Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Program Bina Keluarga Balita (BKB) yang diintegrasikan dalam Program KB


Nasional merupakan program yang strategis sebagai upaya untuk mempersiapkan
keluarga, yang berkualitas, merupakan visi Program KB Nasional “ Era Baru ”.
Untuk mencapai tujuan tersebut perlu dilakukan koordinasi dan keterpaduan yang
sebaik-baiknya dengan semua sector terkait.

BinaKeluargaBalita (BKB) sebagai wadah kegiatan keluarga yang mempunyai


anak balita menjadi sangat penting untuk meningkatkan pemberdayaan orang tua dan
anggota keluarga lain dalam meningkatkan kemampuan dalam pembinaan tumbuh
kembang anak, bahkan pembinaanya harus dilakukan sejak anak dalam kandungan
dengan tujuan agar dapat dijaga kelangsungan hidup ibu, bayi dan anak balita
(KHIBA).

Dalam makalah ini, penyusun menjelaskan tentang “BKB sebagai Wadah


untuk Meningkatakan Sikap Perilakudan Keterampilan Orang Tua dalam Membina
Tumbuh Kembang Balita Desa Petung”.

Penyusun menyadari makalah ini tidak terlepas dari kekurangan dan


kesalahan, oleh karena itu penyusun mengharapkan kritik dan saran yang konstruktif
untuk menyempurnakan makalah ini. Penyusun mohon maaf atas kekurangan pada
makalah ini. Semoga makalah ini bermanfaat, dan semoga Allah SWT membalas
dengan pahala yang setimpal.

Bondowoso, Juli 2019

Penyusun

II

Anda mungkin juga menyukai