Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PROGRAM KERJA

KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA


SMK RAJASA SURABAYA
TAHUN 2020/2021

NO URAIAN KEGIATAN TUJUAN INDIKATOR KEBERHASILAN PENANGGUNG PELAKSANA JADWAL


JAWAB PELAKSANAAN
1 Menyusun program Menyusun program semester  Pembahasan program kerja Kepala Sekolah  Kaprodi Juli 2020
 Pemabagian tugas mengajar dan  Guru produktif
distribusi jam kurikulum semester  Waka Kurikulum
 Penyusunan RPP dan sumber belajar
2 Program rutin  Pertemuan guru produktif  Laporan dan pembahasan Kepala Sekolah  Kaprodi Agustus 2020
 Koordinasi kerja perkembangan program  Guru produktif
 Mengetahui permasalahan yang ada
 Melakukan upaya perbaikan
 Evaluasi kerja
3 Menginventarisir Menyiapkan pengadaan  Menyiapkan RPP dan sumber belajar Kepala Sekolah  Waka Sarpras Juli 2020
kebutuhan administrasi dan bahan ajar  Menyiapkan peralatan praktek  kaprodi
 Urusan administrasi jurusan
4 Pengadaan laboratorium Praktek siswa dapat Siswa dapat mengerjakan praktek Kepala Sekolah  Siswa Juli 2020
akuntansi terlakasana sesuai dengan akuntansi secara manual dan komputer  Guru produktif
kurikulum yang berlaku  Waka Sarpras
5 Peningkatan SDM Peningkatan dan  Belajar komputer akuntansi Kepala Sekolah  Guru produktif Agustus 2020 –
pengembangan SDM  Menambah wawasan pengetahuan  Kaprodi Juni 2021
dengan mengikuti pelatihan-
pelatihan
6 Lomba keterampilan  Menampung siswa yang  Menyeleksi siswa Kepala Sekolah  Siswa kelas XI Agustus 2020 –
siswa memiliki skill dan  Menentukan calon peserta untuk  Siswa kelas XII Desember 2020
kemampuan lebih LKS maupun lomba akuntansi yang
 Mengikuti lomba lain
 Melatih siswa peserta LKS dan
lomba akuntansi yang lain
7 Kujungan perusahaan  Tujuan kunjungan ke Siswa lebih percaya diri setelah melihat Kepala Sekolah  Siswa kelas XI September 2020 –
perusahaan atau DU/DI kegiatan-kegiatan yang ada  Wali kelas Oktober 2020
 Pengenalan kepada siswa diperusahaan secara langsung  Kaprodi
tentang berbagai kegiatan di  Guru produktif
DU/DI
8 Uji kompetensi Mengukur pencapaian  Mempersiapkan uji kompetensi Kepala Sekolah  Siswa kelas XII Februari 2021 –
kompetensi siswa yang akan  Koordinasi dengan DU/DI  Guru produktif Mei 2021
menyelesaikan pendidikannya  Pelaksanaan uji kompetensi  Waka kurikulum
 Penilaian oleh pihak ekternal  DU/DI
9 Uji sertifikasi (LSP) Untuk mengetahui kompetensi  Mempersiapkan uji sertefikasi Kepala Sekolah  Siswa kelas XII Mei 2021
siswa  Koordinasi dengan DU/DI  Guru produktif
 Pelaksanaan uji sertifikasi  Waka kurikulum
 Penilaian oleh Eksternal  DU/DI
10 Praktek kerja industri Pelaksanaan prakerin  Mencari dan memilih tempat Kepala Sekolah  Siswa kelas XII Maret 2021 – Mei
(Prakerin) prakerin yang sesuai untuk siswa  Guru produktif 2021
akuntansi  Perusahaan
 Pembagian tugas pembimbing tempat prakerin
 Pelaksanaan prakerin  Kaprodi
 Penilaian
 Sertifikasi

Mengetahui, Surabaya, 17 Juli 2020


Kepala Sekolah Kaprodi AKL

Drs. Totok Siswanto Desy Kurniawati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai