Anda di halaman 1dari 3

Bahasa Indonesia Try Out UN Online

Soal : Try Out UN Online


Mapel: Bahasa Indonesia

1 .Bangunlah Ibu Pertiwiku


Kami saksikan suasana luka lara
menerpa Ibu Pertiwi
Kami tak habis pikir
Apa gerangan engkau bersedih
Mengapa keadaanmu begitu mengkhawatirkan
begitu mencemaskan
Kami tahu kami begitu durhaka
Tak pernah berbakti kepadamu
Kerusakan, perpecahan, pertikaian, banyak kami lakukan
Dan hanyalah maaf yang dapat kami pinta
Selagi engkau masih mau menerima
Di hati kami tak ada bisikan selain minta maaf,
dan menyaksikan engkau bangun
melawan keruntuhan itu

Tema kutipan puisi tersebut adalah ....


A.Harapan supaya Ibu Pertiwi bangkit
B.Manusia yang menyesali masa lalu
C.Kehidupan yang semakin menderita
D.Keresahan manusia terhadap alam

support by https://tryoutunonline.com Halaman 1/3


Bahasa Indonesia Try Out UN Online

2 .tergelincir sisa hujan kemarin.


‘tika keranda pelan meninggalkan
pelataran ini

semua telah kehilangan


sebuah mentari yang dulu bersinar
sederhana

guru,
belum lama kita berbincang
gerimis ini memisahkan
…

Tema kutipan puisi tersebut adalah ….


A.suasana pagi hari setelah hujan
B.prosesi pemakaman seseorang
C.kepergian seorang yang berjasa
D.percakapan murid dengan guru

3 .Ketua OSIS SMP Mandiri akan melaksanakan bakti sosial. Ia mengundang ketua kelas 7, 8, dan 9 untuk persiapan pelaksanaan kegiatan tersebut.
Isi pesan singkat yang tepat berdasarkan ilustrasi tersebut adalah ...
A.Bakti sosial akan segera dilaksanakan, harap berkumpul untuk rapat persiapan
B.Seluruh ketua kelas, harap ke ruang OSIS untuk rapat persiapan bakti sosial.
C.Segera dikemas baju bekas layak pakai yang akan disumbangkan ke yayasan
D.Harap segera mengumpulkan bahan makanan untuk kegiatan bakti sosial.

support by https://tryoutunonline.com Halaman 2/3


Bahasa Indonesia Try Out UN Online

4 .Pada peringatan Hari Kartini tahun ini, Juleha benar-benar jadi bintang. Pakaian kebaya dan konde sanggulnya sangat serasi. Ketika dia turun dari beca
memandangnya dengan tidak berkedip. Juleha semakin pede bahkan beberapa anak laki-laki berusaha menuntunnya. Juleha baru kali ini menjadi pusa
teman-teman, termasuk Jan Wiro Utomo anak yang ditaksirnya selama ini.

Catatan buku harian yang tepat sesuai ilustrasi tersebut adalah …
A.Hari itu tangga 21 April. Juleha berusaha tampil abis-abisan. Kebaya dan konde yang ia sewa dari Bu Maryati sungguh di luar dugaannya. Jan yang
dirinya gadis empang tampa tampang. Kini dia menjadi remaja yang pantas untuk diperhitungkan.
B.Hari Kartini tahun ini, tahunnya aku. Aku menjadi selebriti dadakan. Aku senang menjadi perhatian teman-teman, terutama si Jan. Kebaya dan konde
orang-orang yang memandangku
C.Juleha menjadi pusat perhatian teman-temannya. Sanggul dan kebaya yang dikenakannya membuat orang berdecak kagum. Ketika turun dari beca
incaran mata-mata lelaki.
D.Sungguh aku sangat bahagia hari itu. Bagaimana tidak. Aku Juleha hari itu benar-benar luar biasa. Aku dibuatnya tidak berkedip. Juleha yang selam
sungguh aneh sekali.

5 .Buku yang diberi judul―Teori dan Apresiasi Puisi― dikarang oleh Dr. Herman Waluyo, M.Pd ini mengungkapkan teori tentang memahami sebuah
halaman ini selain menyajikan karya-karya puisi pada zamannya juga sekaligus mencoba memahaminya. Kelebihan lain dari buku ini adalah ditulis da
mudah dipahami, tidak berbelit-belit karena selalu dilampiri contoh-contoh konkret sebuah puisi.

Berdasarkan cuplikan ulasan di atas dapat disimpulkan bahwa kelebihan dari buku itu
Adalah....
A.Buku tersebut ditulis oleh seorang doktor pendidikan.
B.Jumlah halaman buku mencapai 334 halaman.
C.Menyajikan dan membahas puisi dengan bahasa yang mudah dipahami.
D.Penafsiran puisi ditulis menurut pandangan penulis.

Mohon maaf untuk setiap download hanya 5 nomor soal, silahkan anda ulangi download untuk mendapatkan soal lebih lengkap.
Jika anda ingin melihat kunci jawaban silahkan berkunjung di web https://tryoutunonline.com
Jangan lupa untuk mencoba Simulasi Aplikasi UNBK di web https://simulasi.soalunbk.com
* Perhatian : Soal ini hanya prediksi atau Latihan

support by https://tryoutunonline.com Halaman 3/3

Anda mungkin juga menyukai