Anda di halaman 1dari 21

PENILAIAN KETERAMPILAN

1. LEMBAR PENILAIAN PROYEK : MEMBUAT PETA PIKIRAN (MIND MAPPING)


Aspek yang dinilai JUMLAH NILAI KETERANGAN
Kata kunci Hubungan Desain dan Kelengkapa
pada mind cabang warna n materi
No Nama Siswa mapping utama
dengan
cabang
lainnya

6 Dst. . .

Jumlah Skor
NILAI = 20 X 100
Rubrik Penilaian:
No Aspek yang dinilai Sko Penjabaran
r
1 Kata kunci pada mind mapping 5 Ide dalam bentuk kata kunci yang sangat efektif
4 Ide dalam bentuk kata kunci dan kalimat yang efektif
3 Ide dalam bentuk kata kunci dan kalimat cukup efektif
2 Penggunaan kata kunci terbatas (semua ide ditulis dalam bentuk kalimat)
1 Tidak ada atau sangat terbatas dalam pemilihan kata kunci
2 Hubungan cabang utama dengan 5 Menggunakan lebih dari 4 cabang
cabang lainnya 4 Menggunakan 4 cabang
3 Menggunakan 3 cabang
2 Menggunakan 2 cabang
1 Menggunakan 1 cabang
3 Desain warna 5 Menggunakan warna untuk menunjukkan hubungan semua topik sangat baik dan rapi
4 Menggunakan warna untuk menunjukan beberapa hubungan antar topik dengan baik
3 Menggunakan beberapa warna, tetapi tidak menunjukan hubungan antar topik dengan cukup
baik
2 Menggunakan sedikit warna dan tidak menunjukan hubungan antar topik kurang baik
1 Hanya menggunakan satu warna untuk menunjukan hubungan antar topik dengan baik
4 Kelengkapan materi 5 Peta pikiran menunjukan materi yang lengkap

4 Terdapat 1-2 materi yang terlewatkan dalam peta pikiran


3 Terdapat 3- materi yang terlewatkan dalam peta pikiran
2 Terdapat 4 materi yang terlewatkan dalam peta pikiran
1 Tidak ada materi yang ada pada peta konsep
PENILAIAN KETERAMPILAN
MENYAJIKAN DESKRIPSI STRUKTUR GERAK PADA MANUSIA DENGAN LAGU DALAM BENTUK LAGU
VIDEO
Aspek yang dinilai JUMLAH NILAI KETERANGAN
Kelengkapa Lirik dengan Intonasi saat Artikulasi
n nama irama selaras menyanyika saat
No Nama Siswa rangka dan mudah n lagu pada menyanyika
manusia dihafal video n lagu pada
pada lirik video jelas
lagu terdengar

