Anda di halaman 1dari 15

985

MATA UJIAN : TES POTENSI SKOLASTIK


TANGGAL UJIAN : 18 April 2020
JUMLAH SOAL : 60

Subtes : Penalaran Umum

Teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 1 sampai dengan 6.


Teks 1
Daya saing Indonesia secara global pada periode 2017—2018 menempati peringkat ke-36 dari 137
negara atau naik lima tingkat daripada peringkat sebelumnya. Seperti Korea Selatan, Indonesia dinilai telah
memperbaiki kinerja di semua pilar, mulai dari infrastruktur hingga makroekonomi. Hal tersebut didorong oleh
ukuran pasar yang besar (peringkat 9) dan lingkungan makroekonomi yang relatif kuat (peringkat 26).
Indonesia merupakan salah satu negara terbaik dalam inovasi di antara negara-negara yang sedang tumbuh.
Namun, Indonesia juga masih mencatat kelemahan. Dalam hal kesiapan teknologi, Indonesia hanya berada di
peringkat 80. Efisiensi di bidang pasar tenaga kerja juga masih butuh perbaikan jika Indonesia ingin bergeser
dari peringkat 96 saat ini.
Dalam survei kemudahan berbisnis (ease of doing business/EODB) versi Bank Dunia, posisi Indonesia
juga naik dari peringkat 106 menjadi 91. Meskipun naik ke peringkat 36, tingkat daya saing Indonesia masih di
bawah tiga negara jiran di kawasan ASEAN, yaitu Thailand yang berada di peringkat 32, Malaysia di peringkat
23, dan Singapura di peringkat 3—peringkat tertinggi untuk negara-negara di Asia Tenggara. Di peringkat
pertama ada Swiss yang telah bertengger selama sembilan tahun berturut-turut. Kemudian, Amerika Serikat
mengikuti di posisi kedua. Singapura, Belanda, dan Jerman berturut-turut menjadi urutan setelahnya. Namun,
secara global, Indonesia masih lebih baik daripada Rusia (38), India (40), Portugal (42), dan Italia (43).
Dari total 16 faktor, responden survei WEF diminta untuk memilih 5 hal yang paling menjadi
hambatan berbisnis di Indonesia dan WEF kemudian memeringkatnya. Isu korupsi ternyata ada di puncak
daftar tersebut. Setelahnya, ada birokrasi yang tak efisien, akses terhadap pendanaan atau permodalan, dan
infrastruktur yang lemah. Hal lainnya yang dianggap masih menghambat adalah masalah ketidakajek an
kebijakan, stabilitas pemerintahan, tarif pajak, rendahnya etos kerja, inflasi, dan angka kejahatan serta
pencurian. Peringkat EODB Indonesia akan meningkat jika hambatan-hambatan ini berhasil diatasi.

(Diadaptasi dari beritagar.id)

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 1 dari 15 hlm.
985

1. Berdasarkan paragraf 1, manakah di bawah ini 4. Berdasarkan paragraf 1, jika Indonesia berhasil
pernyataan yang BENAR? memperbaiki efisiensi di bidang pasar tenaga
(A) Lain halnya dengan Korea Selatan, kerja, manakah simpulan di bawah ini yang
Indonesia dinilai telah memperbaiki kinerja PALING TEPAT?
di sektor infrastruktur dan makroekonomi (A) Peringkat efisiensi di bidang pasar tenaga
saja. kerja Indonesia akan mengalami stagnasi.
(B) Peringkat daya saing Indonesia secara (B) Peringkat efisiensi di bidang pasar tenaga
global pada periode 2017—2018 naik lima kerja Indonesia akan bergeser ke peringkat
tingkat dari posisi ke-36 dari 137 negara. 96.
(C) Perbaikan kinerja Indonesia di semua pilar (C) Peringkat efisiensi di bidang pasar tenaga
didorong oleh ukuran pasar yang besar kerja Indonesia akan mengalami
(peringkat 26) dan lingkungan makroekonomi peningkatan.
yang relatif kuat (peringkat 9). (D) Peringkat efisiensi di bidang pasar tenaga
(D) Dalam hal efisiensi di bidang pasar tenaga kerja Indonesia akan menjadi lebih rendah.
kerja, Indonesia masih mencatat (E) Peringkat efisiensi di bidang pasar tenaga
kelemahan karena hanya menempati kerja Indonesia akan menjadi lebih kecil
urutan ke-96. daripada 96.
(E) Indonesia merupakan salah satu negara
terbaik dalam inovasi di antara negara- 5. Berdasarkan paragraf 1, apa yang menjadi
negara yang sudah maju. penyebab Indonesia dinilai telah memperbaiki
kinerja di semua pilar?
2. Berdasarkan grafik di atas, manakah (A) Perbaikan di segala bidang, seperti
pernyataan di bawah ini yang PALING infrastruktur dan makroekonomi.
BENAR? (B) Meningkatnya daya saing Indonesia secara
(A) Tidak ada faktor penghambat berbisnis di global pada periode 2017—2018.
Indonesia yang skornya lebih kecil (C) Naiknya peringkat daya saing Indonesia
daripada kesehatan masyarakat yang daripada peringkat sebelumnya.
buruk. (D) Besarnya ukuran pasar dan relatif kuatnya
(B) Jumlah skor instabilitas kebijakan dan lingkungan makroekonomi.
kapasitas inovasi yang tidak memadai lebih (E) Kesamaan yang dimiliki Indonesia dan
besar daripada skor inefisiensi birokrasi. Korea Selatan di bidang infrastruktur.
(C) Terbatasnya peraturan tenaga kerja
menjadi faktor penghambat berbisnis di 6. Berdasarkan kalimat terakhir pada teks di atas,
Indonesia terbesar kedua belas setelah jika peringkat EODB Indonesia meningkat,
kejahatan dan pencurian. investor asing akan berlomba-lomba
(D) Jumlah skor instabilitas kebijakan dan berinvestasi.
instabilitas pemerintah lebih kecil daripada Simpulan yang paling tepat adalah ...
skor faktor penghambat berbisnis di (A) Jika investor asing berlomba-lomba
Indonesia yang terbesar. berinvestasi, hambatan-hambatan ini akan
(E) Skor faktor penghambat berbisnis di diatasi.
Indonesia yang terbesar terpaut sebelas (B) Jika investor asing tidak berinvestasi,
angka dengan skor faktor penghambat hambatan-hambatan ini akan diatasi.
yang terkecil. (C) Jika investor asing berlomba-lomba
berinvestasi, hambatan-hambatan ini tidak
3. Berdasarkan grafik di atas, manakah yang akan teratasi.
TIDAK menjadi hambatan berbisnis di (D) Jika hambatan-hambatan ini berhasil
Indonesia? diatasi, investor asing tidak akan berlomba-
(A) Buruknya kesehatan masyarakat. lomba berinvestasi.
(B) Kapasitas inovasi yang tidak memadai. (E) Jika hambatan-hambatan ini berhasil
(C) Kebijakan mata uang asing. diatasi, investor asing akan berlomba-
(D) Terbatasnya peraturan tenaga terampil. lomba berinvestasi.
(E) Etos kerja yang buruk.

