Anda di halaman 1dari 13

Tujuan Pembelajaran

Menentukan permutasi banyaknya r unsur dari n


unsur yang berbeda.

Menentukan permutasi apabila dalam 𝑛 unsur


terdapat unsur yang sama.

Menyelesaikan masalah kontekstual berkaitan dengan permutasi


dari unsur yang berbeda dalam kehidupan sehari-hari.

Menyelesaikan masalah kontekstual berkaitan dengan permutasi


dari unsur yang sama dalam kehidupan sehari-hari.
Manfaat Mempelajari Peluang

Membantu dalam pengambilan keputusan


yang tepat

➢ Perkiraan Cuaca
➢ Penyelesaian tugas akhir
➢ Pasangan calon pejabat
Phytagoras Jarak Titik ke Titik

A 𝐴𝐵 = 𝐴𝐶2 − 𝐵𝐶2 Panjang ruas garis


𝐵𝐶 = 𝐴𝐶2 − 𝐴𝐵 2 terpendek yang
𝐴𝐶 = 𝐴𝐵2 + 𝐵𝐶2 menghubungkan dua
B C titik pada bangun.

Luas segitiga

K P

L M Q R
S
Masalah permutasi dengan unsur yang berbeda

Menjelang pergantian kepengurusan OSIS SMA Negeri 5


Samarinda akan dibentuk pengurus inti sebanyak 2 orang
(terdiri dari ketua dan wakil ketua), calon panitia tersebut ada
4 orang yaitu Aldi, Bedu, Candra, dan Dedi. Tentukan
banyaknya pasang calon panitia inti yang akan dibentuk
tersebut?
Tentukan nilai dari 𝑃36 dan 𝑃210 ?
Penyelesaian:

Untuk 𝑃36 Untuk 𝑃210

𝑃36 = 6 × 5 × 4 𝑃210 = 10 × 9
𝑃36 = 120 𝑃210 = 90

Jadi, nilai dari 𝑃36 dan 𝑃210 adalah 120 dan 90.
Tentukan banyaknya cara menyusun urutan 3 huruf dari 𝑎, 𝑏, 𝑐, 𝑑 !
Penyelesaian:
Banyaknya huruf adalah 4 → 𝑛 = 4
Banyaknya penyusunan urutan huruf adalah 3 → 𝑟 = 3
Banyaknya cara menyusun urutan 3 huruf dari 4 huruf yaitu:

𝑃34 = 4 × 3 × 2 Jadi, banyaknya cara menyusun urutan 3 huruf


𝑃34 = 24 dari 𝑎, 𝑏, 𝑐, 𝑑 adalah 24.
Pada tahun ajaran baru, setiap kelas khususnya kelas XII IPA 1 SMA Negeri 5
Samarinda yang terdapat 10 siswa melakukan pemilihan kepengurusan kelas yang
terdiri dari ketua, wakil ketua, sekretaris, dan bendahara kelas. Tentukan banyaknya
pasang calon pengurus kelas yang akan dibentuk tersebut?
Penyelesaian:
Banyaknya siswa kelas XII IPA 1 adalah 10 → 𝑛 = 10
Banyaknya pengurus kelas yang akan dibentuk adalah 4 → 𝑟 = 4
Banyaknya cara menyusun pasangan calon pengurus yang akan dibentuk yaitu:

𝑃410 = 10 × 9 × 8 × 7
𝑃410 = 5040
Jadi, banyaknya pasang calon
pengurus inti yang akan dibentuk
adalah 24.
Masalah permutasi dengan unsur yang sama

Ani akan menjual aksesoris wanita melalui media online. Ia


menawarkan aksesoris berupa jam tangan dengan 2 merek
yang berbeda yakni, 2 jam merek Albi dan 1 jam merek Casih.
Ani ingin mengetahui minat konsumen terhadap kedua merek
dengan melihat susunan jam yang terjual. Tentukan banyaknya
susunan yang mungkin Ani peroleh dari ketiga jam tersebut
berdasarkan mereknya?
Tentukan banyaknya susunan berbeda yang dibuat dari huruf pada kata “MATEMATIKA”!
Penyelesaian:
Kata MATEMATIKA terdiri dari 10 huruf, maka 𝑛 = 10
Kata MATEMATIKA terdapat huruf yang sama, yaitu:
Huruf M ada 2 → 𝑛1 = 2
Huruf A ada 3 → 𝑛2 = 3
Huruf T ada 2 → 𝑛3 = 2
Banyaknya susunan huruf berbeda yang diperoleh yaitu:

Jadi, banyaknya susunan berbeda


10
𝑃2,3,2 = 10 × 9 × 8 × 7 × 6 × 5 yang dapat dibuat dari huruf pada
10
𝑃2,3,2 = 151200 kata “MATEMATIKA” adalah 151200.
Kelas XII IPA 1 akan melakukan presentasi hasil diskusi kelompok mengenai penyelesaian
masalah permutasi. Bayu, Handoko, Mita, Rahmi, dan Wulan akan mewakili kelompok
masing-masing untuk melakukan presentasi. Tentukanlah berapa banyak susunan
urutan presentasi berdasarkan jenis kelamin mereka (pria/wanita)?
Penyelesaian:
Terdapat 5 orang yang akan presentasi → 𝑛 = 5
Terdapat 2 orang pria yang akan presentasi → 𝑛1 = 2
Terdapat 3 orang wanita yang akan presentasi → 𝑛2 = 3
Banyaknya urutan presentasi yang mungkin, yaitu:
5
𝑃2,3 =5×2
5
𝑃2,3 = 10
Jadi, banyaknya susunan urutan presentasi
berdasarkan jenis kelamin adalah 10 cara.
KESIMPULAN
Rumus permutasi 𝑟 unsur dari 𝑛 unsur yang berbeda.

Banyaknya susunan 𝑟 unsur dari 𝑛 unsur berbeda yaitu:

Rumus permutasi apabila dalam 𝑛 unsur terdapat unsur yang sama.

Banyaknya permutasi 𝑛 unsur yang terdiri dari 𝑛1 unsur jenis pertama,


𝑛2 unsur jenis kedua, 𝑛3 unsur jenis ketiga, …, 𝑛𝑘 unsur jenis ke-𝑘 yaitu:
Pertemuan selanjutnya
Permutasi Siklis dan Kombinasi

Anda mungkin juga menyukai