Anda di halaman 1dari 13

CRITICAL JOURNAL REPORT (CJR)

OPTIMALISASI PENYIMPANAN VIDEO MENGGUNAKAN VIDEOCACHE PADA


PROXY SERVER

Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Jaringan Komputer Lanjutan

Dosen Pengampu:

Adi Widarma, S. Si., M. Kom

Disusun Oleh:

KELOMPOK 6 KELAS PTIK C 2020

SYAHRUL (5203351019)
YUSLITA RENGGANIS (5203351006)
UDZRI AZMI (5203351001)
SUKRINA PAUJIAH NASUTION (5202351001)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN


KOMPUTER
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2020\2021
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat rahmat dan
karunia-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan tugas Critical Jurnal Report pada mata
kuliah Jaringan Komputer Lanjutan tepat pada waktunya.

Kami juga berterima kasih kepada Bapak Adi Widarma, S. Si., M. Kom selaku dosen mata
kuliah Jaringan Komputer Lanjutan yang telah membantu kami dengan memberikan
pengarahan yang dalam penyelesaian tugas ini.

Dalam penulisan CJR ini, tidak terlepas dari kesalahan dan masih banyak kekurangan dan
kelemahannya. Untuk itu kami selaku penyusun mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya
membangun dari semua pihak pembaca demi mencapai kesempurnaan penulisan CJR ini.
Akhir kata penyusun ucapkan terima kasih.

Medan, Maret 2021

Penyusun

Kelompok 6
DAFTAR ISI
BAB I

PENGANTAR

A. Rasionalisasi Pentingnya CJR


Critical Journal Report (CJR) merupakan suatu hal yang penting bagi mahasiswa
karena mempermudah dalam membahas inti hasil penelitian yang telah ada. Terdapat
beberapa hal penting sebelum mereview jurnal yaitu: menemukan jurnal yang sesuai
dengan topik yang diangkatdan membaca keseluruhan dari isi jurnal. Melaui CJR
mahasiswa akan diajak untuk menguji pemikiran dari pengarang maupun penulis
berdasarkan sudut pandang yang akan dibangun oleh setiap mahasiswa berdasarkan
pengetahuan dan pengalaman yang mereka miliki.

B. Tujuan Penulisan CJR


Adapun tujuan penulisan CJR ini yaitu untuk menyelesaiakn kewajiban tugas Mata
Kuliah Jaringa Komputer Lanjutan sekaligus untuk meningkatkan pengetahuan
tentang Jaringan Komputer Lanjutan.

C. Manfaat CJR
 Bagi Penulis
- Memenuhi tugas mata kuliah Jaringan Komputer Lanjutan
- Melatih kemampuan penulis dalam mengkritisi isi artikel dari jurnal.
- Menumbuhkan pola pikir kreatif dalam membandingkan jurnal yang satu
dengan yang lain.
 Bagi Pembaca:
- Untuk menambah pengetahuan dan wawasan mengenai Jaringan
Komputer Lanjutan.
- Untuk mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari.

D. Identitas Jurnal
Judul Jurnal: Optimalisasi Penyimpanan Video Menggunakan VideoCache Pada
Proxy Server
Penulis Artikel: Nunung Budi Listyawan dan Imam Riadi
Nama Jurnal: Jurnal Sarjana Teknik Informatika
Volume Jurnal: Volume 1 Nomor 2
Tahun Terbit Jurnal: 2013
ISSN Online: 2338-5197
Status Jurnal: Jurnal Nasional
Link Artikel: https://journal.uad.ac.id
BAB II
RINGKASAN ISI JURNAL

1. Pendahuluan
Beberapa tahun terakhir ini perkembangan pada bidang teknologi informasi
bergerak begitu pesat. Komunikasi antara komputer satu dengan komputer lainnya
dalam suatu jaringan sebagai salah satu contoh keberhasilan dari perkembangan
teknologi. Kebutuhan suatu organisasi seperti instansi pemerintahan, perusahaan
maupun perguruan tinggi dalam mengakses informasi dan kecepatan akses dari
internet suatu hal yang mutlak dan perlu untuk mendukung kegiatan yang ada.
Maka dalam hal ini peran komputer sangat penting dalam membuat jaringan di
dalam suatu organisasi. Penerapan teknologi memudahkan proses mendapatkan
informasi dan data yang ada di internet.

