Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

RENCANA BISNIS

ABON IKAN GABUS


Oleh : Umi Kulsum

1
Page
1. Data Pemilik Usaha

A Nama Pemilik Usaha Umi Kulsum


B Alamat Pemilik Usaha Jl. Semarang – Demak, Km. 15,5
Batu, RT 01 RW 02 Karang Tengah,
Demak 59561
C No Telp/ HP 083824702925
D Email 1bogarasa@gmail.com
E Nomor KTP Pemilik Usaha 3321057008750001
F Nomor NPWP Pemilik Usaha 75.424.520 7-515.000

2. Identitas Usaha

A Nama Usaha Haruan


B Jenis Usaha Makanan
C NamaProduk Abon Ikan Gabus
D Alamat Usaha Jl. Semarang – Demak, Km. 15,5
Batu, RT 01 RW 02 Karang Tengah,
Demak, 59561

3. TujuanPembuatan Proposal

Produk abon ikan gabus , berawal dari banyaknya ikan gabus disekitar wilayah
kami. Agar bisa bertahan lama dan dibawa ke luar daerah maka kami olah
menjadi Abon. Pembuatan abon tersebut masih kami kerjakan secara manual,
terutama untuk proses penggorengan yang membutuhkan waktu sekitar 4 sampai
5 jam, ini membutuhkan tenaga extra. Awal berdiri kapasitas produksi sebulan
hanya 5 Kg, sekarang sudah mencapai 30 kg. Ini sangat bermanfaat untuk
pemberdayaan masyarakat disekitar usaha. Untuk mendukung itu kami
menyiapkan rencana usaha kedepannya.

4. GambaranUmum Usaha

a. LatarBelakang Usaha

Didesa kami banyak sekali ikan gabus, hidup bebas di rawa – rawa dan sungai,
biasanya penduduk sekitar hanya memanfaatkan ikan tersebut dengan dikonsumsi
dengan pengolahan yang biasa digoreng atau direbus dan ini tidak bisa bertahan
lama. Dari sini muncul ide untuk mengolah ikan gabus tersebut sehingga bisa
3
Page
bertahan lama ( beberapa bulan ), bisa dibawa ketempat jauh dengan
mudah dan solusi untuk anak – anak yang tidak suka makan ikan.
Ikan gabus ini memiliki nilai gizi yang sangat tinggi karena mengandung
albumen yang tinggi.

b. Kondisi Usaha

Diawal usaha berdiri, dengan 1 karyawan hanya mampu mengolah 5 kg ikan


gabus, karena pemasaran masih terbatas. Sekarang sudah mencapai 25 kg
perbulan dengan jumlah karyawan sebanyak 2 orang. Kualitas produk menjadi
perhatian utama dengan gahan baku utama murni dari ikan gabus dan bahan
tambahan pendukung lainnya. Kualitas rasapun tetap dijaga, karena ini sangat
penting untuk menjaga kepercayaan konsumen.

4
Page
c. Operasional Bisnis

Input : Bahan Baku dan Bahan Pendukung serta


SDM Proses :
1. Tahapan kegiatan/ proses bisnis
a. Menyiapkan bahan – bahan terlebih dahulu.
b. Bahan baku ikan dibersihkan sampai bersih.
c. Pengukusan ikan.
d. Menyiapkan bumbu – bumbu / bahan pendukung, dihaluskan.
e. Setelah ikan matang dikukus kemudian disuwir – suwir.
f. Bumbu ditumis sampai matang.
g. Penggorengan ikan yang sudah dicampur dengan bumbu –
bumbu, proses kurang lebih 4 sampai 5 jam dengan minyak
yang banyak.
h. Setelah matang diangkat, dipindahkan ke spiner, proses
spiner.
i. Proses pendinginan
j. Pemisahan duri yang masih tersisa.
k. Pakaging
l. Pemasaran
m. Sampai ke konsumen.
2. Alat yang digunakan
a. Pisau
b. Baskom
c. Panci kukusan
d. Blender
e. Kompor
f. Wajan
g. Susruk
5

h. Spiner
Page

i. Timbangan
d. Strategi Pemasaran Usaha

Untuk pemasaran saat ini selain off line juga on line. Untuk off line penjualan
melalui toko oleh – oleh, rumah makan, even – even pameran dan juga
melalui orang per orang. Untuk on line menggunakan market place yang
ada.
Untuk saat ini varian rasa dari abon gabus adalah original dan pedas.
Kualitas produk menjadi perhatian yang utama, untuk menjaga kepercayaan
dari konsumen.
e. Resiko Usaha

Resiko usaha yang dihadapi adalah penempatan produk di toko yang


pengunjungnya tidak terlalu ramai,kemungkinan retur produk itu pasti dan
ketika mendekati waktu kadaluarsa, menjadi kerugian.
Resiko selanjutnya adalah ketika harga bahan baku dan harga bahan penunjang
naik, itu akan mengurangi keuntungan karena tidak mungkin menaikkan
harga produk karena konsumen yang sudah menjadi pelanggan tidak akan
mau.
f. Mitigasi Usaha

Untuk toko yang kurang ramai, menempatkan produk di tempat tersebut


dengan jumlah yang tidak terlalu banyak, dengan melihat perkembangan
selanjutnya.
Untuk bahan baku, ketika harga ikan murah, maka kapasitas produksi kami
perbanyak, dengan pertimbangan batas kadaluwarsa produk. 6
Page
5. Rencana Anggaran Biaya Usaha

a. Modal Kerja

No Jenis Ukuran HargaSatuan Jumlah (Rp)


(Rp)
1. Ikan Gabus 25 Kg 35.000 875.000
2. Bawang Merah 12 Kg 25.000 300.000
3 Bawang Putih 12 Kg 35.000 420.000
4. Cabai Mersh 2 Kg 25.000 50.000
5. Bumbu Dapur 1 30.000 30.000
6. Garam 1 21.000 21.000
6. Gula 2 Kg 15.000 30.000
7. Gas 1 60.000 60.000
8. Plastik 1 20.000 20.000
9. Dus Kemasan 90 1.600 144.000
10. Minyak Goreng 8 Kg 25.000 200.000

Total 2.150.000

b. Modal Investasi

No Jenis Ukuran Hargasatuan Jumlah (Rp)


(Rp)
1. Wajan Penggoreng Abon 1 unit 7.800.000 7.800.000
otomatis
2. Frezer 1 unit 3.000.000 3.000.000
3. Vacum Sealer 1 unit 900.000 900.000

Total 11.700.000
Total Modal Usaha 13.850.000

7
Page
6. Proyeksi Keuangan Usaha (Per Periode Usaha)

No Uraian Nominal (Rp)


Bln-1 Bln-2 Bln-3
1 Pendapatan Penjualan 10.300.000 10.500.000 10.700.000
Pendapatan Lain-Lain
Total Pendapatan 10.300.000 10.500.000 10.700.000
2 Pengeluaran Usaha :
HargaPokokPenjualan 6.400.000 6.500.000 6.550.000
Gaji Pegawai 1.400.000 1.400.000 1.400.000
Telepon, Listrik dan Air 250.000 250.000 250.000
Transportasi 200.000 200.000 200.000

Total Pengeluaran Usaha 8.250.000 8.350.000 8.400.000


3 Keuntungan Usaha 2.050.000 2.150.000 2.300.000

7. Penutup

Demikian proposal usaha ini dibuat dengan data yang sebenarnya dan sebagai
gambaran usaha kedepannya. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

8
Page

Anda mungkin juga menyukai