Anda di halaman 1dari 4

CRITICAL BOOK REVIEW

“KIMIA ORGANIK LANJUT”

D
I
S
U
S
U
N
OLEH :

NAMA : GELIS JULIANDINI


NIM : 8186142004
KELAS : PASCASARJANA KIMIA DIK B 2018

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN KIMIA


PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2018
CRITICAL REVIEW BOOK

a. Identitas buku :
Marham Sitorus
Cetakan pertama, 2009 dan Cetakan, Kedua, 2013
b. Judul Resensi : Spektroskopi Elusidasi Struktur Molekul Organik
c. Data Buku :
a. Judul Buku : Spektroskopi Elusidasi Struktur Molekul Organik
b. Pengarang : Marham Sitorus
c. Penerbit : Graha Ilmu
d. Tahun terbit beserta cetakannya : Cetakan pertama, 2009 dan
Cetakan, Kedua, 2013
e. Dimensi buku : ± 20 x 16
f. Harga Buku : Rp. 50.000,00
d. Ikhtisar Isi resensi buku :
- Spektroskopi adalah alat analisis yang menggunakan radiasi atau sinar) sebagai
sumber energi. Jenis dari spektroskopi yaitu :
1. Interaksi cahaya dengan molekul, bila cahaya berinteraksi dengan molekul
organik maka yang dipengaruhi oleh cahaya tersebut adalah ikatannya.
2. Spektroskopi ultran violet dan tampak, bila cahaya UV- Tampak (UV-Vis)
dikenakan pada senyawa maka sebagian dari cahaya tersebut akan diserap oleh
molekul yang mempunyai tingkat energi yang spesifik.
3. Spektroskopi infra merah (IR), pada prakteknya spektroskopi IR lebih
diperuntukkan untuk menentukan adanya gugus-gugus fungsional utama
dalam suatu sampel yang diperoleh berdasarkan bilangan gelombang yang
dibutuhkan untuk vibrasi tersebut.
4. Spektroskopi resonansi magnet inti, bila medan magnet digunakan untuk
mempengaruhi inti atom maka kedudukan akan menjadi berbeda karena inti
adalah partikel yang bermuatan positif sehingga setiap inti yang berputar akan
menghasilkan medan magnet.
5. Spektroskopi Massa, suatu molekul yang belum diketahui BMnya.
Spektroskopi massa akann memberikan informasi harga BM (g/mol) dan
bagaimana pola pemecahan (fragmentasi) dari suatu molekul organic.
e. Kelebihan dan kekurangan buku
 Kelebihan buku
- isi buku terstruktur dengan sistematis dan berurut
- terdapat gambar yang mendukung materi pembelajaran
- bahasa yang digunakan mudah di mengerti atau ada kata – kata yang mudah
diingat
 Kekurangan buku
- Ada beberapa kata yang hurufnya tidak lengkap
- Penulisan struktur masih ada yang belum pada posisinya
f. Penutup resensi buku

Buku ini bisa menjadi panduan belajar untuk lebih memahami materi – materi kimia
organik terutama pada spektoskopi.

RUBRIK PENILAIAN CRITICAL BOOKS

NO ASPEK KRITERIA SKOR


Lengkap (judul, data publikasi, foto cover, garis besar isi
buku, kelebihan dan kekurangan, rekomendasi) dan 25
dideskripsikan secara jelas.
ISI
1. Kurang lengkap (ada beberapa bagian yang tidak ditulis)
(15 – 30) -
dan dideskripsikan secara kurang jelas
Tidak lengkap (banyak bagian yang tidak ditulis) dan
-
dideskripsikan secara tidak jelas
Struktur atau sistematika urutan dan penempatan bagian-
20
bagiannya benar, tidak ada yang letaknya terbalik
Struktur atau sistematika urutan dan penempatan bagian-
STRUKT
2. bagiannya ada yang tidak tepat, ada yang letaknya -
UR
terbalik
(10 – 20)
Struktur atau sistematika urutan dan penempatan bagian-
bagiannya salah total, banyak bagian yang letaknya -
terbalik
Menggunakan bahasa baku, kalimat efektif dan
komunikatif, diksi variatif, tepat, dan menarik, tidak ada 28
BAHASA kalimat yang ambigu,
3
(10 – 30) Bahasa kurang baku, ada kalimat yang tidak efektif dan
komunikatif, diksi kurang variatif, tepat , dan menarik, -
ada kalimat.
4. FORMAT Tidak ada kesalahan ejaan sama sekali, tidak ada  salah 
DANMEK ketik pemilihan jenis dan ukuran huruf sesuai, margin 18
ANIK sangat pas format pengetikan benar dan kosisten
(10 - 20) Ada beberapa kesalahan ejaan, ada beberapa salah ketik,
penentuan jenis, ukuran huruf, dan margin pas, format -
pengetikan  tidak jelas
Mengabaikan ejaan, banyak sekali salah ketik, penentuan
jenis, ukuran huruf, dan margin semaunya sendiri, asal -
ketik tanpa menggunakan format.
Jumlah 91

Anda mungkin juga menyukai