Anda di halaman 1dari 5

Pemilihan Tipe Jembatan

Dari sisi panjang bentang, altenatif tipe jembatan yang bisa digunakan untuk jembatan Pomala (bentang 15 m dan 17 m) antara lain:

1. Jembatan gelagar beton bertulang balok T


2. Jembatan gelagar komposit
3. Jembatan Gelagar Beton Pratekan
Untuk membandingkan kelebihan dan kekurangan masing-masing tipe di atas maka dilakukan evaluasi sebagaimana berikut:

Tabel Perbandingan Gelagar Beton Bertulang, Gelagar Komposit dan Gelagar Beton PratekanX

Gelagar Beton Gelagar Gelagar Beton


NO Perbandingan
Bertulang Balok T Komposit Pratekan

A Pelaksanaan

1 Ketersediaan bahan 4 3 2

2 Ketersediaan tenaga kerja 4 3 3

3 Ketersediaan alat 4 2 2

4 Kemudahan pelaksanaan (erection) 4 3 2

Mengganggu operasional spillway


5 2 3 3
(penggunaan perancah)
6 Waktu Pelaksanaan 2 3 2

7 K3L 4 3 2

B Operasional dan Pemeliharaan

1 Perawatan (Korosi) 4 2 3

C Biaya

1 Biaya Konstruksi 4 2 3

2 Biaya Pemeliharaan 4 2 3

Total nilai 36 26 25
Keterangan nilai :
4 = sangat menguntungkan,
3 = menguntungkan,
2 = cukup menguntungkan,
1 = kurang menguntungkan.

Anda mungkin juga menyukai