Anda di halaman 1dari 2

DEFINISI FRAKTUR

Fraktur didefinisikan sebagai hilangnya integritas tulang akibat kerusakan mekanik atau
menghilangnya kekuatan atau kestabilitasan tulang. (Buku patologi robbins)

Fraktur adalah rusaknya kontinuitas dari struktur tulang, tulang rawan dan lempeng
pertumbuhan yang disebabkan oleh trauma dan non trauma. Tidak hanya keretakan atau
terpisahnya korteks, kejadian fraktur lebih sering mengakibatkan kerusakan yang komplit dan
fragmen tulang terpisah.

Fraktur dapat diakibatkan oleh cedera, stres yang berulang, kelemahan tulang yang abnormal atau
disebut juga fraktur patologis (Solomon et al., 2010).

PROGNOSIS Fraktur

Ppt

 
 
Prognosis fraktur
Prognosis Pada kasus fraktur, prognosisnya bergantung dari tingkat keparahan serta tata
laksana dari tim medis terhadap pasien dengan korban fraktur. Jika penanganannya cepat,
maka prognosisnya akan lebih baik. Begitu juga sebaliknya. Sedangkan dari tingkat
keparahan, jika fraktur yang di alami ringan, maka proses penyembuhan akan
berlangsung dengan cepat dengan prognosis yang baik. Tapi jikalau pada kasus yang berat
prognosisnya juga akan buruk.bahkan jikalau parah, tindakan yang dapat di ambil adalah cacat
fisik hingga amputasi.Selain itu penderita dengan usia yang lebih muda akan lebih bagus
prognosisnya di banding penderita dengan usia lanjut. Prognosis terkait scenario adalah baik,
jika pasien dibawa secepat mungkin ke RS sesaat setelah kejadian trauma, jenis fraktur yang
diderita pasien ringan, bentuk dan jenis perpatahan simple, pasien sadar, tidak muntah,
tidak terjadi infeksi pada sirkulasi darah.

Anda mungkin juga menyukai