Anda di halaman 1dari 49

SEKOLAH TINGGI SENI RUPA DAN DESAIN DI PALEMBANG

LAPORAN PRA/PERANCANGAN TUGAS AKHIR


Program Studi Sarjana Arsitektur

Oleh
APRISKA AMBARSARI
03061281419071

Program Studi Arsitektur


Fakultas Teknik
Universitas Sriwijaya
DAFTAR ISI

Halaman
DAFTAR ISI...............................................................................................................................1
DAFTAR GAMBAR....................................................................................................................5
DAFTAR TABEL.........................................................................................................................6
DAFTAR BAGAN.......................................................................................................................8
BAB I........................................................................................................................................9
PENDAHULUAN.......................................................................................................................9
1.1 Latar Belakang...............................................................................................................9
1.2 Masalah Perancangan.................................................................................................12
1.3 Tujuan dan Sasaran.....................................................................................................12
1.4 Ruang Lingkup.............................................................................................................12
1.5 Sistematika Pembahasan.............................................................................................13
BAB II.....................................................................................................................................14
TINJAUAN PUSTAKA..............................................................................................................14
2.1 Tinjauan Proyek...........................................................................................................14
2.1.1 Pengenalan Objek.................................................................................................14
2.1.2 Persyaratan dalam Mendirikan Sekolah Tinggi.....................................................16
2.1.3 Struktur Organisasi Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain....................................16
2.1.4 Kurikulum dan Sistem Pendidikan yang Diajarkan................................................16
2.2 Tinjauan Fungsional.....................................................................................................38
2.2.2 Tinjauan Fasilitas..................................................................................................40
2.2.3 Ruang dan Fasilitas Perguruan Tinggi...................................................................42
2.2.4 Sifat dan Karakter Ruang Kelas.............................................................................42
2.2.5 Standar Lahan.......................................................................................................44
2.2.6 Standar Bangunan................................................................................................46
2.2.7 Tinjauan Tapak.....................................................................................................49
2.3 Tinjauan Objek Sejenis................................................................................................55
2.3.1 Google Campus, Dublin........................................................................................55
2.3.2 Fakultas Seni Rupa dan Desain Trisakti.................................................................60
2.3.3 Fakultas Seni Rupa dan Desain ITB.......................................................................65
BAB III....................................................................................................................................70
METODE PERANCANGAN......................................................................................................70
3.1 Pengumpulan Data......................................................................................................70
3.1.1 Pengumpulan Data Penunjang Perancangan........................................................70
3.2 Proses Analisis Data.....................................................................................................73
3.2.1 Analisis Pendekatan Perancangan........................................................................73
3.2.2 Elaborasi Tema Perancangan................................................................................74
3.2.3 Penerapan Kolaborasi Ruang Dalam Bentuk Fisik.................................................75
BAB IV....................................................................................................................................76
ANALISIS PERANCANGAN......................................................................................................76
4.1 Analisa Fungsional.......................................................................................................76
4.1.1 Fungsional Kegiatan..............................................................................................76
4.1.2 Analisa Kapasitas Pelaku.......................................................................................78
4.1.3 Analisis Kebutuhan Ruang Kelas...........................................................................81
4.2 Analisa Spasial.............................................................................................................83
4.2.1 Analisis Kebutuhan Parkir.....................................................................................87
4.2.2 Analisis Hubungan Ruang.....................................................................................89
4.3 Analisis Konstektual.....................................................................................................95
4.3.1 Analisa Pemilihan Tapak.......................................................................................95
4.3.2 Analisa Tautan Dengan Lingkungan Sekitar..........................................................96
4.3.3 Analisa Peraturan dan Regulasi Bangunan...........................................................97
4.3.4 Analisa Klimatologi...............................................................................................98
4.3.5 Analis Vegetasi dan Kebisingan............................................................................99
4.3.6 Analisa Pencapaian dan Sirkulasi..........................................................................99
4.3.7 Analisa Interaksi pada Tapak..............................................................................100
4.3.8 Analis Penzoningan Tapak..................................................................................101
4.4 Analisa Arsitektural...................................................................................................102
4.4.1 Analisa Bentuk Dasar Bangunan.........................................................................102
4.4.2 Massa Bangunan................................................................................................102
4.5 Analisa Struktural......................................................................................................103
4.5.1 Struktur Bawah...................................................................................................103
4.5.2 Struktur Tengah..................................................................................................104
4.5.3 Struktur Atas......................................................................................................104
4.6 Analisa Utilitas...........................................................................................................104
4.6.1 Sistem Pencahayaan...........................................................................................104
4.6.2 Sistem Penghawaan...........................................................................................105
4.6.3 Sistem Plumbing dan Sanitasi.............................................................................106
BAB V...................................................................................................................................107
KONSEP PERANCANGAN.....................................................................................................107
5.1 Konsep Dasar dan Pendekatan Perancangan............................................................107
5.2 Konsep Tapak............................................................................................................107
5.2.1 Konsep Tata Masa Bangunan.............................................................................108
5.2.2 Konsep Tata Hijau / Vegetasi..............................................................................109
5.2.3 Sirkulasi dan Pencapaian....................................................................................110
5.2.4 Konsep Kolaborasi pada tapak............................................................................111
5.3 Konsep Arsitektural...................................................................................................111
5.3.1 Konsep Dasar Bangunan.....................................................................................111
5.3.2 Konsep Arsitektural............................................................................................112
5.3.3 Zonasi Ruang......................................................................................................115
5.4 Konsep Stuktural.......................................................................................................117
5.4.1 Struktur Bawah...................................................................................................118
5.4.2 Struktur Tengah..................................................................................................118
5.4.3 Struktur Atas......................................................................................................118
5.5 Konsep Utilitas...........................................................................................................118
5.5.1 Sistem Air Bersih.................................................................................................119
5.5.2 Sistem Air Kotor..................................................................................................119
5.5.3 Konsep Pencahayaan..........................................................................................119
5.5.4 Konsep Penghawaan..........................................................................................120
5.5.5 Konsep Proteksi Kebakaran................................................................................121
5.5.6 Konsep Distribusi Listrik.....................................................................................121
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2. 1 Peta kota Palembang Kawasan Plaju-Jakabaring..................................53


Gambar 2. 2 Alternatif tapak 1...................................................................................53
Gambar 2. 3 Alternatif Tapak 2..................................................................................54
Gambar 2. 4 Alternatif Tapak 3..................................................................................54
Gambar 2. 5 Google Campus Dublin.........................................................................55
Gambar 2. 6 Area Ruang Utama Google Campus......................................................57
Gambar 2. 7 Organisasi Ruang Google Campus........................................................58
Gambar 2. 8 Konsep Google Campus........................................................................58
Gambar 2. 9 Area Penunjang Google Campus...........................................................60
Gambar 2. 10 Perpustakaan dan ruang baca...............................................................63
Gambar 2. 11 Laboratorium Komputer dan Selasar Lab Komputer...........................63
Gambar 2. 12 Studio dan Laboratorium Fotografi.....................................................64
Gambar 2. 13 Laboratorium Multimedia....................................................................64
Gambar 2. 14 Studio Praktika Desain.........................................................................64
Gambar 2. 15 Studio Proses Cetak.............................................................................64
Gambar 2. 16 Galeri & Suasana Galeri pada saat Pameran Karya Alumni '86 Desain
USAKTI......................................................................................................................65
Gambar 2. 17 Studio Gambar Teknik......................................................................65Y
Gambar 4. 1 Keadaan Sekitar Tapak..........................................................................96
Gambar 4. 2 Analisa Klimatologi...............................................................................98
Gambar 4. 3 Analisa Vegetasi dan Kebisingan..........................................................99
Gambar 4. 4 Analisa Pencapaian dan Sirkulasi........................................................100
Gambar 4. 5 Analisa Interaksi pada Tapak...............................................................101
Gambar 4. 6 Analisa Penzoningan Tapak................................................................101
Gambar 4. 7 Pondasi Tiang Pancang..........................................................................10
Gambar 5. 1 Konsep Tata Massa Bangunan.............................................................108
Gambar 5. 2 Konsep Vegetasi..................................................................................109
DAFTAR TABEL

Tabel 2. 1 Kurikulum Seni Rupa Dwimatra..............................................................18


Tabel 2. 2 Kurikulum Seni Rupa Trimatra................................................................20
Tabel 2. 3 Kurikulum Seni Intermedia.......................................................................22
Tabel 2. 4 Kurikulum Kajian Seni..............................................................................23
Tabel 2. 5 Mata Kuliah pilihan Program Studi Seni Rupa.........................................24
Tabel 2. 6 Kurikulum Kriya Tekstil...........................................................................26
Tabel 2. 7 Kurikulum Kriya Keramik.........................................................................27
Tabel 2. 8 Mata Kuliah Pilihan Program Studi Seni Kriya........................................28
Tabel 2. 9 Mata Kuliah Pilihan Luar Program Studi..................................................28
Tabel 2. 10 Kurikulum MataKuliah Wajib Program Studi Desain Interior................30
Tabel 2. 11 Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Interior................................30
Tabel 2. 12 Kurikulum Desain Grafis.........................................................................32
Tabel 2. 13 Kurikulum Komunikasi Visual Multimedia............................................33
Tabel 2. 14 Kurikulum Komunikasi Visual Periklanan..............................................35
Tabel 2. 15 Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Komunikasi Visual.............36
Tabel 2. 16 Kurikulum Program Studi Desain Produk..............................................38
Tabel 2. 17 Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Produk................................38
Tabel 2. 18 Daftar Pelaku Kegiatan............................................................................39
Tabel 2. 19 Luas ruang per mahasiswa.......................................................................42
Tabel 2. 20 Rasio Minimum dan Luas Lahan Minimum Kampus Perguruan Tinggi 45
Tabel 2. 21 standar luas lahan perguruan Tinggi........................................................45
Tabel 2. 22 Rasio Minimum dan Luas Lantai Bangunan Minimum Kampus
Perguruan Tinggi........................................................................................................47
Tabel 2. 23 Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Palembang mengenai Perguruan
Tinggi..........................................................................................................................52
Tabel 2. 24 Indikator pembobotan tapak.................................................................55Y
Tabel 4. 1 Deskripsi Kegiatan.....................................................................................76
Tabel 4. 2 Kegiatan Pendidikan..................................................................................77
Tabel 4. 3 Kegiatan Pengelola Bangunan...................................................................77
Tabel 4. 4 Kegiatan Penunjang...................................................................................78
Tabel 4. 5 Kapasitas Mahasiswa Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain...................79
Tabel 4. 6 Kapasitas Keseluruhan Mahasiswa Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain
....................................................................................................................................79
Tabel 4. 7 Kapasitas Pengajar/Dosen Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain...........80
Tabel 4. 8 Kapasitas Pengelola/Staff Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain............81
Tabel 4. 9 Jumlah Kebutuhan Ruang Kelas dan Praktik............................................83
Tabel 4. 10 Analisa Spasial Kelompok Ruang Pendidikan........................................85
Tabel 4. 11 Analisa Spasial Kelompok Ruang Pengelola..........................................86
Tabel 4. 12 Analisa Spasial Kelompok Ruang Penunjang.........................................86
Tabel 4. 13 Analisa Spasial Kelompok Ruang Servis................................................87
Tabel 4. 14 Kebutuhan Luasan Kelompok Ruang......................................................87
Tabel 4. 15 Kebutuhan Luasan Parkir Mahasiswa.....................................................88
Tabel 4. 16 Kebutuhan Luasan Parkir Pengelola........................................................88
Tabel 4. 17 Total Kebutuhan Luasan Parkir...............................................................88
Tabel 4. 18 Analisa Total Kebutuhan Keseluruhan Lahan.........................................88
Tabel 4. 19 Analisa Hubungan Ruang Kelompok Pendidikan...................................92
Tabel 4. 20 Analisa Hubungan Ruang Kelompok Pengelola.....................................93
Tabel 4. 21 Analisa Hubungan Ruang Kelompok Penunjang....................................94
Tabel 4. 22 Analisa Hubungan Ruang Kelompok Servis...........................................94
Tabel 4. 23 Kriteria Pemilihan Tapak.........................................................................95
Tabel 4. 24 Bentuk dasar utama................................................................................102
Tabel 4. 25 Pencahayaan Alami...............................................................................105
DAFTAR BAGAN

