Anda di halaman 1dari 1

MINI RISET

KELOMPOK 5

Nama anggota : Helida Malasari Saragih (4163311021)

Khairun Nisa (4163311028)

Lidya Bernita Sihaloho (4163311034)

Lismawati Pasaribu (4163311035)

 Metode Penelitian
Metode penelitian yang digunakan yaitu berupa angket, dimana sampel dari penelitian
ini yaitu mahasiswa PSPM Ekstensi A 2016 yang berjumlah 29 orang.
Angket yang diberikan berisi :
1. Nama
2. Nim
3. Nilai pada matakuliah struktur data dan algoritma
4. Tingkat pemahaman mahasiswa terhadap aplikasi turbo pascal.

Pada point ke 3 angket berisi nilai pada matakuliah struktur data dan algoritma,
hubungan nilai pada matakuliah ini dengan penelitian yang dilakukan yaitu pada
matakuliah struktur data dan algoritma, mahasiswa telah mempelajari cara
menggunakan aplikasi Free Pascal yang secara umum sama dengan aplikasi Turbo
Pascal, sehingga penelitian ini dilakukan untuk melihat pemahaman mahasiswa
terhadap aplikasi Turbo Pascal.

 Langkah-langkah
1. Membuat angket dari google form
2. Memberi angket kepada mahasisiwa PSPM Ekstensi A 2016
3. Memperoleh nilai mahasiswa pada matakuliah struktur data dan algoritma
4. Memperoleh tingkat pemahaman mahasiswa terhadap aplikasi Turbo Pascal
5. Membuat tabel yang berisi nilai mahasiswa dan tingkat pemahaman mahasiswa
6. Membuat data yang telah diperoleh dan memasukkannya ke aplikasi Turbo Pascal

Anda mungkin juga menyukai