Anda di halaman 1dari 9

Proses masuknya pengaruh Hindu-Buddha di Indonesia dibawa oleh para pedagang Indiayang

singgah ke wilayah Indonesia. Pernyataan tersebut merupakan inti dari teori ....
Brahmana
Kolonisasi
Waisya
Arus balik
Ksatria

Kekuatan hipotesis Brahmana dalam proses masuknya agama HinduBuddha ke Indonesia terlihat
dari ....
berkembangnya sistem kerajaan di Indonesia
banyaknya bangunan candi yang memiliki seni arsitektur tinggi
berkembangnya bahasa Sanskerta
berkembangnya upacara-upacara keagamaan
banyaknya prasasti yang menggunakan huruf Pallawa

Teori arus balik yang dikemukakan oleh F.D.K Bosch mengemukakan bahwa proses masuknya
pengaruh budaya India ke Indonesia terjadi karena peran aktif yang dilakukan oleh ....
Golongan Ksatria
Golongan Brahmana
Golongan Waisya
Golongan Sudra
Bangsa Indonesia

Salah satu bukti yang menunjukkan peran aktif bangsa Indonesia dalam proses masuknya
pengaruh agama Hindu-Buddha di Indonesia, ialah
Cerita Panji
Prasasti Nalanda
Candi Borobudur
Jaya Prasasti
Bahasa Sanskerta

Salah satu bentuk akulturasi antara budaya Indonesia dengan budaya India pada bentuk
bangunan candi terlihat dari ....
relief yang dilukiskan pada candi
arca atau patung yang terdapat di candi
bentuk stupa
bentuk candi yang berupa punden berundak
hiasan yang terdapat pada candi

Di bawah ini merupakan bukti-bukti yang menunjukkan perkembangan pendidikan pada masa
Hindu-Buddha di Indonesia, kecuali ....
catatan perjalanan Fa-Hien
catatan perjalanan I-Tsing
Prasasti Nalanda
pembangunan Sriwijaya Asrama oleh Raja Airlangga
kerja sama antara Hui-Ning dan Jnanabadra dalam penerjemahan kitab agama Buddha

Tujuh buah Yupa yang ditemukan di Kerajaan Kutai merupakan peninggalan yang ditulis pada
masa kekuasaan raja ....
Kundungga
Asywawarman
Sang Ansuman
Mulawarman
Purnawarman

Sebagian besar prasasti peninggalan Kerajaan Tarumanegara memuat tapak kaki Raja
Purnawarman. Hal ini dapat ditafsirkan sebagai ....
luasnya daerah pengaruh kekuasaan Purnawarman
legitimasi kekuasaan Raja Purnawarman sebagai titisan dewa
tanda kebesaran kekuasaan Raja Purnawarman
bentuk kepercayaan yang dianut oleh Kerajaan Tarumanegara
hubungan erat yang terjalin antara raja dengan para pendeta

Puncak kejayaan kerajaan Majapahit berlangsung pada masa pemerintahan raja ....
Hayam Wuruk
Jayanegara
Tribhuanatunggadewi
Wikramawardhana
Raden Wijaya

Perang saudara di kerajaan Majapahit yang terjadi setelah berakhirnya kekuasaan raja Hayam
Wuruk dikenal dengan nama perang ....
Bubat
Paregreg
Lasem
Ranggalawe
Sora

Di bawah ini ialah dinasti yang pernah memerintah di Kerajaan Mataram Jawa Tengah, yaitu ....
Dinasti Sanjaya dan Syailendra
Dinasti Sanjaya dan Isana
Dinasti Syailendra dan Isana
Dinasti Girindra dan Rajasa
Dinasti Rajasa dan Syailendra

Kepindahan pusat ibu kota kerajaan Mataram dari Jawa Tengah ke Jawa Timur kemungkinan
besar dilakukan oleh ....
Mpu Sindok
Dyah Wawa
Pu Daksa
Dyah Tulodhong
Airlangga