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 2 dari 15 hlm.
985
Teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 7 sampai dengan 12.
Teks 2
Pakar kesehatan mengeklaim bahwa adanya filter pada ujung batang rokok membuat hanya 25% dari
100% bahaya asap rokok yang dirasakan oleh perokok aktif, sedangkan 75% sisa bahaya dari asap rokok
didapatkan oleh perokok pasif karena perokok pasiflah yang terpapar asap rokok secara langsung. Setidaknya,
ada empat ribu senyawa kimia berbahaya, seperti sianida, tar, arsenik, dan benzena yang dihirup oleh
perokok pasif. Oleh karena itu, perokok pasif juga berpotensi mendapatkan penyakit-penyakit mengerikan,
seperti asma atau kanker paru-paru. Selain itu, perokok pasif juga berisiko mendapatkan serangan jantung
atau strok secara mendadak. Hal itu terjadi karena darah yang terpapar kandungan asap rokok cenderung
menjadi lebih kental sehingga memicu penyumbatan pada pembuluh darah.
Berdasarkan data dari WebMD, penelitian telah menunjukkan bahwa bukan perokok yang tinggal
dengan perokok memiliki peningkatan risiko 24% untuk mengembangkan kanker paru-paru jika dibandingkan
dengan perokok pasif yang tidak tinggal dengan perokok. Menurut Department of Health & Human Services,
State Government of Victoria, Australia, asap tembakau di dalam ruangan cenderung menggantung di udara
dan tidak keluar begitu saja. Asap panas naik, tetapi asap tembakau mendingin dengan cepat dan
menghentikan pendakian ke atas. Ini terjadi karena asap lebih berat daripada udara sehingga asap mulai
turun. Jika seseorang merokok di dalam rumah, akan tercipta awan asap rendah. Itulah yang dihirup oleh
anggota rumah tangga lain saat mereka bernapas. Tak hanya dapat mengalami kanker paru-paru, orang yang
tidak pernah merokok yang hidup dengan orang yang aktif merokok memiliki risiko lebih tinggi terhadap
berbagai penyakit terkait tembakau, seperti risiko penyakit jantung dan strok, kacaunya aliran darah, dan
penyempitan pembuluh darah.
Berdasarkan laporan Global Adult Tobacco Survey, pada tahun 2011, sebanyak 51,3% (14,6 juta)
orang dewasa terpapar asap tembakau di tempat kerja. Di rumah, 78,4% orang dewasa (133,3 juta) terpapar
asap tembakau. Di restoran, sebanyak 85,4% orang yang mengunjungi restoran terpapar asap tembakau. Di
transportasi publik, sebanyak 70% orang terpapar tembakau. Sementara itu, di Indonesia, menurut data
Tobacco Control Support Centre, pada tahun 2007, sebesar 40,5% penduduk semua umur (91 juta) terpapar
asap rokok di dalam rumah. Pada tahun 2010, prevalensi perokok pasif dialami oleh dua dari lima penduduk
dengan jumlah sekitar 92 juta penduduk. Pada tahun 2013, jumlah ini meningkat menjadi sekitar 96 juta jiwa.
Sebesar 56% atau setara dengan 12 juta anak usia 0—4 tahun terpapar asap rokok.

(Diadaptasi health.grid.id dan Infodatin Kemenkes: Situasi


Umum Konsumsi Tembakau di Indonesia)

