Anda di halaman 1dari 2

IPTEK

IPTEK adalah akronim dari Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, dimana dari akronim tersebut
mempunyai artinya sendiri, baik Ilmu pengetahuan, maupun Teknologi.

Ilmu

Adapun beberapa definisi ilmu menurut para ahli seperti

a. Mohamad Hatta, mendefinisikan ilmu adalah pengetahuan yang teratur tentang pekerjaan
hukum kausal dalam suatu golongan masalah yang sama tabiatnya, maupun menurut
kedudukannya tampak dari luar, maupun menurut bangunannya dari dalam.

Ilmu Pengetahuan

Kamus Besar Bahasa Indonesia menyatakan bahwa ilmu pengetahuan adalah pengetahuan tentang
suatu bidang yang disusun secara bersistem menurut metode tertentu, yang dapat digunakan untuk
menerangkan gejala-gejala tertentu.

Ilmu pengetahuan menurut Horton, P, B., dan Chester L, H merupakan upaya pencarian
pengetahuan yang dapat diuji dan diandalkan, yang dilakukan secara sistematis menurut tahap-
tahap yang teratur dan berdasarkan prinsip-prinsip serta prosedur tertentu.

Teknologi

Teknologi, teknologi merupakan berasal dari bahasa Yunani, yaitu tekne, yang berari pekerjaan, dan
logos, berarti suatu studi peralatan, prosedur dan metode yang digunakan pada berbagai cabang
industri.

Oleh karena itu, IPTEK yaitu suatu sumber informasi yang dapat meningkatkan pengetahuan
ataupun wawasan seseorang dibidang teknologi.

Perkembangan IPTEK

Perkembangan Iptek didunia juga sejalan dengan laju peradaban manusia. Seiring dengan
berkembangnya zaman iptek berkembang sangat pesat dan menjadi sesuatu alat untuk membantu
aktivitas manusia.

Salah satunya dengan dibuatnya konsep pertama dari yang kita anggap sebagai komputer modern
saat ini. Komputer ini dibuat oleh Alan Turing pada tahun 1936 yang membantu mengakhiri perang
dunia ke II dengan memecahkan kode enigma. Dengan diciptakan komputer modern pertama ini
IPTEK mulai berkembang sangat pesat memajukan berbagai bidang. Contonhnya dalam bidang
komunikasi dengan diciptakannya telepon, Kesehatan, transfortasi, informasi dll.

Kemudian pada era modern ini terdapat penemuan internet, dimana kita dapat berbagi informasi
dengan cepat dengan protokol-protokol. Dengan adanya internet ini muncul berbagai web-based
application dan aplikasi secara umum yang dapat membantu aktivitas manusia sehari-hari,
contohnya untuk komunikasi dan informasi terdapat email, search engine, dan media sosial, dalam
bidang ekonomi, mulai munculnya e-commerce, dan mobile banking, kemudian dalam bidang
hiburan terdapat Youtube, dll.
Kemudian dengan perkembangan IPTEK juga, mulai di kembangkannya AI (Kecerdasan Buatan) yang
dapat membantu manusia untuk menemukan hal-hal yang baru dan semakin maju ~ Personal AI
terbaru adalah GPT-3,

Anda mungkin juga menyukai