Dst. . .
5

Jumlah Skor
NILAI = 20 X 100
Rubrik Penilaian:
No Aspek yang dinilai Sko Penjabaran
r
1 Kelengkapan nama rangka 5 Menyebutkan nama-nama rangka pada lirik lagu dengan lengkap sesuai video di awal
manusia pada lirik lagu pertemuan
4 Menyebutkan nama-nama rangka pada lirik lagu namun kurang 1-2 rangka
3 Menyebutkan nama-nama rangka pada lirik lagu namun kurang 3-4 rangka
2 Menyebutkan nama-nama rangka pada lirik lagu namun kurang 5-6 rangka
1 Menyebutkan nama-nama rangka pada lirik lagu namun kurang >7 rangka
2 Lirik dengan irama selaras dan 5 Siswa menghafal lirik dengan sangat baik dan menyanyikan dengan sangat lancar serta irama
mudah dihafal yang mudah didengar
4 Siswa menghafal lirik dengan baik dan menyanyikan dengan lancar serta irama yang mudah
didengar
3 Siswa menghafal lirik dengan cukup baik dan menyanyikan dengan cukup lancar serta irama
yang mudah didengar
2 Siswa menghafal lirik dengan kurang baik dan menyanyikan dengan kurang lancar serta irama
yang mudah didengar
1 Siswa menghafal lirik dengan tidak baik dan menyanyikan dengan tidak lancar serta irama yang
mudah didengar
3 Intonasi saat menyanyikan 5 Siswa menyanyikan lagu dengan intonasi yang sangat baik
lagu pada video 4 Siswa menyanyikan lagu dengan intonasi yang baik
3 Siswa menyanyikan lagu dengan intonasi yang cukup baik
2 Siswa menyanyikan lagu dengan intonasi yang kurang baik
1 Siswa menyanyikan lagu dengan intonasi yang tidak baik
4 Artikulasi saat menyanyikan 5 Siswa menyanyikan lagu dengan artikulasi yang sangat baik
lagu pada video jelas terdengar 4 Siswa menyanyikan lagu dengan artikulasi yang baik
3 Siswa menyanyikan lagu dengan artikulasi yang cukup baik
2 Siswa menyanyikan lagu dengan artikulasi yang kurang baik
1 Siswa menyanyikan lagu dengan artikulasi yang tidak baik
PENILAIAN PENGETAHUAN
Kisi-kisi Penilaian Pengetahuan KD 3.1 IPA Kelas VIII Semester 1
Teknik
KD Materi Indikator Bentuk Soal
Penilaian
3.1Menganalisis gerak pada Konsep Gerak Menjelaskan konsep sistem gerak manusia Tes Tulis Pilihan Ganda
makhluk hidup, sistem gerak
pada manusia, dan upaya Macam-macam Mengidentifikasi macam-macam tulang penyusun Tes Tulis Pilihan Ganda
menjaga kesehatan sistem Tulang rangka tubuh manusia beserta fungsinya
gerak. Penyusun
Rangka
Struktur Tulang Mendeskripsikan struktur tulang manusia Tes Tulis Pilihan Ganda
Proses Mendeskripsikan proses perkembangan tulang Tes Tulis Pilihan Ganda
Perkembangan
Tulang
Macam-macam Mengidentifikasi sendi-sendi yang bekerja dalam Tes Tulis Pilihan Ganda
Sendi melakukan aktivitas sehari-hari

Tiga Jenis Otot Membedakan tiga jaringan otot yang terdapat di dalam Tes Tulis Pilihan Ganda
tubuh

Mekanisme Mengaitkan mekanisme kerja otot dengan diameter Tes Tulis Pilihan Ganda
Kerja Otot otot
Prinsip Kerja Membedakan prinsip kerja otot. Tes Tulis Pilihan Ganda
Otot
Gangguan pada Menjelaskan gangguan yang terjadi pada sistem gerak Tes tulis Pilihan Ganda
Sistem Gerak manusia.

Upaya Menjaga Menjelaskan upaya menjaga kesehatan sistem gerak Tes Tertulis Pilihan Ganda
Kesehatan pada manusia.
Teknik
KD Materi Indikator Bentuk Soal
Penilaian
Sistem Gerak
Gerak pada Membedakan alat gerak hewan berdasarkan Tes tulis Pilihan Ganda
Hewan lingkungan hidupnya dan Uraian

Gerak pada Mengelompokkan jenis gerak pada tumbuhan. Tes tulis Pilihan Ganda
Tumbuhan dan Uraian
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Mata Pelajaran : IPA


Jenjang : SMP
Kelas/Semester : VIII/1
Kompetensi Inti : 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
Kompetensi Dasar :

A. Soal Pilihan Ganda


Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
1. Menjelaskan konsep Disajikan ilustrasi pernyataan, C2 1. Perhatikan pernyataan di bawah ini!
sistem gerak manusia 1) Andi dapat membengkokkan siku dan lututnya
peserta didik dapat menjelaskan
karena terdapat sendi yang menghubungkan antar
konsep sistem gerak manusia tulang.
2) Susi yang bermassa 45 kg jatuh dari pohon mangga
yang memiliki ketinggian 2 meter dengan
kecepatan tertentu.
3) Alat gerak aktif pada sistem gerak adalah tulang
dan sendi, karena terdapat hubungan antar tulang.
4) Seorang atlet tiba-tiba tidak dapat menggerakkan
kaki sebab otot kakinya mengalami kram
5) Tulang membantu otot untuk memberikan energi
sehingga badan dapat digerakkan.
Pernyataan yang benar terkait dengan penerapan sistem gerak pada
manusia adalah nomor….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 5
D. 1 dan 4
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
2. Mengidentifikasi Disajikan gambar, peserta didik C2 2. Perhatikan gambar di samping !
macam-macam tulang dapat mengidentifikasi nama Bagian x, y, dan z pada gambar secara berturut-
penyusun rangka tulang penyusun rangka turut menunjukkan tulang ....
tubuh manusia A. Selangka, hasta, pengumpil
B. Lengan atas, selangka, hasta
C. Lengan atas, hasta, pengumpil
D. Lengan atas , pengumpil, hasta

Disajikan gambar, peserta didik C2 3. Perhatikan gambar di samping!


dapat mengidentifikasi nama, Berdasarkan bagian X dan Y pada gambar, hubungan
bentuk, dan fungsi tulang yang tepat antara nama tulang, bentuk dan fungsinya
penyusun rangka adalah ....
Nama tulang Bentuk Fungsi
A X : Tulang air Tak Melindungi wajah
mata beratura bagian mata dan
Y :Tulang n X otak belakang
organ
kepala belakang
B X : Tulang pipih Melindungi wajah
wajah dan otak bagian
Y :TulangY belakang
pelipis
C X : Tulang air Pipih Melindungi wajah
mata bagian mata dan
Y :Tulang organ otak belakang
kepala belakang
D X : Tulang Tak Melindungi wajah
wajah beratura dan otak bagian
Y :Tulang n belakang
pelipis
4. Menjelaskan jenis tulang yang C4 4. Dibawah ini bentuk tulang yang menyusun anggota gerak bagian atas
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
menyusun anggota gerak pada adalah….
tubuh manusia A
dan

B.
dan

C.
dan

D.
dan

5. Mendeskripsikan Disajikan gambar bagian C3 5. Perhatikan gambar di bawah ini !


struktur tulang struktur tulang, peserta didik
manusia dapat menunjukan struktur r q
tulang yang memiliki fungsi o
tertentu
p

Bagian penyusun tulang yang memilki fungsi untuk menghasilkan sel-sel


darah merah dan sel-sel dan sel-sel darah putih serta memberikan fungsi
untuk membuat tulang menjadi ringan secara berturut-turut ditunjukkan
oleh huruf .....
A. o serta p
B. p serta q
C. r serta q
D. r serta p
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran

6. Mendeskripsikan Disajikan tahapan proses C2 6. Berikut ini merupakan tahapan proses osifikasi :
proses perkembangan osifikasi, peserta didik dapat 1) tulang rawan mengandung osteoblas
tulang mendeskripsikan urutan proses 2) osteoblas akan membentuk osteosit
osifikasi yang tepat. 3) osteosit menyekresi protein
4) terjadinya penambahan Ca dan P
5) matriks tulang menjadi keras dan padat
Urutan tahapan proses osifikasi yang benar adalah …
A. 1-2-3-4-5
B. 1-2-3-5-4
C. 1-2-4-5-3
D. 1-3-4-5-2

Disajikan suatu cerita tentang C3 1. Jilvia dan Rendy berteman sejak kecil, mereka lahir hanya terpaut 3
petambahan tinggi badan, bulan. Saat Sekolah Dasar (SD) Jilvia lebih tinggi dari pada Rendi,
peserta didik dapat namun hal ini sekarang berbeda. Kelas VIII SMP, pertumbuhan Rendy
mengidentifikasi tulang semakin terlihat. Rendy menjadi lebih tinggi dari pada Jilvia.
berdasarkan penyusunnya Pertumbuhan tulang Rendy diakibatkan pertumbuhan pada penyusun
tulang yaitu ….
A. cakraepifisis
B. epifisis
C. diafisis
D. periosteum
8. Mengidentifikasi Disajikan beberapa gerakan, C4 2. Perhatikan gerakan-gerakan berikut!
sendi-sendi yang peserta didik dapat 1) Menekuk lutut
bekerja dalam mengidentifikasi sendi yang 2) Menggelengkan kepala
melakukan aktivitas bekerja 3) Menekuk siku
sehari-hari 4) Menggerakkan ibu jari tangan
5) Menengadahkan dan menelungkupkan tangan
Yang memiliki karakteristik gerakan sama yaitu gerakan pada nomor…
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
dan….. dengan tipe sendi….
A. 1 dan 2 , engsel
B. 1 dan 3, engsel
C. 3 dan 4, pelana
D. 4 dan 5, pelana
E. 2 dan 3, peluru

9. Membedakan tiga Disajikan pasangan gambar C3 9. Perhatikan gambar organ tubuh manusia berikut!
jaringan otot yang organ yang tersiri dari tiga jenis 1 2 3 4
terdapat di dalam jaringan otot, peserta didik
tubuh dapat membedakan tiga
jaringan otot yang terdapat
dalam tubuh