Peradaban Hindu dengan mudah diterima oleh masyarakat Indonesia, karena ...
adanya hubungan ras antara Indonesia denga India
adanya usaha-usaha bangsa Indonesia untuk mengembangkan tingkat peradabannya
dasar-dasar peradaban Hindu sudah dimiliki oleh bangsa Indonesia
adanya jalinan perdagangan yang tidak dapat dipisahkan satu sama lainnya
adanya persamaan antara peradaban Hindu dengan peradaban asli Indonesia
Perdagangan di Kerajaan Sriwijaya mengalami kemajuan yang pesat terutama karena ….
runtuhnya peranan pelabuhan Malaka
ramainya perdagangan di selat Malaka
letaknya strategis di tepi Malaka
daerah kekuasaannya sangat luas
menjadi pusat penghasil lada

Runtuhnya kerajaan Majaphit disebabkan oleh peristiwa ….


pemberontakan Sadeng
perang Paregreg
pemberontakan Kuti
perang Bubat
pemberontakan semi

Pada masa Hindu-Buddha seorang raja yang berkuasa dianggap sebagai titisan dewa jika seorang
raja berasal dari rakyat biasa, diciptakan mitos-mitos tentang dirinya seperti kisah Ken Arok yang
berhasil menjadi Raja Singasari. Penciptaan mitos-mitos tersebut dilakukan dengan tujuan … .
mengatur struktur pemerintahan
memperluas wilayah kekuasaan
mencari pewaris tahta kerajaan
melegitimasi kekuasaan raja
memuja keturunan raja

Agama Hindu berpengaruh besar bagi kehidupan sosial masyarakat Kutai. Kehidupan sosial pada
masa kerajaan Kutai masyarakat terbagi berdasarkan sistem kasta, akan tetapi sistem kasta di
kerajaan Kutai tidak seketat kasta di India karena … .
agama Hindu bukan agama mayoritas masyaraakat kerajaan Kutai
masyarakat kerajaan Kutai massih menjalankan kepercayaan local
masyarakat kerajaan Kutai hanya mengenal dua kasta
masyarakat kerajaan Kutai hidup didaerah pedalaman
ajaran Hindu mendapat pengaruh kebudayaan lokal

Kerajaan Sriwijaya berkembang menjadi kerajaan Maritim yang menguasai lalulintas pelayaran
dan perdagangan Internasional di Asia Tenggara, meskipun dianggap sebagai kerajaan Maritim
terkuat di Asia Tenggara dan menjadi pusat agama Buddha namun di wilayah Sumatera tidak
ditemukan Candi Buddha yang besar salah satu alasannya adalah … .
penduduknya mayoritas bermatapencaharian nelayan
majunya Pelayaran dan perdagangan kerajaan Sriwijaya
kondisi alam Sriwijaya tidak mendukung berdirinya candi
ajaran agama Buddha tidak mengharuskan mendirikan candi
letak Sriwijaya yang sangat strategis pada jalur perdagangan

Kerajaan Mataram merupakan kerajaan bercorak Hindu-Buddha karena diperintah oleh 2 dinasti
yang berbeda yaitu Dinasti Sanjaya yang beragamaa Hindu dan Dinasti Syailendra yang beragama
Buddha. Contoh yang menunjukkan kerukunan hidup beragama yang ada di Kerajaan Mataram
lama adalah … .
umat Hindu & Buddha menyembah dewa yang sama
keturunan Raja Panangkaran memeluk agama Hindu & Buddha
diselenggarakannya ceramah-ceramah agama umat Hindu-Buddha
dibangunnya sekolah-sekolah agama Hindu-Buddha di pusat kerajaan
diperingatinya hari-hari besar agama Hindu-Buddha secara bersama-sama

Gambar di atas menjadi petunjuk tentang budaya Kemaritiman nenek moyang Nusantara pada
mmasa Hindu-Buddha. Relief tersebut terdapat pada candi … .