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 3 dari 15 hlm.
985
7. Berdasarkan paragraf 2, manakah di bawah ini (C) Pada tahun 2011, menurut laporan Global
pernyataan yang PALING BENAR? Adult Tobacco Survey, 51,3% (14,6 juta)
(A) Perokok pasif yang tinggal dengan perokok orang dewasa terpapar asap tembakau di
aktif memiliki risiko kanker paru-paru 24% tempat kerja.
lebih tinggi jika dibandingkan dengan (D) Menurut data Tobacco Control Support
perokok aktif. Centre, pada tahun 2007, sebesar 40,5%
(B) Perokok yang tinggal dengan perokok pasif penduduk Indonesia terpapar asap rokok
memiliki risiko kanker paru-paru 24% lebih di dalam rumah.
tinggi jika dibandingkan dengan perokok (E) Berdasarkan Global Adult Tobacco Survey,
pasif. pada tahun 2011, sebanyak 85,4% orang
(C) Perokok pasif yang tinggal dengan perokok yang mengunjungi restoran terpapar asap
aktif juga memiliki risiko lebih tinggi terkena tembakau.
penyakit jantung dan strok.
(D) Asap tembakau lebih berat daripada udara 10.Manakah pernyataan di bawah ini yang
karena cenderung menggantung di udara PALING TEPAT berdasarkan tabel di atas?
sehingga tidak dapat keluar ruangan (A) Jumlah total perokok pasif di dalam rumah
dengan mudah. pada tahun 2010 meningkat daripada
(E) Asap tembakau yang ada di dalam ruangan 2007, tetapi lebih kecil daripada 2013.
akan mudah mengalir ke luar meskipun (B) Jumlah terbesar perokok pasif di dalam
cenderung menggantung di udara. rumah pada 2010 adalah anak-anak dalam
rentang usia 10—14 tahun.
8. Berdasarkan paragraf 1, manakah di bawah ini (C) Jumlah perokok pasif perempuan di dalam
pernyataan yang BENAR terkait dengan rumah dari selalu lebih besar daripada laki-
penyebab potensi perokok pasif mendapatkan laki.
serangan jantung atau strok secara mendadak? (D) Jumlah total perokok pasif permpuan di
(A) Sebesar 75% sisa bahaya asap rokok dalam rumah selalu lebih besar daripada
dirasakan oleh perokok pasif karena asap laki-laki.
rokok secara langsung dihisap oleh (E) Jumlah perokok pasif di dalam rumah dari
perokok pasif. kelompok usia 10—14 tahun terus
(B) Darah yang cenderung menjadi lebih mengalami peningkatan.
kental akibat terpapar kandungan asap
rokok akan memicu penyumbatan pada 11.Berdasarkan paragraf 2, manakah simpulan di
pembuluh darah. bawah ini yang PALING BENAR?
(C) Ada sekitar empat ribu senyawa kimia (A) Perokok pasif memiliki peningkatan risiko
berbahaya dalam asap rokok, seperti terkena kanker paru-paru 24% lebih besar
sianida, tar, arsenik, dan benzena. jika dibandingkan dengan perokok aktif.
(D) Adanya filter pada ujung batang rokok (B) Tinggal bersama perokok aktif membuat
membuat 75% dari 100% bahaya asap perokok pasif memiliki risiko yang lebih
rokok dirasakan oleh bukan perokok aktif. tinggi terhadap berbagai penyakit terkait
(E) Sianida, tar, arsenik, dan benzena dalam tembakau.
asap rokok yang dihirup oleh perokok pasif (C) Risiko perokok pasif terkena penyakit
membuat 75% bahaya asap rokok terkait tembakau 24% lebih besar jika
didapatkan oleh perokok pasif. dibandingkan dengan risiko perokok aktif.
(D) Perokok yang tinggal dengan bukan
9. Manakah pernyataan berikut ini yang TIDAK perokok memiliki risiko yang lebih besar
TEPAT berdasarkan paragraf 3? untuk mengembangkan kanker paru-paru.
(A) Di Indonesia, pada tahun 2010, prevalensi (E) Berbagai penyakit terkait tembakau akan
perokok pasif dialami oleh dua dari lima menjangkiti perokok pasif yang berinteraksi
penduduk dengan jumlah sekitar 92 juta dengan orang yang aktif merokok.
penduduk.
(B) Pada tahun 2013, jumlah anak usia 0—4
tahun yang terpapar asap rokok meningkat
sebesar 56% atau menjadi sekitar 96 juta
jiwa.

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 4 dari 15 hlm.
985
12. Berdasarkan paragraf 2, jika seseorang 15.
merokok di dalam rumah, simpulan yang
paling tepat adalah ...
(A) Tercipta awan asap rendah.
(B) Rumah akan dipenuhi bau rokok.
(C) Akan sangat sulit membersihkan bekas-
bekas merokok di dalam rumah.
(D) Tidak ada pelarangan merokok di dalam
rumah.
(E) Merokok di dalam rumah berdampak
negatif. Bilangan yang tepat untuk mengganti tanda
tanya di atas adalah ....
1 (A) 14
13. 6,3  4,2  5,4  6,3  2,6  6,3  6,3   ....
3 (B) 37
(A) 54 (C) 49
(B) 56 (D) 73
(C) 60 (E) 121
(D) 63
(E) 72

14. 1 ; 2,65 ; 4,3 ; 5,95 ; 7,6 ; …


(A) 8,35
(B) 8,65
(C) 9,25
(D) 9,45
(E) 10,15

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 5 dari 15 hlm.
985
Subtes : Pemahaman Bacaan dan Menulis

Bacalah tulisan berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
Teks 3
[…]
1
Gaya hidup sedentair alias kurang gerak atau mager (malas gerak) adalah masalah yang sering dialami
oleh penduduk perkotaan. 2Bekerja di depan layar komputer sepanjang hari, kelamaan terjebak macet di jalan
atau hobi main gim tanpa diimbangi olahraga merupakan bentuk dari gaya hidup sedentair.
3
Jika Anda termasuk salah satu orang yang sering melakukan berbagai rutinitas tersebut, Anda harus
waspada. 4Pasalnya, gaya hidup sedentair sangat berbahaya karena membuat Anda berisiko terkena diabetes
tipe 2.
5
Gaya hidup sedentair menyebabkan masyarakat, terutama penduduk kota, malas bergerak. 6Coba ingat-
ingat, dalam sehari ini, sudah berapa kali Anda menggunakan aplikasi online untuk memenuhi kebutuhan
Anda? 7Selain itu, tilik juga berapa banyak langkah yang sudah Anda dapatkan pada hari ini?
8
Seiring dengan pengembangan teknologi yang makin canggih, apa pun yang Anda butuhkan kini bisa
langsung diantar ke ruangan kantor Anda atau depan rumah. 9Selain hemat waktu, Anda pun jadi tak perlu
mengeluarkan energi untuk mendapatkan apa yang Anda mau. 10Namun, tahukah Anda bahwa segala
kemudahan tersebut menyimpan bahaya bagi tubuh Anda? 11Minimnya aktifitas fisik karena gaya hidup ini
membuat Anda berisiko lebih tinggi terkena berbagai penyakit kronis, termasuk diabetes.
12
Bahkan, Badan Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan bahwa gaya hidup ini juga termasuk 1 dari 10
penyebab kematian terbanyak di dunia. 13Selain itu, data terbaru dari Riskedas 2018 menguak bahwa DKI
Jakarta merupakan provinsi dengan tingkat diabetes melitus tertinggi di Indonesia. 14Ini menunjukkan bahwa
gaya hidup mager amat erat kaitannya dengan tingkat diabetes di perkotaan.
(Diadaptasi dari https://hellosehat.com)