Otot Jantung Otot Polos Otot Lurik Otot Lurik


Otot manusia dibedakan menjadi tiga jenis otot. Berdasarkan pasangan
gambar tersebut yang organ yang sesuai dengan jenis jaringan otot pada
nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
10. Disajikan beberapa pernyataan C2 10. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!
tentang otot, peserta didik 1) Berbentuk silindris bercabang
dapat menjelaskan ciri-ciri otot 2) Memiliki corak gelap-terang
lurik 3) Bekerja secara tidak sadar
4) Bereaksi cepat tetapi cepat lelah
5) Inti terletak di pinggir
6) Inti terletak di tengah
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
Pernyataan yang merupakan ciri dari otot lurik/ otot rangka adalah
nomor….
A. 1, 2, 4, dan 5
B. 1, 2, 3, dan 6
C. 2, 4, dan 5
D. 2,4, da 6
Disajikan gambar otot, peserta C3 11. Perhatikan gambar berikut !
didik dapat mengidentifikasi Pernyataan yang benar mengenai gambar
salah satu otot manusia hasil pengamatan adalah ....
berdasarkan hasil pengamatan

A. bekerja di bawah kesadaran


B. menyusun organ pencernaan seperti
lambung
C. memiliki kemampuan kontraksi cepat dan
D. mudah lelah
E. Membetnuk persendian tertentu

Disajikan ciri-ciri salah satu C3 12. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini!


jenis otot, peserta didik dapat 1) Berbentuk silindris bercabang
membedakan 2) Memiliki corak gelap-terang
3) Bekerja secara tidak sadar
4) Bereaksi cepat tetapi cepat lelah
5) Inti terletak di pinggir
6) Inti terletak di tengah
Pernyataan yang merupakan ciri dari otot lurik/ otot rangka adalah
nomor….
E. 1, 2, 4, dan 5
F. 1, 2, 3, dan 6
G. 2, 4, 3 dan 5
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
H. 2, 4, 3 dan 6

13. Mengaitkan Disajikan gambar aktivitas C4 13. Perhatikan gambar berikut!


mekanisme kerja otot sehari-hari, peserta didik dapat Pada saat seorang anak menarik katrol untuk
dengan diameter otot menghubungkan mekanisme mengambil air dari sumur, terlihat bagian otot
kerja otot dengan ukuran
lengan yang berbeda ukuran. Berdasarkan
diameter otot
ilustrasi tersebut mengapa otot lengan
mengalami perbedaan ketika digunakan untuk
menimba air?

A. Ketika menimba air, otot lengan berkontraksi membuat lengan


memadat dan diameter lengan menjadi bertambah
B. Ketika menimba air, otot lengan berkontraksi membuat lengan
memadat dan ukuran lengan menjadi berkurang
C. Ketika menimba air, otot lengan berkontraksi membuat lengan
mengendur dan ukuran lengan menjadi bertambah
D. Ketika menimba air, otot lengan berkontraksi membuat lengan
mengendur dan ukuran lengan menjadi berkurang
14. Membedakan prinsip Disajikan gambar aktivitas C4 14. Pada tubuh manusia tersusun dari beberapa jaringan otot. Otot
kerja otot. sehari-hari peserta didik dapat memiliki prinsip kerja yakni bekerja secara sadar dan tidak sadar.
mengidentifikasi prinsip kerja Prinsip kerja otot manakah yang sesuai dengan organ yang berperan
otot
dalam tubuh manusia?
A. Otot pada ruas-ruas jari tangan ketika menulis bekerja secara tidak
sadar
B. Otot pada lambung ketika mencerna makanan bekerja secara
tidak sadar
C. Otot pada dinding rahim yang melebar ketika berisi janin bekerja
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
secara sadar
D. Otot jantung bekerja secara sadar ketika memompa darah
15. Disajikan ilustrasi tentang C4 15. Hadi berolah raga mengangkat barbell 10 kg dengan posisi tangan
olahraga angkat barbell, peserta terlipat yaitu membentuk siku-siku pada lengan atas dan bawah seperti
didik dapat mengidentifikasi terlihat pada gambar (1). Cara kerja otot yang bekerja secara antagonis
cara kerja otot dengan tepat. yang paling tepat yaitu….