YBagan 4. 1 Struktur organisasi Sekolah Tinggi

Y
Bagan 5. 1 Konsep Dasar..........................................................................................107
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Perkembangan pendidikan formal di Universitas maupun sekolah tinggi
memiliki berbagai macam pilihan jurusan, dengan harapan bisa membantu generasi
muda agar bisa mencapai cita-citanya di masa depan. Jurusan yang memberikan
peluang bisnis menjanjikan salah satunya adalah pada bidang seni dan desain. Di
Indonesia, sebagai salah satu negara yang sedang berkembang membutuhkan SDM
yang berkualitas guna bersaing dengan negara maju sehingga Indonesia tidak
mengalami keterbelakangan dalam bidang ini. Hampir semua sektor seperti
konsumsi, hiburan, media, infrastuktur, properti, keuangan, pendidikan dan
sebagainya membutuhkan sentuhan seni dan desain. Oleh karena itu, sumber daya
manusia (SDM) harus ditingkatkan melalui pendidikan. Pendidikan tersebut dapat
berupa seni dan desain.
Pendidikan seni rupa dan desain dibutuhkan mengingat industry berupa seni
rupa maupun desain produk meningkat sangat pesat setiap tahunnya. Peningkatan
yang cukup pesat terjadi dari januari 2010 sebesar 96,59 menjadi 134,78 pada juni
2017. Dan diprediksi juga industri akan meningkat mengingat laju pertumbuhan yang
disebutkan oleh Badan Pusat Statistik tiap tahunnya telah mencapai 4,33% dan hasil
produksi produk domestik mencapai 20%, yang merupakan presentase penghasil
produk terbesar dibandingkan aspek lainnya.
Desain sudah brekembang dan meluas ke segala bidang, mulai dari kemasan
mainan, pasta gigi, makanan kecil, juga berbagai jenis catalog, brosur, poster, sampai
pakaian sehari-hari. Sering juga kita melihat rumah, tempat kerja, tempat belanja dan
ruangannya yang tertata rapi, perabot yang nyaman, dan aksesori interior yang indah
dipandang. Semua itu tidak lapas dari pengaruh seni dan desain pada kehidupan
manusia. Kesempatan membuka usaha jasa desain semakin terbentang luas akan
tetapi permintaan kurang diiringi bertambahnya desainer, diantaranya desain interior,
desain komunikasi visual yang lebih dikenal dengan desain grafis, desain tekstil,
maupun desain produk. Belum banyak lembaga pendidikan yang dapat menyiapkan
desainer siap pakai untuk mengisi kekosongan ini, lembaga yang ada hanya sebatas
lembaga pendidikan nonformal berupa kursus computer dan hanya pada bidang
desain grafis. Hal ini dapat dilihat dari jumlah daya tampung rata-rata lembaga
pendidikan formal (Perguruan Tinggi Negeri dengan sistem seleksi Penerimaan
mahasiswa Baru di Pulau Jawa) untuk jurusan desain hanya 105-135 mahasiswa
pertahun akademik hingga tahun 2014. Padahal jumlah peminat hampir 6 kali daya
tampung. Dari data yang didapatkan di BPD Yogyakarta total peminat desain rata-
rata pada jenjang S1 terdapat 276 mahasiswa sedangkan pada diploma terdapat 385,
dan angka ini akan terus bertumbuh tiap tahunnya sekitar 15 sampai 20%. Ditambah
lagi dengan banyaknya lulusan SLTA yang ingin melanjutkan ilmunya ke Perguruan
Tinggi dan tidak tertampung di Perguruan Tinggi Negeri yang menyebabkan mereka
beralih ke Perguruan Tinggi Swasta. Fenomena ini memaksa kita untuk kembali lagi
pada penyediaan pendidikan formal untuk desain seperti yang diharapkan
(Swarintiasty, 2015.)
Dilihat dari universitas di Indonesia yang memiliki fakultas seni rupa dan
desain, jumlah peminat dan daya tampung tidaklah seimbang. Peminat yang banyak
tidak diimbangi daya tamping yang cukup untuk calon-calon mahasiswa, oleh karena
itu, dibutuhkan lagi Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain untuk menampung jumlah
peminat yang tinggi tersebut.
Salah satu jurusan yang memiliki banyak peminat dalam sekolah seni rupa
dan desain ialah jurusan desain komunikasi visual. Prospek kerja setelah lulus dari
program studi ini sangat beragam, tergantung pada minat dan keahlian, antara lain :
sebagai wirausaha maupun freelancer ( desainer grafis, illustrator, fotografer, web
designer), biro konsultan desain, biro iklan (advertising), rumah produksi, stasiun tv,
percetakan dan penerbitan, hubungan masyarakat (public relation) lembaga swasta
dan pemerintah. (fsrd, 2013).
Kota Palembang dengan potensi ragam budayanya yang dapat dikembangkan
serta sebagai kota terbesar kedua di Sumatera dapat menjadi contoh bagi kota – kota
lain di Indonesia. Penyediaan sebuah fasilitas baru berupa sekolah tinggi seni rupa
dan desain merupakan suatu agenda yang dapat mewadahi dan melengkapi mutu
pendidikan di kota Palembang. Sekolah tinggi ini berkepentingan dalam
meningkatkan kualitas akan karya – karya hasil kreativitas tersebut, membina para
generasi muda agar lebih bisa bersaing dalam dunia usaha maupun industri. Pesatnya
perkembangan ekonomi dan pembangunan di kota Palembang membuat
meningkatnya kebutuhan akan profesi–profesi terkait desain tersebut. Dengan
kelebihan itu, kota Palembang diharapkan dapat menarik wisatawan baik lokal
maupun mancanegara yang tentunya dapat meningkatkan pendapatan daerah. Saat
ini bidang desain telah termasuk dalam sektor ekonomi kreatif yang digagas oleh
BEKRAF. Hal ini menunjukkan bahwa bidang seni dan desain telah menjadi fokus
untuk dikelola dan dikembangkan.
Desain merupakan sebuah bidang yang membutuhkan kreativitas, dan
lingkungan binaan dapat menjadi sebuah rangsangan dalam mengembangkan
kreativitas tersebut (Hurlock, 1999). Ruang harus dapat mengakomodasi segala
aktivitas – aktivitas tersebut dan tidak berhenti pada tahap proses timbulnya ide yang
mengawali munculnya inspirasi atau gagasan baru saja, tetapi ruang secara fisik
dapat memfasilitasi aktivitas mengubah ide ke produk kreatif yang nyata,
(Kiswandono,2005).
Bangunan sekolah seni rupa bertujuan menciptakan penerus pencipta seni
yang kreatif dan berfikiran luas, yang seharusnya bangunan seni dapat memenuhi
kebutuhan psikologis yang didalamnya dapat mendatangkan inspirasi. Namun pada
kenyataannya, kebanyakan susunan tata ruang bangunan seni rupa banyak kaku,
tidak mewadahi dan tidak berinteraksi dengan aktifitas dan perilaku didalamnya serta
cenderung acuh dengan lingkungan alam sekitar bangunan yang dapat dijadikan
sarana untuk mendatangkan inspirasi. Minimnya interaksi dapat mempengaruhi
siswa didalam bangunan, dimana mahasiswa seni dan desain sangat membutuhkan
banyak inspirasi dapat terkekang dan minim inspirasi karena kurangnya aktifitas
yang memunculkan ide. Memunculkan ide dan kreatifitas dapat dilakukan dengan
cara melengkapi fasilitas penunjang dan menyusun tata letak ruangan pada bangunan
yang menghubungkan masing-masing aktifitas di dalam studio yang merupakan
tempat kerja, dan kegiatan penunjang lainnya.
Hal ini merujuk kepada sebuah ide pendekatan dengan mengkolaborasikan
antar ruang, dimana ruang-ruang studio (privat) akan dikelilingi ruang penghubung
yang berfungsi sebagai ruang interaksi dan aktivitas sehingga akan tercipta suatu
lingkungan fisik yang dapat mendorong pikiran, perasaan, sikap dan perilaku yang
kreatif. Ruang penghubung ini akan digunakan untuk menghubungkan fungsi-fungsi
utama bangunan, dan kemudian dikembangkan menjadi ruang yang saling
berhubungan sebagai sumber inspirasi dan kreatifitas. Selain menjadi suatu objek
edukasi, dapat juga menjadi objek wisata, dan memasyarakatkan kehidupan seni
yang ada di Palembang.

1.2 Masalah Perancangan


Bagaimana menciptakan hubungan tata ruang dalam dan ruang luar bangunan yang
dapat menimbulkan ide dan kreatifitas mahasiswa didalam bangunan dengan
penggunaan kolaborasi ruang pada bangunan.
Bagaimana merencanakan dan merancang bangunan yang mampu mengakomodir
segala aktifitas kegiatan perkuliahan sehingga memberikan batasan yang jelas antar
klasifikasi kelompok pengguna kegiatan lainnya.