16. Judul yang paling tepat untuk melengkapi (D) pugar


tulisan di atas adalah …. (E) ritel
(A) “Fakta-Fakta tentang Penyakit Kronis di
Perkotaan” 19. Kalimat yang tidak efektif ditemukan pada
(B) “Gaya Hidup Sedentair Menyebabkan kalimat ….
Diabetes” (A) 14
(C) “Risiko Penyakit Kronis bagi Masyarakat (B) 9
Perkotaan” (C) 8
(D) “Gaya Hidup Mager Memengaruhi (D) 4
Kematian di Perkotaan” (E) 3
(E) “Ancaman Penyakit Diabetes dalam Gaya
Hidup di Perkotaan” 20. Kata nonformal dalam bacaan di atas adalah ….
(A) sedentair
17. Kata berimbuhan yang digunakan secara salah (B) kelamaan
pada paragraf 4 adalah …. (C) rutinitas
(A) pengembangan (D) pasalnya
(B) butuhkan (E) aktifitas
(C) diantar
(D) menyimpan 21. Tanda koma mestinya ditambahkan dalam
(E) berisiko kalimat ….
(A) 1
18. Bentuk bahasa yang sejenis dengan mager (B) 2
pada kalimat 1 adalah …. (C) 3
(A) rudal (D) 4
(B) magang (E) 5
(C) oncom

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 6 dari 15 hlm.
985
Bacalah tulisan berikut, kemudian jawablah soal-soal yang tersedia dengan memilih jawaban yang tepat di
antara pilihan jawaban A, B, C, D, atau E.
Teks 4
1
Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan (Sulsel), menjadi salah satu destinasi favorit wisatawan
mancanegara yang berkunjung ke Sulsel. 2Toraja menjadi daya tarik wisatawan karena menyimpan berbagai
kisah kebudayaan dan alam yang indah. 3Salah satunya (…) makam yang terletak di tebing batu di Desa
Lemo, Toraja.
4
Makam di tebing batu yang ada di Desa Lemo menjadi daya tarik tersendiri karena merupakan salah
satu makam batu tertua di Toraja. 5Selama berkunjung ke lokasi tersebut, wisatawan akan disuguhkan barisan
makam yang berada disisi tebing. 6Jenazah yang berasal dari kaum bangsawan akan dimakamkan di bagian
yang lebih tinggi daripada sisi tebing. 7Selain itu, makam bangsawan juga dipasang dengan adanya patung
tau-tau di depan makam.
8
Upacara pemakaman di tebing batu juga menjadi tujuan wisata kebudayaan yang dapat disaksikan oleh
para wisatawan. 9Untuk kita ketahui, setiap jenazah masyarakat Toraja yang akan dimakamkan harus melalui
beberapa tahap ritual. 10Ketika seseorang meninggal, sebelum dimakamkan, jenazahnya harus disemayamkan
untuk kemudian diberi penghormatan dalam upacara adat bernama Rambu Solo.
11
Rambu Solo akan dilakukan jika seluruh kerabat jenazah telah lengkap dan bersepakat untuk
menentukan waktu pemakaman. 12Selain itu, keluarga jenazah juga harus memiliki materi yang cukup untuk
menggelar upacara Rambu Solo. 13Upacara ini biasanya membutuhkan biaya yang besar, salah satunya untuk
membeli kerbau.
14
Kerbau-kerbau yang ada dalam upacara Rambu Solo akan disembelih pada ritual ma'ttingoro. 15Jumlah
kerbau dalam upacara Rambu Solo tergantung pada kesanggupan keluarga jenazah. 16Tak jarang ada kerbau
yang harganya mencapai miliaran rupiah atau yang dikenal dengan istilah tedong bonga atau kerbau bule.
17
(…), karena mahalnya biaya upacara Rambu Solo dan lamanya waktu yang diperlukan untuk seluruh
keluarga berkumpul lengkap, hal tersebut membuat pemakaman jenazah di dalam pahatan batu berlangsung
lama.
(Diadaptasi dari https://news.detik.com)

22. Kata manakah yang tepat untuk melengkapi 25. Ilustrasi yang paling tepat untuk melengkapi
titik-titik pada paragraf 1? penjelasan dalam tulisan di atas adalah ….
(A) Yakni. (A) gambar destinasi favorit di Sulsel
(B) Di mana. (B) bagan langkah-langkah Rambu Poso
(C) Adalah. (C) foto makam di tebing batu
(D) Daripada. (D) diagram persentase pelaksanaan Rambu Poso
(E) Terletak. (E) tabel pelaksanaan upacara Rambu Poso

23. Penggunaan kata yang salah dalam paragraf 26. Kata hubung yang tepat untuk melengkapi titik-
ke-2 adalah …. titik pada awal kalimat (17) adalah ….
(A) tertua (A) bahkan
(B) disuguhkan (B) sehingga
(C) jenazah (C) sedangkan
(D) bangsawan (D) pasalnya
(E) dipasang (E) padahal

24. Kesalahan penulisan kata dalam teks di atas


terdapat pada kalimat ….
(A) 4
(B) 5
(C) 6
(D) 7
(E) 8

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 7 dari 15 hlm.
985
27. Anda akan menambahkan kalimat berikut pada Letak kalimat tersebut yang paling tepat adalah ….
paragraf terakhir. (A) sebelum kalimat 14
(B) setelah kalimat 14
Selama menunggu proses upacara Rambu Solo (C) setelah kalimat 15
dapat terlaksana, jenazah akan disemayamkan (D) setelah kalimat 16
di sebuah rumah adat Toraja atau yang dikenal (E) setelah kalimat 17
dengan nama tongkonan.

