek penilaian bisnis hanyalah Penilai,
khusunya penilai yang terdaftar di pasar modal. Ditambah lagi dengan
dikeluarkannya peraturan Menteri Keuangan Nomor 125/PMK.01/2008 Tanggal 3
September 2008 Tentang Jasa Penilai Publik bahwa yang berhak melakukan
penilaian hanya penilai publik yang bernaung dalam Kantor Jasa Penilai Publik, ikut
mendorong kebutuhan akan jasa penilai bisnis. Masyarakat Profesi PeniIai Indonesia
[MAPPI] sebagai satu-satunya organisasi profesi penilai di Indonesia memiliki
program pendidikan reguler Penilaian Bisnis yang terdiri dari tingkat dasar [PDB 1-2]
dan tingkat madya [PLB 1-2].

Pendidikan ini tidak hanya dibutuhkan oleh mereka yang berprofesi sebagai penilai
independen, namun juga dibutuhkan oleh siapa saja yang terkait dengan pekerjaan
Penilaian, seperti misalnya para financial analyst, corporate planner, equity analyst,
investment banker, financial controller, maupun pihak-pihak terkait lainnya yang
memerlukan pengetahun dalam mementukan nilai saham suatu perusahaan.

Setiap peserta yang telah lulus dari pendidikan ini dapat mendaftarkan dirinya untuk
menjadi anggota MAPPI tingkat Peserta.

TUJUAN PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I BISNIS :


* Peserta didik akan memahami dan mampu menjelaskan konsep dasar laporan
keuangan
* Peserta didik mampu melakukan analisis laporan keuangan
* Peserta memperoleh pengenalan mengenai pasar modal .

SIAPA PESERTA PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I BISNIS :


* Calon Penilai pada KJPP
* Financial Analyst
* Corporate Planner
* Equity Analyst
* Investment Bankers
* Financial Controller

MATERI PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN I BISNIS :


* Laba Rugi, Neraca, Arus Kas
* Analisis Perbandingan, Time Series Trens dan Common Size, Dupont
* Modal Kerja
* Manajemen Keuangan I
* Pengetahuan tentang Perpajakan di Indonesia
* Pengenalan Pasar Modal
* Pengantar Ekonomi Mikro dan Makro
* Pengenalan Jenis Saham

SYARAT PENDAFTARAN
1. Berpendidikan paling rendah D3 atau S1
2. Mengisi formulir pendaftaran dan surat pernyataan
3. Membayar biaya pendidikan sesuai dengan ketentuan
4. Mengembalikan formulir pendaftaran dan surat pernyataan, yang dilakukan
bersamaan dengan penyerahan beberapa dokumen lain, yaitu :
a. Bukti pembayaran
b. Pas foto digital terakhir 4 x 6 berwarna sebanyak 2 [dua] lembar
c. Copy ijazah terakhir yang telah dilegalisir
d. Copy transkrip nilai atas ijazah terakhir
5. Pengembalian dapat melalui :
· Fax di o 021-7949081
· Email ke pendidikan@mappi.or.id
· Langsung diserahkan ke sekretariat MAPPI di Jl. Kalibata Raya No. 11-12
E, Jakarta. Pada maksimal batas tanggal dan jam yang telah ditetapkan.
Jika pengembalian dilakukan via fax atau email, maka berkas asli
formulir pendaftaran, surat pernyataan serta dokumen lainnya sebagaimana
tersebut di atas wajib diserahkan pada hari pertama pendidikan
6. Kapasitas kelas maksimal adalah 40 [empat puluh ) anggota.
Penerimaan peserta dilakukan berdasarkan urutan pelunasan biaya pendidikan
yang dilakukan oleh calon peserta.

FASILITAS YANG DIPEROLEH :


* Bahan ajar PDP I
* Buku SPI 2013
* Alat Tulis ( notes & pensil)
* Coffee break & Lunch

PEMBAYARAN
Bank Mandiri Cab. Menteng
A.C : 122- 000-576-4645
A.N : MAPPI
PEMBATALAN
1. Apabila calon peserta yang sudah melakukan proses pendaftaran dan
pembayaran, melakukan pembatalan keikutsertaan
PDP-1 pada 3 (tiga) hari sebelum pelaksanaan, maka akan dilakukan pemotongan
biaya adm sebesar 25 % dari total
pembayaran.
2. Apabila pembatalan dilakukan pada hari H pelaksanaan, maka uang pendaftaran
dinyatakan hangus.
3. Sisa uang pendaftaran tidak dapat dikembalikan dan akan di masukkan ke
pembayaran pendidikan PDP-1 di periode
berikutnya, dan peserta diwajibkan membayar sisa kekurangan biaya pendidikan
tersebut sebesar 25%.
4. Peserta yang melakukan pembatalan di wajibkan mengikuti pendidikan PDP-1
pada periode berikutnya, jika tidak maka uang
pendaftaran dinyatakan hangus

