Anda di halaman 1dari 1

Nama : Arina Sabila Zulfa

NIM : 18104020079

Rancangan Media Pembelajaran Bahasa Arab

1. Sasaran : MI kelas 2
2. Materi : mufrodat
3. Jenis media : manual
4. Bahan media : kertas dan dadu
5. Prosedur penggunaan : pada kertas ular tangga telah disiapkan gambar-gambar
seputar binatang, lingkungan sekolah, dan benda-benda yang sering ada dalam
keseharian peserta didik. Setiap kotak terdapat gambar mengenai tema diatas dan
warna yang berbeda-beda tiap kotaknya. Cara bermainnya setiap anak berhak
melempar dadu sekali, kemudian menjalankan sesuai angka yang muncul. Setelah itu
peserta didik yang melempar dadu harus menyebutkan mufrodat sesuai dengan tempat
berhentinya beserta warna kotaknya dalam bahasa arab. Jika salah dalam
menyebutkan mufrodat dan warna sesuai kotak dia berhenti maka harus mundur satu
angka. Jika menyebutkan dengan benar maka ia berhak maju satu angka.
Pemenangnya adalah yang sampai garis finish terlebih dahulu.
6. Nama media : mufrodat ular tangga

Anda mungkin juga menyukai