Anda di halaman 1dari 33

Geographic Information System

Pengantar
Kegiatan Bintek Pelatihan GIS, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang
Kabupaten Karo

Instruktur : Ir. Jono Sianipar


Medan, 29 s/d 30 November 2018
Daftar Isi
Apa Itu GIS dan Komponen GIS

Dunia Ril dan Representasi Fenomena Geografis

Model Data Spasial, Layer dan Peta

Skala Layer/Peta

Sistem Koordinat

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Apa itu GIS : definisi formal

“A system for capturing, storing, checking, integrating,


manipulating, analysing and displaying data which are
spatially referenced to the Earth.

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Apa itu GIS ?
GEOGRAPHIC
implies that locations of the data items are known, or can be calculated, in terms of
geographic coordinates

INFORMATION
implies that the data in a GIS are organized to yield useful knowledge, often as colored
maps and images, but also as statistical graphics, tables, and various on-screen responses to
interactive queries.

SYSTEM
implies that a GIS is made up from several inter-related and linked components with
different functions.  sistem komputerisasi

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Komponen GIS

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Dunia Ril  Keputusan Berbasis Spasial
Fenomena Geografis :
 Sebaran entitas, kejadian dan kegiatan
yang terdistribusi secara spasial
 Sebaran fasilitas, sebaran penduduk dan
jaringan jalan, kepadatan bangunan dan
kemiringan lereng
Informasi/Keputusan berbasis GIS
 Mencari lokasi terbaik bagi fasilitas baru
 Area ‘terbaik’ bagi habitat nyamuk
berkembang biak
 Identifikasi area dengan resiko tertinggi
bencana longsor dan bencana banjir

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Proses Representasi
dengan Komputerisasi

Fenomena
Geografis Representasi Representasi
DATA INFORMASI GEOGRAFIS Komputer
Komputer

Aplikasi
Komputer
DUNIA
NYATA DUNIA
GIS

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Pemodelan Fenomena Geografis  Data Spasial

 Pemodelan adalah proses menghasilkan abtraksi suatu


‘dunia nyata’ sehingga sebagian darinya mudah
dimengerti : skala miniatur, sederhana dan ‘tematik’.

 Bentuk model pada GIS :


 Peta (analog/kertas, digital)
 Database : kumpulan data spasial yang dikelola

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Bentuk Fenomena Geografis
1.Geographic Field
(bentangan):
a) Diskrit  guna lahan,
klasifikasi tanah, jenis
tanaman

b) Kontinu (smooth, gradual)


 temperatur laut, tekanan
barometrik, elevasi

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Bentuk Fenomena Geografis
2. Geographic Object : Diskrit
• Lokasi (where is it?), Shape/pola (what form is it?),
• Ukuran (how big is it?), dan Orientasi (in which direction is it facing?).

Toko Jalan Taman

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


2 Bentuk Model Data Spasial
1. Raster

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


2 Bentuk Model Data Spasial
2. Vektor
eksplisit menggambarkan georeferensi fenoma geografis, menyimpan pasangan koordinat
ruang geografis
a) Point
b) Line

c) Area

d) TIN

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Data Spasial Titik/Point
 Memiliki satu nilai koordinat :
– Pohon
– Lokasi Kecelakaan
– Lampu penerangan

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Data Spasial Garis/Line

 Lines (Arcs) adalah suatu rangkaian koordinat geografis yang


terhubungkan membentuk suatu garis :
 Jalan
 Sungai
 Jalur KA

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Data Spasial Bidang/Area
 Areas (Polygons) rangkaian koordinat geografis yang
membentuk suatu batasan :
 Danau
 Jenis Tanah

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Perbandingan Data Spasial

RASTER MODEL VECTOR MODEL

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Unsur pada Layer

• Setiap layer berisikan daftar koordinat suatu data


spasial field/objek geografis untuk suatu tematik.
mis. : garis jalan, kota-kota, kontur (garis elevasi yg
sama)

• Dikaitkan dengan nilai atribut/properti yg disusun


berupa tabel (tabel atribut).
mis. nama jalan, kelas jalan, nama kota, ketinggia
kontur

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Jenis Data Spasial

GRAPHIC ALPHA NUMERIC

SPATIAL NON-SPATIAL/ NON-SPATIAL/


ATTRIBUTE ATTRIBUTE
VECTOR RASTER

SISTEM KORDINAT IMAGE

AREAL REMOTE SENSED


PHOTOGRAPH SCANNED IMMAGES
Pelatihan GIS Dasar – URGSI
Penapisan Data Spasial  Layer
GIS  Analisa
Visualisasi Data
Informasi Spasial
Spasial  Peta
Peta Kesehatan Tanaman

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Visualisasi Informasi Spasial  Peta
Tematik Peta :

Sebaran Kota ? Dominasi Kuantias  Skala

Temporal/Trend

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Visualisasi Informasi Spasial  Peta
Tematik Peta :

Peta Topografi Peta Sosioekonomi

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Visualisasi Informasi Spasial  Peta
Tematik Peta :

Bangunan 3 Dimensi
Pelatihan GIS Dasar – URGSI
SKALA
SKALA adalah perbandingan antara jarak di peta dengan jarak
sebenarnya dipermukaan bumi.
Skala kecil artinya rasio kecil 1:250,000, Skala besar artinya rasio besar  1:1,000,
resolusi peta kurang tajam resolusi peta detail

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Skala
• Skala lebih diartikan rasio perbandingan
dengan ouput visual, pada kertas peta atau
display
• Data spasial vektor tidak menggunakan
skala.
• Data raster, skala : resolusi atau ukuran cell
tesselation gambar/citra

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Sistem Referensi Spasial
Sistem referensi merupakan tata cara menentukan posisi baik di permukaan
bumi maupun di atas/bawah permukaan bumi.
SRGI (Sistem Referensi Geospasial Indonesia) tunggal sangat diperlukan
untuk mendukung kebijakan Satu Peta (One Map) bagi Indonesia  yang
dikombinasikan sistem referensi spasial secara global

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


SISTEM KOORDINAT
Sistem koordinat adalah sistem penentuan data posisi dalam ruang

1. Sistem Global

Koordinat Geografis 2D Koordinat Geografis 3D Koordinat Geosentris 3D

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Sistem Koordinat
2. Sistem Planar/Flat
Koordinat Cartesian 2D Koordinat Polar 2D

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Sistem Proyeksi
Proyeksi peta adalah teknik matematis bagaimana menyajikan
permukaan bumi yang melengkung menjadi peta flat.

Konversi :
Koordinat Spasial/Global/
Geografis  Koordinat Planar

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Tipe Sistem Proyeksi
• The Universal Transverse Mercator
(UTM) menggunakan proyeksi
transverse cylinder, garis potong pada
referensi bidang horizontal.
• UTM paling banyak dipakai

• Dgn UTM, bumi dibagi


menjadi 60 zona longitude
(bujur) yg berukuran 60

Pelatihan GIS Dasar – URGSI


Sumber Data Spasial

• Peta Analog
• Penginderaan Jauh (Citra Satelit, Foto Udara, UAV)
• Pengukuran Lapangan (atribut)
• Data GPS
Link

Prinsip GIS (sd 13:16) : https://www.youtube.com/watch?v=p4NbRw3QkGk

Sistem Proyeksi : https://www.youtube.com/watch?v=v5fSBQRbPR0

Sistem Koordinat Proyeksi : https://youtu.be/ggdR9YAVshQ

Sistem Koordinat Geografis : https://youtu.be/ggdR9YAVshQ


Mari kita mulai

Pelatihan GIS Dasar – URGSI

Anda mungkin juga menyukai