1.3 Tujuan dan Sasaran


Menghasilkan hubungan tata ruang dalam dan luar bangunan yang mampu
menimbulkan ide dan kreatifitas mahasiswa didalam bangunan dengan penggunaan
kolaborasi ruang pada bangunan.
Menghasilkan bangunan yang mampu mengakomodir segala aktifitas kegiatan
perkuliahan sehingga memberikan batasan yang jelas antar klasifikasi kelompok
pengguna kegiatan.

1.4 Ruang Lingkup


Ruang lingkup penulisan laporan ini melingkupi beberapa hal sebagai
berikut:
Pengumpulan data mengenai sekolah tinggi berdasarkan Badan Standar Nasional
Pendidikan, Dikti dan Departemen Pendidikan Nasional Kurikulum Sekolah Tinggi
Desain Studi preseden Sekolah Tinggi Desain Pelaku dan kegiatan/aktivitas dalam
Sekolah Tinggi Desain Pendekatan arsitektur psikologi pada Sekolah Tinggi Desain

1.5 Sistematika Pembahasan


BAB I PENDAHULUAN
Menjabarkan latar belakang pemilihan judul perencanaan, rumusan permasalahan,
tujuan dan sasaran, ruang lingkup, metode penulisan, dan sistematika pembahasan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


Berisikan tinjauan literature, berisi tinjauan fungsonal (kegiatan dan fasilitas), dan
kaitannya dengan tapak, arsitektur, struktur, dan utilitas, tinjauan objek sejenis yang
menyangkut pelaksanaan perancangan Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain.

BAB III METODE PERANCANGAN


Berisikan tentang metode rancangan yang akan dilakukan yang terdiri dari : tahapan
kegiatan perancangan, data penunjang perancangan, analisa pendekatan perancangan,
serta kerangka berpikir dalam perancangan.

BAB IV ANALISIS PERANCANGAN


Bab ini berisi analisis yang akan dilakukan dalam perancangan yaitu analisis
fungsional, spasial, kontekstual, geometrid an sintesisnya

BAB V KONSEP PERANCANGAN


Menguraikan dari proses dari sistensis analisis yang telah dilakukan sebelumnya,
termasuk penjelasan tentang desain pada bangunan
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Tinjauan Proyek


2.1.1 Pengenalan Objek
Sekolah
Sekolah adalah sistem interaksi sosial suatu organisasi keseluruhan terdiri
atas interaksi pribadi terkait bersama dalam suatu hubungan organic (Wayne dalam
buku Soebagio Atmodiwiro, 2000:37). Sedangkan berdasarkan undang-undang no 2
tahun 1989 sekolah adalah satuan pendidikan yang berjenjang dan
berkesinambungan untuk menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar. Menurut
Daryanto (1997:544), sekolah adalah bangunan atau lembaga untuk belajar serta
tempat menerima dan memberi pelajaran.
Sekolah Tinggi
Peraturan pemerintah No.60 tahun 1999 tentang Pendidikan
Tinggi,menjelaskan bahwa perguruan tinggi merupakan pendidikan pada jalur
pendidikan sekolah pada jenjang yang lebih tinggi dari pada pendidikan menengah
pada jalur pendidikan sekolah. Berdasarkan UU No.2 tahun 1989 pasal 16 ayat 2 dan
UU No.20 tahun 2003 pasal 20 ayat 1 tentang Sistem Pendidikan Nasional, sekolah
tinggi merupakan salah satu bentuk perguruan tinggi selain akademi, politeknik,
institute, dan universitas. Penjelasan pasal 20 ayat 1UU No.20 tahun 2003
menyebutkan “Sekolah tinggi menyelenggarakan pendidikan akademik dan atau
vokasi dalam lingkup satu disiplin ilmu pengetahuan, teknologi, atau seni dan jika
memenuhi syarat dapat menyelenggarakan pendidikan profesi”. Sekolah tinggi
bertujuan untuk memberikan pendidikan dan pendalaman pengajaran serta
melakukan penelitian dalam suatu cabang ilmu pengetahuan. Salah satunya adalah
sekolah tinggi seni rupa dan desain.
Seni
Ki Hajar Dewantara menjelaskan bahwa menurutnya Seni merupakan segala
perbuatan manusia yang timbul dari perasaan & sifat indah, sehingga dapat
menggerakan jiwa perasaan manusia. Ia menjelaskan dengan detail bahwa seni
adalah suatu tindakan atau aktifitas dari perbuatan yang dilakukan oleh manusia yang
bermula dari perasaan, yang diidentikan dengan perasaan yang indah-indah yang
akhirnya dapat dan sampai ke jiwa dan memiliki pengaruh emosional terhadap
perasaan yang ditimbulkan dari melihat atau mendengar sebuah seni. Dalam buku
Ensiklopedi Nasional Indonesia, pengertian seni berasal dari kata latin ars yang
artinya keahlian mengekpresikan ide-ide dan pemikiran estetika, termasuk
mewujudkan kemampuan serta imajinasi penciptaan benda, suasana atau karya yang
mampu menimbulkan rasa indah. Seni pada mulanya adalah proses dari manusia dan
oleh karena itu merupakan sinonim dari ilmu. Dewasa ini, seni bisa dilihat dalam
intisari ekspresi dari kreativitas manusia. Seni juga dapat diartikan dengan sesuatu
yang diciptakan manusia yang mengandung unsur keindahan. Seperti halnya dalam
buku Ilmu Budaya Dasar karya Hartono, mengartikan seni merupakan karya manusia
yang memiliki nilai-nilai tertentu. Nilai itu antara lain nilai indrawi, nilai bentuk,
nilai pengetahuan, dan nilai ide, temu, dan dalil-dalil keadilan. Nilai-nilai tersebut
terwujud dalam bentuk lahir yang dapat dinikmati oleh indra manusia (mata atau
telinga), sehingga dapat memuaskan hati pendengar atau penglihatnya.
Seni berdasarkan dari segi fungsinya dapat dibedakan menjadi seni rupa
murni dan seni rupa terapan, proses penciptaan seni rupa murni terlihat pada ekspresi
jiwa semata, misalnya lukisan. Sedangkan seni rupa terapan penciptaannya memiliki
tujuan dan fungsi tertentu misalnya seni kriya. Berdasarkan dari segi dan wujudnya,
seni rupa dapat terbagi menjadi 2 yaitu seni rupa 2 dimensi yang hanya memiliki
panjang dan lebar saja dan seni rupa 3 dimensi yang dapat memiliki panjang, lebar
serta ruang.
Sekolah tinggi atau institut seni rupa dan desain dapat diartikan sebagai
sebuah lembaga yang mengajarkan ilmu pendidikan mengenai seni rupa murni dan
desain yang dapat mengembangkan potensi, minat dan bakat mahasiswa yang
mengarah kepada seni rupa dan desain.
2.1.2 Persyaratan dalam Mendirikan Sekolah Tinggi
Berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia
nomor 234/UU/2000 tentang pedoman pendirian perguruan tinggi : Sekolah Tinggi
terdiri atas satu program studi atau lebih yang menyelenggarakan : program Diploma
Satu (D-1), Program DiplomamDua (D-2), Program Diploma Tiga (D-3) dan/atau
Program DiplomamEmpat (D-IV), dan yang memenuhi syarat dapat
menyelenggarakanmProgram S1, Program S2, dan/atau Program S3.
Persyaratan minimal yang berkenaan dengan jumlah dan kualifikasi dosen,
program studi, jumlah dan kualifikasi tenaga administrasi dan penunjang akademik
berdasarkan Keputusan Menteri Pendidikan Nasional RI No. 234/U/2000 tentang
pedoman pendirian Perguruan Tinggi.

2.1.3 Struktur Organisasi Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain


Berdasarkan PP RI No. 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi bagian ketiga
Sekolah Tinggi pasal 59, bahwa organisasi sekolah tinggi terdiri atas :
Unsur Pimpinan : ketua dan pembantu ketua Senat sekolah tinggi
Unsur pelaksana akademik : jurusan. pusat penelitian, dan pengabdian kepada
masyarakat, laboratorium/studio, dan kelompok dosen Unit pelaksana administratif
Unsur penunjang : unit pelaksana teknis