Tulisan berikut diikuti oleh lima butir pertanyaan. Pertimbangkan, apakah kata atau kalimat pada setiap nomor
bercetak tebal TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) atau diganti dengan pilihan lain yang tersedia (B, C, D, atau E).
Teks 5
Pada tahun 281970-an, pesawat luar angkasa, Viking, mendarat di permukaan Mars dengan tujuan
mengeksplorasi Planet Merah tersebut. Salah satu eksperimennya bernama 29labeled release (LR) yang
bertujuan untuk mencari sinyal kehidupan di planet tersebut. Viking kembali ke Bumi dengan membawa hasil
eksperimen pada 1976. Hasilnya menunjukkan bahwa ada tanda-tanda kehidupan di permukaan Mars.
Gilbert V. Levin, insinyur dan pencipta Viking Programs sekaligus investigator pertama dalam eksperimen
tersebut, sekarang membuat esai panjang tentang 30ditemukan tanda-tanda kehidupan di Mars. Akan tetapi,
entah mengapa, hal tersebut diabaikan oleh NASA.
Namun, mengapa NASA mengabaikannya? Disinyalir, penyebabnya karena NASA tidak menemukan
bahan organik dalam eksperimen tersebut: bentuk fisik dari tanda-tanda kehidupan. NASA menginginkan hal
yang lebih dari respirasi mikroba yang ditemukan oleh LR. Artinya, NASA menganggap bahwa hasil yang
ditemukan oleh LR mengandung kehidupan, tetapi tidak berbentuk kehidupan itu sendiri.
Sejak itu, NASA belum melakukan eksperimen lanjutan yang terfokus pada kondisi cuaca dan habitat
Mars sebagai “rumah bagi alien”. Namun, Gilbert bersikeras bahwa sudah terdapat tanda-tanda kehidupan di
Mars. Dalam tulisannya, Gilbert meminta NASA untuk kembali melakukan eksperimen serupa layaknya 40
tahun lalu. Ia juga meminta para peneliti untuk kembali memeriksa hasil eksperimen 40 tahun lalu untuk
membuktikan bahwa ada kehidupan di Mars.
(Diadaptasi dari Kompas.com)

28. 30.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI (A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(B) 1970 an (B) pertemuan
(C) 70-an (C) penemu
(D) ’70-an (D) penemuan
(E) 1970 (E) temuan

29.
(A) TIDAK PERLU DIPERBAIKI
(B) labeled Release
(C) Labeled Release
(D) Labeled Release
(E) labeled release

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 8 dari 15 hlm.
985
Subtes : Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Teks 6
Belantara media sosial menyuguhkan segala informasi, termasuk berita-berita, dengan judul yang
beraneka jenis: dari yang biasa-biasa saja sampai yang bombastis. Sering kali judul-judul berita yang tampil
bisa membuat dahi mengernyit, tetapi tak jarang sukses membawa pembaca tergoda untuk mengeklik tautan.
Fenomena ini sering disebut clickbait. Ankesh Anand dari Indian Institute of Technology dalam tulisannya
yang berjudul “We Used Neural Networks to Detect Clickbaits: You Won’t Believe What Happened Next!”
mengatakan bahwa clickbait merupakan istilah untuk judul berita yang dibuat untuk menggoda pembaca.
Biasanya, clickbait menggunakan bahasa yang provokatif dan menarik perhatian. Fenomena clickbait mencuat
dalam dunia digital, khususnya media daring, dengan tujuan menarik pembaca atau warganet masuk ke
sebuah situs web dan mendulang apa yang disebut sebagai page view atau jumlah klik yang masuk.
Abhijnan Chakraborty dari Indian Institute of Technology Kharagpur dalam makalahnya yang berjudul
“Stop Clickbait: Detecting and Preventing Clickbaits in Online News Media” mengungkapkan bahwa clickbait
mengeksploitasi sisi kognitif manusia yang disebut curiosity gap. Dalam laporan Wired, George Loewenstein
secara gamblang menjelaskan ihwal teori curiosity gap pada dekade 1990-an. Curiosity gap terjadi karena ada
celah antara apa yang diketahui dan apa yang ingin diketahui. Artinya, ada kesenjangan pengetahuan.
Kesenjangan pengetahuan tersebut memiliki konsekuensi emosional. Judul clickbait memantik konsekuensi
emosional itu. Pembaca yang mengeklik artikel merupakan pembaca yang ingin memuaskan sisi
emosionalnya.
(Dikutip dari tirto.id)

31. Hal pokok yang sedang dibahas dalam paragraf 33. Hubungan kata judul dan artikel bisa
kedua teks di atas adalah ... dianalogikan dengan kata ....
(A) Pembaca yang mengeklik artikel adalah (A) perahu dan layar
orang yang ingin memuaskan sisi (B) kanan dan kiri
emosionalnya. (C) rumah dan pintu
(B) Ada kesenjangan antara yang diketahui (D) nama dan orang.
dan yang ingin diketahui saat seseorang (E) tanah dan luas.
membaca berita.
(C) Curiosity gap adalah sisi kognitif manusia 34. Kata ihwal pada teks di atas bisa diganti
yang dieksploitasi oleh clickbait. dengan kata ....
(D) Teori curiosity gap sebagai sisi kognitif (A) perihal
manusia sudah ada sejak dekade 1990-an. (B) awal
(E) Judul clickbait akan membuat konsekuensi (C) sinambung
emosional pembaca meningkat. (D) ujung
(E) isi
32. Kata provokatif dalam paragraf pertama teks di
atas bermakna ....
(A) bersifat menghasut
(B) merangsang untuk bertindak
(C) membangkitkan kemarahan
(D) membangkitkan hati orang untuk melawan
(E) terpengaruh untuk berbuat negatif

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 9 dari 15 hlm.
985
Teks 7
(1) Meskipun baru mengambil peran utama dalam panggung diskusi publik Indonesia di beberapa
dekade terakhir ini, hoaks sebetulnya mempunyai akar sejarah yang panjang. (2) Hoaks, yang kini tercantum
di Kamus Besar Bahasa Indonesia dengan arti ‘berita bohong’, tak sesederhana kelihatannya. (3) Sebuah
kebohongan bisa disebut hoaks apabila dibuat secara sengaja agar dipercaya sebagai sebuah kebenaran. (4)
Tak hanya itu, kebohongan baru-bisa disebut hoaks apabila keberadaannya memiliki tujuan tertentu, seperti
untuk memengaruhi opini publik.
Kata hoaks sendiri baru mulai digunakan sekitar tahun 1808. Kata tersebut dipercaya datang dari hocus
yang berarti ‘untuk mengelabui’. Kata itu sendiri merupakan penyingkatan dari hocus pocus, semacam mantra
yang kerap digunakan pesulap dalam pertunjukan saat akan terjadi sebuah punch line dalam pertunjukan
mereka di panggung. Hingga kini, eksistensi hoaks terus meningkat. Dari kabar palsu, seperti entitas raksasa
Loch Ness, tembok Cina yang terlihat dari luar angkasa, hingga ribuan hoaks yang bertebaran di pemilihan
umum presiden Amerika Serikat pada tahun 2016, semua hoaks tersebut mempunyai tujuan masing-masing:
dari sesederhana publisitas diri hingga tujuan yang amat genting, seperti politik praktis sebuah negara adidaya.
(Dikutip dengan perubahan dari kumparan.com)

35. Kalimat (2) dan kalimat (1) paragraf pertama 36. Persamaan kata entitas pada teks di atas adalah ....
teks di atas membentuk kepaduan yang (A) musuh
ditandai dengan adanya .... (B) hal
(A) elipsis (C) wujud
(B) konjungsi (D) masif
(C) substitusi (E) tumpuk
(D) repetisi
(E) hiponim

Teks 8
Kita sering mendengar istilah penyelidikan dan penyidikan dalam kehidupan sehari-hari, tetapi
sudahkah kita mengetahui perbedaan dari keduanya? Penyelidikan dilakukan oleh penyelidik yang
merupakan langkah awal atau upaya awal untuk mengidentifikasi benar atau tidaknya suatu peristiwa pidana
itu terjadi. Penyelidikan ini adalah tindakan atas nama hukum untuk melakukan penelitian. Penelitian
dilakukan untuk mengetahui apakah perkara yang dimaksud benar-benar merupakan peristiwa pelanggaran
terhadap hukum pidana atau bukan.
Sementara itu, penyidikan dilakukan oleh pihak penyidik yang melakukan kegiatan pemeriksaan
pendahuluan/awal yang dititikberatkan pada upaya pencarian atau pengumpulan bukti faktual dari
penangkapan dan penggeledahan, bahkan jika perlu dapat diikuti dengan tindakan penahanan terhadap
tersangka dan penyitaan terhadap barang atau bahan yang diduga erat kaitannya dengan tindak pidana yang
terjadi. Penyidikan mempunyai kedudukan dan peranan yang sangat penting dan strategis untuk menentukan
berhasil atau tidaknya proses penegakan hukum pidana selanjutnya. Pelaksanaan penyidikan yang baik akan
menentukan keberhasilan jaksa penuntut umum dalam melakukan penuntutan dan selanjutnya memberikan
kemudahan bagi hakim untuk menggali/menemukan kebenaran materiel dalam memeriksa dan mengadili di
persidangan.
(Dikutip dari yuridis.id)

37. Lawan kata faktual pada teks di atas adalah ....


(A) dekap
(B) basi
(C) getas
(D) senjang
(E) dusta

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 10 dari 15 hlm.
985
Text 9
We all love watching fireworks, from the flashy shows on the Fourth of July to the Roman candle
burning in the backyard. But let’s stop and think about the price we pay for just a few minutes of excitement.
First, the amount of money we spend on fireworks is absurd. The excitement is gone, literally, in a
flash. Let’s face it; what we really are doing is burning money. Yet, year after year, thousands of cities and
towns spend our tax dollars for fireworks displays. Those tax dollars would be put to much better use feeding
our hungry and housing our homeless.
Second, there is the matter of pollution. Fireworks contain chemicals that are harmful to people and
animals. Over the years, these chemicals will poison the air we breathe and the water we drink.
Third, let’s consider the trash left behind after the fireworks display. What a mess! One would expect
that those who set off the fireworks would have the decency to pick up the trash afterwards. But they don’t.
The mess they leave behind reflects the kind of attitude many Americans have toward our environment.
Fourth, fireworks are dangerous. Some fireworks can damage your hearing, especially the fireworks
used in public displays that give off a big BANG. Losing your hearing is too high a price to pay.
Despite all the safety warnings, we still see injuries and deaths as a result of fireworks. Approximately
10.000 Americans are injured every year by fireworks. According to the Council on Fireworks Safety, children
from the ages of five to fourteen are the ones most often injured. Those sparkles that seem harmless cause 10%
of the injuries. But sparklers run a distant third after skyrockets (number two) and firecrackers, which are the
leading cause of injuries.
In my view, all fireworks consumers should be banned. Public fireworks displays should be kept into
minimum and should be paid for through volunteer funding, not tax dollars. Finally, those people in charge of
fireworks displays should be responsible for cleaning up the mess they make.

38. What is the main idea of the passage? 40. The author would apparently agree that ….
(A) Fireworks are the leading causes of injuries (A) Public fireworks displays should be paid for
and deaths of American teenagers. with tax dollars
(B) Spending money on fireworks is a matter of (B) The money we spend on fireworks would be
waste due to its unreasonable price. better spent helping others
(C) Fireworks are costly and should be banned (C) Hearing loss is a small price to pay for the
or restricted. excitement that fireworks provide
(D) Many Americans are injured and killed in (D) The small amount of harmful chemicals
fireworks incidents. found in fireworks should not be a concern
(E) Fireworks only offer a few minutes of (E) The mess following a fireworks display on
excitement. holiday celebration is tolerable

39. Which of the following is NOT the writer’s 41. Which of the following best describes the
argument for proposing a ban to fireworks? author’s purpose in this passage?
(A) Fireworks mean only a waste of money. (A) To teach readers about fireworks safety
(B) Fireworks bring more harm than joy. (B) To describe different type of fireworks
(C) Fireworks are environment-friendly. (C) To complain about the noise during
(D) Fireworks are costly. fireworks displays
(E) Fireworks contain poisonous chemicals. (D) To express an opinion about the worth of
fireworks
(E) To propose a ban on fireworks

Text 10
Essential oils are compounds extracted from plants. The oils capture the plant's scent and flavor, or
"essence." Unique aromatic compounds give each essential oil its characteristic essence. Essential oils are
obtained through distillation or mechanical methods, such as cold pressing. Once the aromatic chemicals have
been extracted, they are combined with a carrier oil to create a product that is ready for use. The way the oils
are made is important, as essential oils obtained through chemical processes are not considered true essential
oils.

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 11 dari 15 hlm.
985
Essential oils are most commonly used in the practice of aromatherapy, in which they are inhaled
through various methods. Essential oils are not meant to be swallowed. The chemicals in essential oils can
interact with your body in several ways. When applied to your skin, some plant chemicals are absorbed. It is
thought that certain application methods can improve absorption, such as applying with heat or to different
areas of the body. However, research in this area is lacking.
Inhaling the aromas from essential oils can stimulate areas of your limbic system, which is a part of
your brain that plays a role in emotions, behaviors, sense of smell, and long-term memory. Interestingly, the
limbic system is heavily involved in forming memories. This can partly explain why familiar smells can trigger
memories or emotions. The limbic system also plays a role in controlling several unconscious physiological
functions, such as breathing, heart rate, and blood pressure. As such, some people claim that essential oils can
exert a physical effect on your body. However, this has yet to be confirmed in studies.
There are more than 90 types of essential oils, each with its own unique smell and potential health
benefits. Popular oils include peppermint, lavender, and sandalwood. Peppermint is used to boost energy and
aid digestion, lavender is good for relieving stress, and sandalwood usually used to calm nerves and help with
focus. Despite their widespread use, little is known about the ability of essential oils to treat certain health
conditions and more high-quality studies are needed.
Essential oils are generally considered safe. However, they may cause serious side effects for some
people, especially if applied directly to the skin or ingested. They may cause some side effects, including
rashes, asthma attacks, headaches, and allergic reactions. While the most common side effect is a rash,
essential oils can cause more serious reactions, and they have been associated with one case of death.
Swallowing essential oils is not recommended, as doing so could be harmful and, in some doses, fatal. Very
few studies have examined the safety of these oils for pregnant or breastfeeding women, who are usually
advised to avoid them.
Evidence supporting many of their associated health claims is lacking, and their effectiveness is often
exaggerated. For minor health problems, using essential oils as a complementary therapy is likely harmless.
However, if you have a serious health condition or are taking medication, you should discuss their use with
your healthcare practitioner.

42. The phrase ‘exaggerated’ in paragraph 6 can 44. In which paragraph does the author explain the
be replaced by …. application methods of essential oils?
(A) appreciated (A) Paragraph 1
(B) belittled (B) Paragraph 2
(C) overstated (C) Paragraph 3
(D) denied (D) Paragraph 4
(E) emphasized (E) Paragraph 5

43. What topic does the paragraph preceding the 45. The author begins paragraph 5 by stating the
passage most likely discuss? common view on the safety of essential oils
(A) The popularity of essential oils and their followed by ….
controversial health claims (A) the suggested method of applying essential
(B) The definition of essential oils and their oils
proven health benefits (B) the scientifically proven harmful effects of
(C) The findings of some studies of the health essential oils
benefits of particular essential oils (C) the findings of related studies in pregnant or
(D) The experts’ claims about the effectiveness breastfeeding women
of essential oils in treating any medical (D) the elaboration of the previous statement
conditions (E) the contradictions of the previous statement
(E) The medical experts’ recommendation of
how to choose the right essential oils

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 12 dari 15 hlm.
985
Subtes : Pengetahuan Kuantitatif

46. Persamaan garis 5x – 12y = 120 memotong 50. Semesta dari himpunan A dan B adalah
sumbu-sumbu kartesius di titik A dan B, jarak bilangan asli yang kurang dari 50. A = {habis
titik A dan B adalah .... di bagi 2}, B = {habis dibagi 3}. Sifat A∩B
(A) 10 yang tepat adalah ...
(B) 13 (A) Anggotanya bilangan kelipatan 6.
(C) 15 (B) Memiliki 6 anggota.
(D) 26 (C) Merupakan himpunan kosong.
(E) 39 (D) Banyak anggota himpunan A kurang dari
anggota B.
47. Diketahui x   1 , x  5 bentuk sederhana dari (E) Semua anggota B adalah anggota A∩B.
3
3  9 x 10  2 x 51. Fungsi di bawah ini yang memenuhi bentuk f(p
  ... – q) = f(p) – f(q) adalah ....
x  5 2  2x
(A) f ( x)  x 4
3
(A) –9 (B) f ( x)  x  3

