Anda di halaman 1dari 2

Soal-Soal Komunikasi dalam Keperawatan dari A3

1. Bentuk pesan yang dapat Jawaban D


disampaikan kepada pasien dapat
bersifat informatif, persuasif dan 4. Berikut adalah faktor-faktor
koersif. Dari sifat tersebut, manakah "N.U.R.S.E" dalam Teknik
penyataan yang benar tentang persuasif Komunikasi Empati : Verbal menurut
: Tulskey, 2005, kecuali...
A. Bersifat memaksa A. Understand
B. Memberikan keterangan atau B. Support
pengetahuan bagi komunikan C. Explore
C. Menggunakan sanksi apabila D. Elicit
komunikan tidak mengikuti makna E. Respect
pesan yang disampaikan Jawaban D
D. Komunikan mengambil kesimpulan
sendiri setelah mendapatkan pesan 5. Interaksi orang ke orang, dua arah,
E. Penyampaian pesan dengan maksud meliputi aspek verbal dan non verbal
mempengaruhi komunikan. merupakan definisi dari ………….
Jawaban E A. Komunikasi interpersonal
B. Komunikasi massa
2. Apa saja kompetensi perawat pada C. Komunikasi intrapersonal
komunikasi paliatif, kecuali ...... D. Komunikasi kelompok
A. Mendengar fasilitatif E. Bukan salah satu diatas
B. Prinsip ask-tell-ask Jawaban A
C. Kejelasan pesan
D. Teknik refleksi 6. Pada saat melakukan sentuhan saat
E. Teknik empati verbal dan non verbal komunikasi, maka yang harus
Jawaban C diperhatikan adalah....
A. Perkembangan
3. Tindakan seorang perawat yang B. Pengetahuan
tepat kepada pasien yg hendak makan C. Emosi
salah satunya adalah... D. Sosial budaya
A. Meninggalkan pasien sendirian agar E. Lingkungan
makan lebih tenang Jawaban D
B. Menemani pasien hingga selesai
makan 7. Berikut yang termasuk komunikasi
C. Menjelaskan tindakan keperawatan non verbal adalah
yang akan dilakukan saat pasien A.Nilai
hendak makan B.Pengetahuan
D. Menawarkan diri menyuapi pasien C.Social budaya
yang hendak makan D.Bicara
E. Memberitahu pasien jika telah E.Ekspresi wajah
masuk waktu siang dan membiarkan Jawaban E
pasien mengambil makanan sendiri
8. Persepsi seseorang dipengaruhi oleh, 12. Komunikasi Interpersonal
kecuali... adalah….
A. Pengalaman masa lalu. A. Komunikasi yang terjadi pada diri
B. Budaya. sendiri
C. Sosial ekonomi. B. komunikasi 2 orang atau
D. Jenis kelamin. sekelompok kecil
E. Kesehatan. C. Komunikasi kelompok besar
Jawaban E D. Komunikasi 5 orang
E. Komunikasi 10 orang
9.Berikut merupakan salah satu faktor Jawaban B
penghambat komunikasi,kecuali ...
A. Terdesak waktu 13. Penyuluhan yang lebih dari 15
B. Perbedaan persepsi orang disebut…
C. Bahasa A. Komunikasi interpersonal
D. Perbedaan status B. Komunikasi intrapersonal
E. Emosi seseorang C. Komunikasi public
Jawaban E D.Komunikasi teraupetik
E. Komunikasi efektif
10. Persepsi seseorang, nilai, emosi, Jawaban C
latar belakang budaya, tingkat
pengetahuan, serta peran dan hubungan 14. Tahapan komunikasi teraupetik
seseorang dapat memengaruhi jalannya pada interaksi awal adalah….
pengiriman dan penerimaan pesan A. salam teraupetik, validasi, kontrak
(komunikasi) dalam pelayanan yang akan dating
keperawatan adalah faktor-faktor yang B. salam teraupetik, validasi, kontrak
memengaruhi komunikasi dalam hari ini
pelayanan keperawatan menurut.... C. salam teraupetik, perkenalan
A. Kriyoso (1994) kontrak, Validasi
B. Haber (1987) D. Salam teraupetik, validasi, kontrak
C. Perry & Potter (1987) E. Evaluasi dan validasi, langkah
D. Champbell & Glasper (1995) tindakan keperawatan
E. Tulsky (2005) Jawaban C
Jawaban C
15. Bentuk pesan yang disampaikan
11. Yang termasuk karateristik bersifat memaksa dengan
komunikasi verbal yang efektif adalah, menggunakan sanksi apabila
kecuali….. komunikan tidak mengikuti aturan
A. Jelas & Singkat adalah…..
B. Intonasi A. Persuasif
C. Arti denotative & Konotatif B. Informatif
D. Sentuhan/touching C. Koersif
E. Perbendaharaan D. Komunikatif
Jawaban D E. Dedukatif
Jawaban C

Anda mungkin juga menyukai