Pendidikan Dasar Penilaian 2

PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN II PROPERTI

Pendidikan Dasar Penilaian [PDP] 2 Properti merupakan pendidikan dasar lanjutan dari
pendidikan sebelumnya, Pendidikan Dasar Properti [PDP] 1. Ke dua pendidikan ini
merupakan pendidikan yang tidak terpisahkan, bertujuan memberikan pembekalan
kepada penilai pemula dalam melakukan Penilaian Properti secara umum dan Penilaian
Properti Sederhana.

Dalam PDP 1 Properti, pendidikan lebih dititik beratkan pada Prinsip dan Prosedur Dasar
Penilaian. Selanjutnya dalam PDP 2 Properti akan dibahas lebih mendetail mengenai
analisis dan perhitungan Penilaian Properti dengan fokus ke Properti Sederhana, sampai
kepada pembuatan Laporan Penilaian.

PDP 2 Properti akan diselenggarakan dalam 68 sesi, terbagi atas 60 sesi teori dan 8 sesi
praktek Penilaian Properti Sederhana. Teori penilaian yang mencakup Analisis Pasar, HBU
dan Perhitungan Nilai sesuai dengan Pendekatan yang digunakan, akan diaplikasikan pada
saat dilakukannya praktek lapangan.

TUJUAN PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN 2 PROPERTI :


1. Peserta didik akan memahami dan mampu menjelaskan hubungan antara Analisis
Pasar, Highest and Best Use dan penerapan Pendekatan Penilaian.
2. Perserta didik mampu melaksanakan Proses Penilaian berikut perhitungan atas Properti
Sederhana.
3. Peserta didik dapat memahami dan mampu menyusun Laporan Penilaian Properti.

SIAPA PESERTA PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN 2 PROPERTI :


- Calon Penilai pada KJPP
- Para staf pengelola aset/barang di pemerintahan
- Account Officer
- Para Penilai Internal Bank
MATERI PENDIDIKAN DASAR PENILAIAN 2 PROPERTI :

- Pengenalan Highest and Best Use Study - Teknik Perhitungan Depresiasi


- Teori Dasar Investasi Properti - Penerapan Pendekatan Biaya
- Analisis Pasar Properti - Personal Properti Lanjutan
- Properti Manajemen dan Agensi - Matematika Penilaian
- Teori Dasar Pendekatan Data Pasar - Pendekatan Pendapatan I
- Penerapan Pendekatan Data Pasar - SPI Lanjutan
- Pengetahuan Teknik Penyusunan Database - Pedoman Penyusunan Laporan Penilaian
Biaya Bangunan
- Teori Dasar Pendekatan Biaya - Praktek Lapangan

FASILITAS YANG DIPEROLEH :


- Bahan ajar PDP 2
- Alat Tulis ( notes & pensil)
- Coffee break & Lunch

SYARAT PENDAFTARAN

1. Lulus Pendidikan Dasar Penilaian 1 (PDP1) Properti


2. Mengisi formulir pendaftaran dan surat pernyataan
3. Membayar biaya pendidikan sesuai dengan ketentuan
4. Mengembalikan formulir pendaftaran dan surat pernyataan, yang dilakukan bersamaan
dengan penyerahan beberapa dokumen lain, yaitu :
a. Bukti pembayaran
b. Pas foto digital terakhir 4 x 6 berwarna sebanyak 2 [dua] lbr
5. Pengembalian dapat melalui :
- Fax di no 021-7949081
- Email ke pendidikan@mappi.or.id
- Langsung diserahkan ke sekretariat MAPPI di Jl. Kalibata Raya No. 11-12 E, Jakarta.
Pada maksimal batas tanggal dan jam yang telah ditetapkan.
Jika pengembalian dilakukan via fax atau email, maka berkas asli formulir pendaftaran,
surat pernyataan serta dokumen lainnya sebagaimana tersebut di atas wajib diserahkan
pada hari pertama pendidikan
6. Kapasitas kelas maksimal adalah 40 [empat puluh ] orang. Penerimaan peserta
dilakukan berdasarkan urutan pelunasan biaya pendidikan yang dilakukan oleh calon
peserta.

Pendidikan Lanjutan Penilaian 1

Praktek Penilaian Properti mulai dikenal di Indonesia sejak tahun 1970-an. Seiring
dengan perkembangan iklim dunia usaha di Indonesia, kebutuhan akan jasa Penilaian
dari waktu ke waktu terus berkembang. Tidak lagi hanya terbatas pada kepentingan
pihak perbankan, tapi sudah meluas kepada sektor keuangan, individu, asuransi dan
kepentingan umum.

Ilmu Penilaian pun terus mengalami perkembangan, baik dalam skala internasional
maupun dalam negeri. Masyarakat Profesi PeniIai Indonesia [MAPPI] sebagai satu-
satunya organisasi profesi penilai di Indonesia memiliki program pendidikan reguler
Penilaian Properti yang terdiri dari tingkat dasar [PDP 1-2] dan tingkat madya [PLP 1-
2]. Pendidikan ini tidak hanya dibutuhkan oleh mereka yang berprofesi sebagai penilai
independen, namun juga dibutuhkan oleh siapa saja yang terkait dengan pekerjaan
Penilaian, seperti misalnya para auctioner, staf pengelola barang di pemerintahan,
acount officer dan penilai internal di bank.

Setiap peserta yang telah lulus dari pendidikan ini dapat mendaftarkan dirinya untuk
menjadi anggota MAPPI tingkat Peserta.

TUJUAN PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN I PROPERTI


Peserta memahami dasar – dasar penilaian properti komersial dan mampu
melakukan penilaian properti non sederhana dan properti komersial.

SIAPA PESERTA PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN I PROPERTI :


• Anggota MAPPI T* Properti
• Lulus PDP 1 dan PDP 2 Properti
• Lulus P1 P2 Properti

PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN I PROPERTI :


- SPI
- Analisa Investasi Properti
- Highest & Best Use
- Analisa Statistik Pada Penilaian
- Analisa Pasar Properti
- Real Estate Finance
- Adv Income Capitalization : Basic App
- Adv Income Capitalization : Cap Rate
- Adv Income Capitalization : DCF
- Adv Income Capitalization : Spesial App
- Penilaian Mesin dan Peralatan
- Penyusunan Laporan Penilaian
( Narative Report )

SYARAT PENDAFTARAN :
1. Lulus PDP 2 , Fotocopy Kelulusan PDP 2
2. Berpendidikan paling rendah D3 atau sederajat
3. Mengisi formulir pendaftaran dan surat pernyataan
4. Membayar biaya pendidikan sesuai dengan ketentuan
5. Mengembalikan formulir pendaftaran dan surat pernyataan, yang dilakukan
bersamaan dengan penyerahan beberapa
dokumen lain, yaitu :
a. Bukti pembayaran
b. Pas foto digital terakhir 4 x 6 berwarna sebanyak 2 [dua] lembar
c. Copy ijazah terakhir yang telah dilegalisir
d. Copy transkrip nilai atas ijazah terakhir

PEMBATALAN:
1.Apabila calon peserta yang sudah melakukan proses pendaftaran dan
pembayaran, melakukan pembatalan keikutsertaan PLP-
1 pada 3 (tiga) hari sebelum pelaksanaan, maka akan dilakukan pemotongan
biaya adm sebesar 25 % dari total pembayaran.
2.Apabila pembatalan dilakukan pada hari H pelaksanaan, maka uang pendaftaran
dinyatakan hangus.
3.Sisa uang pendaftaran tidak dapat dikembalikan dan akan di masukkan ke
pembayaran pendidikan PLP-1 di periode
berikutnya, dan peserta diwajibkan membayar sisa kekurangan biaya pendidikan
tersebut sebesar 25%.
4.Peserta yang melakukan pembatalan di wajibkan mengikuti pendidikan PLP-1 pada
periode berikutnya, jika tidak maka uang
pendaftaran dinyatakan hangus.

Pendidikan Lanjutan Penilaian 2

Pendidikan Lanjutan Penilaian [PLP] 2 Properti merupakan pendidikan lanjutan dari


pendidikan sebelumnya, Pendidikan Lanjutan Properti [PLP] 1. Kedua pendidikan ini
merupakan pendidikan yang tidak terpisahkan, bertujuan memberikan pembekalan kepada
penilai madya dalam melakukan penilaian properti komersial dan properti khusus.

