Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN

BASIC NURSING SIENCE


COMPETITION 2019
UNIVERSITAS JEMBER

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KEPANJEN


MALANG
2019
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN KEGIATAN BASIC NURSING SCIENCE COMPETITION


DILAKSANAKAN PADA TANGGAL 26-27 OKTOBER
BERTEMPAT DI UNEVERSITAS JEMBER

Kepanjen,06 November 2019

Mengetahui,

Wakil Ketua I/II/III *yang membidangi Ketua Pelaksana Kegiatan

Nama Lengkap dan gelar Nama Lengkap dan gelar


NIK. 20....... NIK. 20.......

Menyetujui,
Ketua STIKes Kepanjen,

Riza Fikriana, S.Kep,Ns.,M.Kep


NIK. 200712004
KATA PENGANTAR
Puji syukur ke hadirat Allah Swt. Atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga
penulis dapat menyelesaikan acara “Basic nursing science competetition 2019 “ dengan
lancer dan baik meskipun tidak luput dari kendala yang ada ketika acara ini berlangsung
Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada ketua program studi ilmu keperawatan,
skretaris III program studi ilmu keperawatan, kemahasiswaan program studi ilmu
keperawatan, semua program studi ilmu keperawata, serta segenap panitia pelaksana. Semoga
kerja sama ini terus dapat kita bina untuk kegiatan selanjutnya.
Mudah mudahan apa yang telah kita kerjakan dapat memberikan manfaa, hikmah,
serta pelajaran dan pengalaman bagi kita semu dan menjadikan perbaikan untuk kegiatan
selanjutnya.
Wasalamualaikum wr.wb

Kepanjen,06 November 2019


DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ..............................................................................................


KATA PENGANTAR ......................................................................................................
DAFTAR ISI .....................................................................................................................
BAB I PENDAHULUAN .............................................................................................
A. Latar Belakang ........................................................................................................
B. Tujuan .....................................................................................................................
BAB II HASIL KEGIATAN ........................................................................................
A. Hasil Kegiatan ..........................................................................................................
B. Evaluasi Kegiatan ....................................................................................................
BAB III PENUTUP .........................................................................................................
A. Kesimpulan .............................................................................................................
B. Rencana Tindak Lanjut ...........................................................................................
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Indonesia merupakan Negara yang memiliki beragam cita-cita luhur yang


tertuang dalam alenia ke-4 UUD 1945. Salah satu cita-cita bangsa Indonesia
adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Selain memiliki cita-cita yang beragam
Indonesia merupakan Negara yang menerapkan sebuah pembangunan yang
berkelanjutan demi mencapai Indonesia yang lebih damai, aman, dan sejahtera.
Hal tersebut menyebabkan Indonesia memberikan sebuah titik focus
pembangunan kebeberapa sek tor yang diangap menjadi prioritas, salah satunya
adalah system kesehatan.

Hal ini menyababkan penulis sebagai mahasiswa keperawatan program studi


ilmu keperawatan universitas kepanjen yang menjadi salah satu sentral
pendidikan keperawatan diwilayah jawa timur merasa terpanggil untuk
mengikuti sebuah perlombaan untuk bertanding sehingga memperdalam
keilmuan dalam keperawatan, yang denganya juga dapat menambah motifasi
untuk semakin berprestasi didalam pembelajara, yang pada akhirnya akan
tercipta bangsa yang berkualitas sebagai bentuk ketercapaian cita-cita luhur
Indonesia serta semakin besarnya krmungkinan ketercapaian pembangunan
kesehatan khususnya dibidang keperawatan yang dibuktikan dengan
penambahan kualitas dan semangat belajar dari mahasiswa kesehatan.

B. Tujuan

1. Meningkatkan kualitas pendidikan mahasiswa keperawatan S1dan D3 sejawa

2. Meningkatkan daya saing antar mahasiswa keperawatan S1 dan D3

3. Memper erat tali persaudaraan antar mahasiswa perawat S1 dan D3


BAB II
HASIL KEGIATAN

A. Hasil Kegiatan
Acara BNSC 2019 yang dilaksanakan oleh senat mahasiswa universitas jember ini
berjalan cukup baik. BNSC diikuti kurang lebih 50 kelompok salah satunya dari stikes
kepanjen. Kegiatan ini dimuali pukul 09.15 WIB karena masih menunggu undangan
dari universitas jember untuk mengikuti acara pembukaan BNSC ini. Kemudian tepat
pukul 09.15 WIB dimulai tes tahap satu yaitu selama 100 menit. Pada puku 11.05 WIB
tes tahap pertama selesai dan peserta dipersilahkan melaksanakan ISHOMA. Pada
pukul 13.00 WIB pengumuman hasil tes tahap pertama yaitu hanya 10 peserta yang
lolos untuk babak dua. Pukul 13.15 WIB dimulai tes tahap dua yaitu babak cepat tepat
dan dibabak ini peserta akan diambil 3 pemenang untuk masuk babak final yang mana
babak tersebut akan dilaksanakan pada tanggal 27 oktober 2019.
B. Evaluasi Kegiatan
Dari hasil kegiatan BNSC di universitas jember perlombaan yang dilaksankan
sudah berjalan dengan baik. Akan tetapi untuk panitia kurang disiplin dan kurangnya
tanggungjawab terhadap peserta lomba. Fasilitas di uneversitas jember juga kurang
memadai.
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Delegasi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kepanjen telah mengikuti kegiatan Basic
Nursing Science Competition 2019 pada tanggal 26 Oktober di Universitas Jember

B. Rencana Tindak Lanjut


Untuk lomba di tahun yang akan datang untuk para mahasiswa yang akan
mengikuti lomba 2 atau 3 bulan sebelum perlombaan, supaya diperdalam materinya dengan
cara para dosen matakuliah memberi materi dan soal-soal latihan dan juga praktek-praktek
yang dibutuhkan.
LAMPIRAN :
1. ST ....
2. SURAT UNDANGAN
3. DAFTAR HADIR
4. NOTULEN
5. BERITA ACARA
6. DOKUMENTASI KEGIATAN
7. DLL

Anda mungkin juga menyukai