Anda di halaman 1dari 24

VII.

STANDAR PENILAIAN

Instrumen 121 :

Juknis 121 :

1
Data Pendukung 121 :

2
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1) Daftar KKM/KBM semua mata Dilakukan wawancara dengan beberapa guru dan siswa.
pelajaran Prinsippenilaian hasilbelajar berdasarkan permendikbud no.
2) Alat-alat tes/Perangkat peniaian 23 tahun 2016 sbb.
(Butir soal/instrumen penilaian, 1) Sahih, berarti penilaiandidasarkan pada data yang
kisi-kisi soal, pedoman mencerminkankemampuan yang diukur.
peniIaian 2) Objektif,berartipenilaiandidasarkanpadaprosedurdan
kriteriayang jelas,tidak dipengaruhi subjektivitaspenilai.
3) Rubrik penilaian
3) Adil, berartipenilaian tidak menguntungkanatau
4) Hasil kerja siswa yang telah merugikanpesertadidik karenaberkebutuhankhusus
dikoreksi dan dikembalikan lagi sertaperbedaanlatar belakangagama,suku,budaya,adat
kepada siswa. istiadat,status sosialekonomi,dan gender.
5) Portofolio 4) terpadu,berartipenilaianmerupakansalahsatukomponen
6) Buku nilai yang tak terpisahkan darikegiatan pembelajaran.
7) Legger 5) Terbuka,berartiprosedurpenilaian,kriteriapenilaian,dan
dasar pengambilan keputusan dapat diketahui oleh pihak
yang berkepentingan.
6) Menyeluruhdanberkesinambungan,berarti penilaian
mencakup semua aspek kompetensi dengan
menggunakanberbagaiteknik penilaian yang sesuai,
untukmemantaudanmenilai perkembangankemampuan
peserta didik.
7) Sistematis,berartipenilaiandilakukansecaraberencana dan
bertahap dengan mengikutilangkah-langkahbaku.
8) Beracuan kriteria, berarti penilaian didasarkan pada
ukuran pencapaian kompetensi yang ditetapkan.
9) Akuntabel, berarti penilaian dapat
dipertanggungjawabkan,baik dari segimekanisme,
prosedur, teknik,maupun hasilnya.
10) Andal, berarti dapat dipercaya dan memberikan hasil yang
konsisten pada tes atau ujian yang berulang.

Instrumen 122 :

3
Juknis 122 :

Data Pendukung 122 :

Asesor :

4
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Dokumen proses perhitungan untuk menentukan KKM semua mata dengan mengacu pada
4 hal, yitu: 1) karakteristik peserta didik (intake), 2) karakteristik mata pelajaran
(komploksitas), 3) kondisi satuan pendidikan (daya dukung), dan 4) analisis hsil peniaian
(intake).
2. Daftar KKM/KBM seluruh mata pelajaran. ---> Item no. 121.
3. Dokumen rapat penentuan KKM oleh satuan pendidikan (Undangan rapat, Daftar Hadir,
Notulen rapat dewan pendidik yang memuat penentuan KKM/KBM, Berita Acara, Surat
Keputusan Kepala Sekolah tentang Penentuan KKM/KBM).

Catatan:
Jika sekolah menentukan KKM berdasarkan 3 komponen, yuaitu:
1) Intake,
2) Kompleksitas kompetensi,
3) Daya Dukung,

dianggap sama dengan 4 komponen seperti pada Juknis, karena komponen:1) dan 2)pada
bukti fisik no. 1 di atas sama dengan “Intake”.

Instrumen 123 :

Juknis 123 :

5
Data Pendukung 123 :

6
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1) Dokumen Uangan (harian, tengah semester, akhir semester/kenaikan kelas).


