Anda di halaman 1dari 1

RAMADHISTA HUTAMA P

15/382715/KG/10389
TUGAS ANALISIS MODEL STUDI DETERMINASI LENGKUNG

1. Overjet awal pasien adalah 1 mm, kemudian pada analisis model studi direncanakan
dengan membuat lengkung ideal dengan cara memprotaksi gigi anterior rahang 2 mm
dan meretraksi gigi rahang bawah 1 mm. Overjet akhirnya adalah?
Jawab :
Overjet mula mula : 1 mm
Protaksi Rahang Atas : 2 mm
Retraksi Rahang Bawah : 1 mm

Overjet akhir = 1 + 2 + 1 = 4 mm

2. Pada analisis model studi diketahui panjang lengkung ideal adalah 40 mm, dan jumlah
lebar mesio distal gigi adalah 37 mm. Berapa besar diskrepansinya? Kekurangan
ruang atau kelebihan ruang.
Jawab :
ALD = Space Available – Space Ruquired
Besar diskrepasi = Panjang Lengkung Ideal – Lebar Mesio Distal
= 40 mm – 37 mm
= 3 mm
= (+) 3 mm
= Kelebihan Ruang

Anda mungkin juga menyukai