2.1.4 Kurikulum dan Sistem Pendidikan yang Diajarkan


Studi (prodi) pada program sarjana (S1) paling sedikit 144 sks bagi lulusan
pendidikan menengah atas (Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI,
2013), yang meliputi :Mata kuliah wajib umum paling sedikit 8 sks, dan Mata kuliah
wajib program studi dan mata kuliah pilihan paling sedikit 126 sks, termasuk 18
skripsi/tugas akhir/karya seni/bentuk lain yang setara 4 – 6 sks.
Mahasiswa mengikuti program perkuliahan yang terdiri dari mata kuliah
wajib umum, mata kuliah wajib program studi, mata kuliah pilihan, seminar, kerja
praktik.
Sistem pembelajaran dalam Sekolah Tinggi Desain terdiri dari teori (dalam kelas)
dan praktik (lab/ruang khusus praktik)
2.1.5.1 Kurikulum Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain
Struktur Kurikulum 2013
Program Studi Tahap Tahun Pertama FSRD
Mata Kuliah Wajib Non Jalur Pilihan
1. Kurikulum Program Studi Seni Rupa
a. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Seni Rupa Dwimatra
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa 2 1 SR1201 Kreativita dan Humanita 2
dan Desain
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/102
3)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR2001 Studio Seni Rupa I 4 1 SR2002 Studio Seni Rupa II 5
2 SR2101 Sejarah Kebudayaan 2 2 SR2201 Sejarah Seni Rupa Barat 2
3 SR2102 Gambar III 3 3 SR2202 Gambar IV 3
4 SR2103 Estetika I 2 4 SR2203 Sejarah Seni Rupa Asia 2
5 SR2104 Pengantar Seni 2 5 SR2204 Tinjauan Seni Rupa 2
Rupa
6 SR2105 Media Seni 2
Total = 15 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 29 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR3001 Studio Seni Rupa 5 1 SR3002 Studio Seni Rupa 5
Dwimatra I Dwimatra II
2 SR3101 Metoda Penciptaan 2 2 SR3091 Seminar I 3
Seni
3 SR3102 Seni dan Ruang 3 3 SR3204 Manajemen Seni 2
Publik I
4 SR3103 Metodologi 2 4 SR3201 Sejarah Seni Rupa 2
Penelitian Seni Indonesia I
Rupa I
5 SR3104 Seni Rupa Modern 2 5 SR3202 Seni dan Ruang Publik II 3
6 SR3203 Estetika II 2
Total = 14 SKS Total = 17 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 31 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA SKS SE KODE NAMA KULIAH
M KULIAH KULIAH M KULIAH
1 SR4001 Studio Seni Rupa 5 1 KU2071 Pancasila dan Kewarganegaraan
Dwimatra III
2 SR4101 Seni 3 2 KU206X Agama dan Etika
Eksperimental
3 SR4102 Publikasi Karya 3 3 SR4091 Penulisan Proyek Akhir
4 SR4103 Kritik Seni Rupa I 2 4 SR4092 Tugas Akhir Seni Rupa
5 SR4104 Sejarah Seni 2 5 SR4208 Seni,Desain dan Lingkungan
Rupa Indonesia II
6 SR4105 Sosiologi Seni I 2
Total = 17 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 32 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 13
2 Pilihan Luar Prodi 4
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 145 SKS
Tabel 2. Kurikulum Seni Rupa Dwimatra
Sumber: fsrd.itb.ac.id
b. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Seni Rupa Trimatra
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR2001 Studio Seni Rupa I 4 1 SR2002 Studio Seni Rupa II 5
2 SR2101 Sejarah Kebudayaan 2 2 SR2201 Sejarah Seni Rupa Barat 2
3 SR2102 Gambar III 3 3 SR2202 Gambar IV 3
4 SR2103 Estetika I 2 4 SR2203 Sejarah Seni Rupa Asia 2
5 SR2104 Pengantar Seni Rupa 2 5 SR2204 Tinjauan Seni Rupa 2
6 SR2105 Media Seni 2
Total = 15 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 29 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH
M KULIAH M KULIAH
1 SR3003 Studio Seni Rupa 5 1 SR3004 Studio Seni Rupa Trimatra II
Trimatra I
2 SR3101 Metoda Penciptaan 2 2 SR3091 Seminar I
Seni
3 SR3102 Seni dan Ruang 3 3 SR3204 Manajemen Seni
Publik I
4 SR3103 Metodologi 2 4 SR3202 Seni dan Ruang Publik II
Penelitian Seni
Rupa I
5 SR3104 Seni Rupa Modern 2 5 SR3201 Sejarah Seni Rupa Indonesia I
6 SR3203 Estetika II 2
Total = 14 SKS Total = 17 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 31 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH
M KULIAH M KULIAH
1 SR4002 Studio Seni Rupa 5 1 SR4091 Penulisan Proyek Akhir
Trimatra III
2 SR4101 Seni Eksperimental 3 2 KU2071 Pancasila dan Kewarganegaraan
3 SR4102 Publikasi Karya 3 3 KU206X Agama dan Etika
4 SR4103 Kritik Seni Rupa I 2 4 SR4092 Tugas Akhir Seni Rupa
5 SR4104 Sejarah Seni Rupa 2 5 SR4208 Seni,Desain dan Lingkungan
Indonesia II
6 SR4105 Sosiologi Seni I 2
Total = 17 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 32 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 12
2 Pilihan Luar Prodi 4
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Seni Rupa Trimatra
Sumber: fsrd.itb.ac.id

c. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Seni Intermedia


Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR2001 Studio Seni Rupa I 4 1 SR2002 Studio Seni Rupa II 5
2 SR2101 Sejarah Kebudayaan 2 2 SR2201 Sejarah Seni Rupa Barat 2
3 SR2102 Gambar III 3 3 SR2202 Gambar IV 3
4 SR2103 Estetika I 2 4 SR2203 Sejarah Seni Rupa Asia 2
5 SR2104 Pengantar Seni Rupa 2 5 SR2204 Tinjauan Seni Rupa 2
6 SR2105 Media Seni 2
Total = 15 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 29 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR3005 Studio Intermedia I 5 1 SR3006 Studio Intermedia II 5
2 SR3101 Metoda Penciptaan 2 2 SR3091 Seminar I 3
Seni
3 SR3102 Seni dan Ruang 3 3 SR3204 Manajemen Seni 2
Publik I
4 SR3103 Metodologi 2 4 SR3201 Sejarah Seni Rupa 2
Penelitian Seni Rupa Indonesia I
I
5 SR3104 Seni Rupa Modern 2 5 SR3202 Seni dan Ruang Publik 3
II
6 SR3203 Estetika II 2
Total = 14 SKS Total = 17 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 31 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR4003 Studio Intermedia III 5 1 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
2 SR4101 Seni Eksperimental 3 2 KU206X Agama dan Etika 2
3 SR4102 Publikasi Karya 3 3 SR4091 Penulisan Proyek Akhir 2
4 SR4103 Kritik Seni Rupa I 2 4 SR4092 Tugas Akhir Seni Rupa 6
5 SR4104 Sejarah Seni Rupa 2 5 SR4208 Seni,Desain dan 3
Indonesia II Lingkungan
6 SR4105 Sosiologi Seni I 2
Total = 17 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 32 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 12
2 Pilihan Luar Prodi 4
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Seni Intermedia
Sumber: fsrd.itb.ac.id

d. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Kajian Seni


Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR2001 Studio Seni Rupa I 4 1 SR2002 Studio Seni Rupa II 5
2 SR2101 Sejarah Kebudayaan 2 2 SR2201 Sejarah Seni Rupa Barat 2
3 SR2102 Gambar III 3 3 SR2202 Gambar IV 3
4 SR2103 Estetika I 2 4 SR2203 Sejarah Seni Rupa Asia 2
5 SR2104 Pengantar Seni Rupa 2 5 SR2204 Tinjauan Seni Rupa 2
6 SR2105 Media Seni 2
Total = 15 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 29 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR3007 Kajian Seni I 5 1 SR3008 Kajian Seni II 5
2 SR3101 Metoda Penciptaan 2 2 SR3091 Seminar I 3
Seni
3 SR3103 Metodologi Penelitian 2 3 SR3204 Manajemen Seni 2
Seni Rupa I
4 SR3104 Seni Rupa Modern 2 4 SR3201 Sejarah Seni Rupa 2
Indonesia I
5 SR3109 Budaya Visual 3 5 SR3203 Estetika II 2
6 SR3205 Antropologi Seni 3
Total = 14 SKS Total = 17 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 31 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR4004 Kajian Seni III 5 1 SR4203 Kritik Seni Rupa II 2
2 SR4102 Publikasi Karya 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
3 SR4103 Kritik Seni Rupa I 2 3 KU206X Agama dan Etika 2
4 SR4104 Sejarah Seni Rupa 2 4 SR4092 Tugas Akhir Seni Rupa 6
Indonesia II
5 SR4106 Komunikasi Seni 3 5 SR4208 Seni,Desain dan 3
Lingkungan
6 SR4105 Sosiologi Seni I 2
Total = 17 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 32 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 12
2 Pilihan Luar Prodi 4
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Kajian Seni
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 SR2003 Seni Lukis Pilihan 3
2 SR2004 Seni Patung Pilihan 3
3 SR2005 Seni Grafis Pilihan 3
4 SR2006 Seni Keramik Pilihan 3
5 SR2007 Teknik Kertas Seni 3
6 SR3105 Sejarah Seni Rupa Islam 2
7 SR3106 Seni dan Ekonomi Pasar 2
8 SR3107 Seni Cetak Digital 3
9 SR3108 Seni Rupa dan Spiritualitas 2
10 SR3206 Fotografi Seni 3
11 SR3207 Seni Media Baru 3
12 SR4202 Seni Rupa, Ilmu dan Teknologi 2
13 SR4204 Psikologi Seni 2
14 SR4205 Kajian Perempuan dalam Seni Rupa 2
Tabel 2. Mata Kuliah pilihan Program Studi Seni Rupa
Sumber: fsrd.itb.ac.id

2. Kurikulum Program Studi Kriya


a. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Kriya Tekstil
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa & 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa 2
Desain I & Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya 2
(KU1021/1022/1023) Ilmiah
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR2001 Kriya I 5 1 KR2005 Kriya II 5
2 KR2102 Ragam Hias 3 2 KR2206 Sejarah Fashion 2
3 KR2103 Aksesoris Fashion 3 3 KR2207 Presentasi Digital 3
Kriya
4 KR2104 Bagan Teknik Digital 3 4 KR2208 Sosiologi Kriya 2
Kriya
5 KR2101 Sejarah Desain 2 5 KR2201 Metodologi Desain 2
Total = 16 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 30 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR3009 Kriya Tekstil I 5 1 KR3014 Kriya Tekstil II 5
(Interior)
2 KR3110 Bahan Tekstil dan 3 2 KR3215 Seminar Kriya 3
Proses
3 KR3111 Celup Rintang (Batik & 3 3 KR3216 Surface Textile 3
Celup Ikat)
4 KR3112 Pattern Drafting 3 4 KR3217 Wastra Indonesia 2
5 KR3113 Interlacing 3 5 KR3218 Tenun 3
6 KR3101 Tinjauan Desain 2 6 KR3219 Ilustrasi Fashion 3
Total = 19 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 38 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR4020 Kriya Tekstil III (Serat 5 1 KU206X Agama dan Etika 2
Alam dan Pewarna
Alam
2 KR4090 Kerja Profesi Tekstil 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
3 KR4092 Kolokium Kriya Tekstil 3 3 KR4208 Seni, Desain dan 3
Lingkungan
4 KR4124 Manajemen Fashion 3 4 KR4094 Tugas Akhir/Skripsi 6
Kriya
5 KR4122 Wirausaha Kriya 3
Total = 17 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 30 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 2
2 Pilihan Luar Prodi 8
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Kriya Tekstil
Sumber: fsrd.itb.ac.id

b. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Kriya Keramik


Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa & 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa 2
Desain I & Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya 2
(KU1021/1022/1023) Ilmiah
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR2001 Kriya I 5 1 KR2005 Kriya II 5
2 KR2102 Ragam Hias 3 2 KR2206 Sejarah Fashion 2
3 KR2103 Aksesoris Fashion 3 3 KR2207 Presentasi Digital 3
Kriya
4 KR2104 Bagan Teknik Digital 3 4 KR2208 Sosiologi Kriya 2
Kriya
5 KR2101 Sejarah Desain 2 5 KR2201 Metodologi Desain 2
Total = 16 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 30 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR3026 Kriya Keramik I 5 1 KR3031 Kriya Keramik II 5
(Aksesoris & Produk
Interior)
2 KR3127 Teknologi Glasir 3 2 KR3215 Seminar Kriya 3
Keramik
3 KR3128 Keramik Dekorasi I 3 3 KR3232 Teknologi 3
Pembakaran Keramik
4 KR3129 Teknik Pembentukan 3 4 KR3233 Workshop Keramik 3
Dasar Keramik
5 KR3130 Pengetahuan dan 3 5 KR3234 Aplikasi Digital 2
Rekayasa Bahan Bodi Produk Keramik
Keramik
6 KR3101 Tinjauan Desain 2 6 KR3235 Teknolgi Pembuatan 3
Model dan Cetakan
Total = 19 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 38 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 KR4036 Kriya Keramik III 5 1 KU206X Agama dan Etika 2
2 KR4091 Kerja Profesi Keramik 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
3 KR4093 Kolokium Kriya 3 3 KR4208 Seni, Desain dan 3
Keramik Lingkungan
4 KR4124 Manajemen Fashion 3 4 KR4094 Tugas Akhir/Skripsi 6
Kriya
5 KR4122 Wirausaha Kriya 3
Total = 17 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 30 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 6
2 Pilihan Luar Prodi 4
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Kriya Keramik
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 KR3242 Batik 2
2 KR3243 Celup Ikat 2
3 KR4139 Keramik Dekorasi II 3
4 KR4141 Bentuk dan Gaya 2
5 KR4240 Sculputural Ceramic 3
Tabel 2. Mata Kuliah Pilihan Program Studi Seni Kriya
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Luar Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 DI3005 Desain Eksibisi 2
2 DK4109 Budaya Rupa 2
3 DP3111 Desain dan Faktor Manusia I 2
4 DP4202 Strategi Produk Kreatif 2
Total SKS = 8 SKS
Tabel 2. Mata Kuliah Pilihan Luar Program Studi
Sumber: fsrd.itb.ac.id
3. Kurikulum Program Studi Desain Interior
Mata Kuliah Wajib Non Jalur Pilihan
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa & 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa 2
Desain I & Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya 2
(KU1021/1022/1023) Ilmiah
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DI2001 Desain Interior I 5 1 DI2002 Desain Interior II 5
2 DI2102 Prinsip Desain Interior 2 2 DI2202 Tinjauan Arsitektur 2
3 DI2103 Studi Gubahan Ruang 3 3 DI2203 Desain Mebel I 4
4 DI2104 Material & Warna 3 4 DI2204 Tata Suara & Cahaya 2
Interior Interior
5 DI2105 Ergonomi Desain 2 5 DI2205 Konstruksi & Detail 2
Interior Interior
6 DI2106 Teknik Presentasi 3 6 DI2206 Pengantar Psikologi 2
Desain Interior Desain Interior
7 DI2101 Sejarah Desain 2 7 DI2201 Metodologi Desain 2
Total = 20 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 39 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DI3001 Desain Interior III 5 1 DI3002 Desain Interior IV 5
2 DI3102 Desain Mebel II 4 2 DI3201 Desain Mebel III 4
3 DI3103 Tipologi Desain 2 3 DI3202 Seminar Desain 3
Interior Interior
4 DI3104 Utilitas Interior 2 4 DI3203 Etika Profesi Desain 2
Bangunan Interior
5 DI3101 Tinjauan Desain 2
Total = 15 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 29 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DI4001 Desain Interior V 5 1 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
2 DI4098 Kerja Profesi Desain 3 2 KU206X Agama dan Etika 2
Interior
3 DI4092 Pra Tugas Akhir 3 3 DI4208 Seni, Desain & 3
Lingkungan
4 DI4102 Manajemen Proyek 2 4 DI4094 Tugas Akhir Desain 6
Interior Interior
Total = 13 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 26 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 9
2 Pilihan Luar Prodi 3
3 Pilihan Bebas 3
Total SKS = 145 SKS
Tabel 2. Kurikulum MataKuliah Wajib Program Studi Desain Interior
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 DI3003 Tinjauan Mebel Tradisional 2
2 DI3004 Tinjauan Interior Tradisional 2
3 DI3005 Desain Eksibisi 2
4 DI3006 Pengantar Statika Desain Interior 2
5 DI3007 Budaya dalam Desain Interior 2
6 DI4004 Bisnis Desain Interior 2
7 DI4005 Desain Interior Berkelanjutan 2
8 DI4006 Konservasi Interior Bersejarah 3
9 DI4007 Lingkungan untuk Penyembuhan 2
10 DI4008 Interior Bangunan Preservasi 2
Tabel 2. Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Interior
Sumber: fsrd.itb.ac.id

4. Kurikulum Program Studi Desain Komunikasi Visual


a. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Desain Grafis
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK2001 DKV Dasar 4 1 DK2002 DKV Aplikatif 4
2 DK2101 Sejarah Desain 2 2 DK2201 Metodologi Desain 2
3 DK2103 Tipografi Dasar 3 3 DK2202 Tipografi Aplikatif 3
4 DK2105 Ilustrasi Dasar 3 4 DK2204 Ilustrasi Aplikatif 3
5 DK2107 Fotografi Dasar 3 5 DK2206 Fotografi Aplikatif 3
6 DK2109 Proses Komunikasi 2 6 DK2208 Metode Produksi 2
Komunikasi Visual
7 DK2210 Psikologi 2
Komunikasi
Total = 17 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 36 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK3001 Desain Grafis 1 4 1 DK3002 Desain Grafis II 5
2 DK3115 Animasi 3 2 DK3008 Seminar Desain Grafis 3
3 DK3103 Teknologi Cetak 3 3 DK3202 Grafis Portofolio 3
4 DK3109 Grafis Kemasan 3
5 DK3119 Metodologi 2
Penelitian DKV
6 DK3117 Bahasa Rupa 2
7 DK3101 Tinjauan Desain 2
Total = 19 SKS Total = 11 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 30 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK4001 Desain Grafis III 5 1 KU206X Agama dan Etika 2
2 DK4101 Perspektif Desain 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Grafis Kewarganegaraan
3 DK4090 Kerja Profesi DKV 3 3 DK4208 Seni, Desain & 3
Lingkungan
4 DK4107 Manajemen DKV 3 4 DK4099 Tugas Akhir DKV 6
Total = 14 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 27 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 9
2 Pilihan Luar Prodi 3
3 Pilihan Bebas 3
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Desain Grafis
Sumber: fsrd.itb.ac.id

b. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Komunikasi Visual Multimedia


Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK2001 DKV Dasar 4 1 DK2002 DKV Aplikatif 4
2 DK2101 Sejarah Desain 2 2 DK2201 Metodologi Desain 2
3 DK2103 Tipografi Dasar 3 3 DK2202 Tipografi Aplikatif 3
4 DK2105 Ilustrasi Dasar 3 4 DK2204 Ilustrasi Aplikatif 3
5 DK2107 Fotografi Dasar 3 5 DK2206 Fotografi Aplikatif 3
6 DK2109 Proses Komunikasi 2 6 DK2208 Metode Produksi 2
Komunikasi Visual
7 DK2210 Psikologi 2
Komunikasi
Total = 17 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 36 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK3003 Komunikasi Visual 4 1 DK3004 Komunikasi Visual 5
Multimedia 1 Multimedia II
2 DK3115 Animasi 3 2 DK3010 Seminar Komunikasi 3
Visual Multimedia
3 DK3105 Narasi Visual 3 3 DK3204 Videografi 3
4 DK3111 Motion Graphic 3
5 DK3119 Metodologi 2
Penelitian DKV
6 DK3117 Bahasa Rupa 2
7 DK3101 Tinjauan Desain 2
Total = 19 SKS Total = 11 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 30 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK4003 Komunikasi Visual 5 1 KU206X Agama dan Etika 2
Multimedia III
2 DK4103 Media Interaktif 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
3 DK4090 Kerja Profesi DKV 3 3 DK4208 Seni, Desain & 3
Lingkungan
4 DK4107 Manajemen DKV 3 4 DK4099 Tugas Akhir DKV 6
Total = 14 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 27 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 9
2 Pilihan Luar Prodi 3
3 Pilihan Bebas 3
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Komunikasi Visual Multimedia
Sumber: fsrd.itb.ac.id
c. Mata Kuliah Wajib Jalur Pilihan Komunikasi Visual Periklanan
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 SR1101 Dasar Seni Rupa dan 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D II 3
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D II 3
5 KU1101 Pengantar Rekayasa 2 5 KU1201 Pengantar Rekayasa & 2
& Desain I Desain II
6 KU102X Bahasa Inggris 2 6 KU1011 Tata Tulis Karya Ilmiah 2
(KU1021/1022/1023)
7 KU1001 Olah Raga 2 7 KU1071 Pengenalan Teknologi 2
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK2001 DKV Dasar 4 1 DK2002 DKV Aplikatif 4
2 DK2101 Sejarah Desain 2 2 DK2201 Metodologi Desain 2
3 DK2103 Tipografi Dasar 3 3 DK2202 Tipografi Aplikatif 3
4 DK2105 Ilustrasi Dasar 3 4 DK2204 Ilustrasi Aplikatif 3
5 DK2107 Fotografi Dasar 3 5 DK2206 Fotografi Aplikatif 3
6 DK2109 Proses Komunikasi 2 6 DK2208 Metode Produksi 2
Komunikasi Visual
7 DK2210 Psikologi 2
Komunikasi
Total = 17 SKS Total = 19 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 36 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK3005 Komunikasi Visual 4 1 DK3006 Komunikasi Visual 5
Periklanan 1 Periklanan II
2 DK3115 Animasi 3 2 DK3012 Seminar Komunikasi 3
Visual Periklanan
3 DK3107 Teori Periklanan 3 3 DK3206 Tata Kelola Bisnis 3
Periklanan
4 DK3113 Copywriting 3
5 DK3119 Metodologi 2
Penelitian DKV
6 DK3117 Bahasa Rupa 2
7 DK3101 Tinjauan Desain 2
Total = 19 SKS Total = 11 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 30 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA KULIAH SKS SE KODE NAMA KULIAH SKS
M KULIAH M KULIAH
1 DK4005 Komunikasi Visual 5 1 KU206X Agama dan Etika 2
Periklanan III
2 DK4105 Visual Branding 3 2 KU2071 Pancasila dan 2
Kewarganegaraan
3 DK4090 Kerja Profesi DKV 3 3 DK4208 Seni, Desain & 3
Lingkungan
4 DK4107 Manajemen DKV 3 4 DK4099 Tugas Akhir DKV 6
Total = 14 SKS Total = 13 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 27 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 9
2 Pilihan Luar Prodi 3
3 Pilihan Bebas 3
Total SKS = 129 SKS
Tabel 2. Kurikulum Komunikasi Visual Periklanan
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 DK3208 Ilustrasi dan Desain Buku Anak 3
2 DK3210 Psikologi Persepsi 3
3 DK3212 Psikologi Sosial 2
4 DK4109 Budaya Rupa 2
5 DK4111 Infografis 3
6 DK4113 Multimedia Eksperimental 3
7 DK4115 Grafis Eksperimental 3
8 DK4117 Komik 3
9 DK4119 Wawasan Periklanan 3
10 DK4121 Desain Huruf 3
11 DK4206 Game Desain 3
12 DK4204 Sosiologi Komunikasi 3
13 DK4210 Animasi Eksperimental 3
14 DK4212 Marketing Komunikasi 3
Tabel 2. Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Komunikasi Visual
Sumber: fsrd.itb.ac.id