Mendut
Plaosan
Kalasan
Panataran
Borobudur

Dalam prasasti Tugu disebutkan bahwa Raja Purnawarman memerintahkan rakyatnya untuk
membangun saluran Gomati sepanjang 12km, pembangunan saluran Gomati pada masa Kerajaan
Tarumanegara atas perintah Raja Purnawarman bertujuan untuk … .
memisahkan masyarakat berbudaya asli dan masyarakat berbudaya Hindu
mengaliri lahan pertanian dan memperlancar pelayaran antar daerah
memindahkan pusat Kerajaan Tarumanegara didaerah dekat sungai
menghentikan hubungan perdagangan dengan India dan Cina
mengatur pembagian kerja dalam masyarakat Tarumanegara

Kerajaan Majapahit merupakan salah satu Kerajaan Hindu-Buddha yang berhasil menguasai
pusat-pusat perdagangan strategis seperti Selat Malaka, selat Sunda, Tanah genting kra, Laut Jawa
dan Kepulauan Maluku serta mengembangkan sektor perdagangan Maritim Bukti yang
mendukung pernyataan kemaritiman kerajaan Majapahit adalah adalah … .
pembagian kerja Majapahit dalam beberapa wilayah administrative
pembangunan pelabuhan Hujung Galuh di hilir sungai Berantas
pembangunan pelabuhan Hujung Galuh di hilir sungai Berantas
pembangunan gapura Wringin Lawang di Istana Trowulan
pembuatan mata uang kerajaan yaitu Kepeng dan Gobog

“ Kerajaan Sriwijaya bukan lagi kerajaan senusa, melainkan Negara antarnusa”, pernyataan diatas
berarti …
Sriwijaya merupakan kerajaan penghubung antarnusa
Sriwijaya merupakan negara yang berkuasa atas satu pulau
Sriwijaya merupakan pusat pemerintahan dari kerajaan lain
Sriwijaya merupakan Negara dengan luas hampir meliputi wilayah Nusantara
Sriwijaya merupakan Negara yang berkuasa atas Tulang Bawang, Bangka dan Pulau Bangka

Sriwijaya berkembang menjadi pelabuhan transit yang ramai disinggahi kapal asing untuk
mengambil air minum dan mengisi perbekalan makanan serta melakukan aktivitas perdagangan.
Hal ini menunjukkan keberhasilan Sriwijaya dalam menguasai perdagangan Nasional &
Internasional sehingga meningkatkan kehidupan sosial ekonomi masyarakatnya. Faktor yang
mendorong pernyataan ini adalah … .
Sriwijaya berhasil menguasai Selat Malaka yang merupakan urat nadi perdagangan di Asia
Tenggara
Sriwijaya memiliki bareang dagangan yang sangat diburu oleh pedagang-pedagang Asing
Letaknya yang strategis dijalur perdagangan India-Cina
Sriwijaya sangat aktif melaukan aktivitas perdagangan
Sriwijaya merupakan kerajaan Maritim

Perhatikan keterangan dibawah ini!


1) Ia adalah raja pertama kerajaan Sriwijaya yang bergelar Dapunta Hyang
2) Pada masa kekuasaannya I-Tsing datang mengunjungi Sriwijaya
3) Pada masa awal kekuaasaaannya ia menaklukan seluruh penguasa local dikawasan
Melayu dan semenanjung Malaka
4) Ia pernah menyerang Kerajaan Tarumanegara
Berdasarkan profil diatas Raja Sriwijaya yang dimaksud adalah … .

Sri Jayanasa
Sri Maharaja
Balaputradewa
Sri Indrawarman
Rakai Panangkaran

Jika diamati, letak candi Hindu dan Buddha disekitar Yogyakarta sangat berdekatan, dua buah
candi yang menjadi simbol kerukunan beragama pada masa Kerajaaan Mataram Kuno adalah
Candi … .
Borobudur dan Mendut
Kalasan dan Prambanan
Prambanan dan Sewu
Sewu dan Borobudur
Mendut dan Kalasan

Perhatikan nilai-nilai dibawah ini !


