Anda di halaman 1dari 3

RUBRIK PENILAIAN

ULANGAN TENGAH SEMESTER

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA

KELAS : XII (DUA BELAS)

N Indikator soal Teknik Bentuk instrumen Contoh soal kunci Skor


o
1 Menggunakan aturan Tes Essay Dari angka –angka 2,3,4,5 dan 6 akan dibuat 60 10
perkalian untuk tertulis bilangan ratusan dengan syarat tidak boleh ada angka
menyelesaikan soal. yang diulang. Tentukan banyaknya bilangan yang
terjadi!

2 Mendefinisikan permutasi Tes Essay Dari 5 orang akan dipilih 3 orang untuk menjadi 60 10
dan menggunakan tertulis pengurus RT yang terdiri dari ketua, sekretaris, dan
permutasi dalam bendahara. Tentukan banyaknya cara pemilihan yang
pemecahan soal. mungkin.

3 Menggunakan notasi Tes Essay Tentukan banyaknya susunan yang dapat dibentuk 151200 10
faktorial untuk tertulis dari kata “MATEMATIKA”
menyelesaikan soal.

4 Mendefinisikan permutasi Tes Essay Pada suatu rapat dihadiri oleh 6 orang yang duduk 120 10
dan menggunakan tertulis mengelilingi sebuah meja bundar. Berapa banyak
permutasi dalam susunan duduk yang dapat terjadi!
pemecahan soal.

5 Menggunakan frekuensi Tes Essay Dua buah uang logam dilempar undi sebanyak 50 25 10
harapan atau frekuensi tertulis kali. Berapakah frekuensi harapan muncul satu angka
relatif dalam pemecahan dan satu gambar!
soal dan penafsirannya
6 Mendefinisikan kombinasi Tes Essay Sebuah kantong terdiri dari 4 kelereng merah, 3 1/4 10
dan menggunakan tertulis kelereng biru, dan 5 kelereng hijau. Dari kelereng –
kombinasi dalam kelereng tersebut akan diambil satu kelereng.
pemecahan soal. Tentukan peluang terambilnya kelereng berwarna
7biru!

7 Menentukan peluang suatu Tes Essay Dua buah dadu dilempar undi bersama –sama. 7/36 10
kejadian dari berbagai tertulis Tentukan Peluang muncul jumlah mata dadu 9 atau
situasi dan 10!

8 Menentukan ruang sampel Tes Essay Tiga keeping uang logam dilempar secara 8 10
suatu percobaan tertulis bersamaan. Tentukan Banyaknya ruang sampel dan
sebutkan anggota ruang sampelnya!

9 Menentukan peluang dua Tes Essay Tentukan peluang muncul 1 angka dan 1 gambar ½ 10
kejadian yang saling bebas tertulis pada pelemparan dua uang logam
dan penafsirannya.
10 Mendefinisikan kombinasi Tes Essay Sebuah perusahaan akan memilih 4 orang karyawan 210 10
dan menggunakan tertulis dari 10 orang yang lulus seleksi. Banyak cara
kombinasi dalam perusahaan memilih keempat orang tersebut adalah
pemecahan soal.
Skor total 100

Anda mungkin juga menyukai