Anda di halaman 1dari 2

SOP CHICKEN DANCE

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Keperawatan Keluarga


Dosen Pembimbing : Ns. Puji Purwaningsih, S.Kep., M.Kep.

Disusun oleh :
Ririn Asmoro Putri
010118A119

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


FAKULTAS KESEHATAN
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
2021
Standar Operasional Prosedur (SOP) Chicken Dance

Nama Mahasiswa : Ririn Asmoro Putri


NIM : 010118A119
Alat :
1. Speaker
2. Musik
3. Laptop
No. ASPEK YANG DINILAI BOBOT NILAI
A FASE ORIENTASI 0 1
1. Memberi salam/menyapa pasien dan memperkenalkan diri 5
2. Menjelaskan tujuan tindakan 5
3. Menjelaskan langkah prosedur 5
4. Menyiapkan alat 4
B FASE KERJA
1. Membariskan anak 8
2. Menyiapkan musik audio Chicken Dance, dan 8
memutarkannya
3. Gerakan pertama : 8
Tangan kanan dan kiri dinaikkan kedepan wajah, dikepal
dan dibuka dengan hitungan 1 x 6
4. Gerakan kedua : 8
Tangan kanan dan kiri ditekuk setengah dan kepakkan
kedalam dan keluar seperti gaya ayam dengan hitungan 1 x
6
5. Gerakan ketiga : 8
Tangan kanan dan kiri diletakkan di pinggul sambil
menggoyangkan pinggul ke kanan dan ke kiri dengan
hitungan 1 x 6
6. Gerakan keempat : 8
Bertepuk tangan dengan cepat dengan hitungan 1 x 6
7. Gerakan kelima : 8
Anak berputar dengan berpasang-pasangan.
8. Semua gerakan dilakukan berulang mengikuti irama musik. 8
Jika irama musik cepat gerakan di percepat bila irama musik
lambat gerakan diperlambat.
C FASE TERMINASI
1. Melakukan evaluasi tindakan 5
2. Merapikan alat 3
3. Berpamitan 4
4. Mendokumentasikan tindakan 5
TOTAL 100

Anda mungkin juga menyukai