1. Keberanian
2. Geopolitik
3. Sosial
4. Budaya
5.Persatuan dan kesatuan

Sumpah Palapa adalah suatu pernyataan/sumpah yang dikemukakan oleh Gajah Mada pada
upacara pengangkatannya menjadi Patih Amangkubhumi Majapahit tahun 1336 M. Beliau
Gajah Mada Patih Amangkubumi tidak ingin melepaskan puasa. Ia Gajah Mada, “Jika
telah menyatukan Nusantara, saya (baru akan) melepaskan puasa. Jika mengalahkan Gurun,
Seram, Tanjung Pura, Haru, Pahang, Dompo, Bali, Sunda, Palembang, Tumasik,
demikianlah saya (baru akan) melepaskan puasa”.
Nilai yang tersirat dari pernyataan sumpah palapa Gajah Mada diatas ditunjukkan oleh nomor
….

1,2, dan 3
1,3, dan 4
1,2, dan 5
2,3, dan 4
2,4, dan 4

Salah satu penyebab runtuhnya kerajaan Majapahit adalah terjadinya perang saudara.
Perang saudara tersebut terjadi karena … .
banyak daerah jajahan melepaskan diri dari kekuasaan Majapahit
Gajah Mada mundur dari jabatan Mahapatih di kerajaan Majapahit
Dyah Kusumawardhani naik tahta menggantikan Raja Hayam Wuruk
munculnya pemberontakan yang dipimpin oleh Ra Kuti dan Ra Semi
konflik antara Gaajah Mada dan Hayam Wuruk setelah peristiwa Bubat

Berikut merupakan wujud pengaruh agama dan kebudayaan Hindu–Buddha bagi masyarakat
Indonesia, kecuali ....
berkembangnya teknologi pembuatan candi
dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Hindu
mulai dikenalnya aksara dan kesusastraan
mulai dikenalnya konsep raja dan kerajaan
dikenalnya sistem kasta pada masyarakat Buddha

Kerajaan Mataram Kuno yang terpecah dapat disatukan kembali pada masa pemerintahan ....
Raja Samaratungga
Rakai Pikatan
Dyah Balitung
Rakai Panangkaran
Raja Wisnu

Prasasti peninggalan Kerajaan Tarumanegara yang berisi pujian atas kebesaran dan keagungan Raja
Purnawarman, yaitu ....
Prasasti Tugu
Prasasti Kebon Kopi
Prasasti Ciaruteun
Prasasti Lebak
Prasasti Jambu

Tugu batu tempat mengikat binatang untuk korban persembahan para dewa-dewa,
memuat informasi mengenai kerajaan Kutai, berupa….
Lingga
Yoni
Menhir
Yupa
Arca

Kerajaan yang disebut sebagai negara Nasional kedua Indonesia adalah


Majapahit
Sriwijaya
Singasari
kediri
tarumanegara

Pendiri kerajaan Majapahit adalah


Gajah Mada
Raden wijaya
Kudungga
Ken Arok
Hayam Wuruk

Kerajaan yang berpusat di muara sungai Musi, Palembang adalah


Sriwijaya
Majapahit
Samudra Pasai
Kalingga
Kutai

Berikut raja-raja yang pernah memerintah Majapahit, kecuali


Raden Wijaya
Kertanegara
tribhuanatunggadewi
Sri Jayanegara
Hayam Wuruk

Sebelum datangnya pengaruh Hindu-Budha di Indonesia, sistem pemerintahnnya di wilayah


sekitar dipimpin oleh seorang
Kepala suku
sultan
raja
patih
presiden

Pendiri kerajaan Kutai adalah


Kudungga
Mulawarman
Aswawarman
Purnawarman
Jayasingawarman

N.J. Krom berpendapat bahwa agama dan kebudayaan India masuk ke Indonesia dibawa oleh
kaum
Prajurit
Sudra
Pendeta
Pedagang
Pribumi

Teori Brahmana dipakai sebagai analisis penyebaran kebudayan India ke Indonesia disampaikan
oleh
Van Leur
Sartono
N.J. Krom
Majumdar
Van den Bosch

Anda mungkin juga menyukai