Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN TARBIYATUL ISLAM

NAHDLATUL WATHAN (YTI-NW) WANASABA


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) NW WANASABA
TERAKREDITASI: B
SK NOMOR: 246A/BAP-SM/KP/XII/2015
Alamat: Jln. Raya Labuhan Lombok Desa Wanasaba Kec. Wanasaba Kab. Lombok Timur-NTB
HP. 081 747 052 55 Email: smknwwnsb@gmail.com

Satuan pendidikan : SMK NW WANASABA


Kompetens Keahlian : Multimedia
Mata Pelajaran : Teknik Pengolahan Audio dan Video
Kelas/Semester : XII/Gasal
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Materi Pokok : Prosedur Pengoperasian Kamera Video
Alokasi Waktu : 4 Pertemuan (4 Pekan x 1 JP x 45 Menit)

1) Kompetensi Dasar
3.2. Menerapkan prosedur pengoperasian kamera video.
4.1. Dapat mengoperasikan kamera video sesuai prosedur.
2) Tujuan Pembelajaran
3.2. Menjelaskan prosedur penggunaan kamera video dengan baik.
4.2. Melakukan pengoperasian kamera video sesuai prosedur dengan baik.
3) Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

GURU SISWA
Kegiatan Pembuka
membuka kelas online dengan salam dan Menjawab salam dan berdoa bersama
memimpin berdoa bersama
menyapa siswa dengan menanyakan kabar siswa Terlibat aktif dan berinteraksi
di rumah menyemangati dan memberi motivasi
Kegiatan Inti
Menyampaikan Kompetensi Dasar yang akan di Menyimak
pelajari
Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan Menyimak
dicapai
Memberikan link dan video contoh produk animasi Melihat video/tautan yang sudah diberikan
yang akan dibuat pada proyek ini (Animasi Stop oleh guru
Motion)
Memimpin diskusi kelas mengenai contoh Terlibat aktif dan berinteraksi dalam diskusi
animasi yang sudah dilihat
Menguatkan pemahaman siswa dengan Menyelesaikan membaca materi dan
membagikan e- materi kepada siswa memahaminya
Memberikan instruksi penengerjaan proyek secara Mengerjakan proyek secara mandiri diluar jam
detail online dengan detail tahapan yang sduah
diinstruksikan oleh guru (terlampir)
Kegiatan Penutup
Memberikan umpan balik dan memberi motivasi Terlibat aktif dan berinteraksi
untuk pembelajaran selanjutnya.
Mengajak siswa untuk melakukan refleksi tentang Terlibat aktif dan berinteraksi dalam diskusi
pembelajaran yang dilakukan
Memberikan penguatan dan motivasi kepada Terlibat aktif dan berinteraksi dalam diskusi
murid untuk tetap semangat dalam mengikuti
pembelajaran
Menutup pembelajaran dengan mengucapkan Menjawab salam dan berdoa bersama
terima kasih dan mengucapkan salam
4) Penilaian Pembelajaran

a. Penilaian Sikap : Diamati langsung oleh guru selama proses pembelajaran (disiplin, kerja keras,
kejujuran, etos kerja, kerjasama, dll)
b. Penilaian Pengetahuan : Penilaian melalui Quiz Online Google form (mengukur pemahaman siswa
tentang materi yang telah dibaca dan didiskusikan di kelas daring )
c. Penilaian Keterampilan : Dinilai sejak proses Pra produksi, produksi dan pasca produksi secara
daring melalui Whatsapp group dan akun instagram siswa.

Wanasaba, 13 Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMK NW Wanasaba Guru Pengampu

H. MOH. AMIN, S.Pd EKO RIZKIYANTO


NIP. 19642131200701129
PROSES PEMBELAJARAN DARING
MAPEL TEKNIK PENGOLAHAN AUDIO DAN VIDEO
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

1) Sumber Belajar
a. Modul teknik pengolahan audio dan video untuk SMK/MAK
b. Internet
c. Youtube
2) Proses Pembelajaran
Pembelajaran daring ini menggunakan tiga platform digital yaitu ;
a. Group WhatsApp : Untuk melakukan diskusi interaktif dengan siswa
b. Google Classrom : Untuk guru mengunggah link materi dan Quiz serta
menerima respon siswa.
c. Instagram : Untuk siswa mengunggah hasil karyanya
d. Zoom : Untuk video confrence tatap muka dengan siswa
3) Proses Penilaian
Ranah Penilaian Indikator
Sikap Disiplin kehadiran di grup Whatsapp kelas
Keaktifan tanggapan dan diskusi interaktif dan di
group WhatsApp Disiplin dan komitmen waktu pada
mengumpulan tugas
Pengetahuan Tanggapan siswa terhadap materi yang diunggah di
Google Classroom Diskusi materi di group Whatsapp
Quiz online menggunakan GoogleQuiz
Ketrampilan Laporan proses pembuatan proyek melalui grup
WhatsApp Unggahan Karya di Instagram

Anda mungkin juga menyukai