A. bisep kontraksi dan trisep relaksasi


B. bisep relaksasi dan trisep kontraksi
C. bisep dan trisep kontraksi
D. bisep dan trisep relaksasi

16. Menjelaskan Disajikan ilustrasi tentang C4 16. Seorang wanita berusia 65 tahun datang ke Rumah Sakit dengan
gangguan yang terjadi gangguan pada tulang, peserta keluhan sakit pada bagian panggul kiri setelah jatuh dari tempat tidur
pada sistem gerak didik dapat menjelaskan tidak bisa berjalan karena sakit pada pangkal kiri. Setelah dilakukan
manusia. penyebab dan jenis gangguan pemeriksaan, dapat diketahui bahwa penyebab dari penyakit yang
tulang diderita adalah ...
A.Peradangan pada jaringan pengikat dan tendon
B. Tulang terbentur dengan sangat keras sehingga menyebabkan fraktur
C. Kebiasaan wanita yang menggunakan sepatu hak tinggi
D.Kekurangan hormon dan kalsium sehingga tulang menjadi lebih
rapuh
17 Disajikan suatu cerita tentang 17. Jilvia dan Rendy berteman sejak kecil, mereka lahir hanya terpaut 3
petambahan tinggi badan, bulan. Saat Sekolah Dasar (SD) Jilvia lebih tinggi dari pada Rendi, namun
peserta didik dapat hal ini sekarang berbeda. Kelas VIII SMP, pertumbuhan Rendy semakin
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
mengidentifikasi tulang terlihat. Rendy menjadi lebih tinggi dari pada Jilvia. Pertumbuhan tulang
berdasarkan penyusunnya Rendy diakibatkan pertumbuhan pada penyusun tulang yaitu ….
E. cakraepifisis
F. epifisis
G. diafisis
H. periosteum
18. Menjelaskan upaya Disajikan ilustrasi gangguan C4 18. Pada kebanyakan orang dewasa dengan usia 50 tahun ke atas sering
menjaga kesehatan pada tulang, peserta didik dapat merasakan kesulitan dalam bergerak. Beberapa penelitian
sistem gerak pada menjelaskan upaya yang tepat menunjukkan hal tersebut dikarenakan adanya pengeroposan tulang
manusia. untuk menjaga kesehatan
atau yang disebut osteoporosis. Salah satu upaya pencegahan jangka
tulang
panjang yang dapat dilakukan sejak usia muda agar tidak menderita
osteoporosis yang berhubungan dengan mineral dalam tubuh adalah….
A. Menjemur badan di siang hari untuk mengaktifkan vitamin D
B. Mengkonsumsi makanan yang mengandung kalsium
C. Melakukan olahraga ringan secara rutin
D. Memeriksakan diri ke dokter secara berkala

19. Membedakan alat Disajikan gambar hewan air, C4 19. Perhatikan gambar hewan berikut!
gerak hewan peserta didik dapat mengaitkan Udang merupakan hewan yang hidup di dalam
berdasarkan alat gerak hewan dengan air. Udang memiliki alat gerak yang menyerupai
lingkungan hidupnya efisiensi gerakan hewan di air
kaki namun bertekstur lunak. Bagaimana alat
gerak udang dapat membantu efisiensi gerakan
udang di habitatnya?

A. Kaki udang yang tipis berfungsi untuk mempercepat udang berenang di


dalam air
B. Kaki udang berfungsi untuk berjalan ketika udang berada di dasar
Indikator
No. Indikator Soal Ranah Butir Soal
Pembelajaran
laut ataupun ketika mencari makan di terumbu karang
C. Kaki udang berfungsi untuk mempercepat udang berjalan ketika
mencari mangsa
D. Kaki udang berfungsi untuk menyoyak makanan di dasar laut ataupun
di terumbu karang
20. Mengelompokkan Disajikan gambar beberapa C3 20. Perhatikan gambar tumbuhan berikut!
jenis gerak pada tumbuhan, peserta didik dapat
tumbuhan. mengelompokkan gerak
tumbuhan berdasarkan arah
datangnya rangsang
1 2
4

