Anda di halaman 1dari 2

Nama: Desi Amelia

Kelas: X otkp-2
Tugas Teks Negosiasi

SOAL!
1. Tuliskan langkah-langkah yang harus diperhatikan dalam mengonstruksi teks negoisasi!

2. Tuliskan berbagai tujuan yang dicapai dari teks negosisasi!

3. Tuliskan ciri-ciri dari teks negoisasi jika dilihat berdasarkan isinya!

4. Jelaskan tentang bagian-bagian dari struktur teks negoisasi!

5. Bagian isi dalam teks negoisasi terdiri atas penyampaian materi, serta tawar-menawar dan
penyelesaian masalah. Jelaskan tentang pernyataan tersebut!

JAWAB!

1.-Menentukan tujuan.

- Menentukan pihak pihak yang berhubungan.

-Menentukan konflik.

-Menentukan solusi dan penawaran.

- Menentukan modal kesepakatan.

2. Tujuan teks negosiasi ada beberapa macam. Pertama, memperoleh kesepakatan dalam kesamaan
persepsi, saling pengertian, dan persetujuan antara pihak-pihak yang berkepentingan. Tujuan kedua,
mempersatukan perbedaan pendapat antara pihak-pihak yang memiliki kepentingan berbeda

3. a.Negosiasi menghasilkan kesepakatan.


b.Negosiasi menghasilkan keputusan yang saling menguntungkan.
c. Negosiasi merupakan sarana untuk
mencari penyelesaian.
d.Negosiasi mengarah kepada tujuan praktis
e. Negosiasi memprioritaskan kepada kepentingan bersama.

4. Teks negosiasi ialah teks yang terdapat proses tawar-menawar di antara dua belah pihak dengan cara
berunding guna mencapai kesepakatan. Tujuan teks negosiasi ialah menyelesaikan perbedaan,
memperoleh sesuatu dari pihak lain (yang tidak dapat dipaksakan), mencapai kesepakatan yang dapat
diterima kedua belah pihak untuk melakukan transaksi, atau menyelesaikan sengketa atau perselisihan
pendapat.
5. penyampaian materi merupakan sebuah pembukaan dimana terdapat maksud dan tujuan antara
pigak yang bersangkutan. tawar menawar adalah inti negosiasai yaitu terjadi sebuah perundingan
mengenai maksud pada awalnya. sedangkan penyelesaian adalah hasil akhir atau kesepakatan antara
pihak tersebut.

Anda mungkin juga menyukai