Anda di halaman 1dari 4

CONTOH KALIMAT SILOGISME

CONTOH KALIMAT

1. Semua dosen harus giat mengajar


Itha adalah seorang dosen
Jadi Itha harus giat mengajar

2. Prasetyo pelajar teladan


Prasetyo putra seorang guru
Putra seorang guru pasti pelajar teladan

3. Semua mahasiswa Universitas Gunadarma memiliki KTM.


Aini Fatimah adalah mahasiswa Universitas Gunadarma.
Aini Fatimah memiliki KTM.

4. Semua karyawan ANTAM harus olahraga pagi


Gisel karyawan ANTAM
Gisel harus olahraga pagi

5. Semua mahluk hidup membutuhkan oksigen


Kucing membutuhkan oksigen
Jadi kucing adalah mahluk hidup

a. Semua siswa harus giat belajar

Susi adalah seorang siswa

Jadi Susi harus giat belajar

b. Semua binatang carnivora pemakan daging

Semua harimau pemakan daging

Jadi semua harimau pemakan daging


c. Jika politik pemerintah dilaksanakan dengan paksa, maka
kegelisahan akan timbul

Politik pemerintah tidak dilaksanakan dengan paksa

Jadi kegelisahan tidak akan timbul

d. Bila hujan, bumi akan basah

Sekarang bumi telah basah

Jadi hujan telah turun

e. Jika hujan, saya naik becak

Sekarang hujan

Jadi saya naik becak

f. semua warga Leteng Agung adalah rakyat Indonesia

Semua rakyat Indonesia tidak beraliran komunis

Jadi, semua warga Leteng Agung tidak beraliran komunis.

g. Bila terjadi peperangan harga harga bahan makanan membubung


tinggi.

Nah, peperangan terjadi.

Jadi harga bahan makanan membubung tinggi

h. Bila mahasiswa turun ke jalanan, pihak penguasa akan gelisah

Pihak penguasa tidak gelisah

Jadi mahasiswa tidak ke jalanan


Contoh Kalimat Silogisme 1

P1: Semua anak kelas X suka pelajaran Matematika


P2: Budi anak kelas X
K: Budi suka pelajaran Matematika

Contoh Kalimat Silogisme 2

P1: Semua anak-anak suka makan sayur


P2: Budi adalah anak-anak
K: Budi suka makan sayur

Contoh Kalimat Silogisme 3

P1:Semua iklan ditampilkan di TV


P2: Iklan Aqua adalah sebuah iklan
K: Iklan Aqua ditampilkan di TV

Contoh Kalimat Silogisme 4

P1: Semua negara rumpun melayu berada di Asia Tenggara 


P2: Indonesia termasuk rumpun melayu
K: Indonesia berada di Asia Tenggara

Contoh Soal Silogisme

Buatlah kesimpulan dari premis berikut

P1:Semua anak kecil suka permen


P2:Ani adalah anak kecil

Buatlah Premis 1 dari kalimat silogisme berikut

P1:
P2:Tommy adalah murid kelas X
K:Tommy suka bermain bola

Buatlah P2 dari kalimat silogisme berikut

P1:Semua anak kecil senang bermain


P2:
K:Kita semua senang bermain

Anda mungkin juga menyukai