Anda di halaman 1dari 5

LKPD

(Lembar Kerja Peserta Didik)

Mata Pelajaran : Sosiologi


Materi : Konsep, ciri-ciri dan Bentuk-bentuk diferensiasi sosial
Kelas : XI

Petunjuk belajar

Cermatilah materi tersebut di Power Point

Kerjakan soal

Jika sudah selesai menjawab soal yang diberikan silahkan buat folder baru di google
drive masing-masing (folder itu berjudul nama kamu sendiri) lalu satukan kedua LKPD
yang diberikan ke dalam folder tersebut kemudian kirim linknya ke group Whats App
kelas

Kompetensi dasar

3.2 Memahami arti penting prinsip kesetaraan untuk menyikapi perbedaan sosial demi
terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis

4.2 Menerapkan prinsip-prinsip kesetaraan untuk mengatasi perbedaan sosial dan


mendorong terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis

Soal

Temukanlah contoh kasus mengenai masalah gender, lalu temukanlah penyebabnya dan
bagaimana cara kita menyikapinya. Tuliskan pendapatmu dalam bentuk paragraf!

Berikanlah contoh dari setiap poin pada bentuk-bentuk diferensiasi sosial?

Misalnya: diferensiasi ras ( berikan 3 contoh) dan seterusnya seperti itu.


Jawab:

1. primordialisme Secara umum ialah suatu pandangan atau juga paham yang memegang teguh hal hal
yang dibawakannya dari sejak kecil baik itu mengenai tradisi, adat-istiadat, kepercayaan atau segala
sesuatu yang terdapat dilingkungan pertama nya

Sebagai indentitas sebuah golongan atau juga kelompok sosial , primordialisme ini merupakan
faktor yang penting didalam memperkuat ikatan golongan atau juga kelompok bersangkutan didalam
menghadapi ancaman dari luar.

Contohnya:

Munculnya gerakan Aceh


Munculnya gerakan radikal seperti Hizbut tahrir
Masyarakat pendatang memilih tempat tinggal yang mayoritas di lingkungannya berasal dari daerah
yang sama
Munculnya gerakan separitis operasi Papua merdeka
Munculnya gerakan isis yang mengatasnamakan agama Islam

2.

Dampak positif
-menjaga keutuhan dan stabilitas kebudayaan.

-timbulnya rasa nasionalisme

- timbulnya rasa loyalitas dalam kelompok sosial

- memerangi unsur negatif

2 ) dampak negatif

Menimbulkan beragam contoh diskriminasi dalam kehidupan


Terganggunya kelangsungan hidup bernegara
Interaksi antar bangsa menjadi terganggu
Timbulnya gerakan separatis

LKPD

(Lembar Kerja Peserta Didik)

Mata Pelajaran : Sosiologi


Materi : Pengaruh dan dampak diferensiasi sosial
Kelas : XI

Petunjuk belajar

Cermatilah materi tersebut di Power Point

Kerjakan soal

Jika sudah selesai menjawab soal yang diberikan silahkan buat folder baru di google
drive masing-masing (folder itu berjudul nama kamu sendiri) lalu satukan kedua LKPD
yang diberikan ke dalam folder tersebut kemudian kirim linknya ke group Whats App
kelas

Kompetensi dasar

3.2 Memahami arti penting prinsip kesetaraan untuk menyikapi perbedaan sosial demi
terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis

4.2 Menerapkan prinsip-prinsip kesetaraan untuk mengatasi perbedaan sosial dan


mendorong terwujudnya kehidupan sosial yang damai dan demokratis

Soal

Jelaskanlah mengapa primordialisme termasuk ke dalam pengaruh diferensiasi sosial dan


berikanlah contoh dari primordialisme tersebut?
Apa dampak positif dan negatif diferensiasi sosial dalam kehidupan bermasyarakat,
selain dari yang ada di Power Point?

Jawab:

1. contoh kasus yang terkait dengan ketidak Adilan gender maupun eksploitasi anak yang hampir
muncul di setiap Regio yakni:

Perdagangan manusia
KDRT
Pernikahan dini
Buruh migran
Pelecehan anak dan kekerasan seksual
Minimnya pendidikan
Upaya untuk menyikapi nya :

Pendirian tempat tempat konseling keluarga


Kerja sama dengan pihak internal Gereja, pemerintah, maupun swasta untuk memperdaya perempuan,
perlindungan anak, maupun konseling
Sosialisasi , pendampingan ,dan pelatihan , kampanye
Advokasi bagi para korban
Pendataan TKi didalam maupun diluar negeri
Pembentukan divisi perempuan dan anak

2.1) diferensiasi ras merupakan mengelompokkan masyarakat berdasarkan ciri fisik

yang dimiliki seperti, rambut,warna bola mata, bentuk hidung,warna kulit,dan lain sebagainya

Contoh ras australoid memiliki ciri khas tubuh sedang, rambut keriting,mata hitam, bibir tebal, kulit
hitam dan sebagainya . ras Mongoloid memiliki ciri khas rambut lurus,mata sipit, kulit kuning, bibir tipis
dan sebagainya

2) diferensiasi etnis ( suku bangsa) etnis atau suku bangsa ialah sekelompok golongan yang dibedakan
dengan kelompok lain karena memiliki ciri dasar yang berkaitan dengan asal usul, tempat asal dan
budaya.ciri dasar yang dimaksud ialah kesamaan dalam hal fisik, bahasa daerah, kesenian,dan adat
istiadat

Contoh: perbedaan warna kulit dalam Masyarakat Indonesia seperti warna kulit putih,sawo
matang,kuning Langsat,hitam dan sebagainya

3) diferensiasi Agama

Merupakan sistem yang terdiri dari kepercayaan dan praktik yang berkaitan dengan hal hal suci,di
Indonesia terdapat berberapa Agama

Contoh:

seperti Islam, Hindu, Kristen, Budha, Konghucu,dan berbagai aliran kepercayaan lain

Anda mungkin juga menyukai