5. Kurikulum Program Studi Desain Produk


Mata Kuliah Wajib Non Jalur Pilihan
Semester 1 Semester 2
SE KODE NAMA SK SE KODE NAMA SKS
M KULIA KULIAH S M KULIA KULIAH
H H
1 SR1101 Dasar Seni Rupa 2 1 SR1201 Kreativita dan 2
dan Desain Humanita
2 SR1102 Gambar I 4 2 SR1202 Gambar II 4
3 SR1103 Rupa Dasar 2D I 3 3 SR1203 Rupa Dasar 2D 3
II
4 SR1104 Rupa Dasar 3D I 3 4 SR1204 Rupa Dasar 3D 3
II
5 KU110 Pengantar 2 5 KU120 Pengantar 2
1 Rekayasa & 1 Rekayasa &
Desain I Desain II
6 KU102 Bahasa Inggris 2 6 KU101 Tata Tulis Karya 2
X (KU1021/1022/1 1 Ilmiah
023)
7 KU100 Olah Raga 2 7 KU107 Pengenalan 2
1 1 Teknologi
Informasi A
Total = 18 SKS Total = 18 SKS
Total SKS TAHUN 1 = 36 SKS
Semester 3 Semester 4
SE KODE NAMA SK SE KODE NAMA SKS
M KULIA KULIAH S M KULIA KULIAH
H H
1 DP200 Desain Produk I 5 1 DP200 Desain Produk II 5
1 2
2 DP210 Sejarah Desain 2 2 DP220 Metodologi 2
1 1 Desain
3 DP210 Semantika 2 3 DP220 Prinsip Rekayasa 2
3 Produk 4 Produk
4 DP210 Material dan 3 4 DP220 Material dan 3
5 Proses I 6 Proses II
5 DP210 Teknik 3 5 DP220 Pemodelan 3
7 Presentasi 8 Digital I
6 DP2109 Ergonomi 3
Desain
Total = 18 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 2 = 33 SKS
Semester 5 Semester 6
SE KODE NAMA SK SE KODE NAMA SKS
M KULIA KULIAH S M KULIA KULIAH
H H
1 DP300 Desain Produk 5 1 DP320 Manajemen 2
1 III 4 Desain
2 DP310 Tinjauan Desain 2 2 DP300 Desain Produk 5
1 2 IV
3 DP310 Pemodelan 3 3 DP320 Bisnis Desain 3
3 Digital II 2
4 DP310 Desain Produk 2 4 DP320 Sosiologi Desain 2
5 Gaya Hidup 6
5 DP310 Desain Produk 2 5 DP320 Desain Produk 2
7 Lingkungan 8 Inovasi I
Total = 14 SKS Total = 14 SKS
Total SKS TAHUN 3 = 28 SKS
Semester 7 Semester 8
SE KODE NAMA SK SE KODE NAMA SKS
M KULIA KULIAH S M KULIA KULIAH
H H
1 DP400 Desain Produk V 5 1 DP420 Seni, Desain & 3
3 8 Lingkungan
2 DP409 Kerja Profesi 4 2 KU207 Pancasila dan 2
0 Desain Produk 1 Kewarganegaraan
3 DP409 Portofolio 3 3 KU206 Agama dan Etika 2
2 Desain Produk X
4 DP410 Desain Produk 2 4 DP409 Tugas Akhir 6
1 Inovasi II 4 Desain Produk
5 DP4201 Publikasi 2
Desain Produk
Total = 14 SKS Total = 15 SKS
Total SKS TAHUN 4 = 29 SKS
Mata Kuliah Pilihan SKS
1 Pilihan Prodi 8
2 Pilihan Luar Prodi 10
3 Pilihan Bebas 0
Total SKS = 144 SKS
Tabel 2. Kurikulum Program Studi Desain Produk
Sumber: fsrd.itb.ac.id

Mata Kuliah Pilihan Program Studi


NO KODE KULIAH NAMA KULIAH SKS
1 DP2111 Desain Produk Kriya 2
2 DP3109 Desain Produk Artifak 2
3 DP3111 Desain dan Faktor Manusia I 2
4 DP3113 Desain Sarana Duduk 2
5 DP4202 Strategi Produk Kreatif 2
6 DP4204 Desain Produk Interaktif 2
7 DP4206 Desain Produk Servis 2
8 DP4207 Desain Fasilitas Publik 2
Tabel 2. Mata Kuliah Pilihan Program Studi Desain Produk
Sumber: fsrd.itb.ac.id
2.2 Tinjauan Fungsional
Berdasarkan judul Perencanaan dan Perancangan Sekolah Tinggi Seni Rupa dan
Desain, maka fungsi utama dari bangunan ini adalah pendidikan Seni Rupa dan
Desain yang bertaraf S1 yang berperan sebagai wadah aktifitas mahasiswanya serta
tempat mengerjakan kegiatan-kegiatan seni bagi komunitas diluar akademisi sekolah
tersebut sebagai wadah yang dapat menampung aspirasi seni dan budaya masyarakat
kota Palembang. Bangunan juga dilengkapi dengan sebuah galeri yang dapat
menampung karya-karya hasil ciptaan mahasiswa yang juga didedikasikan untuk
kunjungan umum sebagai bentuk apresiasi seni mahasiswa dan juga pelayanan
penyediaan rekreasi edukatif bagi masyarakat sekitar.

Dalam perencanaan dan perancangan sebuah bangunan termasuk dalam Perencanaan


dan Perancangan Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain terdapat pelaku-pelaku
kegiatan yang kemudian membentuk dan menyebabkan terjadinya kegiatan dan
aktifitas dalam bangunan tersebut. Pelaku dan aktivitas dalam Sekolah Tinggi Seni
Rupa dan Desain adalah sebagai berikut:
Staff Pengelola Orang-orang yang mengontrol, mengatur, mengelola
dan mengurus administrasi serta kegiatan didalam
bangunan, bertanggungjawab akan kegiatan belajar
mengajar.
Staff Pengajar/Dosen Tenaga pendidik yang memberikan kegiatan belajar-
mengajar dan konsultasi pada mahasiswa studi.
Pemilik, Pihak yang memberikan perintah langsung kepada
Swasta/Yayasan pengelola untuk mengatur manajemen objek.
Peserta Pihak yang melaksanakan kegiatan perkuliahan
Studi/Mahasiswa
Pengunjung Masyarakat umum yang datang berkunjung di Sekolah
Tinggi Seni Rupa dan Desain.
Tabel 2. Daftar Pelaku Kegiatan
Sumber: Analisa Pribadi
Berdasarkan kelompok pelaku, kelompok aktivitas dalam Sekolah Tinggi Seni Rupa
dan Desain terbagi menjadi tiga macam aktifitas, yaitu:
1. Aktifitas Utama : merupakan kegiatan primer yang biasa dilakukan setiap hari
 Kegiatan pendidikan,
 Kegiatan pelatihan,
 Kegiatan administrasi.
2. Aktifitas insidential : kegiatan yang waktu pelaksanaannya tidak setiap hari,
melainkan pada waktu tertentu saja, terdiri dari :
 Kegiatan kuliah umum,
 Seminar
3. Aktifitas penunjang dan servis : merupakan kegiatan tambahan yang bertujuan
mendukung kegiatan utama dan kegiatan insidensial pada Sekolah Tinggi Seni Rupa
dan Desain.

2.2.2 Tinjauan Fasilitas


Menurut Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor
49 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi, sebuah sekolah tinggi wajib
memiliki sarana untuk menunjang proses pembelajaran yang meliputi:
a. perabot, d. buku dan sumber belajar lain,
b. peralatan pembelajaran, e. bahan habis pakai,
c. media pembelajaran, f. perlengkapan lain yang diperlukan.
Kemudian setiap perguruan tinggi juga wajib memiliki prasarana untuk menunjang
proses pembelajaran yang meliputi:
a. lahan, g. ruang laboratorium,
b. ruang kelas, h. ruang bengkel kerja,
c. ruang pimpinan perguruan tinggi, i. ruang unit produksi,
d. ruang dosen, j. ruang kantin,
e. ruang tata usaha, k. tempat berolahraga.
f. ruang perpustakaan,
Berdasarkan studi preseden yang dilakukan terhadap Fakultas Seni Rupa dan
Desain Universitas Trisakti adapun fasilitas yang dibutuhkan antara lain :
Perpustakaan
Perpustakaan adalah unit yang berfungsi menyediakan, menyimpan, dan
mengolah sumber informasi berupa literature dan pustaka guna meningkatkan
kemajuan proses belajar mengajar.
Lab Komputer
Dibutuhkan sebagai unit penunjang pembelajaran terhadap desain-desain
yang menggunakan media computer, membantu mahasiswa menyelesaikan Tugas
Akhir, serta para dosen dalam pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Kepada
Masyarakat.
Studio Fotografi Jurusan Desain
Studio ini berfungsi sebagai penunjang kegiatan praktikum, serta membantu
pemahaman mahasiswa mengenai materi-materi yang berhubungan dengan mata
kuliah fotografi.
Lab Multimedia
Lab Multimedia berfungsi mewadahi praktikum yang menunjang pemahaman
dalam bidang Animasi, Audio Visual, Seminar dan Teknik Presentasi. Selain itu
labolatorium juga dipergunakan untuk membantu mahasiswa dalam menyelesaikan
Tugas Akhir.
Studio Praktik Desain
Berfungsi sebagai wadah praktikum untuk matakuliah dan menunjang
pembelajaran dan pemahaman dalam bidang Desain Industri
Studio Proses Cetak
Studio dan Lab Fotografi Jurusan Seni Rupa Melayani mahasiswa dalam
kegiatan praktikum dan membantu mengaplkasikan konsep kedalam karya fotografi.
Galeri Seni Rupa dan Desain
Sebagai ruang pameran karya-karya mahasiswa dan dosen. Sarana yang
memotivasi civitas akademika untuk terus berkarya
Studio Gambar Teknik
Memenuhi kebutuhan ruang dan mewadahi aktivitas pembelajaran gambar
teknik.
Dalam perancangan Sekolah Tinggi Seni Rupa dan Desain ini selain ruang-
ruang diatas, akan dibutuhkan juga ruang lain sebagai wadah pendukung interaksi
dan menjawab masalah arsitektur. Hal ini disebabkan bahwa, kegunaan ruang
tersebut dimana orang sesungguhnya membuat pengalaman dan secara familiar
terkait. (Merylna & Padawangi, 2002) akan memenuhi kebutuhan sebuah sekolah
seni rupa dan desain dalam mewujudkan ruang pencipta kreativitas.
2.2.3 Ruang dan Fasilitas Perguruan Tinggi
Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SNPT) 2013, setiap perguruan tinggi wajib
memenuhi prasarana untuk melaksanakan Tridharma perguruan tinggi dengan luas
lahan paling sedikit 5000 m2. Prasarana tersebut meliputi:
a. Lahan g. Ruang laboratorium
b. Ruang kelas h. Ruang bengkel kerja
c. Ruang pimpinan perguruan tinggi i. Ruang unit produksi
d. Ruang dosen j. Ruang kantin
e. Ruang tata usaha k. Tempat olahraga
f. Ruang perpustakaan
Setiap perguruan tinggi harus memiliki ruang – ruang penunjang yang meliputi
tempat beribadah, ruang kesehatan, ruang organisasi kemahasiswaan, jamban,
gudang, dan tempat parkir.

