Anda di halaman 1dari 1

Soal Ulangan Harian Evolusi

1. Stanley Miller melakukan percobaan tentang teori Evolusi Kimia dengan menggunakan
senyawa yang analog dengan senyawa atmosfer purba pada alat percobaannya. Jelaskan
Kesimpulan dari hasil percobaanya?
2. Jelaskan tentang teori evolusi kimia?
3. Apa yang dimaksud dengan evolusi?
4. Sebutkan tokoh-tokoh yang mengemukakan teori evolusi?
5. Sebutkan pernyataan  Jean Baptiste de Lamarck dalam buku Philosophie Zoologique?
6.  Bagaimana teori Darwin dan Lamarck menjelaskan fenomena jerapah berleher panjang?
7. Jelaskan apa yang dimaksud dengan spesies dan spesiasi?
8. Apa saja yang menyebabkan terjadinya spesiasi?
9. Apakah yang dimaksud dengan homologi dan analogi organ?
10.  Apa yang menyebabkan runtuhnya teori evolusi yang dikemukakan oleh Darwin?

Anda mungkin juga menyukai