- Untuk Ulangan Harian/Tengah Semesteter, ada:Lembar soal, Hasil pekerjaan siswa,
dan Buku Nilai.
- Untuk Ulangan Akhir Semester/Kenaikan Kelas, ada: SK Panitia, Program Kerja
Ulangan, Jadwal Kegiatan dan Pengawasan, Kisi-kisi, Kartu soal, Arsip soal, Berita Acara
Pelaksanaan, Daftar Hadir Peserta, dan Daftar Nilai.
2) Dokumen pelaksanaan Ujan (UUK, UKK, US, UN).
- Untuk UUK (Ujian Unit Kompetensi), ada: Daftar Peserta, Daftar Materi UUK, Jadwal,
Berita Acara, Daftar Penguji, dan Sertifikat UUK.
- Untuk UKK (Ujian Kompetensi Kejuruan) US(Ujian Sekolah), dan UN(Ujian Nasional),
ada: SK Pembentukan Panitia Ujian, Program Kerja Ujian, Daftar Peserta Ujian (US 1,
DNT), JUKNIS UKK, POS US, POS UN, Berita Acara, Jadwal pelaksanaan (UKK, US/USBN
Teori dan Praktik, UN/UNBK), Kisi-kisi Soal US, Kartu Soal US, Perangkat UKK
(Instrumen Verifikasi, Kisi-kisi Soal, Soal UKK), Instrumen Hasil Verifikasi Kesiapan UKK,
Daftar Hadir Peserta dan Pengawas/Penguji, Arsip soal, Jadwal Pengawas Ruangan,
Daftar Nilai, Sertifikat Hasil Ujian Nasional (SHUN), dan Ijazah.

Instrumen 124 :

7
Juknis 124 :

Data Pendukung 124 :

8
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Daftar nilai kompetensi pengetahuan siswa.


2. Dokumen anlisis nilai hasil belajar siswa
3. Dokumen pelaporan nilai hasil belajar siswa /Daftar Nilai yang diserahkan dari guru ke
sekolah melalui Wali Kelas/Wakasek Ur. Kurikulum/Kaprog
4. Dokumen tindak lanjut hasil analisis nilai pengetahuan siswa:
a) Dokumen pelaksanaaan Remedial
b) RPP hasil perbaikan/perbaikann proses pembelajaran

Instrumen 125 :

Juknis 125 :

9
Data Pendukung 125 :

Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

Permendikbud no. 24 tahunn 2016, penilaian sikap pada Kurikulum 2013, hanya unutk mata
pelajaran Pend. Agama dan PPKn --->Cek ulang poin no. 1 dan 2
1) RPP mata pelajaran Pendidikan Agama dan PPKn ---> Poin No. 1 dan 2
2) Lembar penilaian sikap
3) Pedoman peniian sikap
4) Daftar niai sikap spiritual dan sosial

Diakukan wawancara dengan guru dan siswa


Catatan :
Untuk kurikulum 2006 penilaian sikap berdasarkan pada penilaian 4 kelompok mata pelajaran

10
Instrumen 126 :

Juknis 126 :

Data Pendukung :

Asesor :

11
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Rencana Penilaian kompetensi pengetahuan yang dibuat oleh setiap guru mata pelajaran
2. RPP semua mata pelajaran memuat instrumen tes/soal kompetensi pengetahuan yang
dilengkapi dengan “kunci jawaban” dan “pedoman penilaian”.
3. Kisi-kisi soal tes setiap mata pelajaran
4. Butir soal/instrumen penilaian kompetensi pengetahuan
5. Daftar nilai kompetensi pengetahuan

Lakukan wawancara dengan guru dan siswa.

Instrumen 127 :

Juknis 127 :

Data Pendukung 127 :

12
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Rencana Penilaian keterampilan yang dibuat oleh setiap guru mata pelajaran.
2. RPP semua mata pelajaran memuat instrumen tes/soal kompetensi keterampilan yang
dilengkapi dengan “kunci jawaban” dan “pedoman penilaian”.
3. Kisi-kisi soal tes kompetensi keterasmpilan setiap mata pelajaran.
4. Butir soal/instrumen penilaian kompetensi keterampilan.
5. Daftar nilai kompetensi keterampilan, tugas praktik, potofolio, dan proyek (Juknis)

Diakukan wawancara dengan guru dan siswa.

Instrumen 128 :

Juknis 128 :

13
Data Pendukung 128 :

Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Lembar pengamatan sikap oleh setiap guru mata pelajaran non-PAI dan PPKn.
2. Catatan perilaku siswa dengan menggunakan lembar pengamatan/observasi
3. Catatan tindak lanjut hasil pengamatan
4. Deskripsi hasil penilaian ikap
5. Dokumen nilai sikap untuk dilaporkan

Dilakukan wawancara dengan guru dan siswa.

