Anda di halaman 1dari 2

CRITICAL JOURNAL REVIEW

Judul : Use of learning miniprojects in a chemistry laboratory for


engineering
Nama Penulis : Angeles Cancela, Rocio Maceiras, Angel Sánchez, Milagros
Izquierdo and Santiago Urréjola
Tahun : 2015
Nama Jurnal : European Journal of Engineering Education

1. Ringkasan Penelitian

2. Keunggulan
Penelitian ini membahas mengenai penggunaan pembelajaran mini proyek pada
laboratorium kimia untuk mahasiswa teknik. Setelah menelaah dan memahami jurnal ini ada
beberapa hal yang menjadi keunggulan dalam jurnal penelitian ini yaitu :
a. Topik penelitian
b. Judul, judul jurnal ini adalah Use of learning miniprojects in a chemistry laboratory for
engineering. Judul ringkas terdiri kurang dari 12 kata, menunjukkan maksud dan tujuan
penelitian. Tujuan penelitian ini adalah penggunaan pembelajaran mini proyek dalam
laboratorium kimia.
c. Pendahuluan, pada bagian pendahuluan peneliti mengidentifikasi masalah-masalah
penelitian dengan jelas.
d. Isi, pernyataan dan opini peneliti didukung dengan temuan empiris. Hal ini terihat dari
digunakan 16 referensi yang terdiri atas 13 referensi jurnal yang terindeks scopus, 2
buku dan 1 prosiding. Isi jurnal memperlihatkan bahwa adanya sinkronisasi referensi
dengan permusalahan masalah yang dikemukakan. Seluruh referensi telah dimasukkan
kedalam daftar pustaka dan ditulis sesuai dengan ketentuan penulisan daftar pustaka.
e. Penulisan tabel dan gambar, penulisan tabel dan gambar cukup baik sesuai dengan
ketentuan yang berlaku. Namun data yang diperoleh kurang refresentatif karena hanya
berupa data grafik, bukan analisis statistik.

3. Kelemahan
Ada beberapa hal yang menjadi kelemahan dalam dalam jurna penelitian ini yaitu :
a. Abstrak, dalam penulisan abstrak penulis hanya memuat tujuan dan hasil dari
penelitian, namun tidak memuat proses atau metode dalam penelitian sehingga
pembaca tidak mengetahui metode yang digunakan peneliti dalam jurnal ini.
b. Metodologi, dalam jurnal ini peneliti tidak mengemukan secara eksplisit bagaimana
metode dalam penelitian. Seharusnya peneliti menjelaskan model, instrumen dan
variabel yang digunakan dalam penelitian. Peneliti langsung membahas bagaimana
penerapan mini proyek dalam pembelajaran di laboratoroum kimia. Peneliti juga tidak
mengemukakan populasi dan sampel dalam penelitian.
c. Analisis data, data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah data deskriptif. Sehingga
analisis datanya juga hanya mendeskripsikan yang diperoleh dari observasi dan hasil
kuisioner. Sehingga hasil penelitian hanya menggambarkan pencapaian secara sikap
dan keterampilan, namun tidak dari sisi kognitifnya.

4. Implikasi

Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai