Anda di halaman 1dari 2

UJIAN PRAKTIK

SMKN 9 MALANG
TAHUN AJARAN 2017/2018

DISUSUN OLEH :
NAMA : EGGA DEVI FADILLAH
KELAS : 12 TKJ 3

SMK NEGERI 9 MALANG


JALAN SAMPURNA NO 1 RT 3 RW 1, CEMOROKANDANG MALANG
TELP/FAX 0341-727998, KODE POS 65138
Email: surat@smkn9malang.sch.id websiste: http://smkn9malang.sch.id

ARSONO, “BESI COR”

Karya berjudul “lingkaran” (1995) ini, merupakan ungkapan


jiwa terdalam seniman yang dimunculkan sebagai
penghayalan pada nilai nilai murni dari suatu karakter bentuk.
Pematung Arsono menghadirkan sosok masif bentuk
lingkaran yang menyerupai bola padat tak berongga. Ekspresi
kepadatan bentuk bola itu terbangun dari medium besi
dengan karakter yang kuat.
Arsono adalah salah satu pematung lulusan Akademi Seni
Rupa Indonesia (ASRI), yang tumbuh sesudah masa
paradigma estetik kerakyatan mulai melemah. Bersama
dengan beberapa seniman lain, ia menjadi pembuka jalan
formalisme dalam dunia patung modern Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai