Anda di halaman 1dari 2

NAMA ANGGOTA KELOMPOK :

 MUHAMMAD RIFQI MUZAKKI


 FERONICA FITA
 NINDIA ANGGRAINI
 FINA WAHIDA ADNIN
 MARWAATUS SHOLIHA
KELAS : XI – USAHA PERJALANA WISATA
Pahamilah artikel berikut ini! PO Rosalia-Indah.com memiliki nama perusahaan BPU. Rosalia
Indah yang beralamat kantor Solo dipimpin oleh Bapak Yustinus Soeroso dan Ibu Yustina
Rahyuni Soeroso. PO. Rosalia Indah dirintis dari titik nol. Awal berdiri tidaklah seindah yang
kita rasakan sekarang ini. Dimulai dengan 1 unit Isuzu pada tahun 1983 yang melayani trayek
Yogyakarta – Solo – Surabaya hingga Malang. PO ini akhirnya mengembangkan usahanya
menggunakan bus pada tahun 1987 tepatnya pada bulan Mei (AKDP) Biro Perjalanan Umum
(BPU) Rosalia Indah berdiri. Bus AKDP yang dioperasikan hanya beroperasi beberapa saat
dikarenakan kondisi persaingan Angkutan Umum yang sangat ketat di Jawa Tengah saat itu.
Namun berkat kegigihan dan improvisasi di segala hal, perkembangan yang signifikan terjadi
hanya dalam waktu singkat. Akhirnya pada 21 Maret 1991 perusahaan mengantongi izin
usaha BPU No. 05/D.2/ BPU/III/1991 dengan alamat kantor yang tetap bertahan hingga saat
ini. Di Jalan Raya Solo – Sragen KM 7,5 Jaten, Karanganyar, Jawa Tengah.

1. Diskusikan dengan teman kelompok Anda mengenai hal-hal berikut ini!


a. Apa karakteristik wirausaha dalam artikel tersebut?
b. Bagaimana sifat kerja prestatif dalam artikel di atas?
c. Bagaimana sifat-sifat wirausaha dalam artikel tersebut?
d. Apa inspirasi yang Anda tangkap dari artikel tersebut?

2. Tuliskan hasil diskusi kelompok Anda dalam bentuk laporan!


JAWABAN

a) Karateristik wirausahawan dalam artikel tersebut adalah motivasi berprestasi. Seseorang


yang memiliki sifat pekerja keras dan tidak pernah menyerah, mempunyai pengetahuan
mengenai teknologi digital, memiliki semangat dankeinginan untuk terus belajar,
berkomitmen tinggi dalam berwirausaha.
b) Sikap kerja prestatif dalam artikel diatas adalah kerja keras yaitu harus mempunyai sifat
mampu kerja atau gila kerja untuk mencapai sasaran yang ingin dicapai.
c) Sifat-sifat wirausahawan sesuai dengan artikel diatas adalah :
1. Komitmen tinggi
Mengandung arti fokus pikiran yang diarahkan pada tugas dan usahanya dengan
selalu berupaya memperoleh hasil yang maksimal.
2. Kreatif dan inovatif
Kreativitas adalah kemampuan seseorang melahirkan sesuatu (produk) yang Baru.
d) Inspirasi yang saya dapat dari artikel diatas adalah jika ingin menjadi wirausahawan,
bekerja keraslah dan mau belajar banyak sehingga lebih sukses.

Anda mungkin juga menyukai