2. Ringkasan Jurnal
a. Pendahuluan
Teknologi web yang semaki hari semakin berkembang tidak seimbang
dengan harga bandwitdth yang turun sangat perlahan. Bandwidth yang paling
susah diakses dengan keterbatasan adalah Video Straming, dengan teknologi
flash dengan format file Flv. Selain youtube banayk website yang
menyediakan video streaming diantaranya google video, metacafe, dan lain-
lain.
Penggunaan teknologi jaringan komputer yang lenih sederhana dapat
dijumpai paa perusahaan-perusahaan, warung-warung internet, dan dirumah-
rumah yang pengguna layanan internet dari ISP. Layanan internet dapat
diperoleh melalui kabel maupun nirkabel (wireless) yang akan diterima oleh
seuah modem. Dari modem inilah para pengguna (user) dapat menikmati
layanan internet yang diberikan. Warnet Janturan NET Yogyakarta
mempunyai satu buah server menggunakan Mikrotik Router denga bandwidth
2 Mb yang didapat dari ISP (Internet Service Provider) PT. Telekomunikasi
Indonesia Tbk (Telkom) yaitu menggunakan paket internet Telkom Speedy.
Akan tetapi bandwidth 2 Mb setelah di test menggunakan ping speed test tidak
murni, rata-rata hanya mencapai 1,5 Mbps saja. Mikrotik Router menangani
13 personal computer sehingga client mengalami down atau lemot. Jika dari
segi hardware sudah cukup memenuhi syarat, tetapi untuk akses jaringan
kurang memuaskan maka akan lambat jika mengakses situs web video
streaming.

b. Kajian teori
1) Proxy

Proxy adalah aplikasi yang menjadi perantara antara client dengan web
server. Salah satu fungsi proxy adalah menyimpan cache. Dalam jaringan
LAN, apabila client mengakses URL web maka browser akan mengirim
request tersebut ke proxy server. Apabila tidak tersedia maka proxy server
akan menangani langsung permintaan ke web server. Cara kerja proxy pada
dasarnya adalah menyimpan cache.

2) Caching

Fungsi yang sangat penting dari suatu proxy server adalah caching. Proxy
server memiliki mekanisme penyimpanan obyek-obyek yang sudah pernah
diminta dari server-server di internet disebut caching. Proxy server yang
melakukan proses caching disebut cache server.

3) Squid

Squid dikenal sebagai aplikasi cache yang populer. Squid berlisensi GPL
(GNU Public License) atau open source yang di dalam pembuatannya
melibatkan banyak orang atau organisasi. Squid secara sederhana dapat
dikatakan sebagai software yang diaplikasikan untuk membuat HTTP atau
FTP cache. Squid adalah cache yang dimiliki bersama sebuah jaringan.
Semiaua host yang diizinkan dapat meminta adata cache ke server cache.
Keuntungan dari pengguna cache squid adalah efisiensi.

4) FreeBSD

FreeBSD merupakan suatu sitem operasi turunan Unix. Unix adalaha


sistem operasi yang diciptakan sekitar 25 tahun yang lalu dan merupaka sistem
operasi yang sangat mahal namun handal dengan stabilitasnya dan
dikhususkan untuk komputer mainframe. Menurut situs resminya, FreeBSD
merupakan suatu project yang bertujuan untuk menyediakan suatu software
yang dapat digunakan untuk masyarakat banyak tanpa adanya suatu
kompensasi yang harus dibayar.

c. Metodologi Penelitian
1) Metode Pengumpulan Data

Pengumpulan data merupakan suatu usaha yang dilakukan untuk


memperoleh data atau dokumentasi yang dibutuhkan dalam penelitian.
Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data antara lain:

a) Studi literatur
Studi literatur merupakan cara pengumpulan data dengan membaca buku
referensi atau dokumentasi yang berhubungan dengan penelitian.
b) Metode Observasi
Metode observasi merupakan metode pengamatan secara langsung
terhadap segala lalu lintas koneksi internet yang menggunakan jalur akses
internet menuju router di Janturan.

2) Analisis Kebutuhan User

Kebutuhan user serta admin dan teknisi jaringan adalah adanya sebuah
sistem yang dapat meningkatkan kinerja dari jaringan yaitu dengan
memaksimalkan penggunaannya serta meningkatkan kenyamanan dalam
mengakses serta memonitorig jaringan.

3) Analisis Kebutuhan Sistem

Analisis sistem yang dilakukan meliputi pengamatan dengan cara


pengaksesan terhadap web server khususnya web streaming dalam waktu
bersamaan, ruoter mengalami down dikarenakan router tidak mampu
menangani permintaan client yang disebabkan oleh jalur lalu lintas jaringan
yang padat serta kebutuhan pembatasan akses pada saat client melakukan
surfing berlangsung.