Tabel 2. Luas ruang per mahasiswa


Sumber : Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI tentang Standar Nasional
Pendidikan Tinggi (SNPT) 2013
2.2.4 Sifat dan Karakter Ruang Kelas
Menurut Syaiful Bahri Djamarah pengelolaan kelas adalah suatu upaya
memberdayagunakan potensi kelas yang ada seoptimal mungkin untuk mendukung
proses interaksi. Upaya untuk mendukung proses pembelajara dengan cara
meningkatkan konsentrasi pelajar (Satyawadaningtyas, 2009) dalam Jurnal RUAS,
Volume 12 No 1, Juni 2014 :
Terdapat jarak tertentu antara zona aktif dan zona tenang. Terdapat pembatas vertical
yang mencegah tembusnya pandangan dan gerakkan ke luar ruang kelas.
Penataan perabot memungkinkan terbentuknya fokus orientasi ke arah yang
dikehendaki. Penataan ini dapat diubah sesuai kebutuhan. Penataan dan desain
perabot diatur sedemikian sehingga dapat menghalangi gerakkan dan pandangan
mahasiswa ke tempat atau area yang tidak dikehendaki. Ada beberapa prinsip yang
harus diperhatikan oleh guru dalam menata lingkungan fisik kelas menurut Loisell
sebagaimana yang dikutip oleh Akhmad Sudrajat yaitu:
Visibility ( Keleluasaan Pandangan)
Visibility artinya penempatan dan penataan barang-barang di dalam kelas tidak
mengganggu pandangan siswa, sehingga siswa secara leluasa dapat memandang
guru, benda atau kegiatan yang sedang berlangsung. Begitu pula guru harus dapat
memandang semua siswa kegiatan pembelajaran.
Accesibility (Mudah Dicapai)
Penataan ruang harus dapat memudahkan siswa untuk meraih atau mengambil
barang-barang yang dibutuhkan selama proses pembelajaran. Selain itu jarak antar
tempat duduk harus cukup untuk dilalui oleh siswa sehingga siswa dapat bergerak
dengan mudah dan tidak mengganggu siswa lain yang sedang bekerja.
Fleksibilitas (Keluwesan)
Barang-barang di dalam kelas hendaknya mudah ditata dan dipindahkan yang
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran. Seperti penataan tempat duduk yang
perlu dirubah jika proses pembelajaran menggunakan metode diskusi, dan kerja
kelompok.
Kenyamanan
Kenyamanan disini berkenaan dengan temperatur ruangan, cahaya, suara, dan
kepadatan kelas.
Keindahan
Prinsip keindahan ini berkenaan dengan usaha guru menata ruang kelas yang
menyenangkan dan kondusif bagi kegiatan belajar. Ruangan kelas yang indah dan
menyenangkan dapat berpengaruh positif pada sikap dan tingkah laku siswa terhadap
kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan.
2.2.5 Standar Lahan
Sarana dan prasarana pendidikan tinggi yang diatur Badan Standar Nasional
Pendidikan, memberikan standar rancangan lahan pendidikan tinggi sebagai berikut :
Status Legal dan Ketentuan Hukum Lainnya
Lahan dimiliki oleh perguruan tinggi atau diizinkan secara formal oleh pemegang
hak atas lahan untuk dimanfaatkan oleh perguruan tinggi untuk jangka waktu
minimum 20 tahun. Lokasi lahan sesuai dengan peruntukan yang diatur dalam
Peraturan Daerah tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten/Kota, Peraturan
Zonasi atau rencana lain yang lebih rinci dan mengikat, dan mendapat izin
pemanfaatan ruang dari Pemerintah Daerah setempat.
Ketentuan Teknis
Standar kebutuhan luas lahan pada peraturan ini pada dasarnya adalah untuk
menghitung kebutuhan lahan untuk pendirian setiap program studi yang berdiri
sendiri, berada di luar kampus utama, atau yang ditambahkan pada program studi
yang sudah ada. Dalam hal program studi yang diselenggarakan oleh universitas,
institut atau sekolah tinggi yang memungkinkan penggunaan sarana dan prasarana
secara bersama (resource sharing), maka kebutuhan luas lahan dihitung berdasarkan
jumlah mahasiswa seluruh program Sarjana, Magister, Doktor, Spesialis dan/atau
Profesi sebagai satu kesatuan dengan menggunakan standar rasio luas lahan
minimum untuk Program Sarjana.
Luas lahan minimum sebuah kampus program studi Sarjana, Magister,
Doktor, Spesialis dan/atau Profesi pada perguruan tinggi dapat menampung sarana
dan prasarana untuk melayani seluruh kegiatan pembelajaran dalam perguruan tinggi
tersebut. Lahan efektif adalah lahan yang digunakan untuk mendirikan bangunan,
infrastruktur, lahan/tempat praktik dan tempat parkir. Luas lahan efektif tidak kurang
dari luas lantai dasar bangunan dikalikan satu per Koefisien Dasar Bangunan
(1/KDB) ditambah luas lahan/tempat praktik dan lahan yang diperlukan untuk parkir
kendaraan di luar bangunan, dengan rumus sebagai berikut. Luas lahan = { Luas
lantai dasar bangunan x 1/KDB} + lahan praktik + lahan parkir terbuka Lahan
kampus perguruan tinggi penyelenggara program studi harus memenuhi ketentuan
rasio luas lahan per mahasiswa dan luas lahan minimum.
Tabel 2. Rasio Minimum dan Luas Lahan Minimum Kampus Perguruan Tinggi
Sumber: Badan Standar Nasional Pendidikan

Tabel 2. standar luas lahan perguruan Tinggi


Sumber: MendikbudRI tentang SNPT

Catatan: Ketentuan tentang luas lahan minimum hanya digunakan bila perkalian
jumlah mahasiswa dengan rasio luas lahan per mahasiswa lebih kecil dari angka luas
lahan minimum.

Koefisien Dasar Hijau (KDH), yaitu persentase bagian lahan yang dihijaukan
terhadap luas lahan keseluruhan, harus mengikuti Peraturan Daerah Kabupaten/Kota
setempat tentang Rencana Tata Ruang Wilayah, Rencana Rinci Tata Ruang atau
Peraturan Zonasi. Bila Peraturan Daerah dimaksud belum tersedia, Koefisien Dasar
Hijau minimum adalah 10%. Lahan terhindar dari potensi bahaya yang mengancam
kesehatan dan keselamatan jiwa, serta memiliki akses untuk penyelamatan dalam
keadaan darurat. Kemiringan lahan rata-rata untuk pendirian bangunan kurang dari
15%. Lahan terhindar dari gangguan-gangguan berikut.
 Pencemaran air, sesuai dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor
82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran
Air dan peraturan penggantinya.
 Pencemaran udara, sesuai dengan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
Nomor 41 Tahun 1999 tentang Pengendalian Pencemaran Udara dan peraturan
penggantinya.
 Kebisingan, sesuai dengan Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup
Nomor Kep. 48/MENLH/11/1996 Tentang Baku Mutu Kebisingan dan peraturan
penggantinya.