Dalam PLP 1 Properti, pendidikan lebih dititik beratkan pada teori dan onsep dasar penilaian
properti komesial dan properti khusus. Selanjutnya dalam PLP 2 Properti akan dibahas lebih
mendetail mengenai analisis dan perhitungan Penilaian Properti komersial dengan fokus
penerapan penilaian dan stuadi kasus berbagai properti komersial dan properti khusus, sampai
kepada pembuatan Laporan Penilaian.

PLP 2 Properti akan diselenggarakan dalam 70 sesi, terbagi atas 55 sesi teori dan penerapan
penialian dan 15 sesi studi kasus. Materi pendidikan akan membahas teori dan konsep umum
penilaian properti komersial dan properti khusus, analisa-analisa yang terkait dengan
penilaian properti komersial serta pembahsan studi kasus untuk masing-masing jenis properti.

TUJUAN PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN 2 PROPERTI :

1. Peserta didik akan memahami dan mampu melakukan analisa yang terkait dengan
penilaian berbagai jenis properti komersial dan properti khusus
2. Persertadidikmampumelakukan penilaian berbagai jen sia properti komersial dan properti
khusu
3. Peserta didik dapat memahami dan mampu menyusun Laporan Penilaian Properti.

SIAPA PESERTA PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN 2 PROPERTI :

· Penilai yang sudah lulus PLP 1 (sesuai dengan persyaratan MAPPI) dan
· Penilai yang sudah lulus PLP1- PLP 2 / P3 - P4 (sebagai bahan refreshing USP)

MATERI PENDIDIKAN LANJUTAN PENILAIAN 2 PROPERTI :

§ PenilaianGedungPerkantoran § Penilaian Usaha


§ Penilaian Pusat Perbelanjaan § Penilaian Hak Pengelolaan
Hutan

§ Penilaian Hotel & Apartemen § Penilaian Pertambangan

§ Penialain Tanah : Land Development Method § Penerapan Penilaian Aset Komersial

§ Penilaian Tanah : Land Residual Technique § Studi Kasus Penilaian Aset

§ Penilaian Partial : BOT

§ Penilaian Perkebunan

§ Penialaian Lapangan Golf & Sport Club

SYARAT PENDAFTARAN

1. Lulus Pendidikan Lanjutan Penilaian 1 (PLP1) Properti


2. Mengisi formulir pendaftaran dan surat pernyataan
3. Membayar biaya pendidikan sesuai dengan ketentuan
4. mengembalikan formulir pendaftaran dan surat pernyataan, yang dilakukan bersamaan
dengan penyerahan beberapa dokumen lain, yaitu :
a. Bukti pembayaran
b. Pas foto digital terakhir 4 x 6 berwarna sebanyak 2 [dua] lbr
5. Pengembalian dapat melalui :
· Fax di no 021-7949081
· Email ke pendidikan@mappi.or.id
· Langsung diserahkan ke sekretariat MAPPI di Jl. Kalibata Raya No. 11-12 E, Jakarta.
Pada maksimal batas tanggal dan jam yang telah ditetapkan.
Jika pengembalian dilakukan via fax atau email, maka berkas asli formulir pendaftaran,
surat pernyataan serta dokumen lainnya sebagaimana
tersebut di atas wajib diserahkan pada hari pertama pendidikan.
6. Kapasitas kelas maksimal adalah 40 [empat puluh] orang. Penerimaan peserta dilakukan
berdasarkan urutan pelunasan biaya pendidikan yang
dilakukan oleh calon peserta.

PEMBAYARAN
Bank Mandiri Cab. Menteng
A.C : 122- 000-576-4645
A.N : MAPPI

PEMBATALAN

1. Apabila calon peserta yang sudah melakukan proses pendaftaran dan pembayaran,
melakukan pembatalan keikutsertaan PLP-2 pada 3 (tiga) hari
sebelum pelaksanaan, maka akan dilakukan pemotongan biaya adm sebesar 25 % dari total
pembayaran.
2. Apabila pembatalan dilakukan pada hari H pelaksanaan, maka uang pendaftaran
dinyatakan hangus.
3. Sisa uang pendaftaran tidak dapat dikembalikan dan akan di masukkan ke pembayaran
pendidikan PLP-2 di periode berikutnya, dan peserta
diwajibkan membayar sisa kekurangan biaya pendidikan tersebut sebesar 25%.
4. Peserta yang melakukan pembatalan di wajibkan mengikuti pendidikan PLP-2 pada
periode berikutnya, jika tidak maka uang pendaftaran
dinyatakan hangus.

Anda mungkin juga menyukai