3
Tumbuhan manakah yang memiliki gerak yang dipengaruhi oleh
rangsang?
A. 1,2,3
B. 2 dan 4
C. 1 dan 3
D. 4 saja

Σ skor perolehan
Skor benar tiap nomor adalah : Nilai = x 100
Σ skor maksimal

B. Soal Uraian
Indikator Indikator Soal Soal Ranah
Mendeskripsikan proses Disajikan gambar proses 1. Perhatikan gambar berikut! C2
perkembangan tulang perkembangan tulang, peserta
didik dapat menjelaskan proses
perkembangan tulang dengan
runtut
Tuliskan urutan pembentukan tulang yang berawal dari tulang
rawan yang mengeras!
Jawab:
- Berawal dari menculnya pembuluh darah di tulang rawan
- Tulang rawan memiliki rongga yang terisi osteoblas dan
membentuk osteosit
- Dimulai dari bagian tengah tulang rawan meluas ke daerah
penulangan
- Pembuluh darah membawa mineral zat kapur berupa kalsium
yang mengeraskan tulang
Mengidentifikasi sendi-sendi Disajikan gambar melakukan 2. Perhatikan gambar berikut! C4
yang bekerja dalam kegiatan berenang, peserta didik
melakukan aktivitas sehari- dapat mengidentifikasi sendi-
hari sendi yang bekerja dalam
melakukan kegiatan sehari-hari

Pada saat seorang berenang, identifikasilah sendi yang bekerja


dan tulang yang mendukung gerak sendi!
Jawab:
1. Sendi peluru pada pangkal lengan
Indikator Indikator Soal Soal Ranah
2. Sendi peluru pada pangkal paha
3. Sendi putar pada hubungan kepala dan leher
Mengidentifikasi prinsip kerja Disajikan ilustrasi aktivitas 3. Ketika seorang bermain sepak bola terjadi beberapa prinsip
otot sehari-hari, peserta didik dapat kerja pada otot. Prinsip kerja otot antara lain adalah fleksor, dll.
mengidentifikasi prinsip kerja Berdasarkan prinsip kerja tersebut yang bekerja ketika
otot. melakukan gerakan bermain bola adalah …. (lengkapi beserta
gerakan tulangnya)
Jawab:
Mengidentifikasi gangguan Disajikan kasus gangguan pada Andi merasakan sakit di bagian kaki bawah ketika sedang C4
yang terjadi pada sistem gerak alat gerak, peserta didik dapat bermain sepak bola. Andi mengeluh nyeri di pergelangan kaki.
manusia mengidentifikasi jenis gangguan Saat ditanya oleh gurunya, dia mengatakan sebelum pergelangan
yang terjadi pada sistem gerak kakinya sakit dia merasa terdapat otot yang tertarik di sekitar
manusia paha dan betis.
Berdasarkan pengakuan Andi, identifikasilah penyakit atau
gangguan yang dialami Andi beserta penyebabnya!
Jawab:
a. Kram otot
Penyebab: Andi tidak melakukan pemnasan sebelum
melakukan kegiatan olahraga, sehingga otot dipaksa untuk
langsung bekerja (berkontraksi) secara terus menerus yang
mengakibatkan kram atau kelelahan otot dan adanya
ketidakseimbangan air dan ion dalam tubuh.

b. Kesleo
Penyebab: tumpuan kaki yang dilakukan Andi tidak sesuai
sehingga menyebabkan otot atau tendon putus akibat tarikan
Indikator Indikator Soal Soal Ranah
yang tiba-tiba dan kuat. Kesleo terjadi di daerah sendi dan
ligament sendi
Mengaitkan alat gerak hewan Disajikan gambar hewan pada Perhatikan gambar hewan berikut! C4
berdasarkan efisiensi alat beberapa habitat, peserta didik
gerak dapat mengaitkan alat gerak
hewan berdasarkan efisiensi
penggunaan alat gerak
(1) (2)
Berdasarkan gambar hewan tersebut, identifikasilah hubungan
alat gerak dengan penggunaan alat gerak tersebut!
Jawab :
1. Ikan memiliki bentuk tubuh torpedo. Bentuk ini
memungkinkan ikan untuk meliuk dan mengurangi hambatan
ketika bergerak dalam air. Ikan memiliki alat gerak berupa
sirip dan ekor untuk menjaga kesimbangan dalam air
2. Burung memiliki alat gerak berupa sayap. Sayap burung
digunakan untuk terbang di udara. Sayap burung tersusun atas
kerangka yang kuat dan ringan serta otot yang kuat. Burung
dapat terbang dengan stabil karena adanya gaya aksi reaksi
terhadapa udara dibawah dan diatas sayap

Anda mungkin juga menyukai