Apresiasi Puisi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Nama : Atika Rihandini

NIM : 192110046
Kelas : PBSI 3B
a. Langkah-langkah apresiasi yang saya lakukan dalam mengapresiasi cuplikan video
pembacaan puisi Terbanglah Indonesiaku!
 Mendengarkan secara berulang-ulang/membaca isi puisi secara utuh.
 Menemukan unsur-unsur yang terdapat dalam puisi (tema, nada, rasa, dan
amanat).
 Melibatkan daya khayal dalam isi puisi.
 Menceritakan kembali isi puisi dengan kata-kata sendiri dalam bentuk prosa.
 Menemukan manfaat puisi dalam kehidupan sehari-hari.
b. Tujuan apresiasi yang diperoleh
 Lebih mengenal serta menghargai karya seni dan seniman.
 Dapat memperlancar komunikasi atau mengakrabkan hubungan antara
seniman dan penikmat seni (creator dan apresiator)
 Dapat menikmati, memahami, dan menilai aspek artistic maupun estetik dalam
karya seni.
 Menumbuhkan sikap cinta tanah air
c. Manfaat yang diperoleh:
 Mengenal budaya bangsa
 Meningkatkan cinta terhadap Tanah Air
 Kesadaran berbangsa dan bernegara
 Mengembangkan sebuah karya sastra
 Memberikan semangat yang tinggi
d. Relevansi isi puisi dengan aspek nilai bela negara berupa sikap cinta tanah air.
 Dengan mengetahui isi puisi Terbanglah Indonesiaku dapat meningkatkan
cinta tanah air bagi pembaca dan apresiatonya, dikarenakan puisi ini
memberikan semangat untuk memajukan bangsa Indonesia, dengan puisi ini
mendorong kita untuk menjaga Tanah air dan tidak akan membiarkan negara
Indonesia dinjak-injak dan jangan sampai di jajah bangsa lain karena bangsa
Indonesia adalah bangsa yang kuat. Terlebih dengan meningkatkan sikap cinta
tanah air sama halnya menghargai pahlawan yang terlah berjuang melawan
penjajah demi memerdekankan negara Indonesia.
e. Tingkatan apresiasi yang saya lakukan:
 Tingkatan apresiasi empatik yaitu menilai baik atau buruk puisi dengan indera
penglihatan.
 Tingkatan apresiasi estetik yaitu dengan cara memandang puisi berdasarkan
nilai seni yang tergantung di dalamnya.
 Tingkatan apresiasi kritis yaitu apresiasi berdasarkan Analisa terhadap karya
berdasarkan teori, gagasan, maupun komposisi karya.

Anda mungkin juga menyukai