Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS SEDERHANA MENGGUNAKAN METODE 5W+1H

POSTER 1

1. WHAT : Poster ini berisikan tentang ajakan menjaga pola makan untuk menjadi lebih
sehat serta memiliki bentuk tubuh ideal dengan cara berolahraga.
2. WHERE : Ditujukan untuk warga Negara Brazilian, Negara asal pembuatan poster
tersebut.
3. WHEN : Pada era milenial, di zaman ini.
4. WHO : Untuk setiap orang yang memiliki permasalahan dengan obesitas dari usia
remaja hingga usia tua.
5. WHY : pola makan yang tidak sehat menjadi permasalahan terhadap kesehatan tubuh
yang cukup serius.
6. HOW : Karena pola makan yang tidak sehat dapat di rubah dengan memiliki pola
hidup yang sehat seperti menjaga pola makan 4 sehat & 5 sempurna serta
berolahraga.
POSTER 2

1. WHAT : Poster ini berisikan himbauan kepada pengendara mobil untuk tidak
menyetir di saat sedang mengantuk.
2. WHERE : Ditujukan untuk warga Negara Thailand.
3. WHEN : Pada era milenial hingga saat ini.
4. WHO : Untuk setiap orang yang mengendarai mobil.
5. WHY : Mengantuk saat menyetir sangatlah berbahaya dan dapat sangat merugikan
orang lain.
6. HOW : Karena mengantuk saat menyetir tidak dapat di anggap hal yang sepele,
penting untuk kita ingat untuk selalu tidur yang cukup jika ingin menyetir dan tidak
memaksakan diri untuk menyetir dalam kondisi mengantuk.

Regina Elise Antone - 21180248

Anda mungkin juga menyukai