14
Instrumen 129 :

Juknis 129 :

Data Pendukung 129 :

Asesor :

15
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Dokumen penilaian pengetahuan dalam bentuk tes tertulis, esey dan PG (kisi-kisi soal, butir
soal, pedoman penilaian).
2. Dokumen penilaian pengetahuan dalam bentuk tes lisan (kisi-kisi soal, butir soal, pedoman
penilaian).
3. Dokumen penilaian dalam bentuk penugasan ( butir soal untuk penugasan, pedoman
penilaian).
4. Daftar nilai pengetahuan memuat nilai tulis, lisan, dan penugasan.

Instrumen 130 :

Juknis 130 :

Data Pendukung 130 :

16
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Dokumen penilaian keterampilan melalui tes praktik/unjuk kerja (lembar soal, lembar
penilaian/pedoman penilaian, daftar nilai praktik).
2. Dokumen penilaian keterampilan melalui tes produk (lembar soal, produk, lembar
penilaian/pedoman penilaian, daftar nilai produk).
3. Dokumen penilaian keterampilan melalui tes proyek (lembar soal, lembar
penilaian/pedoman penilaian, daftar nilai proyek).
4. Dokumen penilaian keterampilan melalui jurnal (lembar soal, lembar penilaian/ pedoman
penilaian, daftar nilai jurnal).
5. Dokumen penilaian keterampilan melalui portofolio(lembar soal, lembar penilaian/
pedoman penilaian, daftar nilai portofolio).
6. Dokumen peniaian keterampilan dengan teknik lainnya

Instrumen 131 :

17
Juknis 131 :

18
Data Pendukung 131 :

Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Dokumen tujuan penilaian proses dan hasil belajar.


2. Dokumen kisi-kisi soal ujian ---> poin no. 123.
3. Dokumen instrumen dan pedoman penilaian setelah ditelaah, direvisi/diperbaiki.
4. Dokumen anlisis kualitas instrumen/soal.
5. Dokumen pelaksanaan peniaian (berita acara pelaksanaan penilaian).
6. Dokumen pemeriksaan hasil pekerjaan siswa peniaian (foto-foto di saat pemeriksaan hasil
ujan dan menentukan kelulusan siswa/rapat kelulusan ujian (Notula rapat kelulusan, berita
acara rapat kelulusan.)
7. Dokumen pelaporan hasil ujian (Laporan hasil ujian).
8. Dokumen pemanfaatan hasil penilaian (remedial/pengayaan, perbaikan RPP).

19
Instrumen 132 :

Juknis 132 :

Data Pendukung 132 :

20
Asesor :
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

1. Buku induk siswa yang memuat nilai seluruh mata pelajaran dari semester 1 s.d semester
6 dan semua nilai sudah memenuhi KKM.
2. Dokumen niai sikap dan perilaku terakhir siswa.
3. Daftar Nilai hasil ujian sekolah (US).
4. Daftar nilai hasil ujian sekolah berstandar nasional (USBN).
5. Pedoman/kriteria kelulusan Ujian sekolah, setiap mata pelajaran minimal memperoleh
nilai 70,00. (sesuai Panduan Ujian Sekolah Tahun 2016/2017).
6. Pedoman/kriteria kelulusan dari satuan pendidikan (menyelesaiakan seluruh program
pembelajaran, memiliki nilai sikap minimal “baik” untuk kelompok mata pelajaran:
Agaman dan Akhlak Mulia, PPKn. dan Kepribadian, Olahraga dan Kesehatan, Seni Budaya
dan Estetika.
7. Notulen rapat kelulusan satu tahun terakhir.

Instrumen 133 :

21
Juknis 133 :

22
Data Pendukung:

Asesor :

23
STANDAR PENILAIAN
Bukti Fisik yang Harus ada:

Laporan hasil Penilaian, terdiri atas:


1. Laporan Ujian Unit Kompetensi beserta sertifikatnya:
2. Daftar Sertifikat Profesi dari LSP-PI dan DU/DI:
3. Hasil penilaian RPL (Rekognisi Pembelajaran Lampau);
4. Hasil Penilaian teaching factory/technopark;
5. Hasil penilaian Ujian Nasional dan Sertifikat Hasil Ujian Nasional (SHUN);
6. Hasil Ujian Kompetensi Keahlian dan Sertifikat Ujian Kompetensi;
7. Hasil Ujian Sekolah dan Bukti/Keterangan Kelulusan dariSatuan Pendidikan/ Ijasah;
8. Hasil penilaian Praktik Kerja Lapangan dan Sertifikat PKL.

24

Anda mungkin juga menyukai