2.2.6 Standar Bangunan


 Status Legal dan Ketentuan Hukum Lainnya.
Bangunan dilengkapi izin mendirikan bangunan dan izin penggunaan bangunan
sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.
 Ketentuan Teknis
 Dalam hal program studi Magister, Doktor, Spesialis dan/atau Profesi yang
diselenggarakan oleh universitas, institut atau sekolah tinggi merupakan program
yang dikembangkan kemudian sehingga memungkinkan penggunaan sarana dan
prasarana secara bersama (resource sharing), maka ketentuan standar ini
menjadi pedoman untuk menambah kebutuhan luas bangunan sesuai dengan
sarana dan prasarana yang perlu ditambahkan.
 Luas lantai bangunan dihitung berdasarkan banyak dan jenis program studi, serta
banyak rombongan belajar di masing-masing program studi dengan rumus
sebagai berikut. Luas lantai bangunan total = Jumlah seluruh luas lantai (ruang
manajemen, ruang akademik umum, ruang akademik khusus, ruang penunjang)
 Bangunan kampus perguruan tinggi penyelenggara program studi Magister,
Doktor, Spesialis dan/atau Profesi memenuhi ketentuan rasio luas bangunan per
mahasiswa dan luas bangunan minimum
Tabel 2. Rasio Minimum dan Luas Lantai Bangunan Minimum Kampus Perguruan Tinggi
Sumber: Badan Standar Nasional Pendidikan
Catatan: Ketentuan tentang luas lantai bangunan minimum hanya digunakan bila
perkalian jumlah mahasiswa dengan rasio luas lantai bangunan per mahasiswa lebih
kecil dari angka luas lantai bangunan minimum.
 Bangunan memenuhi ketentuan intensitas dan tata bangunan yang diatur dalam
Peraturan Daerah Kabupaten/Kota setempat tentang Rencana Tata Ruang
Wilayah, Rencana Rinci Tata Ruang, Peraturan Zonasi, Bangunan, atau
peraturan lainnya yang mengikat. Bila Peraturan Daerah dimaksud belum
tersedia, maka:
1. Koefisien Dasar Bangunan (KDB), yaitu persentase luas lantai dasar
bangunan terhadap luas lahan, maksimum adalah 80% dari luas lahan di luar
luas lahan praktik dan parkir di luar bangunan.
2. Jarak bebas bangunan gedung yang meliputi Garis Sempadan Bangunan
terhadap as jalan batas kepemilikan persil (Garis Sempadan Pagar atau Garis
Sempadan Jalan), tepi sungai, tepi pantai, jalan kereta api, dan/atau Saluran
Udara Tegangan Tinggi (SUTT) atau Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi
(SUTET), dan jarak antara bangunan gedung dengan batas-batas persil
mengikuti peraturan yang berlaku nasional.
3. Garis Sempadan Bangunan muka minimum 10 meter, dan Garis Sempadan
Bangunan samping dan belakang minimum 4 meter.
 Bangunan memenuhi persyaratan keselamatan berikut:
a. Memiliki konstruksi yang stabil dan kukuh sampai dengan kondisi
pembebanan maksimum dalam mendukung beban muatan hidup dan beban
muatan mati, serta untuk daerah/zona tertentu kemampuan untuk menahan
gempa dan kekuatan alam lainnya, semuanya sesuai dengan standar yang
berlaku.
b. Dilengkapi sistem proteksi pasif dan/atau proteksi aktif untuk mencegah dan
menanggulangi bahaya kebakaran dan petir.
c. Dilengkapi peringatan bahaya bagi pengguna, pintu keluar darurat dengan
lebar minimum 1,2 meter, dan jalur evakuasi jika terjadi bencana kebakaran
dan/atau bencana lainnya.
d. Dilengkapi akses evakuasi yang dapat dicapai dengan mudah dan dilengkapi
penunjuk arah yang jelas.
 Bangunan memenuhi persyaratan kesehatan berikut:
a. Mempunyai fasilitas secukupnya untuk penghawaan dan pencahayaan sesuai
dengan ketentuan yang berlaku.
b. Memiliki sanitasi di dalam dan di luar bangunan gedung meliputi saluran air
bersih, saluran air kotor, sumber air bersih, instalasi pengolahan limbah,
tempat sampah, danmsaluran air hujan.
c. Menggunakan bahan bangunan yang aman bagi kesehatan pengguna
bangunan dan tidak menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan.
d. Menyediakan instalasi pengolahan limbah khusus sesuai kebutuhan dan
persyaratan program studi yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi.
 Bangunan menyediakan fasilitas dan aksesibilitas yang mudah, aman, dan
nyaman termasuk bagi penyandang cacat dan pengguna lain yang memiliki
keterbatasan kemampuan bergerak.
 Bangunan memenuhi persyaratan kenyamanan berikut:
a. Bangunan mampu meredam getaran dan kebisingan yang mengganggu
kegiatan pembelajaran.
b. Setiap ruangan memiliki pengaturan penghawaan yang baik.
c. Setiap ruangan dilengkapi dengan jendela yang tanpa atau dengan lampu
penerangan dalam ruangan tersebut dapat memberikan tingkat pencahayaan
yang memadai untuk melakukan kegiatan belajar.
 Bangunan bertingkat dilengkapi tangga yang bentuk, lokasi dan jumlahnya
mempertimbangkan kemudahan, keamanan, keselamatan, dan kesehatan
pengguna. Bangunan bertingkat lebih dari empat lantai dilengkapi dengan
elevator.
 Bangunan dilengkapi sistem keamanan dengan setiap ruangan dapat dikunci
dengan baik saat tidak digunakan
 Bangunan dilengkapi instalasi listrik dengan daya yang memadai untuk
menunjang seluruh peralatan listrik yang digunakan, minimum 5 VA untuk
setiap m2 luas lantai bangunan. Instalasi memenuhi ketentuan Peraturan Umum
Instalasi Listrik (PUIL).
 Pembangunan gedung atau ruang baru harus dirancang, dilaksanakan, dan
diawasi secara profesional.
 Kualitas bangunan gedung minimum adalah kelas A, sesuai dengan Pasal 45
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang
Standar Nasional Pendidikan, dan mengacu pada SNI konstruksi yang
diterbitkan oleh Kementerian Pekerjaan Umum.
 Bangunan perguruan tinggi dapat bertahan minimum 20 tahun.
 Pemeliharaan bangunan perguruan tinggi adalah sebagai berikut:
a. Pemeliharaan ringan, meliputi pengecatan ulang, perbaikan sebagian daun
jendela/pintu, penutup lantai, penutup atap, plafon, instalasi air dan listrik,
dilakukan minimum sekali dalam 5 tahun.
b. Pemeliharaan berat, meliputi penggantian sebagian kecil atau sebagian besar
rangkarangka bangunan terutama yang terbuat dari kayu, serta penutup atau
pelapis atap, dilakukan minimum sekali dalam 20 tahun.

2.2.7 Tinjauan Tapak


Dalam menentukan lokasi tapak sebuah sekolah tinggi terdapat beberapa
pertimbangan sebelum menentukan posisi tapak yang akan dipilih, pertimbangan
tersebut didasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Palembang mengenai
penggunaanlahan dengan fungsi pendidikan. Pemilihan lokasi ditentukan oleh
beberapa faktor sebagai berikut :
1. Pencapaian daerah yang mudah dijangkau transportasi.
2. Kawasan kota yang mendukung kegiatan belajar mengajar.
3. Luas lahan yang menunjang.
4. RTRWK kota Palembang
Menurut Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI tentang Standar Nasional
Perguruan Tinggi pasal 38 ayat 3, luas minimum untuk bangunan perguruan tinggi
adalah 5000m2 dengan lahan harus berada pada satu lokasi. Bangunan pendidikan
memiliki kriteria lokasi tersendiri diantaranya menurut Departemen Pendidikan
Nasional :
a. Tidak pada lokasi rawan banjir
b. Memiliki akses yang mudah
c. Berada cukup jauh dari sumber kebisingan (jalan raya, rel kereta)
d. Berada cukup jauh dari sumber bau (tempat pembuangan sampah dan limbah)
e. Memiliki keadaan tanah yang baik untuk daya dukung bangunan, tidak lunak
maupun berbatu – batu
Pertimbangan Penyebaran lokasi fasilitas pendidikan disesuaikan
Pemanfaatan Ruang menurut standar, sehingga memiliki akses pencapaian
yang optimal bagi pergerakan penduduk
Pengembangan sarana penddikan dialokasikan pada
setiap WP
Pengalokasian fasilitas pelayanan pendidikan tinggi
diarahkan pada lokasi yang aksesibel, baik dari luar
jangkauan pelayanan kota dan regional
Sarana pendidikan yang ada tetap dipertahankan
Standar Fasilitas Arahan pengembangannya lebih bersifat lokasional
perguruan tinggi atau selaras dengan kehendak dan kebutuhan setempat.
Namun, diprediksikan akan mengalami penambahan
sehingga perlu diarahkan untuk penyebarannya.
Perguruan tinggi merupakan fasilitas yang terkait
dengan fungsi kota sebagai pusat pelayanan regional,
dengan kata lain sifatnya bukanlah untuk pelayan
internal kota.
Pemanfaatan Eksisting Jumlah sarana pendidikan Perguruan tinggi/akademi
dikota Palembang sebesar 23 unit
Aspek Sosial Distribusi penduduk
Permasalahan :
Distribusi penduduk yang kurang merata
Laju pertumbuhan yang cukup tinggi 2,3%
Rekomendasi :
Arahan penyebaran penduduk secara lebih merata
Pengembangan sarana pendidikan diwilayah baru dan
daerah yang belum terjangkau
Kualitas SDM
Permasalahan :
Tingkat pendidikan: relatif rendah (87% s/d SLTP)
Rekomendasi :
Peningkatan penyediaan fasilitas pendidikan sesuai
kebutuhan
Aspek Sarana Permasalahan :
Penyebaran sarana pendidikan belum sesuai
Sarana dan prasarana kurang memadai
Rekomendasi :
Penyebaran lokasi fasilitas pendidikan sesuai
kebutuhan
Pengembangan sarana dan prasarana pendidikan
dialokasikan setiap WP
Pengalokasian fasilitas pelayanan pendidikan tinggi
diarahkan pada lokasi yang aksesibel.
Ketentuan Lokasi Dikawasan perumahan pusat kota disarankan skala
Pemanfaatan Ruang kecil,
Dipinggiran kota untuk skala besar
Dikawasan komersial dan jasa tidak diijinkan kecuali
yang sudah ada
Dikawasan perkantoran jasa pelayanan umum tidak
diijinkan
Dikawasan campuran diijinkan sejauh tidak ada konflik
Dikawasan pendidikan diberikan insentif dengan
prasarana
Dizona industry tidak diijinkan
Dikawasan tertentu tidak diijinkan
Dikawasan pertanian tidak diijinkan kecuali fasilitas
riset
Dikawasan sempadan jalur hijau tidak diijinkan
Dikawasan wisata tidak diijinkan
Kriteria Umum Lokasi Mudah mencapai angkutan umum
Tidak berlokasi dipinggir jalur komersil pusat kota
Tidak dipinggir jalur utama pusat kota
Universitas dengan ijin baru (luas lahan >2000m2 &
Jml mahasiswa > 200 orang) diarahkan dikawasan
perguruan tinggi terpadu
Pendidikan setingkat kursus dibolehkan dengan syarat
jumlah mahasiswa < 100 orang
Persyaratan Tidak menempati kawasan lindung
Menjadi ciri kota Palembang
Perlu penataan parkir dan pintu masuk/ keluar yang
optimal jika perlu memisahkan akses mahasiswa
dengan gedung utama.
Memiliki akses alternative/tersendiri
Memiliki sarana olahraga dan taman
Tabel 2. Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Palembang mengenai Perguruan Tinggi
Sumber: RTRW kota Palembang

Terdapat 3 lokasi alternatif pemilihan tapak pada Sekolah Tinggi Seni Rupa dan
Desain Palembang, yaitu:

Anda mungkin juga menyukai