4) Perancangan Jaringan

Berikut rencana desian proxy server yang akan dibuat:

Gambar 1. Rancangan Proxy Server

Gambar 2. Keterangan Proxy Server

d. Hasil dan Pembahasan


1) Konfigurasi FreeBSD Proxy Server
Proses intstalasi sistem operasi FreeBSD versi 8.2 i386 pada proxy server
dimullai dari pemilihan regional coutry, keyboard layout, pemilihan partisi
hardisk yang akan digunakan sebagai mount point sampai semua proses
instalasi selesai.

2) Compile Kernel FreeBSD

Kernel adalah program yang berfungsi sebagai interface antara user-level


program dengan hardware. Kernel bertanggung jawab untuk mengelola
memori, mengontrol keamanan jaringan dan penyimpanan data pada hardisk.

3) Konfigurasi Apache Web Server Php5

Proses konfigurasi apache dilakukan dnegan cara manual compile, untuk


mencari sebuah paket yang akan dikonfigurasi.

4) Konfigurasi Squid Proxy

Proses konfigurasi squid dilakuakn melalui prts collection, untuk mencari


sebuah paket yang akan dikonfigurasi, hasil tersebut menandakan bahwa paket
squid terdapat pada direktori.

5) Squid Report Generator

Webalizer merupakan sebuah aplikasi yang dibuat oleh Pedro Lineu Orso
yang bertujuan untuk melihat dan merekam aktivitas user selama berada di
Internet.

6) Bandwidh Monitor

Simple Network Management Protocol adalah sebuah protokol yang


dirancang untuk memberikan kemampuan kepada pengguna untuk memantau
dan mengatur jaringan komputernya secara sistematis dari jarak jauh atau
dalam pusat kontrol jaringan lokal.

7) Pengujian Sistem
a) Pengujian sistem dengan menonaktifkan proxy server
Gambar 3. Skenario Pengujian non-aktif (tanda garis merah)

Aliran data aktif terlihat pada jalur link warna biru dan nonaktif pada
jalur link warna merah.
b) Pengujian sistem dengan mengaktifkan proxy server

Gambar 4. Skenario pengujian server aktif


Aliran data aktif terlihat pada jalur link warna biru, maka akan terlihat
laporan acces seperti pada gambar di bawah ini.

c) Hasil perbandingan sebelum dan sesudah di optimalisasi


Tabel 1. Perbandingan Arsitektur Jaringan

Sebelum Setelah
No Aspek
dioptimalisasi dioptimalisasi
Pengaksesan Tidak
internet yang membutuhkan
dinilai lambat Membutuhkan buffering jika sudah
1.
terlebih untuk buffering dikunjungi lebih
mengakses Video dari 1 kali
Streaming. kunjungan.
Tidak memuaskan
Kenyamanan client pengguna atau Lebih puas dan
sebagai pengguna pemakai akses lebih nyaman dalam
2.
atau pemakai internet menjelajah dunia
warnet. dikarenakan Video Streaming.
adanya buffering.
Sistem proxy
server Video Cache Lebih luas dan
Belum terdapat
dapat berjalan maksimal dalam
3. akses imternet
dengan baik serta menjelajah akses
yang maksimal
siap untuk internet.
diterapkan.

Tabel 2. Perbandingan Arsitektur Proxy Server Video Cache

No Proxy Server VideoCache Peer to peer


Pengguna internet
Kurang dimaksimalkan
berlangganan lebih maksimal
1. penggunaan internet
dengan adanya proxy server
berlangganan.
videocache tersebut.
Aliran data yang langsung
Menghemat bandwidth tanpa adanya penyaringan atau
2.
karena adanya proxy server. cache memerlukan banyak
bandwidth.
Menyediakan kenyamanan Bebas mengakses tanpa
3. mengakses jaringan internet adanya pembatasan akses
yang lebih baik. jaringan.
Tidak terdapat media untuk
Akses dapat dipantau
4. memantau penggunaan
sewaktu-waktu.
jaringan dan internet.
e. Kesimpulan
1. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan di atas maka dapat diambil
kesimpulannya yaitu:
a) Server telah mampu menangani permintaan client pada saat mengakses
1 web video streaming dalam wkatu bersamaan dengan tidak
mengalami kelambatan lagi.
b) Kegiatan surfing telah mencapai tingkat efektif dan efisien, dengan
peran proxy server VideoChache sehingga video tidak mengalami
buffering lagi setelah dikunjungi lebih dari satu kunjungan
c) Proxy server telah bekerja dan mampu menangani semua permintaan
client, serta semua situs web streaming dapat dikases dengan baik adan
dapat dimaksimalkan penggunaannya.

Anda mungkin juga menyukai