(B) x  3 (C) f ( x)  10
1  3x x
(C) ( x  3)( x  5) (D) f ( x)  5 x
(D) 5( x  3) (E) f ( x)  x
(E) x
52. Disebuah kelas, siswa wanita lebih banyak 12
48. a dan b adalah bilangan asli dengan a < b.
persen dari siswa pria. Perbandingan siswa
Didefinisikan bentuk a∏b adalah jumlah
wanita banding pria adalah ....
bilangan bulat mulai dari a hingga b. Contoh
(A) 31 : 19
4∏7 = 4 + 5 + 6 + 7. Nilai dari 5  25 (B) 21 : 16
12 18 (C) 17 : 13
adalah.... (D) 14 : 11
(A) 3 (E) 3 : 2
(B) 4
(C) 5 53. Nilai 4 kali ujian matematika 7, 5, 8, 9 dengan
(D) 6 nilai yang bisa diperoleh mulai dari 0 sampai
(E) 7 10. Jika nilai rata-rata batas minimal kelulusan
adalah 7,8, nilai yang harus diperoleh pada
49.
ujian ke-5 agar lulus adalah ....
(A) 8
(B) 8,4
(C) 9
(D) 9,6
(E) 10

Pada gambar persegi panjang di atas, luas


daerah yang diarsir pada gambar persegi
panjang di atas adalah ... satuan luas
(A) 28 (D) 36
(B) 30 (E) 40
(C) 32

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 13 dari 15 hlm.
985
54. Bilangan bulat positif x, y, dan z yang 57. Beriku ini adalah tabel konsumsi bahan bakar
memenuhi x < y < z dan x + y + z = 6. beberapa tipe kendaraan.
P Q
Konsumsi bahan
y 3 Tipe Jarak tempuh
bakar
A 24 km 1,5 liter
Hubungan yang tepat antara P dan Q adalah ….
(A) P > Q B 70 km 5 liter
(B) P < Q C 56 km 3,5 liter
(C) P = Q Manakah pernyataan berikut yang bernilai
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk benar?
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di (1) konsumsi bahan bakar kendaraan Tipe A
atas. 16 km/Liter.
(2) konsumsi bahan bakar kendaraan Tipe C
55. P = {bilangan prima kurang dari 25}, Q = lebih besar dari tipe B.
{bilangan yang dibagi 2 bersisa 1}. Notasi n(P) (3) konsumsi bahan bakar kendaraan Tipe A
menyatakan banyaknya anggota himpunan P. sama dengan tipe C.
P Q (4) Kendaraan tipe B butuh 3 Liter bahan bakar
N(P∩Q) 9 jika ingin menempuh 45 km.

Hubungan yang tepat antara P dan Q adalah …. (A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar.
(A) P > Q (B) (1) dan (3) SAJA yang benar.
(B) P < Q (C) (2) dan (4) SAJA yang benar.
(C) P = Q (D) HANYA (4) yang benar.
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk (E) SEMUA pilihan benar.
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di
atas. 58. Diketahui bentuk x2 + Mx + 7 memiliki faktor
(x +1)(x + N). Manakah pernyataan di bawah
56. Sebuah kantong berisi kelereng berwarna ini yang bernilai benar?
merah dan biru dengan perbandingan 5 : 7. (1) N = 7
Ditambahkan kelereng merah dan biru masing- (2) M = 8
masing dengan jumlah yang sama. (3) M.N bilangan tak prima
P Q (4) 5 M + 7 N + 1 adalah bilangan bulat
Perbandingan setelah 5 3 3 3
ditambahkan. 7
(A) (1), (2), dan (3) SAJA yang benar.
Hubungan yang tepat antara P dan Q adalah …. (B) (1) dan (3) SAJA yang benar.
(A) P > Q (C) (2) dan (4) SAJA yang benar.
(B) P < Q (D) HANYA (4) yang benar.
(C) P = Q (E) SEMUA pilihan benar.
(D) Informasi yang diberikan tidak cukup untuk
memutuskan salah satu dari tiga pilihan di
atas.

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 14 dari 15 hlm.
985
59. p + q = r. Apakah r ganjil? 60. Berapa harga dua porsi siomay dan semangkuk
Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2) mie ayam?
berikut cukup untuk menjawab pertanyaan Putuskan apakah pernyataan (1) dan (2)
tersebut. berikut cukup untuk menjawab pertanyaan
(1) p bilangan prima. tersebut.
(2) q bilangan ganjil. (1) Perbandingan harga 1 porsi siomay dan
semangkuk mie ayam adalah 2 : 3.
(A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk (2) Semangkuk mie ayam lebih mahal
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan Rp5.000,00 dari seporsi siomay.
(2) SAJA tidak cukup. (A) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
(B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan
menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan (2) SAJA tidak cukup.
(1) SAJA tidak cukup. (B) Pernyataan (2) SAJA cukup untuk menjawab
(C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup pertanyaan, tetapi pernyataan (1) SAJA tidak
untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU cukup.
pernyataan SAJA tidak cukup. (C) DUA pernyataan BERSAMA-SAMA cukup
(D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk untuk menjawab pertanyaan, tetapi SATU
menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) pernyataan SAJA tidak cukup.
SAJA cukup. (D) Pernyataan (1) SAJA cukup untuk
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak menjawab pertanyaan dan pernyataan (2)
cukup untuk menjawab pertanyaan. SAJA cukup.
(E) Pernyataan (1) dan pernyataan (2) tidak
cukup untuk menjawab pertanyaan.

TO 09, TPS, PROGRAM PERSIAPAN LANGSUNG SBMPTN 2020 , BKB NURUL FIKRI hlm. 15 dari 15 hlm.

Anda mungkin juga menyukai