Anda di halaman 1dari 2

1. Seorang pengusaha memiliki dana sebanyak Rp 500.000.

000 dan menginvestasikan


dana tersebut selama 2 tahun dengan tingkat bunga adalah 9%. maka bagaimana
perhitungannya?

2. Seorang karyawan di perusahaan swasta menyisihkan gajinya yang sebagian


diperoleh untuk kemudian diInvestasikan pada sebuah warnet selama 5 tahun
dengan jumlah uang yang dimilikinya sebesar Rp 68.000.000 dengan tingkat suku
bunga yang disepakati adalah 11%. maka bagaimana perhitungannya?

                  

                                                         Selamat Berdiskusi

DISKUSI 1-ANALISIS KASUS BISNIS

NAMA : TRI PUTRA WAHYU MURDIYANA

NIM : 018193467

PRODI : MANAJEMEN-S1

UPBJJ UT YOGYAKARTA

1. Co = 500.000.000
r=9%
n = 2 tahun

rumus yang di gunakan adalah:


NTn = C0 (1 + r)n
NT2= 500.000.000 (1+9%)^2
NT2= 500.000.000 (1,09)^2
NT2 = 500.000.000 X 1,1881
NT2 = 594.050.000

Jadi investasi yang akan di peroleh adalah 594.050.000

2. Co = 68.000.000
r = 11 %
n = 5 tahun

NTn = Co ( 1 + r )n
NT5 = 68.000.000 ( 1 + 11% )5
NT5 = 68.000.000 ( 1 + 0,11)5
NT5 = 68.000.000 ( 1,11)5
NT5 = 68.000.000 X 1,6851
NT5 = 114.586.800
Jadi investasi yang diperoleh selama 5 tahun di warnet adalah 114.586.800

Anda mungkin juga menyukai