Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN

RANGE OF
MOTION
(ROM)
Syifa Nurathiah
P17320118110
TK. 2-C
Latihan ROM bertujuan untuk
mengurangi kekakuan pada sendi dan
kelemahan pada otot yang dapat di PROGRAM STUDI D-III KEPERAWATAN
lakukan aktif maupun pasif tergantung
JURUSAN KEPERAWATAN BANDUNG
dengan keadaan pasien serta
POLTEKKES KEMENKES BANDUNG
meningkatkan atau mempertahankan
fleksibilitas dan kekuatan otot. TAHUN 2020
APA SAJA SIH MANFAAT KOMPONEN
LATIHAN ROM INI? LATIHAN ROM
APA ITU LATIHAN ROM?
Memelihara kelenturan dari tulang
Latihan gerak aktif-pasif atau range of dan sendi.
motion (ROM) adalah latihan yang Fleksi (berkurangnya sudut
persendian), ekstensi
dilakukan untuk mempertahankan
Mencegah kontraktur (bertambah) dan hiperekstensi
atau memperbaiki tingkat (ekstensi
kesempurnaan kemampuan
(pemendekan otot). lebih lanjut).

menggerakkan persendian secara


normal dan lengkap. Menjaga agar tidak terjadi
kerapuhan tulang. Abduksi (gerakan menjauhi dari
garis tengah tubuh), adduksi
(mendekati), rotasi (gerakan
HAL-HAL YANG HARUS Meningkatkan kekuatan otot.
memutari pusat dari tulang).
Gabungan beberapa gerakan
DIPERHATIKAN yang melingkar membentuk
kerucut disebut sirkumduksi.

Perhatikan keadaan umum penderita. Menjaga agar peredaran darah


Pastikan pakaian dalam keadaan lancar.
longgar. Oposisi (gerakan menyentuhkan
ibu jari ke setiap jari-jari tangan
Jangan lakukan pada penderita patah
pada tangan yang sama),
tulang. retraksi (gerak tulang belikat ke
Jangan lakukan latihan fisik segera belakang), protraksi (depan),
elevasi (atas), depresi (bawah).
setelah penderita makan.
Hindari gerakan yang terlalu sulit.
Jika kejang pada saat latihan, hentikan. Eversi (putaran bagian telapak
Jika terjadi kekakuan tekan pada kaki ke bagian luar, bergerak
membentuk sudut persendian),
daerah yang kaku, teruskan latihan inversi (dalam), pronasi (gerak
dengan perlahan. permukaan telapak tangan ke
bawah), supinasi (atas),
dorsofleksi (gerak telapak kaki
ke depan/atas), plantarfleksi
(bawah/belakang).

Anda mungkin juga menyukai